Anda di halaman 1dari 2

Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Modifikasi

Nama Lengkap Titik Riana


Asal Sekolah SMP Negeri 10 Yogyakarta
Mata Pelajaran Bahasa Inggris
Tahun Pelajaran 2022/2023

No Kela TUJUAN PEMBELAJARAN AWAL TUJUAN PEMBELAJARAN


s MODIFIKASI
1. Menyusun teks transaksional saling Memperkenalkan diri dan orang lain
bertukar ide, minat atau preferensi dalam secara lisan dan tertulis
konteks perkenalan diri. (Self-
Introduction, hobby, family)
2. Memberikan pandangan tentang Menyebutkan benda-benda dilingkungan
fenomena yang terjadi dalam konteks rumah dan sekolah secara lisan dan
kehidupan di sekolah dan di rumah pada tertulis.
teks transaksional. (Demonstrative
pronoun)
3. Membuat rancangan teks prosedur Menentukan urutan gambar teks
1 VII dengan konteks kehidupan sehari-hari prosedur
(Procedure Text)
4. Mengidentifikasi teks informasi pendek Melabeli teks informasi pendek dalam
dalam bentuk rambu-rambu dan larangan bentuk rambu-rambu dan larangan
dengan konteks kehidupan sehari-hari dengan konteks kehidupan sehari-hari
(Notice and Caution: Rumah dan (Notice and Caution: Rumah dan
Sekolah) Sekolah)
5. Menyusun teks deskriptif sederhana dan Menyebutkan ciri-ciri benda, Binatang,
terstruktur dengan menyajikan informasi orang dan tempat dengan kalimat sangat
yang spesifik dalam konteks kehidupan sederhana
sehari-hari. (Descriptive Text)
2 VIII 0. Berinteraksi dan saling bertukar ide, 1.
pengalaman, minat, pendapat dan
pandangan dengan guru, teman sebaya
dan orang lain dalam berbagai macam
konteks familiar yang formal dan
informal. (Present Continuous)

1. Memberikan pendapat dalam sebuah 2.


konteks formal dan informal pada teks
review transaksional. (Asking and
giving for opinion).

3. Memberikan pendapat tentang fenomena 4.


yang terjadi dalam konteks kehidupan di
sekolah dan di rumah pada teks
transaksional. (Degree of comparison,
quantifiers)
No Kela TUJUAN PEMBELAJARAN AWAL TUJUAN PEMBELAJARAN
s MODIFIKASI

5. Mengidentifikasi teks informasi pendek 6.


dalam bentuk rambu-rambu dan larangan
dengan konteks kehidupan sehari-hari
(Notice and Caution:Umum)

7. Menyajikan teks informasi pengumuman 8.


dengan konteks kehidupan sehari-hari
(Announcement Text)

9. Menyusun teks transaksional mengenai 10.


pengelaman lampau yang pernah terjadi
dalam kehidupan sehari-hari pada
recount text. (Telling past experience)

11. Menganalisis teks mengenai 12.


pengalaman hidup seseorang yang
menginspirasi dan berpengaruh.
(Biography,)

13. Menyusun teks naratif sesuai dengan 14.


tujuan, unsur kebahasaan, dan struktur
(Narrative Text : Fable)

KELAS 9 Tahun Ajaran 2023/2024 masih menggunakan


kurikulum 13
1. Menyusun teks transaksional mengenai 2.
preferensi kegiatan rutin yang biasa
dilakukan sehari hari di sekolah dan di
rumah. (Daily routine)
3. Membuat rancangan teks persuasi dalam 4.
bentuk iklan dengan konteks kehidupan
sehari-hari (Advertisment Text)
5. Membuat rancangan teks informasi 6.
dalam bentuk kartu ucapan dan
3 IX undangan dengan konteks kehidupan
sehari-hari (Greeting Card and
Invitation)
7. Menyusun teks naratif sesuai dengan 8.
tujuan, unsur kebahasaan, dan struktur
(Narrative Text)
9. Mengkomunikasikan teks report 10.
sederhana dan terstruktur dengan
menyajikan teks informasi yang akurat.
(Report Text)

Anda mungkin juga menyukai