Anda di halaman 1dari 1

Kaum Muslimin dan muslimat, mari kita ucapkan …..

ALHAMDULILLAH…., atas semua nikmat yang telah diberikannya kepada


kita…… juga mari kita bersholawat kepada Rasulullah, dengan ucapan
ALLAHUMMA SHALLI WASALLIM’ ALAHI kepada karib, keluarga dan
sahabatnya sekalian,

Judul ceramah saya adalah beramal sebelum mati…. Semua orang pasti takut
mati, bagaimana pak-bu …. Betul? Mengapa orang takut ? karena tidak ada
pembekalan, setiap yang bernyawa, kematian akan menemuinya, oleh karena iu,
mulai sekarang kita harus banyak beramal, misalnya; shalat lima waktu jangan
diinggalkan … bersedekah, membayar zakat, berpuasa di bulan ramadhan,… kalau
mampu naik haji. ALLAH BERFIRMAN DALAM SURAH AL-Jumu’ah ayat 8

Ayat
tersebut mengingatkan, kita untuk siap siap menemui kematian, dengan banyak
sedekah, sebab kedatangannya lebih cepat kalau sampai waktunya, mati tidak bisa
dibendung, kalau tiba saatnya, mati datang tidak mengenal waktu dan tempat, kalau
tiba saatnya, tidak mengenal siapa… NABI BERSABDA :

Perbanyaklah
mengingat sesuatu yang memuuskan kenikmatan, yaiu kematian.

BUKANKAH MAKAN TIDUR ITU ENAK? BUKANKAH DUDUK


ISTIRAHAT LALU MINUM KOPI DITERAS ITU NYAMAN? Maka
kenyamanan dan kenikmatan itulah yang dipisahkan oleh kematian, bagai pintu
dan titian, bergulir dan bergantian, menunggu di alam penantian, ditakuti mati-
matian.

Pantun berkata: kapak jitu gaya merpati, terkenal suluh harum sejati, bapak
ibu saya hormati, beramal dulu sebelum mati. Mari kita berdoa.

Anda mungkin juga menyukai