Anda di halaman 1dari 5

Rabu 02 agustus

2023

Kepada YTH

Bapak/Ibu/Sdr/i

Di tempat

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Salam sejahtera kami sampaikan, semoga kita semua senantiasa selalu berada dalam
lindungan Allah SWT, Amin

Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78, maka kami
segenap pemuda Kedusunan Beringin Empat Desa Datar Lebuay, akan mengadakan kegiatan
untuk memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-78 ini dengan serangkaian
acara untuk anak-anak, remaja dan dewasa, oleh karena kegiatan ini memerlukan sejumlah
dana, maka dari itu kami mengharapkan kesediaan Bapak/Ibu/Sdr/i untuk memberikan bantuan
dana demi terselenggaranya kegiatan tersebut.

Demikian surat permohonan ini kami buat, atas perhatian dan bantuannya kami sampaikan
terimakasih.

Wassalamualaikum Warahmatullahi wabarakatuh.

Ketua Pelaksana Kepala Dusun Beringin Empat


Sekretaris

JUNAIRIN JON HARYANTO


M ARIFIN

https://format-administrasi-desa.blogspot.com/2019/08/contoh-proposal-17-agustus-hut-ri-pdf-
doc.html
1. Latar Belakang

Latar belakang di adakannya kegiatan ini adalah untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan
yang sudah berjuang demi kemerdekaan negara Indonesia, semangat kemerdekaan ini harus
terus di tanamkan kepada setiap individu demi terciptanya indonesia yang maju dan sejahtera,
dengan semangat proklamasi 17 Agustus 1945, menjadikan kita manusia-manusia yang
mempunyai moral, mempunyai rasa tanggung jawab untuk menjaga kutuhan bangsa.

2. Maksud dan Tujuan

Adapun maksud dan tujuan diadakan kegiatan ini adalah :

1. Sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT atas nikmat kemerdekaan.

2. Menumbuhkan rasa persatuan, kesatuan dan kekeluargaan.

3. Untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah rela berkorban demi tanah air
Indonesia Raya.

4. Meningkatkan kesadaran akan besarnya jasa pejuang kemerdekaan dan nasional


dalam merebut kemerdekaan bangsa Indonesia.

5. Meningkatkan jiwa sportifitas dalam meraih prestasi.

6. Untuk mendorong rasa bangga dan cinta tanah air.

3. Tema Kegiatan

" Mewujudkan SDM Unggul untuk Indonesia Maju dengan Semangat Nasionalisme
mengedepankan kreatifitas dan sportifitas "

4. Sasaran Kegiatan

https://format-administrasi-desa.blogspot.com/2019/08/contoh-proposal-17-agustus-hut-ri-pdf-
doc.html
Warga di lingkungan Kedusunan Beringin Empat, Anak-anak, remaja dan dewasa.

5. Jenis Kegiatan

1. Lomba Balap Karung

2. Lomba Balap Kelereng

3. Lomba Makan Kerupuk

4. Lomba Memasukan Paku ke Botol

6. Lomba Tarik tambang

7. Lomba Karaoke

8. Kuda kepang

9. Dan lain-lain

6. Waktu dan Tempat

Tanggal : 17 - 18 Agustus 2023

Tempat : Rt 01 dan Rt 05, Dusun Beringin Empat.

SUSUNAN KEPANITIAAN

PENASEHAT. : JON HARYANTO

KETUA PELAKSANA : JUNAIRIN

WAKIL KETUA : INDRA GUNAWAN

SEKRETARIS : M ARIFIN

BENDAHARA : MUHLISIN

SEKSI HUMAS

1. ARIF

2. RISKI

https://format-administrasi-desa.blogspot.com/2019/08/contoh-proposal-17-agustus-hut-ri-pdf-
doc.html
3. RIO

4. FAHRI

5 .ANDI / ENDEK

6. WARSITO

7. ANHAR

8. BAGUS

9. RASI

SEKSI PERALATAN

1. JUMANTO

2. HERWI

3. RIKI

4. FEBRI

5. ELMI

6. RAYHAN

7. TIMUR

8. BENOT

SEKSI ACARA

1. IYAN

2. ADI

3. TAWIL

4. JOKO PRAYITNO

5. YOGA

6. PANI

7. MUHLISIN

8. INDRA

RENCANA ANGGARAN BIAYA

1. Kuda kepang Rp. 1.500.000

2. Lomba karaoke Rp. 1.500.000

https://format-administrasi-desa.blogspot.com/2019/08/contoh-proposal-17-agustus-hut-ri-pdf-
doc.html
3 .Lomba Anak-anak Rp. 1.500.000

Demikian proposal ini kami buat, semoga dapat menjadi gambaran atas rencana kegiatan ini,
Kami selaku panitia, memohon dukungan baik moral maupun materi demi kelancaran acara ini,
semoga apa yang kita usahakan ini menjadi amal sholih yang diiringi keikhlasan sehingga
berbuah pahala dari Allah SWT, Terima kasih.

Rabu, 02
Agustus 2023

Ketua Pelaksana
Sekretaris

JUNAIRIN
M. ARIFIN

Mengetahui

Kepala dusun Beringin Empat

JON HARYANTO

https://format-administrasi-desa.blogspot.com/2019/08/contoh-proposal-17-agustus-hut-ri-pdf-
doc.html

Anda mungkin juga menyukai