Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN HARIAN MAHASISWA PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 4

TAHUN 2022

Rabu,9 November 2022


Nama : Devi Novia Rahma
NIM : 190704044
Asal Kampus : Universitas Sumatera Utara

1. Jelaskan hal baik yang dilakukan oleh mahasiswa hari ini!

Yang dilakukan oleh mahasiswa hari ini adalah kami menggantikan guru dalam mengajar
menggantikan pak Edi mata pelajaran Seni Budaya yaitu di Les 1 dan 2 kelas 7.2,di les 4 kelas
8.1,di les 5 dan 6 kelas 8.4,di les 7 dan 8 kelas 8.7 dengan mengarahkan mereka mengerjakan
Latihan bagian B di LKS halaman 44.Kemudian,kami melakukan kegiatan senam yang ditanggung
jawabi oleh Despri yaitu Latihan Gerakan senam POCO-POCO kepada siswa.Kami melihat bahwa
para siswa sudah sedikit kompak untuk melakukan Gerakan senam ini sehingga indicator
keberhasilannya mencapai 80 % .Para murid sangat bersemangat dalam melakukan gerakan
senam ini.

2. Jelaskan tantangan yang dihadapi saat melakukan kegiatan!

Tantangan yang dihadapi adalah kekompakan dalam Gerakan senam yang dilakukan dan ada
Sebagian siswa yang kaku dalam melakukan senam tersebut sehingga harus terus dilatih.

3. Jelaskan pembelajaran yang didapatkan mahasiswa selama berada di sekolah hari


ini!

Pembelajaran nya adalah tetap bersemangat dan jangan lupa terhadap tugas yang diberikan.

Anda mungkin juga menyukai