Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KOTA BATAM

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 29 BATAM
NPSN : 11002175
Alamat: Perum. Sengkuang Raya, Kel. Tanjung Sengkuang, Kec. Batu Ampar, Kode Pos: 29453
Telp. (0778) 4101004, Email: npsn11002175@gmail.com web: www.smpn29batam.sch.id

KEPUTUSAN KEPALA SMP NEGERI 29 BATAM


Nomor:

TENTANG
TIM PELAKSANA SEKOLAH RAMAH ANAK SMP NEGERI 29 BATAM
TAHUN PELAJARAN 2021-2022

KEPALA SMP NEGERI 29 BATAM

Menimbang : 1. Bahwa dalam rangka mewujudkan sekolah ramah anak di SMP Negeri 29 Batam maka
perlu ditetapkan tim pelaksana sekolah ramah anak SMP Negeri 29 Batam
2. Bahwa sehubungan dengan butir 1 perlu ditetapkan surat keputusan.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 4 Tahun 1979 tentang Kesejahteraan Anak


2. Undang – undang Nomor 20 Tahun 2003 Tantang Sistem Pendidikan Nasional
3. Undang – undang Nomor 35 Tahun 2014 Tentang Perubahan atas Undang – Undang
Nomor 23 Tahun 2003 Tentang Perlindungan Anak
4. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2004 Tentang Keamanan, Mutu dan Gizi Pangan
5. Peaturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan
6. Peraturan Pemerintahan Nomor 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas Peraturan
Standar Nasional Pendidikan
7. Instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Gerakan Nasional Anti Kejahatan
Seksual Terhadap Anak
8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2008
Tetang Pembinaan Kesiswaan
9. Permen PP dan PA Nomor 08 Tahun 2014 Tentang Kebijakan Sekolah Ramah Anak
10. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 055/U/2001 Tentang
Penyusunan Standar Minimal Penyelenggaraan Pendidikan Luar Sekolah
11. Peraturan Daerah Kota Batam Nomor 7 tahun 2006 tentang Pokok – pokok Pengelolaan
dan Pertanggung jawaban Keuangan Daerah
12. Peraturan Daerah Kota Batam Nomor 14 tahun 2008 tentang Petunjuk Teknis
Pelaksanaan Kegiatan APBD Kota Batam.
13. Program Kerja SMP Negeri 29 Batam Tahun Pelajaran 2021-2022

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Bahwa dipandang perlu untuk pembentukan tim pelaksana Sekolah Ramah Anak.
Kedua : Perlu ditetapkan deskripsi tugas tim pelaksana Sekolah Ramah Anak.
Ketiga : Segala biaya yang timbul sebagai akibat dari keputusan ini dibebankan pada anggaran yang
sesuai.
Keempat : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Batu Ampar


Pada Tanggal : 25 Februari 2022
Kepala SMP Negeri 29 Batam

Idha Lestari, S.TP


NIP. 198009172009032003

Anda mungkin juga menyukai