Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH

BAHAYA NARKOBA

Disusun oleh

KELOMPOK 6

Syahmi Qanitha Aqilah


Davina Aprilia
Abdul Malik
Nabila Asyila
Gema Rayadul

SMPN 2 TAROGONG KIDUL GARUT


TAHUN 2022
Pembukaan

Assalamualaikum wr.wb

Sebelumnya izin memperkenalkan diri: kami Syahmi Qanitha Aqilah, Davina Aprilia,

Abdul Malik, Nabila Asyila, Gema Rayadul

Dan saya ucapkan terimakasih kepada Bu Yani yang kamu hormati serta teman teman

saya yang saya sayangi.

Saya dan kelompok saya izin ambil alih pembicaraan pada siang hari ini.
Pertama Tama kelompok saya akan menjelaskan bahaya nya narkoba.

Sebelumnya perlu diketahui Narkoba atau narkotika itu sejenis obat obatan yang

berefek bisa penurunan kesadaran, halusinasi, dan daya rangsang.

Narkoba ini kerap sering jadi perbincangan masyarakat, dikarenakan narkoba sering kali

terdapat dalam permen anak anak ataupun makanan. Narkoba juga sering kali dikonsumsi

oleh anak anak yang dibawah umur dan berefek keterusan/kecanduan.

Efek dari narkoba itu sendiri yaitu:

Narkoba bisa menyebabkan keseimbangan elektrolit berkurang, sehingga tubuh kekurangan

cairan. Jika efek ini terus berlangsung, tubuh akan kejang-kejang,muncul halusinasi, perilaku

lebih agersif dan rasa sesak pada bagian dada serta dalam jangka panjang dapat menyebabkan

kerusakan otak.

Adapun bahaya narkoba bagi remaja dan pelajar adalah Penggunaan narkoba dapat

menyebabkan efek negatif yang akan menyebabkan gangguan mental dan perilaku, sehingga

mengakibatkan terganggunya sistem neuro-transmitter pada susunan saraf pusat di otak.

Rata rata yang menggunakan narkoba adalah seusia remaja, hal itu dapat disebabkan oleh

keinginan untuk mencoba, ingin tampil beda, kurang percaya diri, akhirnya menjadi adiksi

(ketergantungan). Pengaruh lingkungan, pergaulan yang salah, tekanan kelompok sebaya

(peer group), dipaksa, diancam, dijebak akhirnya terjerumus kedalam penyalahgunaan

narkoba.
Adapun ciri ciri orng yang menggunakan narkoba yaitu:

1. Matanya akan terlihat cekung dan merah.

2. Mukanya pucat.

3. Bibirnya menjadi kehitam-hitaman.

4. Tangannya dipenuhi bintik-bintik merah.

5. Buang air besar dan kecil kurang lancar.

6. Sembelit atau sakit perut tanpa alasan yang jelas

Sekian presentasi dari kami, dapat disimpulkan bahwa bahaya dalam menggunakan

narkoba bisa bikin berkelanjutan sehingga kita bisa kecanduan, padahal awal awal hanya

coba coba saja. Seharusnya kita harus sudah tahu mana yang harus kita lakukan dan mana

yang seharusnya tidak kita lakukan, mana yang benar dan mana yang tidak. nah sekarang

kelompok kami membuka sesi tanya jawab, apakah ada yang ingin ditanyakan?
. Apa itu gangguan keseimbangan elektrolit? Gangguan keseimbangan elektrolit adalah

kondisi ketika kadar elektrolit di dalam tubuh tidak seimbang, bisa terlalu tinggi atau terlalu

rendah.

2. Bagaimana cara berhenti mengonsumsi narkoba? dengan melakukan kegiatan kerohanian,

rehabilitasi sosial, stabilisasi, dan detoksifikasi

3. Mengapa rata rata yang menggunakan narkoba adalah seusia remaja? Karena Faktor

lingkungan dari teman sebaya merupakan faktor risiko tertinggi penyalahgunaan narkoba

pada remaja

Anda mungkin juga menyukai