Anda di halaman 1dari 7

BERITA ACARA

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN


KOPERASI PEGAWAI PELABUHAN INDONESIA
TAHUN BUKU 2022

Nomor: /Kep.RAT-2022/KP/III-2023

Pada hari ini Sabtu Tanggal 04 Maret 2023, telah dilaksanakan Rapat Anggota Tahunan
Koperasi Pegawai Pelabuhan Indonesia Tahun Buku 2022, untuk mengesahkan laporan
pertanggung jawaban Pengurus dan Pengawas atas pengelolaan keuangan Koperasi Pegawai
Pelabuhan Indonesia periode 1 Januari 2022 s/d 31 Desember 2022.

PIMPINAN DAN SEKRETARIS RAPAT

: 2 orang 1. Roy Darma Putera Pimpinan Rapat


2. Wilis Aji Wiranata Sekretaris Rapat

PENGURUS DAN PENGAWAS

Pengawas : 3 orang 1. Seno Budiharto Koordinator


2. Yoyok Setyo Nugroho Anggota
3. Dadik Dwirianto Anggota

Pengurus : 5 orang 1. Fahrus Salam Ketua I


2. Ardhy Wahyu Basuki Ketua II
3. Ary Murdiyanto Sekretaris I
4. Soedjiono Sekretaris II
5. Yoni Setiawan Bendahara

Dewan Pengawas Syariah : 2 orang 1. Suherman Rosyidi, Msi Koordinator


2. Ali Hamdan Anggota

PESERTA RAPAT

Anggota Perwakilan :
6 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3
7 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Jawa
10 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Jawa
Pelabuhan Tanjung Emas
4 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Jawa
Pelabuhan Gresik
1 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Jawa
Pelabuhan Tanjung Wangi
3 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Bali
Nusra Pelabuhan Benoa
3 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Bali
Nusra Pelabuhan Lembar
1 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Bali
Nusra Pelabuhan Ende
1 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Bali
Nusra Pelabuhan Bima
1 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Bali
Nusra Pelabuhan Celukan Bawang
1 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg
Kalimantan Pelabuhan Kota Baru
1 orang dari PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg
Kalimantan Pelabuhan Kumai
1
29 orang dari Subholding Pelindo Terminal Petikemas
2 orang dari Subholding Pelindo Solusi Logistik
15 orang dari Subholding Pelindo Multi Terminal
104 orang dari PT. Pelindo Daya Sejahtera
70 orang dari PT. Pelindo Husada Citra
23 orang dari PT. Terminal Petikemas Surabaya
19 orang dari PT. Terminal Teluk Lamong
11 orang dari PT. Pelindo Marine Service
3 orang dari PT. Lamong Energi Indonesia
8 orang dari PT. Pelindo Energi Logistik
3 orang dari PT. Berkah Multi Cargo
3 orang dari PT. Tanjung Emas Daya Sejahtera
2 orang dari PT. Alur Pelayaran Barat Surabaya
2 orang dari PT. Pelindo Properti Indonesia
1 orang dari PT. Berkah Industri Mesin Angkat
1 orang dari PT. Prima Citra Nutrindo
1 orang dari PT. Integrasi Logistik Cipta Solusi
4 orang dari Koperasi Pegawai Pelabuhan Indonesia
1 orang dari PT Aperindo Prima Mandiri
Jumlah 341 orang

DASAR PELAKSANAAN RAPAT

1. Undang - Undang Nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian yang disahkan pada
Tanggal 21 Oktober 1992 pasal 30 ayat 1 butir c dan d.
2. Akta Perubahan terakhir Anggaran Dasar Koperasi Pegawai Pelabuhan Indonesia Nomor
06 Tanggal 16 Maret 2022.
3. Anggaran Rumah Tangga Koperasi Pegawai Pelabuhan Indonesia pasal 28 tentang tugas,
wewenang dan pasal 30 tentang kewajiban Pengurus.
4. Hasil keputusan Rapat Anggota Tahunan Tahun Buku 2021 yang tertuang dalam berita
acara rapat anggota Nomor: 16/Kep.RAT-2021/KP/II-2022 Tanggal 26 Februari 2022
tentang Pemilihan dan Penetapan Susunan Pengurus dan Pengawas masa bakti 2022-
2024.
5. Hasil keputusan Rapat Anggota Perwakilan tentang Rencana Anggaran Pendapatan dan
Biaya Tahun Buku 2023 yang tertuang dalam berita acara rapat anggota Nomor:
94.1/BA.RKAP/KP/XII-2022 Tanggal 16 Desember 2022.
6. Berita Acara Rapat Pengurus Nomor: 09/BA.PP/KP/I-2023 Tanggal 05 Januari 2023
tentang rencana pelaksanaan RAT Tahun Buku 2022.
7. Undangan Rapat Anggota Tahunan (RAT) Tahun Buku 2022 Nomor 40/UM/KP/II-2023
tanggal 23 Februari 2023

2
HASIL KEPUTUSAN RAPAT ANGGOTA TAHUNAN TAHUN BUKU 2022

1. Menyetujui laporan Tahunan Tahun Buku 2022 yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan
Publik Gideon, Adi & Rekan sesuai laporan Nomor:
000038/3.0329/AU.2/11/1220-2/1/II/2023 Tanggal 15 Februari 2023, atas laporan
keuangan Tahun Buku 2022 dengan opini “Wajar Tanpa Pengecualian”, sekaligus
memberikan pelunasan dan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya kepada Pengurus
dan Pengawas Kopelindo atas Pengurusan dan Pengawasan kopelindo dalam Tahun Buku
yang berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 sepanjang tindakan tersebut bukan
merupakan tindakan pidana dan sebagaimana tercermin dalam buku laporan keuangan
auditor Tahun Buku 2022 dengan pokok - pokok sebagai berikut:
a. Total pendapatan sebesar Rp. 221.409.174.702,-
b. Total biaya sebesar Rp. 198.995.429.517,-
c. SHU setelah pajak sesuai laporan keuangan Rp. 19.047.557.526,-
d. SHU dibagikan Rp. 21.276.973.143,-

2. Menyetujui usulan pembagian SHU Tahun Buku 2022 sebesar Rp. 21.276.973.143,-
sesuai Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Kopelindo, yang dirinci sebagai
berikut:
a. Laba Usaha sebesar Rp. 8.102.038.867,-
b. Laba Luar Usaha sebesar Rp. 13.174.934.276,-

3. Menyetujui pengembalian margin bagi hasil unit simpan pinjam & pembiayaan syariah
dalam bentuk simpanan khusus anggota Tahun Buku 2022 sebesar Rp. 5.000.000.000,-

4. Menyetujui pembagian simpanan khusus extra sebesar Rp. 1.700.000.000,- dengan


mekanisme pembagian secara proporsional sesuai dengan kontribusi anggota.

5. Menambah dan menyesuaikan maksud dan tujuan Koperasi dengan KBLI Nomor :
a. 77100 (Aktifitas penyewaan dan sewa guna usaha tanpa hak opsi mobil, bus,
truk, dan sejenisnya)
b. 52221 (Aktifitas pelayanan kepelabuhanan laut)
c. 74120 (Aktifitas desain interior)

6. Menyetujui pengunduran diri Bapak Yoni Setiawan selaku Bendahara Koperasi efektif
sejak tanggal 05 Maret 2023, disertai ucapan terimakasih atas sumbangsih yang diberikan
selama menjabat sebagai Bendahara Koperasi.

7. Menyetujui Pengangkatan Bapak Rudi Herdiyantoro sebagai Bendahara Koperasi efektif


sejak tanggal 05 Maret 2023.

8. Dengan disetujuinya pengangkatan Bapak Rudi Herdiyantoro sebagai Bendahara


Koperasi, maka Susunan Pengurus Pengawas masa bakti tahun 2022 - 2024 sebagai
berikut:

A. SUSUNAN PENGURUS:
Ketua I Pengurus : Fahrus Salam
Ketua II Pengurus : Ardhy Wahyu Basuki
Sekretaris I Pengurus : Ary Murdiyanto
Sekretaris II Pengurus : Soedjiono
Bendahara Pengurus : Rudi Herdiyantoro

3
B. SUSUNAN PENGAWAS:
Koordinator Pengawas : Seno Budiharto
Anggota Pengawas : Yoyok Setyo Nugroho
Anggota Pengawas : Dadik Dwirianto

REKAPITULASI PERSETUJUAN ANGGOTA

Jumlah undangan Rapat : 0 anggota


Kuorum RAT , 50% +1 dari undangan : 0 anggota
Jumlah undangan mengikuti RAT secara Offline : 0 anggota
Jumlah undangan mengikuti RAT secara Online : 0 anggota

Demikian Berita Acara Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Pegawai Pelabuhan
Indonesia.

4
RAPAT ANGGOTA TAHUNAN
KOPERASI PEGAWAI PELABUHAN INDONESIA

Pimpinan dan Sekretaris Rapat:

1. Roy Darma Putera Pimpinan Rapat 1.

2. Wilis Aji Wiranata Sekretaris Rapat 2.

Pengurus:

1. Fahrus Salam Ketua I 1.

2. Ardhy Wahyu Basuki Ketua II 2.

3. Ary Murdiyanto Sekretaris I 3.

4. Soedjiono Sekretaris II 4.

5. Yoni Setiawan Bendahara 5.

Pengawas:

1. Seno Budiharto Koordinator 1.

2. Yoyok Setyo Nugroho Anggota 2.

3. Dadik Dwirianto Anggota 3.

Dewan Pengawas Syariah:

1. Suherman Rosyidi Koordinator 1.

2. Ali Hamdan Anggota 2.

5
Anggota Perwakilan :

PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3

1. Vebi Puput Kurniawan …………………………………..

PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Jawa

1. Sisilia Elfrida …………………………………..

PT. Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Subreg Jawa Pelabuhan Gresik

1. Imam Suhadi ………………………………….

Subholding Pelindo Terminal Petikemas

1. Jervie Leander Mongi …………………………………..

Subholding Pelindo Multi Terminal

1. Irawan Dwi Martono …………………………………..

PT. Pelindo Daya Sejahtera

1. Falda Kumala Aprilya …………………………………..

PT. Pelindo Husada Citra

1. Paramitha Dian Permatasari …………………………………..

PT. Terminal Petikemas Surabaya

1. Sam Pambudi …………………………………..

PT. Terminal Teluk Lamong

1. Serafi Anelies Unani …………………………………..

PT. Pelindo Marine Service

1. Elok Satyowati …………………………………..

PT. Lamong Energi Indonesia

1. Ilham Dwi Rachmansyah Putra …………………………………..

PT. Pelindo Energi Logistik

Yusuf Dwi Mulyanto …………………………………..

PT. Berkah Multi Cargo

1. Yuan Okta Prestiana …………………………………..

PT. Tanjung Emas Daya Sejahtera

1. Noviliani Eka Damayanti …………………………………..

6
PT. Alur Pelayaran Barat Surabaya

1. Dody Krismawela …………………………………..

PT. Pelindo Properti Indonesia

1. Raul Zaikus Sandy Wibawa …………………………………..

PT. Berkah Industri Mesin Angkat

1. Nanik Yulianti …………………………………..

PT. Prima Citra Nutrindo

1. Farchan …………………………………..

PT. Integrasi Logistik Cipta Solusi

1. Aris Pratita Widiyantoni …………………………………..

Koperasi Pegawai Pelabuhan Indonesia

1. Yan Rizaldi …………………………………..

PT. Aperindo Prima Mandiri

1. Hendra Hermawan …………………………………..

Anda mungkin juga menyukai