Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)

SMP NEGERI 2 PAMIJAHAN


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas : VIII (Delapan)
Hari/Tanggal : Selasa, 16 Maret 2020
Waktu : 120 Menit

Nama : ……………………………………………..
Kelas : ……………………………………………...
I. PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG BENAR !

1. Poster yang berukuran besar dipasang pada… 6. Pada pembuatan poster, penggunaan gambar
A. Baliho dimaksudkan untuk….
B. Dinding A. Menambah kesan artistik poster tersebut
C. Pohon B. Menarik perhatian pembaca
D. Tiang listrik C. Menambah makna dari poster
2. Ciri utama desain poster adalah… D. Sebagai pelengkap kata
A. Warnanya monoton 7. Jika dipasang pada baliho, maka media pembuat
B. Harus dipasang secara misal poster tersebut adalah…
C. Desainnya penuh pesan moral A. Kertas
D. Berwarna-warni lengkap dengan warna B. Kain dan sejenisnya
kontras sehingga menarik perhatian mata C. Plat besi
3. Kata-kata dalam poster hendaknya dibuat… D. Karton
A. Serumit mungkin 8. Beberapa alat dan bahan dalam pembuatan
B. Sesingkatmungkin poster salah satunya adalah pulpen.
C. Sesuka hati Penggunaan pulpen dimaksudkan untuk …
D. Seartistik mungkin A. Membuat gambar dengan karakater tegas pada
4. Langkah pertama yang dilakukan dalam membuat garis-garis gambarnya
poster adalah..
B. Menuliskata-kata
A. Menentukan bahanpembuatan
C. Mencetak desainposter
B. Merancang desainposter
D. Sebagai pelengkap dari alat dan bahan lainnya
C. Merancang kata-kata padaposter
9. Komputer merupakan salah satu media
D. Menentukan tema
dalam pembuatan poster.Keunggulan
5. Berikut merupakan kata-kata yang tepat dalam
penggunaan media ini adalah…
membuat poster adalah…
A. Dapat digunakansewaktu-waktu
A. Hidup tanpa narkoba, masa depan berjaya
B. Harga computer yang tidak lagimahal
B. Narkoba adalah pembasmi masa depan yang
C. Tidak dibutuhkan rasa seni yang tinggi
baik. Tidak perlu ditanya bagaimana caranya
ia merusak masa depan generasi bangsa. D. Tidak khawatir mengalami kesalahan
Sebagai generasi muda, sudah selayaknya kita 10. Software atau perangkat lunak yang dapat
menjauhi narkoba. Tanpa narkoba digunakan untuk mendesain poster adalah
memungkinkan generasi bangsa untuk lebih sebagai berikut adalah…
giat dalam mencetak prestasi. A. Adobe Photoshop
C. Narkoba merupakan singkatan dari narkotika B. Microsoft Excel
dan obat-obatan terlarang serta zat adiktif. C. Notepad
Penggunaan narkotika yang disalah gunakan D. Dream weaver
tentu saja tidak dapat dibenarkan mengingat 11.Berikut merupakan ciri-ciri karya musik karawitan
adalah…
bahwa ia dapat membawa kerusakan pada
A. Modern
kesehatan.
B. Komersial
D. Negara melindungi segenap bangsanya dari
narkoba dengan melakukan kegiatan preventif C. Tradisional dan anonimus
dan kuratif. Kegiatan preventif misalnya D. Diciptakan oleh pakar musik
dengan melakukan penyuluhan ke sekolah- 12. Karakteristik cara menyanyikan lagu daerah
sekolah. Dengan adanya kegiatan preventif ini yang berbeda dengan daerah lainnya. Pada isu
diharapkan para pelajar dapat menyadari globalisasi, disebut sebagai entitas lokal genius.
bahayanya penyalahgunaan narkoba dan Hal tersebut di atas merupakan pengertian dari …
menghindari terjerumus dalam A. Gaya lokal
penyalahgunaan narkotika. B. Gaya individual
C. Gaya periodikal
ddyunus17@gmail.comCintaSbkkelas8|1
D. Gaya kolosal A. Garis lurus
13. Tipologi karakteristik seorang tokoh B. Garis lengkung
pencipta lagu- lagu yang membedakannya C. Garis takberaturan
dengan pencipta lagu lainnya. D. Garis oval
Hal tersebut di atas merupakan pengertian dari… 22. Pola lantai garis lurus menyimbolkan….
A. Gaya lokal A. Hubungan vertikal danhorizontal
B. Gaya individual B. Hubungan antara sesamamanusia
C. Gaya periodical C. Keharmonisan hidup antara manusia dengan
D. Gaya kolosal tumbuhan dan binatang
14. Tipologi karakteristik zaman tertentu yang D. Spiritualisasi tarian
menghasilkan gaya musikal tertentu. 23. Berikut merupakan tarian yang menggunakan
pola garis lengkung adalah…
Hal tersebut di atas merupakan pengertian
A. Tari kecak danRandai
dari…
B. Tari saman danBedaya
A. Gayalokal
C. Tari modern
B. Gayaindividual
D. Tari kontemporer
C. Gaya periodikal
24. Berikut merupakan tarian yang menggunakan
D. Gaya kolosal
pola garis lurus adalah…
15. Hal yang paling dibutuhkan dalam menyanyi secara
A. Tari Kecak danRandai
unisono adalah sebagaiberikut
B. Tari Saman dan Bedaya
A. Kerjasama antara anggota kelompok sehingga
suara yang dihasilkan seragam C. Tari modern
B. Variasi dalam menghasilkan suara dalammenyanyi D. Tari kontemporer
C. Seorang pemimpin vokal yanghandal 25. Berikut yang merupakan fungsi tata rias dan tata
busana adalah….
D. Menyanyi dengan penuhpenjiwaan
A. Memperindah penampilan penari
16. Penyanyi lagu daerah yang diiringi musik
B. Menarik perhatianpenonton
tradisional di Jawa, Bali, dan Sunda disebut
C. Pembentuk karakter dan tokoh
dengan…
A. Madihin D. Pembentuk makna filosofis sebuah tarian
B. Sinden II. Uraian
C. Biduan
D. Perkolong-kolong
17. Penyanyi lagu daerah yang diiringi music 26. Termasuk jenis apakah poster yang ada pada
tradisional di Sumatera Utara disebut gambar dibawah ini !
dengan…
A. Madihin
B. Sinden
C. Biduan
D. Perkolong-kolong
18. Penyanyi lagu daerah yang diiringi musik tradisional
di Kalimantan disebut dengan….
A. Madihin 27. Jelaskan pesan yang disampaikan pada gambar
B. Sinden poster yang ada pada soal no.26 di atas !
C. Biduan
D. Perkolong-kolong 28. Tulislah nama 3 alat musik tradisional yang kamu
19. Dalam karawitan Betawi, gaya atau musical style ketahui. Jelaskan asal alat musik itu, cara
disebut dengan… memainkan alat musik tersebut!
A. Guru lagu
29. Jelaskan pola lantai gerak tari saman !
B. Guru swara
C. Liaw 30. Jelaskan teknik menyanyikan lagu secara unisono !
D. Nada
20. Yang dilakukan oleh seorang madihin pada waktu
membawakan lagu adalah ….
A. Menyanyikan pantun yang diiringi tabuhan
gendang
B. Menyanyikan lagu penuh makna dannasihat
C. Menyayikan lagu dengan khidmat
D. Menyanyikan lagu tanpa alat musik

21. Pola lantai dari tari Saman menggunakan pola ….

ddyunus17@gmail.comCintaSbkkelas8|2
ddyunus17@gmail.comCintaSbkkelas8|3

Anda mungkin juga menyukai