Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL KEGIATAN

LOMBA
VIDEO KREATIF DIES NATALIS
UNIVERSITAS PUTERA BATAM KE 15

UKM SENI
UNIVERSITAS PUTERA BATAM
TAHUN 2023
VIDEO KREATIF DIES NATALIS
UNIVERSITAS PUTERA BATAM KE 15
UKM Seni
Juli 2023

I. Latar Belakang

Dalam rangka perayaan Dies Natalis Universitas Putera Batam, Unit Kegiatan
Mahasiswa (UKM) Seni akan menyelenggarakan kegiatan perlombaan untuk
mengembangkan kreatifitas mahasiswa, baik dalam pembelajaran etika dan estetika,
maupun dalam aktifitas pengembangan bakat, minat, dan kemampuan mahasiswa
di bidang kesenian. Melalui kegiatan lomba ini diharapkan mahasiswa mampu
mengembangkan kepribadian dan integritas yang tinggi terhadap pengembangan
kebudayaan nasional pada zaman yang sudah modern ini. Oleh karena itu, Unit
Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni Universitas Putera Batam, bermaksud
menyelenggarakan lomba Video Kreatif Dies Natalis Universitas Putera Batam ke 15.
Tujuan diselenggarakannya kegiatan ini adalah untuk mengajak para mahasiswa
untuk tetap aktif dan produktif, dan inovatif dalam menciptakan karya-karya
dibidang seni, khususnya dalam menciptakan sebuah video kreatif. Kegiatan ini
nantinya dapat diikuti oleh seluruh civitas akademika Universitas Putera Batam

II. Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan dari kegiatan ini antara lain.


1. Meningkatkan dan mengembangkan bakat seni mahasiswa, dosen, dan
tendik di universitas Putera Batam khususnya dalam menciptakan video
kreatif yang menarik
2. Sarana komunikasi dan silaturahmi bagi mahasiswa dan dosen
3. Memeriahkan Dies Natalis Universitas Putera Batam yang ke 15

III. Nama dan Tema Kegiatan

Nama : Video Kreatif

Tema : Dies Natalis Universitas Putera Batam ke 15

Halaman 1 dari 6
VIDEO KREATIF DIES NATALIS
UNIVERSITAS PUTERA BATAM KE 15
UKM Seni
Juli 2023

IV. Bentuk Kegiatan

Bentuk dari kegiatan ini adalah lomba/kompetisi.

V. Jadwal dan Lokasi Kegiatan

Tanggal : 12 Juli-15 Agustus 2023

Waktu : 09.00 WIB s/d selesai

Tempat : Daring (Online)

VI. Susunan Acara

No. Tanggal Waktu Kegiatan


1. 12 Juli – 04 Agustus 2023 08.00 WIB - selesai Pendaftaran dan
Pengumpulan Karya
2. 07 – 14 Agustus 2023 08.00 WIB - selesai Penjurian
3. 15 Agustus 2023 08.00 WIB - selesai Pengumuman Pemenang

VII. Susunan Panitia

Susunan Panitia:

1. M. Khoiri, S.Pd., M.Pd. Penanggung Jawab

2. Frankie Tio Ketua Pelaksana

3. Aseri Zandroto Sekretaris

4. Nur Aisyah Lubis Bendahara

5. Nomen Triwulan Putra Waruwu Koordinator Perlengkapan

6. Paolina Yolanda Anggota

7. Ade Yulia Limbong Anggota

8. Kevin Edly Anggota

Halaman 2 dari 6
VIDEO KREATIF DIES NATALIS
UNIVERSITAS PUTERA BATAM KE 15
UKM Seni
Juli 2023

Lampiran 2. CV Juri
Juri 1

Halaman 5 dari 7
VIDEO KREATIF DIES NATALIS
UNIVERSITAS PUTERA BATAM KE 15
UKM Seni
Juli 2023

Juri 2

Halaman 6 dari 7
VIDEO KREATIF DIES NATALIS
UNIVERSITAS PUTERA BATAM KE 15
UKM Seni
Juli 2023

Lampiran 3. Poster Kegiatan

Halaman 7 dari 7

Anda mungkin juga menyukai