Anda di halaman 1dari 3

ABSES PERIAPIKAL

No. Dokumen :123/SOP/UKP/KLA-


V/2019
SOP No. Revisi :-
Tanggal terbit : 7 Mei 2019
Halaman : 1-3

KLINIK
PRATAMA
RAWAT INAP
AISYIYAH dr. Virani Rizatania
SRAGEN

1. Pengertian Lesi liquefaksi (jaringan lisis dan berbau busuk) bersifat


akut/kronis yang menyebar atau terlokalisir di dalam tulang
alveolar

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk


penatalaksanaan Abses Periapikal

3. Kebijakan SK Kepala Klinik Pratama Rawat Inap Aisyiyah Sragen Nomor


`234/SK/UKP/KL-A/IV/2019 Tentang Pelayanan Klinis

4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


HK.02.02/MENKES/62/2015 tentang Panduan Praktik Klinis
Bagi Dokter Gigi

5. Alat dan Bahan a. Bahan antiseptic dan desinfektan


b. Obat kumur
Tang exodontia
Anestesi Spuit 3 cc

6. Prosedur/ langkah- I. Hasil Anamnesis


langkah Nyeri dan sakit pada saat untuk mengunyah, kadang
disertai munculnya benjolan abses dan pembengkakan

II. Gejala Klinis dan Pemeriksaan

a. Apabila abses periapeks kronis tidak ada gejala klinis


biasanya ada fistula intra oral
b. Apabila abses periapeks akut terjadi rasa sakit pada
palpasi dan perkusi diikuti pembengkakan di daerah
akar gigi

III. Prosedur

Dilakukan pembukaan kamar pulpa


Pemberian Antibiotik, Anti Piretik, Analgetika dan obat
kumur
Kontrol setelah obat habis

7. diagram alir -

8. Unit Terkait a. Pendaftaran

b. UGD

c. Ruang Pemeriksaan Umum

d. Ruang Pemeriksaan Gigi dan Mulut

9. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan
DAFTAR TILIK
ABSES PERIAPIKAL

No Audit :
DILAKSANAKAN
NO KEGIATAN YA TIDAK TIDAK
SESUAI

1. Apakah petugas menanyakan adanya pembengkakan


dan riwayat pembengkakan?

2. Apakah petugas menanyakan sudah keluar darah atau


nanah?
Apakah petugas menanyakan ada gigi yang berlubang
3. dan atau terasa goyang dan sakit jika untuk
mengunyah?

4. Apakah petugas menayakan adanya kesulitan untuk


membuka mulut?

5. Apakah petugas menanyakan riwayat pengobatan atau


perawatan pada gigi yang dikeluhkan?
6. Apakah petugas melakukan pemeriksaan klinis?

7. Apakah petugas sudah melakukan terapi sesuai


prosedur?

Angka Kepatuhan = Ya X 100%


Ya + Tidak

Anda mungkin juga menyukai