Anda di halaman 1dari 3

DAMPAK POSITIF TIK DALAM BIDANG EKONOMI

 Hadirnya e-commerce
E-commerce adalah segala aktivitas jual beli yang dilakukan melalui media elektronik.
Hadirnya e-commerce memudahkan masyarakat masa kini untuk berbelanja online. Teknologi
memungkinkan kita untuk membeli/menjual barang melampaui batasan tempat dan waktu
tanpa harus bertemu langsung dengan pihak yang bersangkutan. Kegiatan tawar-menawar pun
dapat dilakukan melalui fitur chatting yang tersedia. Perhatikan grafik!

Sumber : goodnewsfromindonesia
 Hadirnya e-wallet
E-wallet adalah salah satu bentuk financial technology (fintech) yang menjadi alternatif metode
pembayaran dengan memanfaatkan media internet. Seperti namanya, e-wallet atau dompet
elektronik berguna untuk menyimpan uang yang digunakan untuk transaksi
secara online maupun offline dengan menggunakan QR code. Sekarang ini, sistem e-wallet
sudah banyak diterapkan di pusat perbelanjaan, restoran, bahkan aplikasi online. Di Indonesia
sendiri, terdapat beberapa penyedia layanan e-wallet, seperti Go-Pay, OVO, Dana, dan
LinkAja.
 Kemudahan Pemasaran Bisnis
Sekarang bisnis tidak lagi dipasarkan langsung ke rumah-rumah, namun dipasarkan secara
online melalui percetakan baliho, iklan TV, iklan dalam media sosial (YouTube, Instagram,
TikTok), iklan dalam sebuah blog. Akibatnya, tidak hanya orang lokal yang dapat melihat iklan
tersebut, tetapi juga orang-orang dari luar negeri.

 Hadirnya E-Banking dan M-Banking


Internet banking adalah layanan melakukan transaksi perbankan melalui jaringan internet dengan
cara mengunjungi website milik bank. Nasabah dapat menggunakan perangkat komputer, laptop,
tablet, atau smartphone yang terhubung internet sebagai penghubung nasabah dengan sistem
bank.

Mobile banking merupakan layanan yang memungkinkan nasabah bank melakukan transaksi
perbankan melalui aplikasi yang terpasang di smartphone.
Internet dan mobile banking sama-sama bisa untuk cek saldo, transfer, mutasi rekening, bayar
tagihan listrik, telepon, dan transaksi lainnya.

 Produktivitas Dunia Industri Meningkat


Kemajuan teknologi melahirkan mesin-mesin canggih yang membuat proses produksi meningkat
dan lebih cepat. Dengan begitu keuntungan yang didapat pun menjadi lebih besar.

Anda mungkin juga menyukai

  • BJU Umum
    BJU Umum
    Dokumen14 halaman
    BJU Umum
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • BJU Umum
    BJU Umum
    Dokumen15 halaman
    BJU Umum
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • The Metode Penelitian Sosial
    The Metode Penelitian Sosial
    Dokumen6 halaman
    The Metode Penelitian Sosial
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • THE Metode Penelitian Sosial
    THE Metode Penelitian Sosial
    Dokumen7 halaman
    THE Metode Penelitian Sosial
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1 EKMA4478
    Tugas 1 EKMA4478
    Dokumen2 halaman
    Tugas 1 EKMA4478
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Audit SDM 1-2
    Audit SDM 1-2
    Dokumen1 halaman
    Audit SDM 1-2
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Ekma 4314
    Ekma 4314
    Dokumen5 halaman
    Ekma 4314
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Manajemen 1-5
    Manajemen 1-5
    Dokumen1 halaman
    Manajemen 1-5
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Audit SDM 1-3
    Audit SDM 1-3
    Dokumen1 halaman
    Audit SDM 1-3
    Vincent Junius Hidayat
    Belum ada peringkat