Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN UMPAN BALIK DARI

PENGGUNA LAYANAN
No.Dokumen :400.7.2.13/1/SOP/VIII/2023

SO No.Revisi : 01
P
TanggalTerbit : Januari 2023
Halaman :1/2
PUSKESMAS Dr. Deny Erfin
KRESEK NIP. 197502032008011008
1. Pengertian Umpan balik dari pelaksana ke pengelola program adalah respon baik
pelaksana program mengenai pelaksanaan program melalui pengumpulan
informasi. Validasi sampai pada rekomendasi tindak lanjut. Umpan balik dari
pelaksana ke pengelola program berisi informasi berupa sumbang saran,
kritikkontruksif dan lain sebagainya yang bermanfaat bagi perbaikan
penyelenggaraan pelayan/program, umpan balik dapat disampaikan baik
secara langsung maupun tertulis.
2. Tujuan Untuk perbaikan Pelaksanaan Program Puskesmas.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Kresek Tentang Pengelolaan Umpan
Balik dari Pengguna Layanan Kepada Penanggung Jawab Program Dan
Pimpinan Puskesmas Kresek Untuk Perbaikan Kinerja
4. Referensi
5. Prosedur 1. Petugas Unit/manajemen puskesmas mancatat umpan balik yang datang
dari pelaksana UKM dan UKP yang sifatnya tertulis dalam buku umpan
balik..
2. Petugas unit/program manajemen Puskesmas memverifikasi umpan balik
yang ada kepada pengelola program.
3. Manajemen Puskesmas bersama pengelola program/pelayanan membahas
umpan balik yang ada.
4. Manajemen puskesmas dan pengelola program merekomendasikan
rencana tindak lanjut sebagai perbaikan terhadap pelaksanaan
program/pelayanan.
5. Manajemen dan pengelola program/pelayanan puskesmas menyampaikan
respon balik atau atau melaksanakan rencana tindak lanjut dengan jalan
menyampaikan secara langsung dalam pertemuan/forum Puskesmas
kepada pelaksana UKM dan UKP.
6.Bagan Alir
Petugas mencatati umpan balik dari
pelaksana UKM dan UKP

Manajemen pkm dan pemegang


program membahas umpan balik

Manajemen Puskesmas dan pengelola


program membahas umpan balik

Pengelola program melakukan


menyampaikan respon balik dan
rencana tindak lanjut

Tindak lanjut oleh


pengelola program

7. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit terkait Penanggung jawab dan pelaksana UKM dan UKP

9. Dokumen terkait Laporan Bulanan


10.Rekaman Historis
Perubahan No Yang berubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai