Anda di halaman 1dari 1

Lembar Kerja Satu

Termasuk tipe apakah Anda?

Untuk mengetahui ciri-ciri atau kecenderungan gaya belajar Anda, cobalah


mengisi pernyataan pada lampiran yang telah disediakan dengan melingkari huruf B atau
S untuk setiap pernyataan. Untuk dapat mengetahui tipe Anda, pahamilah pernyataan
yang menurut Anda benar atau salah. Kemudian menghitung berapa yang benar dan
berapa yang salah. Cocokkan hasilnya dengan menjumlahkan pernyataan yang benar
dengan pernyataan yang salah.

Saya dapat belajar dengan baik jika;


1. Saya duduk dan mendengarkan, seseorang memberi informasi. ( B – S )
2. Saya harus mencari di perpustakaan informasi atau pengetahuan yang saya
inginkan. ( B – S )
3. Saya mencari orang yang mengerjakan tugas kemudian saya memperhatikan. ( B –
S)
4. Saya mengerjakan tugas seorang diri. ( B – S )
5. Saya membuat kesalahan dan mencoba lagi. ( B – S )
6. Saya dapat mendengarkan musik. ( B – S )
7. Harus tenang. ( B – S )
8. Saya lebih menyenangi gambar dibandingkan membaca teks. ( B – S )
9. Sendirian. ( B – S )
10. Saya berbicara dengan semua teman. ( B – S )
11. Saya mencatat dan meringkas materi dalam bentuk gambar atau bagan.(B – S)
12. Saya belajar dengan berkelompok. ( B – S )
13. Saya membaca sendiri. ( B – S )
14. Saya membaca dengan suara. ( B – S )
15. Saya mengajari orang lain. ( B – S )

Anda mungkin juga menyukai