Anda di halaman 1dari 1

UJIAN SEMESTER GENAP T.

P 2022/2023
SMK NEGERI 6 TANJUNGBALAI
Hari/Tanggal : Mata Pelajaran : Penataan Produk
Pukul : Kelas/Prodi : XI BDP 1 & 2

1. Visual Merchandiser adalah orang yang dipekerjakan oleh perusahaan atau took ritel. Mereka bertugas
memastikan suatu produk berada di lokasi yang tepat, jelas dan terlihat. Tuliskan 3 syarat yang harus
dimiliki oleh seorang visual merchandiser dan alasan mengapa mereka harus memilikinya.
2. Seorang Visual Merchandiser dapat menciptakan tampilan produk yang bagus, sehingga konsumen yang
melihatnya dapat tertarik. Jelaskan elemen – elemen penting yang perlu diketahui dalam mendisplay
produk.
3. Supermarket menyediakan berbagai macam produk untuk memenuhi kebutuhan konsumen.
Berbeda produk berarti, penataan yang diterapkan juga berbeda.
Jelaskan pengertian cara penataan produk dengan vertikal display dan berikan 1 contoh jenis produk yang
biasa ditata dengan metode ini.
4. Salah satu cara penataan produk di supermarket adalah dengan menggunakan end gondola. Jelaskan
pengertian end gondola dan prosuder pentaan produk dengan menggunakan model ini.
5. Floor Display adalah penataan produk dengan cara meletakkan produk / barang langsung di lantai yang
diberi alas. Apa saja ketentuan yang harus diperhatiakan jika menata produk dengan metode ini.
6. Penataan barang fresh sangan membutuhkan kreatifitas dan ide inovatif. Salah satu nya adalah pada
penataan produk buah. Jelaskan cara pentaan produk buah dengan baik.
7. Menurut anda mengapa sebuah toko harus menggunakan display yang baik dalam menata produk-
produknya.
8. Menurut anda apa manfaat yang diproleh oleh siswa, sekolah, dan perusahaan tempat pelaksanaan
Prakerin.
9. Tuliskan dan jelaskan 5 contoh peralatan display di supermarket

10. Tuliskan Peralatan – peralatan display yang terdapat di toko fasion diatas

Anda mungkin juga menyukai