Anda di halaman 1dari 6

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

KOMUNIKASI EFEKTIF

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:

Jl. Hos Cokroaminoto


Maccorawalie, /Y.KE.1/10/AMC/
Kec. Panca Rijang, 1/5
Kab. Sidenreng VIII/2023
Rappang

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti

Komunikasi efektif adalah suatu usaha atau kegiatan


antar profesional pemberi asuhan menyampaikan dan
menerima berita/perintah secara lisan, tertulis maupun
via telepon. komunikasi efektif juga dilakukan untuk
PENGERTIAN
mengurangi kesalahan pada saat pelaporan kembali
hasil pemeriksaan kritis dan hasil pemeriksaan
penunjang (labolatorium, radiologi, EKG, USG, tanda
vital)
1. Menjamin penyampaian dan penerimaan
berita/perintah secara lisan,tertulis dan via telepon
dengan tepat waktu,akurat,lengkap, jelas dan dapat
dipahami oleh pihakpihak terkait.
2. Menunjang pelaksanaan administrasi pasien
TUJUAN dengan benar.
3. Memastikan pasien sudah mendapatkan terapi /
perawatan yang benar.
4. Menghindari kesalahan medis yang dapat berakibat
kejadian yang tidak diharapkan pada pasien
(pasien safety).
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
KOMUNIKASI EFEKTIF

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:

Jl. Hos Cokroaminoto


Maccorawalie, /Y.KE.1/10/AMC/
Kec. Panca Rijang, 2/5
Kab. Sidenreng VIII/2023
Rappang

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti

SK Direktur Nomor: /Y.KE.1/01/AMC/VIII/2023


KEBIJAKAN
tentang Pedoman Komunikasi Efektif.
1. Komunikasi efektif dilaksanakan oleh semua
petugas dan karyawan rumah sakit dalam rangka
pelayanan pasien, yaitu antara :
a. Dokter Umum (DU) dan Dokter Spesialis (Dr.
Spes)
b. Dokter Spesialis dan Dokter Spesialis
c. Dokter dan perawat
d. Antar perawat
e. Antar profesional pemberi asuhan
PROSEDUR f. Petugas / karyawan rumah sakit dengan pasien
g. Petugas / karyawan rumah sakit dengan
keluarga pasien
2. Rumah sakit konsisten dalam melakukan verifikasi
terhadap akurasi dari komunikasi lisan/via telepon
dengan Tulis, Baca Ulang dan Konfirmasi
(TULBAKON) terhadap perintah yang diberikan.
a. Tulis. Perawatan/dokter jaga/petugas medis lain
setelah menerima instruksi baik lisan / via alat
komunikasi atau hasil pemeriksaan harus di
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
KOMUNIKASI EFEKTIF

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:

Jl. Hos Cokroaminoto


Maccorawalie, /Y.KE.1/10/AMC/
Kec. Panca Rijang, 3/5
Kab. Sidenreng VIII/2023
Rappang

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti

Tulis lengkap pada rekam medis dan stempel


“READ BACK, mengenai :
 Isi perintah
 Nama pemberi perintah
 Nama penerima perintah
 Tanggal dan jam
Stempel TBK
READ BACK
PEMBERI PENERIMA
ORDER ORDER
PROSEDUR

TGL : TGL :
JAM : JAM :
b. Baca Ulang :
1) Instruksi baik lisan dan via alat komunikasi
atau hasil pemeriksaan harus di baca ulang,
dan waspadai nama-nama obat yang
NORUM/LASA (Nama Obat Rupa
Sama/Look Like Sound Like ) / perintah yang
kurang jelas harus di eja seperti :
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
KOMUNIKASI EFEKTIF

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:

Jl. Hos Cokroaminoto


Maccorawalie, /Y.KE.1/10/AMC/
Kec. Panca Rijang, 4/5
Kab. Sidenreng VIII/2023
Rappang

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti

Aminophilin 200 mg – Amitriptyline 25 mg


Acyclovir 200 mg – Acyclovir 400 mg.
2) Instruksi baik lisan / via alat komunikasi atau
hasil pemeriksaan, seperti nama obat
NORUM/LASA atau perintah yang tidak jelas
harus di eja dengan ejaan alphabet yang
sudah di standarisasi.
Standarisasi Kode Alfabet
Kode Kode
Huruf Alfabet Huruf Alfabet
PROSEDUR A Alfa W N November
B Bravo O Oscar
C Charlie P Papa
D Delta Q Quebec
E Echo R Romeo
F Foxtrot S Sierra
G Golf T Tango
H Hotel U Uniform
I India V Victor
J Juliete W Whiskey
K Kilo X X-ray
L Lima Y Yankee
M Mike Z Zulu
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
KOMUNIKASI EFEKTIF

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

Jl. Hos Cokroaminoto


Maccorawalie,
Kec. Panca Rijang, /Y.KE.1/10/AMC/ 5/5
Kab. Sidenreng
Rappang VIII/2023
Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023

drg.Widyanti
c. Konfirmasi. Instruksi baik lisan dan via alat
komunikasi atau hasil pemeriksaan dikonfirmasi
oleh penerima perintah dan dikonfirmasi
ulang/verifikasi oleh pemberi perintah / DPJP
pada saat visite dengan menandatangani pada
kolom stempel “READ BACK”. Apabila dokter
DPJP sedang tidak ada ditempat maka cap
konfirmasi dapat ditandatangani oleh dokter
pengganti yang ditunjuk oleh dokter DPJP
( Dokter Penanggung Jawab Pasien) 1 X 24
jam.
PROSEDUR
3. Perawat/dokter jaga akan melaporkan kondisi
pasien dan nilai kritis dengan tehnik SBAR
(Situation – Background – Assessment –
Rekomendation ).
Situation : Kondisi terkini yang terjadi pada pasien.
Background : Informasi penting apa yg
berhubungan dengan kondisi pasien terkini.
Assessment : Hasil pengkajian kondisi pasien
terkini.
Recommendation : Rekomendasi untuk mengatasii
masalah pasien saat ini.
UNIT TERKAIT Semua Unit Kerja di Adinda Medical Centre

Anda mungkin juga menyukai