Anda di halaman 1dari 8

CONTOH PERILAKU

PUPUK INDONESIA GROUP


Amanah
Memegang teguh kepercayaan yang diberikan

PANDUAN CONTOH PERILAKU AKHLAK


PERILAKU BUMN PUPUK INDONESIA GROUP

• Berkomitmen terhadap penyelesaian tugas sesuai


Memenuhi janji dengan peran dan tanggung jawab.
dan komitmen. • Konsisten antara perkataan dan perbuatan.
• Mematuhi peraturan yang berlaku di Perusahaan.

Bertanggung • Bertanggung jawab terhadap wewenang dan kewajiban


jawab atas tugas, jabatan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
keputusan dan • Mengakui kesalahan dan melakukan koreksi yang
tindakan yang benar atas tindakan kesalahan yang dilakukan.
dilakukan. • Menjadi seseorang yang dapat dipercaya.

• Berani mengungkapkan kebenaran sesuai data dan


fakta untuk kepentingan Perusahaan
Berpegang teguh
• Berpegang teguh pada pendirian dan moral sesuai
kepada nilai moral
dengan etika bisnis dan etika kerja di Perusahaan.
dan etika
• Menjalankan proses bisnis dengan benar sesuai aturan
yang ada di Perusahaan.
Kompeten
Terus belajar dan mengembangkan kapabilitas

PANDUAN CONTOH PERILAKU AKHLAK


PERILAKU BUMN PUPUK INDONESIA GROUP

Meningkatkan • Menunjukkan keahlian yang mendukung pekerjaan.


kompetensi diri • Meningkatkan kemampuan / kompetensi secara terus
untuk menjawab menerus agar selalu mutakhir.
tantangan yang • Memiliki kemauan belajar dan mengembangkan
selalu berubah. potensi diri untuk berprestasi.

• Menyampaikan informasi terbaru tentang ilmu atau


kompetensi yang dibutuhkan rekan kerja.
• Membantu orang lain untuk meningkatkan kapasitas
Membantu orang diri mereka.
lain belajar.
• Membagi pengalaman guna membantu rekan kerja
menghindari risiko ataupun masalah yang mungkin
terjadi.

• Mengerjakan tugas dengan tuntas, berkualitas dan


dapat dipertanggungjawabkan.
Menyelesaikan
• Mengelola waktu dalam penyelesaian tugas sesuai
tugas dengan
prioritas, efektif dan efisien.
kualitas terbaik.
• Memonitor dan mengevaluasi pecapaian kinerja
dalam memberikan kualitas terbaik secara berkala.
Harmonis
Saling peduli dan menghargai perbedaan

PANDUAN CONTOH PERILAKU AKHLAK


PERILAKU BUMN PUPUK INDONESIA GROUP

• Mendengarkan orang lain saat menyampaikan


Menghargai setiap pendapatnya hingga tuntas.
orang apapun latar • Tetap santun saat berbeda pendapat.
belakangnya. • Menghargai perbedaan sifat atau karakter orang
lain.

• Menawarkan bantuan kepada sesama yang


kesulitan.
Suka menolong • Bersedia dan terbuka dalam membantu sesama
orang lain. tanpa pamrih.
• Memberikan saran, kritik atau solusi yang
membangun untuk kemajuan bersama.

• Membiasakan senyum, salam, sapa kepada


sesama.
Membangun
lingkungan kerja
• Mengapresiasi dengan tulus setiap keunggulan dan
hal positif yang dimiliki sesama.
yang kondusif.
• Sopan dan santun saat berinteraksi dengan
sesama.
Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara

PANDUAN CONTOH PERILAKU AKHLAK PUPUK


PERILAKU BUMN INDONESIA GROUP

• Memberikan informasi yang positif tentang


Menjaga nama baik Perusahaan kepada orang lain.
sesama karyawan, • Menjaga data dan kerahasiaan Perusahaan serta
pimpinan BUMN, tidak membocorkan kepada pihak-pihak yang tidak
dan Negara. berkepentingan.
• Membela dan menjaga nama baik Perusahaan.

• Mementingkan kepentingan Perusahaan di atas


Rela berkorban kepentingan pribadi.
untuk mencapai • Memberikan tenaga dan pikiran untuk kepentingan
tujuan yang lebih Perusahaan.
besar. • Bersedia memberikan kontribusi terbaik (melebihi
standar) untuk Perusahaan.

• Mematuhi dan menjalankan perintah pimpinan


Patuh kepada
sesuai hukum dan etika.
pimpinan sepanjang
• Menerima, merespon positif dan mengikuti segala
tidak bertentangan
kebijakan Perusahaan.
dengan hukum dan
• Mengingatkan pimpinan ketika bertentangan dengan
etika.
hukum dan etika.
Adaptif
Terus berinovasi dan antusias dalam menggerakkan ataupun menghadapi perubahan

PANDUAN CONTOH PERILAKU AKHLAK PUPUK


PERILAKU BUMN INDONESIA GROUP

• Berpikir terbuka dan mengidentifikasi perubahan


Cepat
yang terjadi.
menyesuaikan diri
• Mengantisipasi perubahan dalam lingkungan usaha.
untuk menjadi lebih
• Menerima dan mempelajari umpan balik untuk
baik.
menghadapi perubahan.

Terus menerus • Mengikuti perkembangan teknologi terkini dan


melakukan disesuaikan dengan kebutuhan Perusahaan.
perbaikan • Memberikan dan mengimplementasikan ide-ide
mengikuti kreatif sesuai dengan perkembangan teknologi.
perkembangan • Melakukan inovasi secara konsisten dan
teknologi. berkelanjutan.

• Memberikan respon positif terhadap suatu kondisi


perubahan.
• Mengkomunikasikan hal positif terkait transformasi
Bertindak proaktif. yang sedang terjadi kepada rekan kerja lain.
• Berperan aktif dan mengajak orang lain untuk
mendukung transformasi.
Kolaboratif
Membangun kerja sama yang sinergis

PANDUAN CONTOH PERILAKU AKHLAK


PERILAKU BUMN PUPUK INDONESIA GROUP

• Mendukung ide dan inisiatif sesama dengan


komentar atau respon yang positif.
Memberi
kesempatan kepada
• Mendorong sesama untuk berkontribusi
memberikan pendapatnya di dalam mencari
berbagai pihak
solusi.
untuk berkontribusi
• Aktif melibatkan sesama dalam penyelesaian
pekerjaan.

• Mengajukan diri terlibat dalam kegiatan yang


Terbuka dalam menghasilkan nilai tambah.
bekerja sama untuk • Terbuka menerima masukan dan kritik dari
menghasilkan nilai sesama.
tambah. • Pantang menyerah dalam menghadapi tantangan
saat diberikan tanggung jawab.

• Melibatkan rekan kerja sesuai dengan


Menggerakkan keahliannya dari berbagai fungsi dalam
pemanfaatan penyelesaian pekerjaan.
berbagai sumber • Melakukan efisiensi dalam penggunaan sumber
daya untuk tujuan daya yang tersedia.
bersama. • Mempermudah proses pekerjaan agar lebih
efektif.

Anda mungkin juga menyukai