Anda di halaman 1dari 6

KELAS 5_SOAL IPAS BAB 1 DAN BAB 2

1. Perhatikan pernyataan berikut! 4 Kertas karton


1. Cahaya hanya dipantulkan oleh cermin
2. Air sangat diperlukan cahaya untuk 5 Gelas bening
bergerak Benda-benda di atas yang dapat ditembuh oleh
3. Matahari satu-satunya sumber cahaya cahaya yaitu . . . .
4. Cahaya tidak perlu media untuk bergerak
A. 1, 2, dan 5
Pernyataan yang tepat terkait perambatan cahaya
ditunjukkan oleh pernyataan nomor... B. 1, 2, dan 3
A. 1) C. 2, 3, dan 5
B. 2) D. 2, 4, dan 5
C. 3)
5. Benda-benda yang tidak dapat ditembus oleh
D. 4) cahaya disebut ....
A. benda bening
2. Saat pagi hari, Dika melihat ada cahaya yang
masuk ke kamarnya melalui kaca jendela. B. benda transparan
Peristiwa tersebut membuktikan sifat cahaya yang
C. benda lebar
dapat ....
D. benda gelap
A. dipantulkan
B. diuraikan 6. Perhatikan komponen-komponen berikut!
1. Air
C. menembus benda bening
2. Cahaya
D. dibiaskan 3. Udara
4. Indera penglihatan (mata)
3. Perhatikan gambar di bawah! Kompenen di atas yang harus ada, agar kita dapat
melihat yaitu ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4

7. Ibu menasehati Rini agar tidak memotong alis


Percobaan yang dilakukan oleh Adit menunjukkan mata. Alis mata sangat penting karena berperan
bahwa cahaya dapat .... untuk ....

A. merambat lurus A. melindungi mata dari air atau keringat

B. dipantulkan B. melindungi mata dari benda asing (debu)

C. menembus benda bening C. tempat masuknya cahaya ke dalam mata

D. membentuk bayangan D. membasahi bagian depan mata

4. Perhatikan tabel berikut! 8. Perhatikan gambar di bawah!


No Nama Benda
1 Batu
2 Air
3 Plastik transparan
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4

12. Beberapa astronot pergi ke luar angkasa. Di


tempat hampa udara tersebut, mereka tidak dapat
Bagian mata yang ditunjuk oleh tanda panah di mendengar suara apapun. Penyebab fenomena ini
atas yaitu .... bisa terjadi yaitu karena ....

A. Alis A. tidak ada medium untuk merambat

B. Bulu mata B. tidak ada sumber bunyi

C. Pupil C. tidak ada cahaya yang cukup

D. Sklera D. tidak ada benda yang bergerak

9. Perhatikan tabel berikut! 13. Perhatikan gambar di bawah!

No Bagian Mata
1 Sklera
2 Retina
3 Iris
4 Lensa mata
5 Otot siliaris
Berdasarkan tabel di atas, yang termasuk bagian
dalam mata yaitu . . . . Denita memukul garpu tala dengan keras lalu
disentuhkan dengan air. Hasilnya ditunjukkan
A. 1, 2, dan 5 oleh gambar di atas. Peristiwa tersebut
B. 1, 2, dan 3 membuktikan bahwa bunyi merambat....

C. 2, 3, dan 5 A. lurus

D. 2, 4, dan 5 B. ke segala arah


C. satu arah
10. Aku adalah bagian mata di tengah iris. Aku
juga celah tempat masuknya cahaya ke bagian D. tidak beraturan
dalam mata. Aku adalah ....
14. Perhatikan tabel berikut!
A. Sklera
No Nama Benda
B. Pupil
1 Besi
C. Retina
2 Busa
D. Lipatan mata
3 Tembok
11. Perhatikan pernyataan berikut! 4 Karpet
1. Dapat dipantulkan 5 Bantal
2. Tidak dapat dipantulkan
3. Merambat lurus Berdasarkan tabel di atas, benda-benda yang dapat
4. Merambat ke segala arah menyerap suara yaitu . . . .
Pernyataan di atas yang termasuk sifat-sifat bunyi A. 1, 2, dan 5
yaitu ....
B. 1, 2, dan 3
A. 1 dan 2
C. 2, 3, dan 5
D. 2, 4, dan 5 D. menjaga tekanan udara

15. Bunyi akan merambat paling baik pada suatu 19. Perhatikan tabel berikut!
medium yang partikel-partikel penyusunnya No Nama Tulang
sangat berdekatan. Medium yang dimaksud
yaitu.... 1 martil
A. cair 2 landasan
B. gas 3 sanggurdi
C. padat 4 belikat

D. ruang vakum 5 hasta


Berdasarkan tabel di atas, yang termasuk tiga
16. Perhatikan bagian-bagian telinga berikut! tulang pendengaran yaitu . . . .
1. saluran eustachius
A. 1, 2, dan 5
2. daun telinga
3. saluran telinga B. 1, 2, dan 3
4. rumah siput
C. 2, 3, dan 5
Bagian luar telinga ditunjukkan oleh nomor ....
D. 2, 4, dan 5
A. 1 dan 2
B. 1 dan 4 20. Bagian telinga yang memproduksi kotoran
telinga untuk menyaring kotoran dan membantu
C. 2 dan 3
mencegah infeksi yaitu ....
D. 3 dan 4
A. daun telinga
17. Bagian telinga yang berfungsi untuk B. saluran telinga
menangkap dan mengumpulkan bunyi dari luar
C. tiga tulang pendengaran
tubuh manusia yaitu ....
D. saluran eustachius
A. daun telinga
B. saluran telinga 21. Rantai makanan adalah hubungan makan dan
dimakan dalam suatu ekosistem sebagai upaya
C. gendang telinga
untuk mendapatkan.....
D. tulang pendengaran
A. gaya
18. Perhatikan gambar di bawah! B. usaha
C. gerak
D. energi

22. Perhatikan pengelompokkan hewan berikut!


1. karnivora
2. herbivora
3. omnivora
4. kanibal
Pada sebuah rantai makanan terdapat konsumen
Bagian telinga yang ditunjuk oleh tanda panah tingkat 1. Hewan yang termasuk konsumen
memiliki fungsi untuk.... tingkat 1 ditunjukkan oleh nomor ....
A. mengirimkan sinyal ke otak A. 1 dan 2
B. menyaring kotoran B. 2 dan 3
C. menerima getaran suara C. 3 dan 4
Makhluk hidup yang memperoleh energi dengan
D. 1 dan 4
cara memakan makhluk hidup lain yaitu ....
23. Perhatikan gambar rantai makanan berikut! A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4

27. Makhluk hidup yang memperoleh energi dari


Makhluk hidup yang berperan sebagai konsumen cahaya matahari dalam jaring-jaring makanan
tingkat 2 pada rantai makan di atas yaitu .... yaitu ....
A. tanaman A. produsen
B. tikus B. konsumen tingkat 1
C. ular C. konsumen tingkat 2
D. elang D. pengurai

24. Perhatikan gambar rantai makanan berikut! 28. Perhatikan gambar di bawah!

Makhluk hidup yang berperan sebagai konsumen


tingkat 1 pada rantai makan di atas yaitu ....
A. tanaman apel
B. rusa Pada piramida makanan di atas, makhluk hidup
yang menerima paling sedikit energi ditunjukkan
C. singa oleh nomor....
D. jamur A. 1

25. Perhatikan rantai makan berikut! B. 2


Bunga → Kupu-kupu → Katak → ular C. 3
Berikut pernyataan yang benar tentang rantai
makanan di atas yaitu .... D. 4

A. bunga dapat berfotosintesis 29. Perhatikan tabel berikut!


B. katak mendapat energi dari ular No Pernyataan
C. ular berperan sebagai pengurai Makhluk hidup menggunakan 60%
1
D. kupu-kupu merupakan puncak rantai energi untuk beraktivitas
makanan Makhluk hidup menggunakan 90%
2
energi untuk beraktivitas
26. Perhatikan makhluk hidup berikut!
Makhluk hidup menyimpan 10% energi
1. tanaman pisang 3
di dalam tubuh
2. ayam
3. singa Makhluk hidup menyimpan 40% energi
4
4. fitoplankton di dalam tubuh
Produsen mempunyai paling banyak B. ular meningkat
5
energi
C. tanaman bertambah
Pernyataan di atas yang benar terkait transfer
energi dalam jaring-jaring makanan yaitu . . . . D. elang meningkat
A. 1, 2, dan 5
34. Perhatikan tabel berikut!
B. 1, 2, dan 3 No Peristiwa
C. 2, 3, dan 5 1 Gunung yang meletus
D. 2, 4, dan 5 2 Perburuan liar
30. Komponen rantai makanan berikut yang tidak 3 Reboisasi
terdapat pada piramida makanan yaitu .... 4 Alih fungsi lahan pertanian
A. produsen 5 Penggunaan pestisida secaraa berlebihan
B. konsumen tingkat 1 Gangguan pada ekosistem dapat terjadi akibat
ulah manusia. Kegiatan manusia yang dapat
C. konsumen tingkat 2 menimbulkan gangguan pada ekosistem
D. decomposer ditunjukkan oleh nomor....
A. 1, 2, dan 5
31. Proses makan dan dimakan dapat
mengendalikan populasi makhluk hidup agar tetap B. 1, 2, dan 3
seimbang. Hewan herbivora akan mengontrol C. 2, 3, dan 5
perkembangan populasi...
D. 2, 4, dan 5
A. tanaman
B. hewan karnivora 35. Perhatikan rantai makanan berikut!
Sayur → siput → katak → ular
C. hewan omnivora Permintaan ekspor katak sawah untuk dijadikan
D. hewan predator makanan semakin banyak sehingga banyak terjadi
perburuan katak sawah. Akibat dari peristiwa
32. Suatu organisme yang pertumbuhannya tersebut yaitu ....
menjadi tidak terkendali akan menyebabkan. . . A. populasi siput berkurang
A. keseimbangan ekosistem B. populasi sayur berkurang
B. ketidakseimbangan ekosistem C. populasi ular bertambah
C. hewan memiliki banyak makanan D. populasi cacing bertambah
D. tumbuhan kekurangan air
36. Perhatikan gambar di bawah!
33. Perhatikan gambar di bawah!

Populasi belalang pada jaring-jaring makanan di


Apabila populasi tikus berkurang, maka atas akan meningkat apabila ....
menyebabkan populasi....
A. populasi jagung menurun
A. belalang bertambah
B. populasi tikus meningkat C. 3
C. popukasi ular meningkat D. 4
D. populasi katak menurun
40. Menanam kembali tanaman dapat menjaga
ekosistem tetap stabil karena dapat. . .
37. Perhatikan gambar di bawah!
A. mengurangi makanan hewan herbivora
B. meningkatkan populasi dekomposer
C. meningkatkan populasi produsen
D. mengurangi makanan hewan karnivora

Apabila terjadi perburuan elang untuk


diperjualbelikan, maka menyebabkan ....
A. belalang kekurangan makanan
B. katak kekurangan makanan
C. populasi tikus bertambah
D. populasi ular bertambah

38. Organisme yang paling banyak memutuskan


rantai makanan apabila populasinya menurun
yaitu.....
A. Produsen
B. Konsumen tersier
C. Konsumen primer
D. Konsumen sekunder

39. Perhatikan gambar di bawah!

Faktor alam yang menyebabkan


ketidakseimbangan ekosistem ditunjukkan oleh
gambar nomor ....
A. 1
B. 2

Anda mungkin juga menyukai