Anda di halaman 1dari 3

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

PEMBERIAN EDUKASI TENTANG


MANAJEMEN NYERI

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:
Jl. Hos Cokroaminoto
Maccorawalie,
Kec. Panca Rijang, /Y.KE.4/10/AMC
Kab. Sidenreng 1/3
Rappang /VIII/2023

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti
NIP.20230301006
Pemberian edukasi tentang manajemen nyeri yang
PENGERTIAN dilakukan oleh perawat/bidan pada pasien yang
mengalami nyeri
Agar pasien dan keluarga memahami tentang
TUJUAN
manajemen nyeri pada pasien yang mengalami nyeri
1. Dilakukan pada semua pasien yang mengalami nyeri
KEBIJAKAN 2. Pemberi edukasi tentang manajemen nyeri adalah
perawat/ bidan
1. Perawat/ bidan melakukan cuci tangan
2. Perawat/ bidan menyiapkan formulir pemberian
edukasi terintegrasi
3. Perawat/ bidan mengisi kolom identitas pasien
(nama, tempat tanggal lahir dan nomor rekam
medis) pada formulir pemberian edukasi terintegrasi
PROSEDUR
4. Perawat/bidanmengucapkan salam.
“Assalamulaikum, Selamat pagi/siang/sore/malam,
Bapak/lbu”
5. Perawat/ bidan menyebutkan nama atau
memperkenalkan diri
" Saya..... (nama), sebagai ........ (sebutkan)”
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
PEMBERIAN EDUKASI TENTANG
MANAJEMEN NYERI

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:
Jl. Hos Cokroaminoto
Maccorawalie,
Kec. Panca Rijang, /Y.KE.4/10/AMC
Kab. Sidenreng 2/3
Rappang /VIII/2023

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti
NIP.20230301006
6. Perawat/ Bidan melakukan identifikasi kepada pasien
dengan menggunakan gelang identitas
7. Perawat/Bidan menanyakan keluhan nyeri yang
diderita oleh pasien
8. Perawat/bidan memberikan kesempatan kepada
pasien untuk menyampaikan keluhan nyeri
9. Perawat/bidan memberikan edukasi tentang
manajemen nyeri kepada pasien dan keluarga
10. Perawat/ bidan memberikan kesempatan kepada
PROSEDUR pasien dan keluarga untuk bertanya
11. Perawat/bidan memverifikasi pemberian informasi
tentang manajemen nyeri yang telah diberikan
dengan bertanya kembali kepada pasien dan
keluarga
12. Perawat/bidan mencatat kegiatan pemberian
informasi tentang manajemen nyeri dan
mendokumentasikan pada formulir pemberian
edukasi terintegrasi
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
PEMBERIAN EDUKASI TENTANG
MANAJEMEN NYERI

No. Dokumen:
No. Revisi: Halaman:
Jl. Hos Cokroaminoto
Maccorawalie,
Kec. Panca Rijang, /Y.KE.4/10/AMC
Kab. Sidenreng 3/3
Rappang /VIII/2023

Ditetapkan,
Direktur Adinda Medical Centre
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR
OPERASIONAL 05 Agustus 2023
drg.Widyanti
NIP.20230301006
13. Perawat/bidan memberikan dokumentasi pemberian
edukasi dan informasi tersebut kepada pasien dan
PROSEDUR keluarga untuk ditandatangani sebagai bukti bahwa
telah mendapatkan informasi tentang manajemen
nyeri
UNIT TERKAIT Seluruh POKJA Akreditasi Adinda Medical Centre

Anda mungkin juga menyukai