Anda di halaman 1dari 9

1.

Sampah Organik adalah sampah yang dapat terurai secara sempurna dengan sendirinya
melalui proses biologi baik aerob maupun anaerob. Sampah organik memiliki ciri mudah
membusuk dan mempunyai sifat kimia yang stabil sehingga zatnya akan mengendap ke dalam
tanah, dasar sungai, danau serta laut dan mempengaruhi ekosistem di dalamnya. Sampah
organik dapat mengalami dekomposisi dan menjadi kompos.
Sampah organik sendiri terbagi menjadi 2, sampah organik basah dan sampah organik kering.
Sampah organik basah memiliki kandungan air yang tinggi, contohnya adalah sisa sayuran,
kulit buah, daging, dan sisa makanan. Sedangkan sampah organik kering memiliki kandungan
air yang relatif lebih sedikit, contohnya adalah kayu, ranting pohon, dedaunan kering, jerami,
Sampah Anorganik adalah sampah yang tidak bisa terurai oleh proses biologi. Sampah ini
dapat terurai secara alami namun dalam waktu yang sangat lama. Berikut data terkait lama
penguraian sampah secara alami:

Sumber: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5713456/6-contoh-soal-numerasi-dan-jawabannya-untuk-akm?
single=1

Sampah anorganik lebih lama terurai dibandingkan dengan sampah organik. Waktu
dekomposisi popok sekali pakai lebih lama dari plastik, namun kurang dari kulit sintetis. Berapa
waktu dekomposisi yang mungkin dari popok sekali pakai?
A. 100 tahun
B. 250 tahun
C. 375 tahun
D. 475 tahun
E. 575 tahun

PG Tunggal
Konten : teks informasi
Kompetensi : L3
Konteks : social budaya
Karakter : berfikir kritis
2.

Sampah Organik adalah sampah yang dapat terurai secara sempurna dengan sendirinya
melalui proses biologi baik aerob maupun anaerob. Sampah organik memiliki ciri mudah
membusuk dan mempunyai sifat kimia yang stabil sehingga zatnya akan mengendap ke dalam
tanah, dasar sungai, danau serta laut dan mempengaruhi ekosistem di dalamnya. Sampah
organik dapat mengalami dekomposisi dan menjadi kompos.
Sampah organik sendiri terbagi menjadi 2, sampah organik basah dan sampah organik kering.
Sampah organik basah memiliki kandungan air yang tinggi, contohnya adalah sisa sayuran,
kulit buah, daging, dan sisa makanan. Sedangkan sampah organik kering memiliki kandungan
air yang relatif lebih sedikit, contohnya adalah kayu, ranting pohon, dedaunan kering, jerami,
Sampah Anorganik adalah sampah yang tidak bisa terurai oleh proses biologi. Sampah ini
dapat terurai secara alami namun dalam waktu yang sangat lama. Berikut data terkait lama
penguraian sampah secara alami:

Sumber: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5713456/6-contoh-soal-numerasi-dan-jawabannya-untuk-akm?
single=1
Seorang siswa membaca tabel dan diagram di atas. Ia menyatakan selisih waktu dekomposisi
pada diagram A sama dengan diagram B. Pernyataan tersebut dikoreksi oleh gurunya.
Manakah koreksi yang benar dari guru tersebut?
A. Perhatikan jenis material sampah di kedua diagram!
B. Perhatikan satuan unit waktu dekomposisi!
C. Perhatikan tinggi diagram batang setiap jenis material sampah!
D. Perhatikan titik nol dari sumbu diagram!
E. Perhatikan warna dari jenis material sampah!
PG Kompleks
Konten : teks informasi
Kompetensi : L2
Konteks : saintifik
Karakter : mandiri
3.
Sampah Organik adalah sampah yang dapat terurai secara sempurna dengan sendirinya
melalui proses biologi baik aerob maupun anaerob. Sampah organik memiliki ciri mudah
membusuk dan mempunyai sifat kimia yang stabil sehingga zatnya akan mengendap ke dalam
tanah, dasar sungai, danau serta laut dan mempengaruhi ekosistem di dalamnya. Sampah
organik dapat mengalami dekomposisi dan menjadi kompos.
Sampah organik sendiri terbagi menjadi 2, sampah organik basah dan sampah organik kering.
Sampah organik basah memiliki kandungan air yang tinggi, contohnya adalah sisa sayuran,
kulit buah, daging, dan sisa makanan. Sedangkan sampah organik kering memiliki kandungan
air yang relatif lebih sedikit, contohnya adalah kayu, ranting pohon, dedaunan kering, jerami,

Sampah Anorganik adalah sampah yang tidak bisa terurai oleh proses biologi. Sampah ini
dapat terurai secara alami namun dalam waktu yang sangat lama. Berikut data terkait lama
penguraian sampah secara alami:

Sumber: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5713456/6-contoh-soal-numerasi-dan-jawabannya-untuk-akm?
single=1

Pilih setuju atau tidak setuju dan ketik penjelasanmu!


Seorang siswa ingin menggabungkan data waktu dekomposisi sampah organik dan anorganik
menjadi sebuah diagram batang. Ibu guru tidak menyarankan hal tersebut. Setujukah kamu
dengan saran ibu guru? Jelaskan!

Uraian
Konten : teks informasi
Kompetensi : L2
Konteks : saintifik
Karakter : berfikir kritis

4.
PEDAGANG BERAS
Seorang pemilik toko beras, akan membeli beras untuk persediaan barang pada bulan
berikutnya. Penjualan beras untuk bulan Agustus diperkirakan sama dengan penjualan bulan
Juli. Sebelum membeli beras, pemilik toko membuat catatan tentang persediaan beras dan
beras yang terjual dalam bulan Juli yang disajikan dalam bentuk diagram batang berikut.

Sumber: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5713456/6-contoh-soal-numerasi-dan-jawabannya-untuk-akm?
single=1

Pada toko beras tersebut, jenis beras yang paling banyak terjual adalah ....

Isian Singkat
Konten : teks informasi
Kompetensi : L1
Konteks : personal
Karakter : mandiri

5.
Jemuran digunakan sebagai sarana yang tepat untuk meletakkan pakaian dalam jumlah kecil
maupun besar. Bahkan, demi mengakomodir fungsi utamanya sebagai penopang pakaian
basah dan kering, benda ini diciptakan dengan bentuk dan bahan yang beranekaragam.
Jemuran baju merupakan perlengkapan rumah tangga yang terbuat dari bahan alumunium
yang kuat.

Sumber: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5713456/6-contoh-soal-numerasi-dan-jawabannya-untuk akm?


single=1

Pilih Benar atau Salah pada setiap pernyataan berikut!


Jawaban
Pernyataan
Benar Salah
Panjang AB = Panjang CD
Panjang PQ = Panjang SR

Jarak Q ke S = Jarak B ke C

Benar Salah
Konten : teks informasi
Kompetensi : L2
Konteks : saintifik
Karakter : kreatif

6.
https://www.google.com

Pak Rusli memiliki sebidang tanah yang digunakan sebagai lahan pertanian. Luasnya 10
hektare sebanyak 0,25 bagian dari lahan tersebut ditanamijagung dan 12% ditanami ketela
pohon. Sebanyak 0,18 bagian ditanami kacang dan 2,1 hektare ditanami padi.
Pasangkan jenis tanaman dan luas lahannya.
A. Padi 1. 1,8 hektare
B. Ketela pohon 2. 2,1 hektare
C. Kacang 3. 2,5 hektare
D. Jagung 4. 1,2 hektare

Menjodohkan
Konten : teks informasi
Kompetensi : L2
Konteks : saintifik
Karakter : kreatif, sosial budaya

Jawaban.
1.
Perhatikan data pada diagram batang di atas!
- Waktu dekomposisi sampah plastik adalah 400 tahun. Jika diketahui waktu dekomposisi
popok sekali pakai lebih lama dari plastik, maka waktu dekomposisi popok akan lebih dari 400
tahun.
- Waktu dekomposisi sampah kulit sintetis adalah 500 tahun. Jika diketahui waktu dekomposisi
popok sekali pakai kurang dari kulit sintetis, maka waktu dekomposisi popok akan kurang dari
500 tahun.
Jadi, waktu dekomposisi popok berkisar antara 400 tahun sampai 500 tahun. Dengan jawaban
tersebut, nilai yang mendekati adalah pilihan D, yakni 475 tahun.

2.

Berdasarkan tabel di atas, diketahui bahwa waktu dekomposisi kertas tisu adalah 5 minggu dan
waktu dekomposisi kantong kertas adalah 8 minggu.
Jadi, selisih waktu dekomposisi pada diagram A adalah 3 minggu.
Kemudian diketahui bahwa waktu dekomposisi kulit jeruk adalah 5 bulan dan waktu
dekomposisi sisa apel adalah 2 bulan.
Jadi, selisih waktu dekomposisi pada diagram B adalah 3 bulan.
Jika diperhatikan, satuan unit waktu dekomposisi pada diagram A tidak sama dengan diagram
B. Dengan begitu, contoh soal numerasi dan jawaban nomor 2 adalah B. Perhatikan satuan unit
waktu dekomposisi!

3.
Ya, saya setuju dengan saran ibu guru agar tidak menggabungkan waktu dekomposisi sampah
organik dan anorganik menjadi sebuah diagram batang karena satuan waktunya berbeda.
Walaupun satuannya dibuat sama, akan terlihat ketimpangan pada diagram batangnya,
sehingga datanya tidak dapat disajikan dengan baik. Coba perhatikan, rata-rata waktu
dekomposisi sampah anorganik adalah ratusan tahun. Jika ingin dijadikan dalam bulan atau
minggu, maka akan sangat besar angkanya, hingga mencapai ribuan bulan atau minggu.
Sedangkan, rata-rata waktu dekomposisi sampah organik adalah beberapa bulan atau minggu,
paling lama hanya 5 bulan.
Jadi, data waktu dekomposisi sampah organik sebaiknya tidak digabungkan dengan data waktu
dekomposisi sampah anorganik dalam sebuah diagram batang.

4.
Berdasarkan gambar di atas, dapat diketahui sebagai berikut:
Beras IR46 yang terjual adalah 180 kg.
Beras IR42 yang terjual adalah 80 kg.
Beras Rojolele yang terjual adalah 650 kg.
Beras Pandan Wangi yang terjual adalah 380 kg.
Beras merah yang terjual adalah 70 kg.
Dengan begitu jawaban soal numerasi ini adalah beras Rojolele sebanyak 650 kg.

5.
Panjang AB = Panjang CD (Benar)
Perhatikan segi empat ABCD. Sisi AB sejajar dengan sisi CD memiliki panjang yang sama.
Panjang PQ = Panjang SR (Benar)
PQRS merupakan sebuah belah ketupat. Dengan demikian, PS = SR = RQ = PQ
Jarak Q ke S = Jarak B ke C (Salah)
Jarak Q ke S = Jarak B ke T

6.
Jagung : 0,25 x 10 = 2,5 hektare
Ketela pohon : 12% x 10 = 12/100 x 10 = 1,2 hektare
Kacang : 0,18 x 10 = 1,8 hektare
Padi : 1,2 hektare

Anda mungkin juga menyukai