Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL KEGIATAN PERLOMBAAN 17 AGUSTUS

SMAN 1 RENGASDENGKLOK

Disusun Oleh:

Aulia Salsabila

Nazwa Nayla Salsabila

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN

CABANG DINAS WILAYAH IV

SMA NEGERI 1 RENGASDENGKLOK

Jl. Raya Kutagandok, Telp. (0267)482546, Desa Kutakarya, Kecamatan

Kutawaluya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, 41358.

PAGE \* MERGEFORMAT 1
KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat
dan hidayah-nya kepada kami, pengurus osis SMAN 1 Rengasdengklok sehingga kami dapat
menyelesaikan proposal kegiatan perlombaan 17 Agustus ini dengan lancar.

Proposal kegiatan perlombaan 17 Agustus ini kami susun dalam rangka


melaksanakan program kerja OSIS SMAN 1 Rengasdengklok periode 2022/2023. Terima
kasih kami ucapkan kepada kepada semua pihak yang telah membantu menyusun proposal
kegiatan perlombaan 17 Agustus ini. Kami berharap agar proposal ini dapat menuai hasil
kegiatan yang optimal sesuai dengan harapan. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan
proposal ini banyak sekali kesalahan-kesalahan yang perlu diperbaiki. Untuk itu, kami
mengharapkan kritik & saran dari semua pihak yang berkompeten sangat diharapkan demi
keberhasilan kinerja dimasa mendatang.

PAGE \* MERGEFORMAT 1
DAFTAR ISI

COVER.................................................................................................................................1

KATA PENGANTAR..........................................................................................................2

DAFTAR ISI.........................................................................................................................3

BAB 1 PENDAHULUAN....................................................................................................4

A. Latar Belakang.............................................................................................................................4

B. Tema..............................................................................................................................................4

C. Tujuan...........................................................................................................................................4

D. Ruang Lingkup.............................................................................................................................4

E. Jenis Kegiatan...............................................................................................................................4

BAB II PELAKSANAAN....................................................................................................5

A. Waktu Dan Tempat Kegiatan.....................................................................................................5

B. Susunan Panitia ...........................................................................................................................6

C. Jadwal Kegiatan ..........................................................................................................................7

D. Rincian Dana................................................................................................................................8

BAB III PENUTUP..............................................................................................................9

PAGE \* MERGEFORMAT 1
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
17 Agustus merupakan hari bersejarah bangsa Indonesia yang mana setiap
tanggal tersebut, rakyat Indonesia memperingati hari kemerdekaan. Dengan semangat
patriotisme menjadikan kita manusia yang mempunyai jiwa nasionalisme dan
kecintaan terhadap tanah air.
Untuk itu, kami OSIS SMAN 1 Rengasdengklok bermaksud melaksanakan
perlombaan guna memperingati hari kemerdekaan ke-78 RI.
B. Tema
“ Tingkatkan solidaritas,

C. Tujuan
Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah:
1. Memperingati sekaligus memeriahkan HUT kemerdekaan RI yang ke-78.
2. Untuk meningkatkan rasa solidaritas siswa-siswi.
3. Untuk menggali potensi bakat yang ada pada diri masing-masing siswa-siswi.
4. Memotivasi siswa untuk menggali bakat dan minat.
5. Menyambung ikatan silaturahmi antar siswa.
6. Melaksanakan program kerja OSIS SMAN 1 Rengasdengklok untuk meningkatkan
kreativitas.
D. Ruang Lingkup
Adapun ruang lingkup kegiatan ini adalah seluruh siswa-siswi sekolah SMA Negeri 1
Rengasdengklok.
E. Jenis Kegiatan
Adapun jenis kegiatan Class Meeting ini berbentuk perlombaan, yaitu:
- Lomba melempar bola dengan air
- Lomba estafer sarung
- Lomba estafet karet
- Lomba ekspresi
- Lomba tali air
- Lomba estafet kelereng
- Pameran
PAGE \* MERGEFORMAT 1
BAB II
PELAKSANAAN

1. Waktu Dan Tempat Kegiatan


Kegiatan pelaksanaan class meeting dilaksanakan pada :
Hari : Kamis
Tanggal : 17 Agustus 2023
Waktu : WIB
Tempat : SMAN 1 RENGASDENGKLOK

2. SUSUNAN PANITIA KEGIATAN 17 AGUSTUS TAHUN 2023

Pelindung/penasihat : H. Jaji Hanuji Kartaatmaja S.Pd

Penanggung jawab : Nina Ernawati S.Pd

Ketua umum : Siska Amelia

Ketua pelaksana : Neneng Nuryanah

Wakil ketua : Fahira

Sekertaris 1 : Aulia Salsabila

Sekertaris 2 : Nazwa Nayla Salsabila

Bendahara 1 : Rubae’ah Adawiyah

Bendahara 2 : Nailah Zalmi

Seksi acara : Tiara Aulia, Wulan, Alifia

Humas : Agnia Salsabila, Adinda Ardianti

Seksi Peralatan : Rexwald, Fajar, Noval, Hafiz

Seksi Konsumsi : Almadini, Dilla, Abidzar, Nayla

Seksi Pubdekdok : Ahmad, Shahira, Egi, Nindi

- PANITIA PERLOMBAAN 17 AGUSTUS TAHUN 2023


PAGE \* MERGEFORMAT 1
LOMBA EKSPRESI LOMBA LEMPAR BOLA

1. Silvi 1. Firda
2. Alrafki 2. Hanna
3. Chika 3. Deswita
4. Aurelia 4. Nadia

LOMBA ESTAFET KARET ESTAFET SARUNG

1. Raitri 1. Tria
2. Panji 2. Keke
3. Wikeu 3. Tiara (10)
4. Ayu Selfiana 4. Abiyyu

LOMBA TALI AIR LOMBA ESTAFET


KLERENG

1. Sopi 1. Klaudia
2. Alika 2. Farina
3. Intan 3. Nurwindah
4. Fitria 4. Putri Nagita

PAMERAN

1. Deby

2. Yanka

3. Suryani

4. Putri Rahmawati

PAGE \* MERGEFORMAT 1
3. JADWAL KEGIATAN 17 AGUSTUS

HARI WAKTU KEGIATAN

Jadwal sewaktu waktu dapat berubah

Tempat :
Poster digital :
Lempar bola :
Estafer karet :
Estafet sarung :
Paku dalam botol:
Galasin :

PAGE \* MERGEFORMAT 1
D. RENCANA PEMBIAYAAN KEGIATAN 17 AGUSTUS

1.Rencana Pengeluaran

NO
Uraian Harga (Rp) Jumlah Total

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Total

PAGE \* MERGEFORMAT 1
BAB III
PENUTUP
Demikian proposal ini dibuat dengan harapan mendapat dukungan dari sekolah atau
pihak lainnya Dan disampaikan agar dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan yang
akan mendukung jalannya kegiatan perlombaan 17 Agustus SMAN 1 Rengasdengklok
Semoga Allah SWT menyertai segala usaha kita, sehingga kegiatan ini dapat terselenggara
dan senantiasa mendapatkan rahmat dan lindungannya.

Akhirnya kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak atas segala bantuannya dan
parsitipasi nya, semoga amal bakti kita semua mendapat Ridho Tuhan yang maha Esa.

Kutawaluya, 27 Juli 2023

Ketua Pelaksana Sekertaris

Neneng Nuryanah Aulia Salsabila

Mengetahui

Wakasek Kesiswaan Pembina Kesiswaan

Nina Emawati S.Pd Tarmat S.Pd

Mengetahui

Kepala Sekolah SMAN 1 Rengasdengklok

H. Jaji Hanuji Kartaatmaja S.Pd


PAGE \* MERGEFORMAT 1
NIP: 19650626198803007

PAGE \* MERGEFORMAT 1

Anda mungkin juga menyukai