Anda di halaman 1dari 29

DAFTAR ISI

PENGANTAR DJKI SEKRETARIAT INFOGRAFIS


MENKUMHAM DJKI
DJKI Lanjutkan 8 12 Capaian 2021-2022 16
Optimisme Sambut 4 Capaian Tahun Mewariskan
Kinerja DJKI
Tahun Ekonomi 2022 Pelayanan Publik
Kreatif
yang Berkualitas dan
Berkesinambungan

DIREKTORAT HAK DIREKTORAT DIREKTORAT PATEN, DIREKTORAT KERJA


CIPTA & DESAIN MEREK & IG DSLT, DAN RAHASIA SAMA &
INDUSTRI DAGANG PEMBERDAYAAN KI
Sejumlah Catatan 26
Anggoro Dasananto, 22 Pencapaian Melihat Sisi 30 Bersama-sama 34
Menolak Tergerus Direktorat Merek Lain Tantangan Memperkuat
Arus & IG & Potensi Sinergitas untuk
Pengembangan Sukseskan Capaian
Paten di Tanah Air 2023

Redaksi menerima kontribusi tulisan dan artikel yang sesuai dengan misi penerbitan.
Redaksi berhak mengubah isi tulisan tanpa mengubah maksud dan substansi.

Diterbitkan oleh : Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual | Penasehat : Direktur


Jenderal Kekayaan Intelektual | Pengarah : Sekretaris Direktorat Jenderal Kekayaan
Intelektual, Direktur Hak Cipta dan Desain Industri, Direktur Paten, DTLST dan Rahasia DIREKTORAT DIREKTORAT INFOGRAFIS INFOGRAFIS
Dagang, Direktur Merek dan Indikasi Geografis, Direktur Teknologi Informasi KI, Direktur PENYIDIKAN & TEKNOLOGI
Penyidikan dan Penyelesaian Sengketa, Direktur Kerja Sama dan Pemberdayaan KI | PENYELESAIAN INFORMASI Narasi Pembuka 46 Program Unggulan 48
Penanggung Jawab : Eka Fridayanti | Pemimpin Redaksi : Dita Komala Putri | Tim SENGKETA Tahun 2023 sebagai DJKI Tahun 2023
Redaksi : Sylvia Sonang Fiesta Ria, Citra Rosa Budiman, Galih Wisudha Pratama, Tahun Merek
Mempersiapkan 42
Alva Maulana Haqqani, Panji Putra Manik, Destika Ajeng Wulandari, Kustin Ayuwuragil Ikhtiar Menegakkan 38 DJKI yang
Desmuflihah, Cantika P.S. Hutami, Ulil Hidayati | Redaktur Foto : Muhammad Adityo Hukum Kekayaan Responsif terhadap
Ilham, Fikri Azhari | Desain Grafis dan Layout : Basuki Rahmat | Alamat Redaksi : Intelektual Transformasi Digital
Gedung Eks. Sentra Mulia Lantai 6 , Jl. HR Rasuna Said Kav. X-6 Jakarta Selatan

2 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 3
Pengantar dari Menkumham, Yasonna H. Laoly

Optimisme Sambut
Tahun Ekonomi Kreatif
2023
Tahun 2022 merupakan masa
yang sangat krusial bagi seluruh
bangsa. Di tengah ancaman
resesi global, pemerintah dan
masyarakat Indonesia bahu-
membahu untuk bangun setelah
serangan Covid-19.

Sejak 2020, Kementerian Foto:


Dok. DJKI
Hukum dan HAM Kemenkumham
(Kemenkumham)
melalui Direktorat
Jenderal Kekayaan
Yasonna Mendengar di Pendapi Gedhe Balaikota Solo, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Pada kegiatan ini, Menkumham Yasonna bersama Walikota Solo
Intelektual (DJKI)
Gibran Rakabuming Raka berdiskusi dengan para komunitas penghasil kekayaan intelektual dan masyarakat.
menyadari, ekonomi
kreatif merupakan
salah satu jalur
Tahun lalu, pada tahun tematik hak Masyarakat tidak lagi harus ikut turun langsung dalam upaya
perjuangan yang
cipta, upaya digitalisasi itu mendatangi kantor DJKI atau membuka percakapan, berdiskusi,
berpotensi
bernama POP HC (Persetujuan kantor wilayah saat ingin dan menyebarkan informasi terkait
‘menyembuhkan’
Otomatis Pencatatan Hak Cipta). mendaftarkan pelindungan pentingnya pelindungan kekayaan
Indonesia dari
POP HC telah membantu lebih dari kekayaan intelektualnya. Proses intelektual pada para pimpinan
kondisi sulit
117 ribu pencatatan ciptaan pendaftaran ini dapat dilakukan di daerah dan komunitas kreatif.
pascapandemi.
dengan waktu proses rata-rata mana dan kapan saja melalui Usaha-usaha ini telah
Hal ini mengingat,
kurang dari sepuluh menit. Upaya dgip.go.id. Konsultasi pun dibuka menghasilkan peningkatan
solusi konvesional
ini merupakan sebuah terobosan seluas-luasnya melalui semua pencatatan kekayaan
tidak bisa lagi
menyelesaikan permasalahan dari sistem pencatatan ciptaan channel, baik online maupun offline. intelektual mencapai 26,41%
yang sebelumnya bahkan baru hingga 31 Desember 2022.
masyarakat yang harus #stayathome
selesai dalam waktu sembilan DJKI turun ke 33 provinsi di Seluruh program DJKI 2022
melindungi diri dan keluarga. Oleh
bulan. Indonesia untuk bertatap muka, berkontribusi sebesar
karena itu, kami berupaya keras
memberikan konsultasi langsung Rp805 miliar pada Penerimaan
untuk memudahkan masyarakat
Selain itu, DJKI telah membuka kepada para pemohon KI melalui Negara Bukan Pajak (PNBP).
dalam memanfaatkan potensi karya
kekayaan intelektualnya melalui seluruh pendaftaran kekayaan program Mobile Intellectual
teknologi digital. intelektual secara online. Property Clinic (MIC). Bahkan, saya

4 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 5
Foto:
“DJKI juga masih Ilustrasi:
Dok. DJKI
Kemenkumham akan kembali Envato/Graphicdunk

menyapa
masyarakat,
komunitas,
akademisi, para Tak hanya itu, kami juga
pimpinan daerah dan memastikan penegakan
hukum kekayaan intelektual
seluruh pemangku dilaksanakan di lapangan.
kepentingannya Berkat kerja sama dengan

secara berkala. “ Kementerian Komunikasi


dan Informatika, DJKI telah
merekomendasikan penutupan
187 situs ilegal. Para Penyidik
Pegawai Negeri Sipil (PPNS)
sendiri telah secara aktif
mensertifikasi 87 pusat
perbelanjaan di 29 provinsi
untuk mencegah terjadinya
pelanggaran kekayaan
intelektual.

Pencapaian besar ini merupakan


wujud dukungan nyata kami
mendorong masyarakat Indonesia
untuk memberdayakan diri mereka
melalui karya intelektual. Maka
saya sangat bangga saat DJKI
memperoleh ‘Top Digital
Implementation 2022 Level Star 5’
pada ajang Top Digital Awards
2022. Capaian ini juga telah
memberikan saya dan Plt. Dirjen
Kekayaan Intelektual Razilu
kesempatan untuk menerima Pada Tahun Merek Nasional DJKI 2023; Patent Examiner Goes To
penghargaan sebagai ‘Top Leader akan memperkenalkan salah satu Campus; hingga Persiapan
on Digital Implementation 2022’. program unggulannya, yaitu ‘One Perancangan Kawasan Karya Cipta
Village, One Brand’. Program ini 2024.
Kami belum akan berhenti. Pada secara spesifik dirancang untuk
edisi ini, Media HKI akan merangsang ekonomi daerah
membahas lebih mendalam berbasis KI di setiap desa ataupun
mengenai pencapaian 2022 serta kabupaten dengan memiliki satu
13 program unggulan DJKI untuk merek secara kolektif.
meningkatkan 17 persen
peningkatan KI di seluruh Selain itu, DJKI juga masih akan
Indonesia pada 2023 di Tahun kembali menyapa masyarakat,
Merek Nasional. Salah satunya, komunitas, akademisi, para
melalui aplikasi terbarunya yaitu pimpinan daerah dan seluruh
Persetujuan Otomatis Pelayanan pemangku kepentingannya secara
Merek (POP-Merek). berkala melalui Mobile IP Clinic

6 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 7
Pada pengujung tahun, DJKI Kemenkumham One Village, One Brand; Mobile IP
Clinic; dan Persetujuan Otomatis
mencatat kenaikan yang cukup signifikan pada Pelayanan Merek (POP-Merek)

jumlah permohonan kekayaan intelektual. Pada One Village, One Brand, DJKI
akan bekerja sama dengan seluruh
mitra, kantor wilayah, dan

Di mata Plt. Direktur Jenderal sejumlah program yang telah


diselenggarakan sepanjang 2022
dinas di setiap provinsi untuk
mengidentifikasi produk khas yang
Kekayaan Intelektual DJKI dapat masuk ke pasar. Bagi produk
Kemenkumham, Razilu, 2022 pun akan dilanjutkan. Salah
yang belum memiliki merek, DJKI
merupakan tahun yang amat satunya, Mobile IP Clinic.
akan membantu untuk
istimewa. Pasalnya, pada mengajukan merek secara kolektif.
pengujung tahun, DJKI “Kemudian perkara yang serupa
dengan Mobile IP Clinic, tapi kita
Kemenkumham mencatat kenaikan
yang cukup signifikan pada jumlah menyasar perguruan tinggi. Itu 2023 adalah ‘Tahun
permohonan kekayaan intelektual. akan kita kolaborasikan, sekaligus Merek’ yang
dengan kegiatan hak cipta ‘masuk
Untuk pencatatan melalui POP-
HC misalnya— total permohonan kampus’. Untuk mendongkrak
bertujuan untuk
mencapai 117 ribu. Angka ini, naik permohonan, jadi nanti akan merespons dan
sebanyak 41% dari tahun menelusuri perguruan tinggi dan
pusat-pusat penghasil kreativitas,”
membangun
sebelumnya.
kata Razilu. kesadaran, cinta,
Situasi serupa juga terjadi pada
Ada pula program Sertifikasi Pusat
maupun rasa bangga
permohonan merek. Dibanding
tahun sebelumnya, ada kenaikan Perbelanjaan; Roving Seminar terhadap merek
mencapai 16%, dengan total Menkumham yang pada 2023,
disebut Safari Menkumham; DJKI
Indonesia.
sebanyak 120.216 permohonan
merek. Jika dihitung secara Mengajar; dan RuKI (Guru KI).
“Jadi mereknya adalah merek
keseluruhan, ada 257.335 Tujuannya, untuk meningkatkan
kolektif. Tidak dimiliki oleh
permohonan yang diterima oleh sumber daya manusia yang
Foto: perorangan, tapi dimiliki oleh satu
Dok. DJKI
DJKI—26,41% lebih tinggi berkualitas dan berdaya saing.
Kemenkumham komunitas dibantu oleh
ketimbang tahun 2021. pemerintah daerah bersama-sama
“Pada 2023, Safari Menkumham ini
Plt. Direktur Jenderal Kekayaan Intelektual Razilu dalam kegiatan Mobile Intellectual Property Clinic (MIC) NTB di Prime Park Hotel Mataram pada 1 September 2022. dengan kita,” Razilu melanjutkan.
Selain dari sisi angka, pada 2022, akan lebih ditargetkan audiensnya.
DJKI menerima tiga penghargaan Baik kalangan perguruan tinggi
Becermin dari keberhasilan

DJKI Lanjutkan
dari ajang kompetisi TOP Digital (kuliah umum), datang ke
program 2022, Razilu optimis
Awards. Penghargaan ini diterima komunitas pegiat seni atau UMKM
pencapaian 2023 akan jauh lebih
oleh Menteri Hukum dan HAM, penghasil merek, atau audiens
gemilang. Ia pun menguraikan

Capaian Tahun 2022


Yasonna H. Laoly dan Plt Direktur tertentu,” Razilu menjelaskan.
langkah yang akan ditempuh,
Jenderal Kekayaan Intelektual seperti membuat SK Menteri
DJKI Kemenkumham sebagai ‘Top Menuju Program Hukum dan HAM terkait tim
Leader on Digital Implementation
2022’; juga DJKI Kemenkumham
Unggulan 2023 pelaksana program unggulan di
DJKI. Harapannya, masing-masing
sebagai ‘Top Digital Implementation pihak dapat berkolaborasi dan
Razilu memaparkan, setiap
2022 #LevelStar5’ atas upaya untuk bersinergi menyukseskan seluruh
tahunnya DJKI Kemenkumham
memudahkan masyarakat dalam progam unggulan.
akan mengangkat satu tema. 2023
mengakses layanan pelindungan KI
Sejumlah kegiatan telah dipersiapkan, seperti One Village, One Brand; secara online.
adalah ‘Tahun Merek’ yang
bertujuan untuk merespons dan
Mobile IP Clinic; Persetujuan Otomatis Pelayanan Merek (POP-Merek), membangun kesadaran, cinta,
Dalam wawancaranya, Razilu
dan masih banyak lagi. mengungkapkan bahwa upaya
maupun rasa bangga terhadap
merek Indonesia. Sejumlah
melindungi KI akan terus
kegiatan telah dipersiapkan, seperti
dilakukan. Karena keberhasilannya,

8 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 9
“Saya sudah diskusi dan akan bikin tim pelaksana Adapun perihal kesuksesan akan memuaskan. Saya yakinkan DJKI. Program yang sukses, adalah
program unggulan di DJKI. Pak Menteri sebagai program DJKI tahun 2023, lulusan kepada teman-teman semuanya, sukses secara bersama-sama. DJKI
pengarah, karena di situ ada beberapa kluster yang Program Pascasarjana Bidang dari pengalaman tahun 2022 kita pasti oke!” tutup Razilu.
membutuhkan koordinator,” ujar Razilu. Kajian Ketahanan Nasional ini sudah berhasil, dan akan lebih baik
meyakini, seluruhnya akan lagi pada 2023 karena kita punya
Koordinator ini akan dipimpin oleh pimpinan tinggi terlaksana dengan maksimal. strategi tertentu. Saya mengajak “Saya mengajak
pratama yang kompeten di bidang masing-masing. Kepercayaan ini didasarkan pada teman-teman DJKI untuk teman-teman DJKI
Anggotanya adalah lintas seluruh unit yang memiliki pencapaian tahun 2022. Apalagi, bersinergi, berkolaborasi secara
kapasitas dan kompetensi di masing-masing kluster,” dalam dunia internasional, DJKI bersama-sama untuk untuk bersinergi,
ujar Razilu yang sebelumnya pernah menjabat sebagai Kemenkumham telah menduduki menyukseskan seluruh program berkolaborasi secara
Sekretaris Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual. peringkat dua untuk pendaftaran
Langkah selanjutnya, yaitu evaluasi setiap tiga bulan merek di antara negara-negara bersama-sama
untuk memonitor perkembangan program, menilai yang tergabung dalam middle untuk menyukseskan
perbaikan, dan melakukan peningkatan. income countries—dengan lebih
dari 127 ribu permohonan seluruh program
“Yang paling penting adalah komitmen dari pimpinan merek; juga masuk dalam DJKI. Program yang
tertinggi untuk terus mengawal ini supaya bisa peringkat sepuluh negara yang
terlaksana dengan baik. Jadi, pasti pimpinannya akan menyumbang sekitar 200 sukses, adalah
Plt Plt. Dirjen KI, Razilu pada kegiatan Refleksi Akhir Tahun di Aula Oemar Seno Aji,
Jakarta, Jumat (16/12/2022). Pada momen ini, DJKI Kemenkumham juga memberikan
terus mengawal ini supaya bisa dieksekusi dengan baik. permohonan paten sederhana sukses secara
Selain itu, kita akan libatkan seluruh mitra kerja, baik (utility model).
bersama-sama.
sejumlah apresiasi kepada para pemohon kekayaan intelektual.

Foto: Dok. DJKI Kemenkumham internal maupun eksternal unit,” Razilu menambahkan.
“Kalau kita memiliki keyakinan DJKI pasti oke!”
yang kuat, strategi, dan komitmen
Antigratifikasi yang konsisten, pasti hasilnya

Dengan hasil nihil Mengapa DJKI lebih banyak melakukan “Yang paling penting, dalam
transformasi pada pelayanan seperti
temuan, seluruh POP-HC dan POP Merek?
kaitannya dengan pelayanan publik
yang berintegritas ini, semua
pegawai DJKI telah Mulanya, ketika menjadi bagian pegawai DJKI yang menangani

terbukti dan ‘dijaga’ DJKI, Razilu pernah mewawancarai urusan POP-HC dan POP-Merek
tidak akan bertemu dengan
sejumlah orang untuk mencari
sedemikian rupa informasi. Pada saat itu, ia pemohon. Jadi tidak ada tatap

agar tidak melakukan mengetahui bahwa pencatatan hak muka dan pungutan liar (pungli)
gratifikasi. Karena tidak perlu
cipta dengan teknologi
penyimpangan dalam kriptografi—yang awalnya datang, pemohon tidak perlu
hal gratifikasi atau direncanakan selesai dalam satu mengeluarkan ongkos macam-
hari—mundur menjadi delapan macam. Permohonan dapat
pungli, dalam kaitan hari, bahkan lebih dari satu bulan. dilakukan di mana saja, selama
dengan pencatatan ada internet,” ucap pria kelahiran
Hal yang sama, juga berlaku pada Buton, 28 November 1965.
hak cipta, perpanjangan merek yang
perpanjangan seharusnya membutuhkan waktu Pada 23 November 2022,
satu hari, tetapi jadi berhari-hari. Menkumham Yasonna sendiri telah
merek, atau layanan Dari situ, DJKI kemudian menyerahkan Sertifikat Sistem
POP lain. memutuskan untuk Manajemen Anti-Penyuapan ISO
mengupayakan satu perubahan: 37001:2016 kepada DJKI. Dengan
membuat persetujuan otomatis hasil nihil temuan, seluruh pegawai
yang dapat selesai dalam hitungan DJKI telah terbukti dan ‘dijaga’
menit. Dengan demikian, selain sedemikian rupa agar tidak
dapat memberikan pelayanan yang melakukan penyimpangan dalam
cepat, mudah, dan murah, tingkat hal gratifikasi atau pungli, dalam
kepuasan masyarakat juga akan kaitan dengan pencatatan hak
semakin tinggi. cipta, perpanjangan merek, atau
layanan POP lain.

10 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 11
dukungan manajemen kepada

Mewariskan Pelayanan direktorat teknis dalam hal


membangun POP-Hak Cipta,
POP-Hak Merek, maupun Mobile IP

Publik yang Berkualitas dan


Clinic yang telah terselenggara di
hampir seluruh provinsi Indonesia.

Berkesinambungan
“Kemudian, ada program
penguatan pelayanan publik
di seluruh wilayah Indonesia.
Terselenggara secara masif,
kegiatan ini bisa menghadirkan
1000 peserta. Keberhasilan ini,
perlu dijaga dan dilanjutkan,
sehingga masyarakat semakin
memahami pentingnya nilai
Salah satu fungsi penting Sekretariat DJKI Kemenkumham kekayaan intelektual,” kata Sucipto.
adalah memfasilitasi SDM di sejumlah direktorat teknis dalam
menjalankan tugasnya masing-masing. Ingin Terus
Tingkatkan
Sekretaris DJKI Kemenkumham tercapai tanpa kerja keras dan
“Untuk mewujudkan
Pelayanan Publik
Sucipto memahami, salah satu sinergi kita bersama,” ujar Sucipto
fungsi penting Sekretariat DJKI pada Evaluasi Kinerja Direktorat pelayanan publik yang Sucipto ingin melanjutkan capaian
2022 dengan terus mendukung
Kemenkumham adalah
memfasilitasi SDM di sejumlah
Jenderal Kekayaan Intelektual,
Selasa (29/11/22) di
berkualitas, integritas meningkatkan sistem pelayanan

direktorat teknis dalam InterContinental Jakarta, Pondok merupakan nilai yang publik. Adapun menjadi bagian
dari kebijakan yang berkelanjutan,
menjalankan tugasnya masing-
masing. Fungsi ini, memang
Indah.
tidak bisa ditawar. pihaknya akan terus

terkesan terlalu general. Namun, Menurut Sucipto, untuk Tidak boleh hanya mengakomodasi direktorat DJKI
Kemenkumham dalam
sisi baiknya, pada pengujung 2022,
pihaknya mencatat ada banyak
mewujudkan pelayanan publik
satu orang, semua meneruskan sejumlah program,
yang berkualitas, integritas
kontribusi yang telah diberikan, merupakan nilai yang tidak bisa harusterlibat untuk seperti Mobile IP Clinic, DJKI
Mengajar, dan RuKI.
terutama dalam peningkatan
kapasitas SDM di internal.
ditawar. Ia bahkan menyebut mengawal,
pihaknya sebagai ‘pelayan
masyarakat’, sehingga wajib melaksanakan, Pada Mobile IP Clinic, meski
mekanisme akan diserahkan pada
November 2022, DJKI memberikan yang terbaik. menjalankan, dan masing-masing kanwil, DJKI harus
Kemenkumham berhasil meraih
nilai 99,08 dalam Indeks Reformasi “Hal ini telah dibuktikan dengan menjaga ISO yang hadir untuk memantau,
mengevaluasi, dan memonitoring.
Birokrasi yang diberikan sertifikasi ISO 37001 yang sudah kita dapatkan.” Sementara itu, melalui DJKI
Kementerian Pendayagunaan didapatkan DJKI. ISO 37001 adalah
Mengajar, Yasonna Mendengar,
Aparatur Sipil Negara dan bagian dari capaian untuk
atau RuKI, edukasi tentang
Reformasi Birokrasi. Penghargaan membangun mindset juga karakter Setidaknya, rangkaian upaya telah kekayaan intelektual juga dapat
ini didapat karena DJKI SDM di DJKI menjadi lebih ditempuh pihaknya untuk jadi lebih baik lagi lewat
Kemenkumham berhasil mencapai berintegritas, sekaligus menjadi mendukung program DJKI kolaborasi antara DJKI dengan
target kinerja DJKI 2022. pedoman yang akan Kemenkumham. Peningkatan SDM, lembaga kementerian.
mengantarkan kami untuk misalnya, telah dicapai dengan
“Capaian Sistem Akuntabilitas mewujudkan pelayanan publik mempersiapkan program beasiswa
Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang lebih baik,” Sucipto “Ini adalah bagian dari komitmen
dari strata satu hingga tiga dan
DJKI mendapatkan nilai 84,35 menjelaskan. Sekretariat DJKI Kemenkumham
Guru KI (RuKI). Upaya lain, yaitu
dan Indeks RB-nya 99. Ini adalah untuk mendukung dari sisi
penataan arsip digital yang saat ini
sebuah capaian yang patut kita perencanaan, anggaran, sarana,
tengah berlangsung; juga
apreasiasi karena ini tidak mungkin dan prasarana. Termasuk di

12 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 13
dalamnya adalah bagaimana
pemeriksaan dapat difasilitasi
dengan baik,” Sucipto
menambahkan.

Sembari tetap menjaga ISO 37001,


ia menilai bahwa DJKI perlu
melanjutkan digitalisasi terhadap
arsip, sebab merupakan bagian
dari dokumen negara yang harus
dilindungi. Saat ini, penataan digital
DJKI sudah mencapai 60%.

Di sisi lain, ada juga penguatan


sosialisasi lewat media sosial
melalui tim humas. Menurut
Sucipto, media sosial merupakan
pintu keluar bagi informasi.
Publikasi secara masif dan kerja
sama dengan berbagai media
massa dapat dilakukan untuk
memberikan pembelajaran, salah
satunya bahwa KI adalah bagian
dari ekonomi.

“Di sini, humas akan berperan


untuk mendorong peningkatan dan
penguatan pelayanan publik.
Mereka akan terjun langsung di
tingkat kabupaten, provinsi,
maupun kota, supaya masyarakat
bisa memahami peran KI,” ujar
Sucipto.

Ingin Terus Foto:


Dok. DJKI
Kemenkumham
Tingkatkan
Pelayanan Publik
DJKI Kemenkumham terus
mempersiapkan diri menuju World
secara otomatis tersemat,
begitu ada peningkatan
“Intinya adalah membangun sistem
bersama-sama, dengan komitmen
bagus, bermanfaat, serta
berkesinambungan. Mari
“Kemenkumham dan NKRI adalah milik
Class IP Office. Salah satunya, standarisasi pelayanan publik yang sama. Jika SDM-nya sudah tinggalkan warisan, mumpung bersama. Kita jaga dan wujudkan pelayanan
dengan mempersiapkan ISO
9001:2015 (Sertifikasi Manajemen
dalam DJKI. Saat ini, keduanya
masih dalam tahap audit.
tertata, profesional, dan
bertanggung jawab, dampaknya
masih diberi amanah,” Sucipto
melanjutkan.
publik yang bagus, bermanfaat, serta
Mutu—SMM); dan Sertifikasi ISO layanan publik meningkat. Untuk berkesinambungan. Mari tinggalkan warisan,
37001:2016 (Sistem Manajemen
Anti Penyuapan—SMAP).
Mempersiapkan SDM yang
berintegritas kemudian menjadi
mewujudkannya, tidak boleh hanya
satu orang, semua harus terlibat
“Kemenkumham dan NKRI adalah
milik bersama. Kita jaga dan
mumpung masih diberi amanah.”
strategi yang diambil Sucipto, untuk mengawal, melaksanakan, wujudkan pelayanan publik
Sucipto mengungkapkan, ISO untuk mempertahankan dan menjalankan, dan menjaga ISO yang bagus, bermanfaat, serta
9001:2015 maupun ISO 37001:2016 mencapai sertifikasi ini. yang sudah kita dapatkan. berkesinambungan. Mari
telah menjadi bagian dari Program Memberikan contoh terlebih dulu, Kemenkumham dan NKRI adalah tinggalkan warisan, mumpung
Unggulan 2023. Ia beranggapan, tentu sebuah keniscayaan. milik bersama. Kita jaga dan masih diberi amanah.”
sebenarnya predikat ini akan wujudkan pelayanan publik yang

14 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 15
16 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 17
18 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 19
20 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 21
22 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 23
24 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 25
Dalam Tahun Hak
Anggoro Dasananto, Cipta, Direktorat Hak
Cipta dan Desain
Menolak Tergerus Arus Industri berhasil
mengimplementasikan
Direktur Hak Cipta dan
Desain Industri, Anggoro
sistem Persetujuan
Dasananto di Kantor DJKI
Kemenkumham .
Otomatis Pencatatan
Hak Cipta (POP-HC).
Sistem daring tersebut
diluncurkan pada 20
Ada pekerjaan rumah yang menantang: Januari 2022 dan telah
mengawal pelindungan hak cipta di tengah beroperasi sepanjang
derasnya arus digitalisasi. tahun lalu.

Bertransformasi atau tergerus. Sampai hari ini, masih ada sanksinya, serta siapa yang
Adagium itu dipegang erat oleh kekosongan hukum terkait berwenang menyelesaikan
Anggoro Dasananto. Direktur pelindungan hak cipta bagi karya sengketa itu, akan diatur. Para
Hak Cipta dan Desain Industri di digital. Anggoro, yang sehari-hari seniman mohon bersabar dan
DJKI Kemenkumham ini memiliki berkutat dengan pelayanan hukum mendukung,” ucap Anggoro.
pekerjaan rumah yang menantang: hak cipta, tidak mau tergerus arus
mengawal pelindungan hak cipta di perubahan. Revisi Undang-Undang
tengah derasnya arus digitalisasi. Nomor 28 Tahun 2014 tentang
Beragam Inovasi
Hak Cipta demi mengakomodasi
Inovasi untuk mengarungi arus
Di era serba digital, upaya pelindungan hak cipta bagi para
digitalisasi sudah dimulai sejak
pelindungan hak cipta menghadapi seniman dan kreator digital pun
2022. Dalam tahun yang
tantangan berlipat ganda. menjadi salah satu target besarnya
dinobatkan sebagai ‘Tahun Hak
Kemudahan dalam bertukar data pada 2023 ini.
Cipta’ ini, Direktorat Hak Cipta dan
dan informasi tanpa batas
Desain Industri berhasil
membuat sebuah karya lebih Menurutnya, hanya ada dua
mengimplementasikan sistem
mudah disebarkan, digandakan, pilihan. Bertransformasi atau
Persetujuan Otomatis Pencatatan
dan dikomersialisasikan tanpa tergerus oleh arus. “Tak ada gading
Hak Cipta (POP-HC). Sistem daring
sepengetahuan penciptanya. yang tak retak. Kita perlu
tersebut diluncurkan pada
pengaturan yang lebih bagus lagi
20 Januari 2022 dan telah
Apalagi, suatu karya tidak lagi dengan penguatan khusus untuk
beroperasi sepanjang tahun lalu.
mengambil bentuk tradisional yang karya digital, baik itu joke, NFT,
dapat dilihat dan disentuh secara konten Youtube, agar para
Foto: Dok. DJKI Kemenkumham
fisik, melainkan beralih wujud seniman dengan sewajarnya Aplikasi POP-HC memungkinkan
dalam bentuk digital. Misalnya, menerima hak royaltinya,” kata Sampai hari ini, para pelaku ekonomi kreatif untuk
lebih mudah dan cepat mengurus
konten lawakan yang disampaikan Anggoro. Sejak sekarang, Direktorat Hak Inventarisasi Masalah (DIM)
seorang komika di kanal masih ada Cipta dan Desain Industri pun sebelum usulan revisi UU diajukan administrasi pelindungan hak
Youtube-nya, karya seni non- Ia mengungkapkan, saat ini sudah kekosongan hukum mulai mengumpulkan masukan dan dibahas bersama DPR. ciptanya. Proses pencatatan hak
fungible token (NFT) yang dibuat banyak ditemukan contoh cipta yang dulunya memakan
oleh seorang desainer, atau musik pelanggaran terhadap hak cipta terkait pelindungan dari kalangan akademisi,
praktisi, seniman, dan pihak lain “Isu apa saja yang berpotensi waktu enam bulan sampai satu
dalam format digital yang karya digital, yang dapat dijadikan hak cipta bagi karya yang terkait. Audiensi dengan muncul, termasuk bagaimana tahun kini cukup diselesaikan di
disebarkan lewat beragam contoh kasus dan diperkuat bawah sepuluh menit. Sampai awal
aplikasi–gratis hingga berbayar. pengaturannya melalui revisi UU digital. berbagai kelompok tersebut akan
dirangkum dalam Daftar
menyelesaikan dispute (sengketa)
terkait konten digital, apa saja
Hak Cipta.

26 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 27
2023, tercatat ada 117.083 Aplikasi big data yang berisi PDLM terhubung dengan Sistem
Cita-Cita Kawasan
permohonan yang telah informasi mengenai pencipta, Informasi Lagu Musik (SILM) yang
diselesaikan, melampaui target pemegang hak cipta, dan hak dikelola oleh Lembaga Manajemen Karya Cipta
yang ditetapkan. terkait sebuah karya musik itu Kolektif Nasional (LMKN). LMKN
dikembangkan bersama dengan berwenang mengelola hak Selain melakukan inovasi digital,
“Sepanjang tahun lalu, kami juga Direktorat Teknologi Informasi ekonomi pencipta dengan cara Direktorat Hak Cipta dan Desain
banyak memberikan Kekayaan Intelektual. menarik, menghimpun, dan Industri juga memiliki pekerjaan
pendampingan teknis kepada para mendistribusikan royalti lagu atau rumah lain, yaitu mencanangkan
pencipta yang mengajukan musik dari para pengguna Kawasan Karya Cipta pada tahun
permohonan, seperti lewat komersial karya tersebut kepada 2024. Lewat program tersebut,
webinar, pendampingan di Mobile pemilik hak cipta atau pemegang setiap provinsi diharuskan memiliki
IP Clinic (Klinik Kekayaan hak cipta yang bersangkutan. suatu daerah yang ditetapkan
Intelektual), dan kegiatan lainnya,” menjadi pusat kebudayaan, wisata,
Anggoro menambahkan. dan pameran karya cipta.

Pekerjaan rumah belum selesai. Semua kantor wilayah (kanwil)


Ke depan, sistem POP-HC masih Kementerian Hukum dan HAM
perlu penyempurnaan untuk lebih yang tersebar di 34 provinsi pun
memudahkan pemohon dalam ditugaskan untuk melakukan
mengurus permohonan hak cipta. pemetaan daerah yang dapat
“Kami berencana menambah dijadikan Kawasan Karya Cipta.
fitur-fitur supaya aplikasi itu lebih
user friendly. Kalau pemohon bisa Menurut Anggoro, setiap daerah
mengaksesnya dengan lebih memiliki kesenian dan budaya
mudah, kualitas pelayanan publik tertentu yang bisa dijadikan daya
bisa lebih baik,” tutur Anggoro. tarik wisata. Pelindungan kekayaan
intelektual terhadap kearifan lokal
Selain POP-HC, direktorat di kawasan khusus itu diharapkan
yang dipimpin oleh Anggoro juga bisa membantu meningkatkan
membangun Pusat Data Lagu dan perekonomian daerah.
Musik (PDLM), sesuai amanah dari
Peraturan Pemerintah Ia mencontohkan, Kota Ambon,
Nomor 56 Tahun 2021 Maluku, yang telah ditetapkan
tentang Pengelolaan sebagai Kota Kreatif Kategori Musik
Royalti Hak Cipta Musik oleh Organisasi Pendidikan dan
dan Lagu. Kebudayaan Perserikatan
Bangsa-Bangsa (UNESCO).
“Bentuknya nanti bisa bermacam-
macam, ada yang menjadi
kawasan musik seperti di Ambon,
ada kawasan perupa, kawasan
Foto: Dok. DJKI Kemenkumham literasi, dan lain-lain,” kata
Anggoro.

Setiap daerah memiliki kesenian dan budaya tertentu yang bisa dijadikan
daya tarik wisata. Pelindungan kekayaan intelektual terhadap kearifan
lokal di kawasan khusus itu diharapkan bisa membantu meningkatkan
perekonomian daerah.

28 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 29
Direktur Merek dan Indikasi terakhir ini,rupanya lebih tinggi
dari rerata negara ASEAN, yang
Saat ini, telah berjalan tiga fitur
aplikasi kekayaan intelektual
Geografis, Kurniaman Telaumbanua
mencapai 9,5 bulan. khusus hak merek, yaitu
percaya, Direktorat Merek dan Persetujuan Otomatis
Indikasi Geografis telah memberikan “Kami sudah mengevaluasi kinerja Perpanjangan Merek (POP-
sumbangsih besar dalam suksesnya para pemeriksa merek dan Merek), Persetujuan Otomatis
16 program unggulan DJKI melakukan percepatan atas Petikan Resmi Merek, dan
Kemenkumham. Melibatkan seluruh penyelesaian permohonan merek. Persetujuan Otomatis Pencatatan
direktorat—baik dalam kegiatan Dulu, masyarakat berpendapat Lisensi Merek (POP-Lisensi Merek).
Roving Seminar Kekayaan bahwa mendapatkan sertifikat itu Sebagai upaya revolusi digital DJKI,
Intelektual, Yasonna Mendengar, sulit dan lama. Nah, pada 2022, POP-Merek mempermudah dan
hingga proses mendapatkan kami dapat mengeluarkan mempersingkat proses
sertifikat merek dalam waktu tujuh perpanjangan, hanya dalam
sertifikat ISO—kesuksesan ini
bulan,” kata Kurniaman di sela sepuluh menit. Inovasi ini, lanjut
merupakan capaian bersama,
wawancaranya. Kurniaman, amat diapresiasi
karena terbangunnya sinergitas, baik
masyarakat, termasuk para
teknis dan fasilitatif.
konsultan hukum KI.

Kurniaman memberi contoh, Ada pula disagreement mengenai


saat ini pihaknya telah berhasil kelas barang dan jasa yang hanya
menyelesaikan 167.887 perlu menunggu persetujuan.
permohonan merek. Angka ini Selain mendorong disagreement,
terwujud, karena adanya pada 2022, Direktorat Merek
perombakan besar pada dan IG sudah berhasil menyusun
durasi penyelesaian petunjuk pelaksanaan dan teknis
permohonan merek, pemeriksaan banding merek yang
dari yang mulanya sepuluh
bulan, menjadi rata-rata
tujuh bulan. Percepatan
Saat ini, telah
yang terjadi dalam berjalan tiga fitur
tiga tahun
aplikasi kekayaan
intelektual khusus
Foto: Dok. DJKI Kemenkumham
hak merek, yaitu
Persetujuan
Otomatis
Sejumlah Catatan Perpanjangan Merek
(POP-Merek),

Pencapaian Direktorat Persetujuan


Otomatis Petikan
Resmi Merek, dan
Merek dan IG Persetujuan
Otomatis Pencatatan
Lisensi Merek
(POP-Lisensi Merek).
Melibatkan seluruh direktorat, kesuksesan ini merupakan capaian
bersama, karena terbangunnya sinergitas, baik teknis dan fasilitatif.

30 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 31
selama ini tidak ada; serta
Rangkaian Program “Kalau soal kualitas, kopi
penyusunan rekomendasi Indonesia itu selalu menang dalam
pemeriksaan kepada Direktorat Baru 2023 kontes-kontes. Namun, yang
Merek dan Indikasi Geografis.
kurang adalah mempromosikan
Memasuki Tahun Merek,
2022 sendiri menjadi tahun yang
Direktorat Merek dan IG akan kopi-kopi kita, seperti Kopi Gayo,
baik bagi pencapaian pendaftaran
berupaya membangun kesadaran Kopi Toraja, atau Kopi Bajawa. Itu
produk indikasi geografis. Pada
tahun ini, telah ada 17 produk IG
cinta dan bangga terhadap merek bagus sekali. Kemudian ada Lada
Indonesia. Hal ini dilakukan, dalam
terdaftar; lebih besar dari target
rangka mendukung kebijakan
Putih Muntok dari Bangka Belitung,
awal 12 pendaftaran produk. DJKI
pemerintah untuk menggunakan atau yang sudah tembus pasar
juga telah berhasil melakukan
pengawasan dan pemantauan
produk-produk dalam negeri yang Jepang, misalnya Cilembu dari
tidak kalah berkualitas.
terhadap produk-produk IG yang Jawa Barat,” Kurniaman
sudah terdaftar, sebanyak delapan
Terdapat sejumlah program menambahkan.
produksi di seluruh Indonesia.
unggulan yang sudah dicanangkan,
aplikasi dan memasukkan sejumlah
yaitu One Village One Brand.
“Dan kami informasikan, pada data. Secara otomatis, alamat akan
Dalam program ini, DJKI akan
kunjungan kami ke Italia, kami langsung berubah. Hal serupa juga
menyasar satu wilayah atau
sudah memfasilitasi salah satu berlaku pada POP-Lisensi Merek
daerah di setiap provinsi untuk
produk IG Indonesia namanya dan Intellectual Property Online
mengusung satu merek yang
Kakao Berau berasal dari (IPROLINE) yang berkoordinasi
mereka miliki; kemudian
Kalimantan Timur. Kami tahu, di dengan Direktorat TI.
didaftarkan secara kolektif.
sana mereka sangat berminat
Dengan cara ini, setidaknya
dengan kualitas kakao. “Misalnya, sekarang ini dalam
seluruh provinsi Indonesia akan
Undang-Undang Merek dan IG
memiliki merek kolektif.
Jadi nanti di Italia, khususnya di Foto: Dok. DJKI Kemenkumham ada istilah Merek 3D, sedangkan
Kota Modica, akan sertifikat yang ada sekarang belum
“Yogya Mart itu sudah berhasil dan
menunjuk Kakao Berau ini supaya bisa menampilkan etiket atau label
sudah menembus pasar
bisa memasok bahan baku kakao merek dalam bentuk tiga dimensi.
internasional. Lebih mudah
yang berasal dari Indonesia,” Nanti kita kembangkan ke situ
mempromosikan satu merek yang
Kurniaman menambahkan. itu selalu menang dalam kontes- termasuk misalnya hologram.
menampik bahwa masih ada
digunakan oleh beberapa pelaku
Inovasi Baru Hologram itu nanti akan kita buat
UMKM, karena pemerintah bisa kontes. Namun, yang kurang beberapa permohonan yang
Serupa dengan merek, penyusunan adalah mempromosikan kopi-kopi Kurniaman menegaskan, DJKI tidak dalam sebuah sertifikat. Ini sedang
mendukung promosinya. Jadi, tertinggal di sepanjang 2019-2022;
petunjuk pelaksanaan dan kita, seperti Kopi Gayo, Kopi Toraja, akan pernah berhenti melakukan dalam pengembangan,” ujar
nantinya produk-produk dalam serta permohonan IG yang masuk,
petunjuk teknis pemeriksaan atau Kopi Bajawa. Itu bagus sekali. inovasi. Pengembangan aplikasi Kurniaman.
negeri itu bisa lebih bersaing,” tetapi belum ditindaklanjuti akibat
substantif IG pun telah dilakukan. Kemudian ada Lada Putih Muntok untuk mempermudah—
tutur pria kelahiran Nias, 12 Januari pandemi.
Harapannya, pada 2023 prosesnya dari Bangka Belitung, atau yang merupakan sebuah keniscayaan. Pada akhirnya, menyambut Tahun
1975.
akan lebih sederhana, sehingga sudah tembus pasar Jepang, Seperti halnya untuk Merek, Kurniaman berpesan untuk
“Pada saat pandemi, pemeriksaan
memungkinan lebih banyak IG misalnya Cilembu dari Jawa Barat,” mempermudah perpanjangan terus mencintai produk dalam
Program selanjutnya, yaitu IG harus sedikit tersendat karena
akan terdaftar. Kurniaman menambahkan. merek dan lisensi, dengan catatan: negeri.
Geographical Indication Drafting tim ahli tidak bisa turun ke
Camp atau GI Promoting Camp, lapangan. Alhamdulilah, sekarang bersifat tidak substantif. Ada pula
“Di Eropa itu, misalnya Italia, sudah Namun, di tengah kesuksesan aplikasi persetujuan otomatis pada “Nasionalisme kita harus kuat,
yang bertujuan untuk ini kita sudah lebih bisa full time
diangkat 700-an IG. Di Prancis program DJKI 2022 dan optimisme layanan pascapermohonan, yaitu karena tanpa nasionalisme per-
mempromosikan produk-produk untuk melakukan pekerjaan itu.
sudah di 700-an. Jumlah IG kita menyambut 2023, tak dapat perubahan alamat dan lisensi. ekonomian kita tidak akan kuat.
IG. Becermin dari negara Eropa, di Satu lagi, kami akan mendorong
masih di 121. Untuk mendorong dimungkiri, masih ada pekerjaan Pengembangan ini dilakukan, Harapan saya, gunakanlah produk
mana produk IG sangat Komisi Banding Merek yang
itu, kita akan segera melakukan rumah yang tersisa. Kurniaman menindaklanjuti proses dalam negeri. Untuk DJKI, semo-
berkontribusi terhadap sekarang juga sudah mulai terjadi
sosialisasi dan membuat mengingat, pihaknya pernah persetujuan yang sebelumnya ga lebih baik lagi prestasi luar
perekonomian negara (wine, backlog di sana karena banyaknya
penyusunan dokumen deskripsi menerima semacam review dari masih berjalan manual (melalui biasa yang sudah ada di tahun
cokelat, atau keju); ia berharap hal permohonan permohonan
yaitu lebih sederhana. Itu beberapa KPK, bahwa masih ada backlog surat). 2022. Pada 2023, dengan program
serupa juga terjadi di Indonesia— banding yang belum disidangkan.
di antaranya, selain kita memang system akibat perubahan unggulan yang sudah dicanangkan
seperti halnya produk kopi. Nanti kami akan berkoordinasi,”
secara umum telah menyukseskan undang-undang yang masih belum Dengan pengembangan yang baru, itu lebih berhasil lagi. Harapan kita
Kurniaman menerangkan.
capaian istimewa DJKI,” ujar diselesaikan. Selain itu, ia juga tak pemohon cukup masuk ke dalam semua dan tetap sehat itu yang
“Kalau soal kualitas, kopi Indonesia
Kurniaman. penting,” pungkas Kurniaman.

32 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 33
Melihat Sisi Lain
“Total permohonan paten yang kita merealisasikan anggaran hingga permohonan paten di dalam negeri
terima di tahun 2021 itu 12.467. 99,32%. Bandingkan dengan target oleh lembaga litbang, perguruan
Pada 2022 ini kita menerima persentase di tingkat nasional atau tinggi, dan institusi lainnya. Yasmon

Tantangan dan
permohonan paten sebanyak Kemenkumham yang mencapai sendiri melihat masih rendahnya
14.062,” kata Direktur Paten, DTLST 95%. “Tentunya, berkat kerja sama permohonan paten dalam negeri
dan Rahasia Dagang DJKI dan dukungan yang luar biasa dari sebagai tantangan sekaligus

Potensi
Kemenkumham, Yasmon. semua pihak. Dari sekretariat dan peluang bagi Direktorat Paten,
seluruh jajaran direktorat, sehingga DTLST, dan Rahasia Dagang.
Yasmon pun memaparkan seluruh program dan kegiatan yang
sudah dijadwalkan dapat Salah satu strategi
Pengembangan
sejumlah capaian lain Direktorat
Paten, DTLST, dan Rahasia Dagang. terlaksana dengan baik,” Yasmon
Secara bersamaan, pada 2022, menambahkan. yang diambil, yaitu
Direktorat Paten, DTLST, dan menguatkan
Paten di Rahasia Dagang berhasil Namun, tak sampai di situ.
menyelesaikan Rencana Undang- Direktorat Paten, DTLST, dan pelayanan di
Undang Paten hingga menjadi Rahasia Dagang juga ikut internal Direktorat
Tanah Air
salah satu Program Legislasi berpartisipasi dalam kegiatan yang
Nasional untuk tahun 2023. diselenggarakan oleh berbagai Paten, baik itu yang
Capaian lainnya, yaitu penyusunan institusi. Dalam kegiatan ini, bersifat
tercatat Direktorat Paten, DTLST,
juklak dan juknis untuk Komisi
Banding Paten. Hal ini penting, dan Rahasia Dagang telah administrasif
mengingat setelah bertahun-tahun, mengirimkan kurang lebih 300 maupun substantif.
Komisi Banding Paten akhirnya narasumber.
memiliki juklak dan juknis. Yasmon pun ambil langkah
Direktorat Paten, “Ini merupakan sebuah capaian
yang luar biasa karena kita dapat
lanjutan. Salah satu strateginya:
Kemudian, pada menguatkan pelayanan di internal
DTLST, dan Rahasia pengujung 2022, memenuhi permintaan dari Direktorat Paten, baik itu yang
Dagang ingin terus direktorat ini berbagai pemangku kepentingan bersifat administrasif maupun
berhasil untuk bisa memberikan substantif. Upaya tersebut
meningkatkan sistem penguatan di lembaga litbang, diharapkan dapat meningkatkan
paten di Indonesia perguruan tinggi, dan kementerian jumlah permohonan paten;
institusi lainnya berkaitan dengan
agar menjadi sistem paten,” Yasmon menerangkan.
sekaligus mendorong para
inventor dalam negeri agar
yang berkualitas melakukan penelitian yang
Kontribusi Paten
internasional. berorientasi paten serta
melakukan upaya komersialisasi
dalam Peningkatan terhadap invensinya.
2022 menjadi batu loncatan Ekonomi
bagi DJKI Kemenkumham, Tantangan selanjutnya terkait
khususnya Direktorat Yasmon menegaskan, semangat perkembangan teknologi yang luar
Paten, Desain Tata Letak dan kerja keras memberikan biasa, seperti artificial intelligence,
Sirkuit Terpadu, dan pelayanan terbaik tidak akan metaverse, nanoteknologi, hingga
Rahasia Dagang. Empat berhenti pada 2022 saja. bioteknologi.
target indikator kinerja Pihaknya telah menilai potensi-
2022 berhasil dicapai potensi para inventor tanah air Dengan melesatnya bidang-bidang
dengan baik, bahkan dalam meningkatkan kemampuan ilmu ini, permohonan yang masuk
dengan indikasi lebih paten, sehingga nantinya dapat ke Direktorat Paten, DTLST, dan
dari 100%. Salah berkontribusi pada peningkatan Rahasia Dagang akhirnya terus
satunya adalah ekonomi Indonesia. Adapun meningkat. Kondisi inilah yang
peningkatan potensi ini, juga dapat dirasakan kemudian harus diperhitungkan,
permohonan paten yang secara langsung bagi inventor mengingat Direktorat Paten, DTLST,
diterima pada 2022 tanah air. dan Rahasia Dagang juga perlu
sebesar 12,79%. mempersiapkan regulasi yang
Misalnya, lewat pengajuan relevan dan tepat sasaran.

34 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 35
pemeriksa paten senior akan bisa nilai dan jumlahnya juga bisa
Patent Examiner
membantu lembaga penelitian dan semakin tinggi. Selain itu,
Goes to Campus, pengabdian masyarakat yang ada kebutuhan masyarakat terkait
di kampus-kampus untuk layanan paten dapat dipenuhi
Program Pemelihara mengelola kekayaan semua. Inovasi-inovasi yang kita
intelektualnya,” ujar Yasmon. lakukan, mudah-mudahan bisa
Inovasi semakin meningkatkan kualitas
Dengan berbagai capaian dan pengelolaan sistem paten di
Untuk mendorong para peneliti
target tahun 2023, Yasmon Indonesia, baik secara administratif
dan inventor tanah air di lembaga
memiliki harapan tinggi pada atau substantif,” pungkas Yasmon.
litbang, perguruan tinggi
Direktorat Paten, DTLST, dan
Indonesia, Direktorat Paten, DTLST,
Rahasia Dagang. Terlebih, agar
dan Rahasia Dagang menggagas
capaian gemilang 2022 dapat terus
Patent Examiner Goes to Campus.
meningkat pada 2023.
Pada kegiatan ini, Direktorat Paten,
DTLST, dan Rahasia Dagang akan
“Kita berharap jumlah permohonan
mengirimkan pemeriksa paten
paten yang kita terima dan proses
senior untuk melakukan
pada 2023 bisa jauh lebih banyak.
pembinaan selama kurang lebih
Penyelesaian permohonan paten,
dua minggu. “Diharapkan para

36 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 37
Bersama-sama Memperkuat Selain mengatur database KIK,
PP ini juga mengatur jenis KIK;

Sinergitas untuk Sukseskan


penjagaan dan pemeliharaan
KIK oleh menteri, menteri/
kepala lembaga pemerintahan

Capaian 2023 nonkementerian, dan/atau


pemerintah daerah;
pembentukan sistem
informasi KIK Indonesia
yang bersifat nasional
dalam menyelenggarakan
Direktorat Kerja Sama dan Pemberdayaan KI DJKI Kemenkumham terus
inventarisasi KIK;
berupaya untuk mengoptimalkan seluruh program kerja. Salah satunya, pemanfaatan KIK yang
dengan bekerja sama antardirektorat maupun stakeholder lain. dimuat dalam sistem
informasi KIK Indonesia;
serta pendanaan
Sejak 2022 ditetapkan sebagai ternyata bukannya tidak keluar, mulanya diadakan pada saat
untuk inventarisasi,
Tahun Hak Cipta, sejumlah dia hanya lupa nomor dan email. pandemi.
kegiatan unggulan telah sukses Setelah kami bantu, baru nama pemeliharaan,
dilaksanakan. Direktur Kerja Sama mereknya terlihat,” Lastami “Jadi, walaupun ada Covid-19, kita dan penjagaan KIK.
dan Pemberdayaan KI, Sri Lastami bercerita. tetap melakukan kewajiban dengan
menyebutkan, sepanjang 2022, ada baik. Kemudian ada pula Kekayaan
empat wilayah yang ditetapkan Paten Drafting Camp menjadi Intelektual Komunal (KIK). Di KIK ini,
sebagai tuan rumah Roving program keempat yang telah tercatat 573 KIK dari seluruh
Seminar Kekayaan Intelektual, DJKI diselenggarakan oleh DJKI wilayah Indonesia. Di sisi lain, kita
Kemenkumham, yaitu Medan, Yo- Kemenkumham di empat kota, juga sukses dengan DJKI Mengajar.
gyakarta, Makassar, dan Jakarta— meliputi Bandung, Yogyakarta, Itu adanya di Makassar (offline) dan
dengan total 8.248 peserta. Semarang, dan Malang. Program online dari kota lain. DJKI Mengajar
ini menghasilkan 314 dokumen dipimpin langsung oleh Menteri
Program kedua, yakni Mobile IP paten; di mana pada 2022— Hukum dan HAM, dengan
Clinic di 33 provinsi Indonesia, yang Indonesia menduduki peringkat peserta sebanyak 5.000 siswa,”
berakhir di Palembang, Sumatera kesepuluh dari seluruh kantor kata Lastami.
Selatan. Program ketiga, Yasonna kekayaan intelektual anggota
Mendengar yang sukses World Intellectual Property Demi Kesejahteraan
diselenggarakan di empat provinsi Organization (WIPO), dengan
Indonesia. Menurut Lastami, pada jumlah permohonan mencapai Masyarakat
program ini, terdapat kenaikan 3.249.
pada tingkat kepuasan dan Direktorat Kerja Sama dan
apresiasi masyarakat. Salah satu Program kelima, RuKI (Guru KI) Pemberdayaan KI, DJKI
alasannya, selain dapat yang diikuti oleh 346 guru KI hasil Kemenkumham terus berupaya
memberikan masukan secara seleksi dari kantor wilayah seluruh untuk mengoptimalkan seluruh
langsung, program ini juga Indonesia. Adapun sebagian besar program kerja. Lastami
memungkinkan masyarakat dapat mereka adalah penyuluh hukum. mengatakan, pihaknya akan
menyelesaikan masalah pada saat Program keenam, Webinar IP Talks berkoordinasi dengan Direktorat
yang sama. sebanyak 13 kali dan melibatkan Teknologi Informasi untuk
15.853 peserta. Lastami mengoptimalkan website
“Contohnya, pada waktu itu ada menjelaskan, demi efisiensi dan KI Komunal, sehingga nantinya
yang mengeluh, ‘kok, merek saya efektivitas, Webinar IP Talks dapat memberikan sumbangsih
nggak keluar-keluar?’. Begitu dicek, pada pembaruan data nasional.

38 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 39
Foto: Dok. DJKI Kemenkumham

Desember 2022, pemerintah telah bisa ikut memberikan wilayah setempat. Kemudian, ada
mengesahkan Peraturan
Pemerintah (PP) Nomor 56 Tahun
sumbangsih ekonomi penetapan Kawasan Karya
Cipta dan peningkatan angka
2022 tentang Kekayaan Intelektual dan secara langsung permohonan melalui POP-HC,”
IP Academy: Tingkatkan Kapasitas SDM di Bidang KI
Komunal (PP KIK) sebagai dasar
hukum inventarisasi KIK yang
meningkatkan harkat Lastami menambahkan.

dimiliki Indonesia. PP ini menjadi kesejahteraan Lastami pun optimis, pencapaian


DJKI Kemenkumham tengah melakukan koordinasi dengan WIPO untuk
mempersiapkan Pusat Pelatihan Kekayaan Intelektual Nasional (IP
bagian dari pelindungan KIK
nasional yang secara simultan
masyarakat 2023 akan lebih baik. Sinergitas
dan kerja sama yang baik antar Academy). IP Academy didirikan untuk mengembangkan kapasitas SDM di
dapat memperkuat pelindungan setempat,” lanjut direktorat maupun stakeholder lain, bidang KI di tingkat nasional maupun regional. Sebagai bentuk komitmen
defensif.
Lastami. tentu dibutuhkan. Melalui
pelaksanaan kerja sama, keduanya akan menandatangani dokumen
penentuan Kawasan Karya Cipta,
“Kita harapkan misalnya. Masyarakat yang terdiri pernyataan kehendak (letter of intent).
Sementara itu, optimasi aplikasi
atas seniman, sastrawan, atau
Indonesia tidak lagi konsultan kekayaan intelektual
pekerja seni dapat lebih Lastami menjelaskan, saat ini DJKI sedang dalam proses melakukan
diharapkan dapat selesai sesegera
menggantungkan mungkin, mengingat salah satu memahami bahwa karya mereka
pembahasan draf LoI dengan kementerian dan lembaga terkait, seperti
hidupnya dari tugas Direktorat Kerja Sama dan dilindungi oleh sistem KI, sekaligus
memiliki potensi komersialisasi.
Kementerian Luar Negeri dan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional.
Pemberdayaan KI adalah
sumber daya alam. memonitoring kinerja konsultan KI. Dengan demikian, mereka dapat Selain itu, DJKI juga diminta untuk menetapkan focal point atau koordinator
IP Academy yang nantinya, berdedikasi penuh dalam pelaksanaan proyek.
Kita adalah negara Kini, konsultan KI sudah berjumlah lebih semangat dan fokus dalam
berkarya.
1.101.
yang sangat kaya “Termasuk juga kita harus mempersiapkan trainer melalui program yang
dengan budaya, seni, Sesuai penetapan 2023 sebagai “Memang, harus ada
peningkatan dari upaya yang sudah telah disahkan oleh WIPO, modul-modul melalui program Training of
Tahun Merek—pihaknya juga
dan lain sebagainya. mendukung terselenggaranya ada, sehingga dapat lebih Trainers (TOT), juga ke depannya RuKI ini lebih optimal dalam
Paling tidak, melalui program One Village, One Brand. sempurna lagi. Masyarakat yang
dilindungi, dapat mengambil
melaksanakan diseminasi melalui akademi. Harapannya, akan lebih
“Nanti banyak pendaftaran satu terstruktur dan terintegrasi, sehingga ada standar pengajaran atau
sistem kekayaan wilayah, kabupaten, atau kota, bisa langkah lanjutan komersialisasi
diseminasi ini bisa lebih baik,” kata Lastami.
intelektual, semua itu memiliki brand unggulan yang juga karya, sehingga meningkatkan
kesejahteraan masyarakat itu
bisa meningkatkan perekonomian
sendiri,” ujar Lastami.

40 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 41
Ikhtiar Menegakkan
pengawasan, dan melakukan
pembimbingan kepada
mayarakat untuk tidak melanggar

Hukum Kekayaan
ketentuan perundang-undangan,
baik paten, merek, hak cipta dan
lain-lain,” ujar Menteri Yasonna

Intelektual
saat pelantikan Anom, seperti
dikutip dari situs resmi DJKI.

Kinerja apik Anom terus berlanjut


hingga saat ini. Bahkan, pada 2022,
ia berhasil melebihi target yang
ditugaskan.

Direktorat Penyidikan dan Penyelesaian Sengketa DJKI Ditemui beberapa waktu lalu,
Kemenkumham diminta untuk mendorong tumbuhnya Anom menjelaskan, sepanjang
2022 pihaknya ditargetkan untuk
kepercayaan, baik skala nasional maupun internasional terhadap menyelesaikan 20 kasus. Adapun
pelindungan KI di Indonesia. anggaran yang diberikan sebesar
Rp4 miliar.

Mengejar penyelesaian perkara


hingga 20 kasus dalam setahun
Penegakan hukum kekayaan intelektual (KI) masih sendiri bukan hal yang terlalu sulit.
Sebab, menurut temuan Komisi
menyisakan segudang persoalan. Saat ini, Indonesia
masih dilabeli negara Priority Watch List (PWL) yang Pemberantasan Korupsi (KPK),
dikeluarkan United States Trade Representative (USTR) terdapat hampir 200 tunggakan
atau Kamar Dagang Amerika Serikat karena memiliki perkara terkait KI. Artinya, perkara
tingkat pelanggaran KI yang dinilai berat. Belum lagi, KI ini sangatlah banyak.
ancaman pelanggaran KI dari barang-barang yang
beredar di dunia e-commerce. Anom mengatakan, sepanjang
2022, pihaknya telah berhasil
menyelesaikan lebih dari 50
perkara dari temuan KPK tersebut.
Foto:
Dok. DJKI Dari jumlah tersebut, sebanyak 11
Kemenkumham
perkara telah mendapatkan
kepastian hukum. Selain itu, 187
perkara di e-commerce—salah
satunya perdagangan barang yang
melanggar KI—juga telah berhasil
ditutup, diturunkan, dan diblokir.
Meski demikian, Direktorat skala nasional maupun Ada pula 35 perkara yang telah
Penyidikan dan Penyelesaian internasional terhadap berhasil dimediasi; serta sertifikasi
Sengketa DJKI Kemenkumham tak pelindungan KI di Indonesia. ke 70 pusat perbelanjaan yang
patah arang. Sejak dilantik Mei Dengan pengalaman sebelumnya dilakukan 33 kantor wilayah
2021 oleh Menteri Hukum dan di lingkungan kepolisian, Anom (kanwil) Kemenkumham dan satu
HAM, Yasonna Hamonangan yang ketika dilantik berpangkat dari pemerintah pusat, sesuai
Laoly, Direktur Penyidikan dan Komisaris Besar Polisi ini, program unggulan DJKI. Angka
Penyelesaian Sengketa DJKI, Anom diharapkan dapat menegakkan ini, jauh melebihi target 34 pusat
Wibowo langsung dibebani tugas hukum di dunia KI. perbelanjaan.
yang tak mudah. Yasonna
memintanya untuk mendorong “Menjaga peraturan, melindungi “Capaian 2022 sudah melampaui
tumbuhnya kepercayaan, baik peraturan, melakukan target yang diberikan,” ujar Anom.

V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 43
Selain itu, perlu ada perubahan perkara KI. Terkait hal ini, pihaknya menyebarluaskan kampanye masif Ada pula pembuatan perjanjian “Sehingga penanganan perkara KI
Masih Banyak
regulasi lain, yaitu terkait akan terus berkoordinasi dengan agar masyarakat tidak membeli kerja sama (PKS) dengan Kominfo bisa menyeluruh tidak hanya di
Pekerjaan Rumah koordinasi dengan Direktorat Direktorat Jenderal Bea dan Cukai produk palsu atau bajakan. dan Dirjen Bea dan Cukai pusat saja. Ini untuk meningkatkan
Jenderal Bea dan Cukai dan aparat penegak hukum untuk Kementerian Keuangan untuk pelayanan kepada masyarakat,”
Kendati melebihi target pada 2022, Kementerian Keuangan. Hal ini pun menjaga pelabuhan udara, Masuknya Indonesia sebagai rencana kerja ini. Anom pungkas Anom.
Anom mengungkapkan, masih sulit dilakukan karena ketentuan pelabuhan laut, serta perbatasan anggota Interpol turut membantu mengatakan, pihaknya mendorong
banyak pekerjaan rumah yang
masih harus diselesaikan. Salah
tersebut berada di ranah
Kemenkeu.
negara agar tidak terjadi
penyelundupan barang
penyelesaian perkara KI; sekaligus
membantu Indonesia keluar dari
adanya PKS antara pemegang
merek atau pemegang sertifikat KI
Kalau kami bisa
satunya, status Indonesia sebagai palsu. Adapun penegakan hukum daftar PWL. Karena Indonesia dengan pihak pengelola mengawasi
negara PWL yang dikeluarkan oleh
USTR atau Kamar Dagang Amerika
Di sisi lain, lanjut Anom, perlu ada
penegakan hukum terhadap
tersebut dilakukan secara
bersamaan dengan terus
sudah menjadi anggota Interpol,
pihaknya dapat berkoordinasi
e-commerce. Ke depannya, cara-
cara ini diharapkan dapat dengan
perdagangan
Serikat, karena memiliki tingkat secara administrasi dengan Divisi cepat menurunkan dan memblokir e-commerce ini dan
pelanggaran KI yang dinilai berat.
Pihaknya akan terus berkoordinasi dengan Hubungan Internasional Polri. entitas yang memperjualbelikan
bisa menindak barang
Bila memiliki informasi mengenai barang palsu di e-commerce.
Untuk bisa keluar dari PWL, perlu Direktorat Jenderal Bea dan Cukai dan aparat pelaku yang masuk dalam Daftar palsu, ini bakal jadi
ada perubahan regulasi yang perlu
diikuti penegakan hukum perkara
penegak hukum untuk menjaga pelabuhan udara, Pencarian Orang (DPO), pihaknya “Kalau kami bisa mengawasi
sumbangan terbesar
dapat berkoordinasi untuk proses perdagangan e-commerce ini dan
KI di Indonesia. pelabuhan laut, serta perbatasan negara agar penangkapan. bisa menindak barang palsu, ini kami untuk
Dunia internasional menghendaki
tidak terjadi penyelundupan barang palsu. bakal jadi sumbangan terbesar melindungi, tak hanya
“Perkara KI ini dinilai serius oleh kami untuk melindungi, tak hanya
Indonesia untuk mengubah delik Interpol ditandai dengan berada di pedagang dengan KI, tetapi juga pedagang dengan KI,
aduan menjadi delik umum.
Namun, perubahan itu,
Foto:
peringkat empat dari 20 kejahatan melindungi warga negara tetapi juga melindungi
yang diakui Interpol,” Anom Indonesia yang ingin membeli
warga negara
Freepik
tak mudah dilakukan. Sebab, menambahkan. barang di e-commerce,” ungkap
hal itu berada di luar Anom. Indonesia yang ingin
kewenangan Kemenkumham.
Perubahan itu harus
Pengawasan membeli barang di
Lebih banyak Penyidik Pegawai
didorong keputusan Peredaran Barang Negeri Sipil (PPNS) di tingkat e-commerce,” ungkap
politik, karena berada kanwil kemudian diperlukan, untuk
dalam wilayah Palsu di E-commerce meningkatkan penegakan hukum
Anom.
legislasi yang KI. Pasalnya, penyelesaian
diampu DPR. sengketa KI ini tidak bisa
Selain persoalan PWL, pengawasan
peredaran barang palsu di diwakilkan. Secara ideal, setiap
e-commerce juga menjadi salah kanwil sudah memiliki satu
satu pekerjaan rumah yang hingga dua unit tim PPNS yang
menantang. “Saat ini, perubahan menangani pelanggaran
bisnis dari offline menuju online itu masalah KI.
begitu masif. Ini jadi tantangan kita
untuk meningkatkan pengawasan,” Anom menegaskan, sejak
kata Anom. 2021, pihaknya telah
menyusun dan mengusulkan
Mengantisipasi risiko tersebut, ketentuan mengenai Ilustrasi:
Envato
pihak Anom telah mempersiapkan manajemen penyelidikan.
inovasi untuk meningkatkan Namun, sampai saat ini
pengawasan barang di dunia usulan ketentuan itu belum
e-commerce. Pihaknya akan disahkan. Selain itu,
membeli alat yang dapat pihaknya juga telah
memantau peredaran barang menyusun rancangan
palsu di dunia e-commerce. Untuk jabatan fungsional bagi
mempresentasikan hal ini, ia akan PPNS. Dengan
mengundang Kementerian diberlakukannya ketentuan
Komunikasi dan Informatika itu, Anom berharap dapat
(Kominfo). meningkatkan minat PNS
untuk aktif menjadi PPNS.

44 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 45
Mempersiapkan DJKI
yang Responsif terhadap
Transformasi Digital

Hadir mendukung pelayanan


masyarakat, sejumlah transformasi telah
dilakukan oleh Direktorat Teknologi
Informasi DJKI selama 2022. Beberapa
di antaranya menyasar permohonan
merek, desain industri, dan hak cipta.

T eknologi informasi merangkul seluruh bentuk


inovasi dan kreativitas dalam satu wadah:
aplikasi. Direktorat Teknologi Informasi DJKI
menyadari betul fungsi ini. Hadir mendukung
Foto: Dok. DJKI Kemenkumham
pelayanan masyarakat, sejumlah transformasi
telah dilakukan oleh Direktorat Teknologi
Informasi DJKI selama 2022. Beberapa di pengembangan dan optimalisasi
antaranya menyasar permohonan merek, desain Sejumlah transformasi ini, lanjut pemohon dalam melakukan
PDKI. Jadi, siapa pun dapat melihat
industri, dan hak cipta. Dede, berhasil mengantarkan DJKI permohonan kekayaan intelektual,”
secara lengkap publikasi KI—
pada pengakuan dan Dede menambahkan.
sekaligus melakukan penilaian awal
Dalam wawancaranya, Direktur Teknologi penghargaan dari berbagai pihak.
potensi pemanfaatan maupun
Informasi Direktorat TI DJKI, Dede Mia Yusanti Salah satu yang membanggakan, Penelusuran KI Kian
pelanggarannya.
mengakui, POP-Merek menjadi salah satu inovasi adalah ’Top Digital Implementation
2022 #LevelStar5’ –naik peringkat Mudah
yang berkontribusi signifikan terhadap misi “Dengan database publikasi paten,
pelayanan masyarakat. POP-Merek ini dari empat bintang yang didapat
Sebenarnya ada sejumlah hal misalnya, pemohon dapat melihat
merupakan lanjutan dari program POP-Hak Cipta pada 2021. Beberapa bulan lalu,
penting dan mendasar dalam apakah sudah ada pemanfaatan
yang lebih dulu disosialisasikan, guna aplikasi e-hakcipta juga
upaya pelindungan KI. Menurut dari paten tersebut atau belum?
mendongkrak angka permohonan KI. mendapatkan pengakuan dari
Dede, sistem database yang Masyarakat bisa melihat data
WIPO. Untuk hal ini, Dede ingat
lengkap dan mudah diakses, paten, termasuk potensi
“Jadi, pertama kita lakukan pengembangan dan betul bahwa saat instalasi,
merupakan salah satunya. pelanggarannya, ketika mereka
pemeliharaan aplikasi. Pada prinsipnya, semua perwakilan WIPO yang hadir
Pasalnya, data publikasi ini dapat ingin menggunakan sesuatu,
aplikasi sudah berjalan dan dapat digunakan, menyampaikan apresiasi karena
menjadi dasar maupun landasan melakukan penelitian, atau
baik oleh pemohon maupun petugas di DJKI. sistem e-hakcipta dinilai lebih
seseorang, ketika ia ingin menjual sesuatu,” Dede
Kedua, pengembangan IP marketplace. Pada mudah dan efisien ketimbang
mengajukan permohonan hak menjelaskan.
2022, kami juga melakukan implementasi kerja aplikasi yang dimiliki WIPO.
cipta.
sama dengan Organisasi Kekayaan Intelektual Pada 2022, Direktorat Teknologi
Regional Afrika/African Regional Intellectual “Tentunya, masih perlu perbaikan
Maka, merespons gentingnya Informasi DJKI sendiri telah
Property Organization (ARIPO) berkaitan dengan dan peningkatan yang dapat
proses penelusuran data pubikasi melakukan audit internal
aplikasi sistem e-hakcipta dan telah dilakukan mengoptimalkan kinerja teman-
KI, pihaknya segera melakukan teknologi yang dilakukan oleh
instalasi di ARIPO,” ujar Dede. teman di DJKI dan memudahkan

46 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 47
inspektorat jenderal. Audit ini Aparatur Negara dan Refor-
merupakan satu kewajiban bagi masi Birokrasi Republik
Menyebar Manfaat Lewat Program Kerja 2023
instansi pemerintah dengan Indonesia.

“ “
tujuan meningkatkan indeks Sistem “Itu yang menjadi salah satu rumah perhelatan ASEAN IPR Help
Pemerintahan Berbasis Elektronik tantangan. Apalagi dengan Sosialisasi, inovasi, dan pengembangan Desk. Ini menunjukkan, luasnya
(SPBE) dari Kemenkumham. Di kebijakan Presiden Jokowi produk menjadi bagian integral dari cakupan manfaat DJKI dari lingkup
samping itu, juga telah dilakukan untuk kita menggunakan nasional hingga ASEAN.
kunjungan dan monitoring ke produk dalam negeri. Masih program kerja yang akan dilakukan
seluruh kantor wilayah (kanwil) banyak pula PR yang Direktorat TI sepanjang 2023. Dede melanjutkan, pihaknya
Kemenkumham. membutuhkan waktu. tengah mempersiapkan Traditional
Namun, beberapa hal yang Knowledge Digital Library (TKDL). Di
Di tengah beragam capaian yang bisa saya sebutkan, yaitu Di luar pengembangan aplikasi, Meneruskan capaian 2022, Dede beberapa negara, TKDL digunakan
sudah diraih, 2022 lantas menjadi pembangunan dan Direktorat TI tak henti melakukan memaparkan sejumlah program untuk melakukan penelusuran
tahun yang spesial, mengingat pengembangan aplikasi, kegiatan sosialisasi guna memberi kerja pada 2023. Belajar dari paten yang berkaitan dengan
pada tahun ini, ada beberapa IP marketplace yang tidak tahu masyarakat mengenai pengalaman, sejak awal bahkan misalnya, obat tradisional, jamu,
aturan baru yang harus hanya ada, tetapi juga platform yang dimiliki DJKI. menjelang 2023, pihaknya sudah maupun kategori obat herbal lain.
dilaksanakan oleh Direktorat TI. digunakan secara Platform ini, dapat dimanfaatkan mulai melakukan proses clearance,
Aturan tersebut mulai dari optimal,” kata Dede. untuk proses komersialisasi hasil permohonan (izin), dan “Indonesia kaya akan kekayaan
kewajiban izin dalam membeli atau inovasi yang telah didaftarkan. persetujuan dari Kementerian tradisional. Selain itu,
menghasilkan produk baru, seperti Dengan demikian, Dede Komunikasi Informasi. Langkah sebagaimana kita ketahui, kita
aplikasi lisensi; izin dari berharap—kehadiran direktorat ini ini sebagai antisipasi, agar jangan sudah mempunyai database KI
Kementerian Komunikasi dan secara khusus dapat bermanfaat sampai karena ketidaktahuan, komunal. Ternyata, beberapa
Informasi; serta izin dari bukan hanya bagi internal DJKI keterlambatan dalam hal negara ASEAN tertarik untuk
Kementerian Pendayagunaan dan masyarakat, melainkan juga penggunaan barang impor kembali mengetahui bagaimana kita
bagi institusi pemerintah lain yang terulang—seperti tahun membangun database KIK. Jadi, kita
sama-sama memberikan layanan sebelumnya. juga ingin berbagi dengan
kepada masyarakat. negara-negara ASEAN,” lanjut
Program kedua, berhubungan Dede.
Menyambut perkembangan zaman, dengan inovasi untuk
pada 2023 DJKI kemudian akan mempermudah masyarakat Sesuai arahan Plt. Dirjen KI,
melakukan pengembangan artificial melindungi hak kekayaan direktorat ini akan mencanangkan
intelligence (AI) pada penelusuran intelektualnya. Pada 2022, Sertifikasi ISO 270001 dan ISO
paten. Hal ini dilakukan mengingat POP-Merek sebenarnya telah 20000. ISO 270001 berkaitan
di negara-negara lain, AI telah memiliki tiga modul: perpanjangan dengan sistem keamanan
banyak dimanfaatkan untuk merek, lisensi merek (pencatatan teknologi informasi, sementara
melakukan penelusuran dan lisensi merek), dan petikan resmi ISO20000 berhubungan dengan
pemeriksaan KI, seperti merek, merek. Nah, tahun ini, Direktorat TI manajemen layanan teknologi.
desain industri, hingga paten. akan menambahkan beberapa
modul POP-Merek, meliputi “Kami mengharapkan kerja sama
“Ada PR yang belum terlaksana, POP-Bukti Prioritas Merek, yang baik antara unit-unit teknis
yaitu kerja sama dengan kantor POP-Status Merek, POP-Status yang memanfaatkan aplikasi
paten Eropa untuk menyediakan Banding Merek, dan POP- maupun produk lainnya dari
database (European Patent Of- Keterangan Tertulis Perpanjangan Direktorat TI untuk kepentingan
fice-EPO). Database ini dapat Waktu Merek. DJKI dalam melayani pendaftaran,
dimanfaatkan teman-teman permohonan, dan pencatatan KI.
pemeriksa dalam melakukan Dari berbagai pertemuan di Sejauh ini, kita selalu berkoordinasi
penelusuran pada saat mereka tingkat ASEAN, Dede menyebutkan, dan berharap kerja sama itu akan
melakukan pemeriksaan substantif pihaknya juga sudah menyetujui semakin baik,” ungkap Dede
paten,” ucap Dede. Indonesia akan menjadi tuan menutup pembicaraan.

48 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 49
50 M E D I A H K I V O L U M E I / T A H U N V 2 0 2 3 51

Anda mungkin juga menyukai