Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

‘’ASAM, BASA, DAN GARAM’’

KELOMPOK 1
Nama :
Kelas :

TUJUAN KEGIATAN
‘’Mengelompokkan zat yang bersifat asam dan basa menggunakan Kertas Lakmus, Indikator
Alami, dan indikator universal’’.

1. Mengeompokkan Benda-benda berikut !

Asam Basa

Dari pengelompokkan benda asam dan basa diatas, Tuliskan sifat-sifat dari :
No Larutan Asam Larutan Basa
.
2. Lakukanlah Uji Asam dan Basa dengan menggunakan Kertas Lakmus
Cara Kerja :
 Lakukanlah Pengujian dengan larutan yang ada dalam tabel dibawah ini.
 Masukkan kertas lakmus ke dalam masing-masing larutan secara bergantian.
 Amati kertas lakmus tersebut apakah mengalami perubahan warna atau tidak..
 Setelah diamati, kertas lakmus yang sudah dimasukkan ke dalam masing-masing
larutan tersebut dikeringkan dan ditemple pada tabel dibawah ini dengan menggunakan
isolasi.

No Nama Larutan Kertas Lakmus Merah Kertas Lakmus Biru


.

1. Larutan Teh

2. Cuka

3. Larutan Detergen

4. Larutan Jeruk

5. Sabun Mandi

6. Soda

3. Lakukan Uji Asam dan Basa menggunakan indikator Universal dengan cara mencatat hasil
Sifat Zat tersebut dan Lampirkan rentang PH nya sesuai Warna yang sudah di uji pada kertas
lakmus.

No Nama Larutan Rentang / Nilai PH Sifat Zat (Asam / Basa)


.
1. Larutan Teh
2. Cuka
3. Larutan Detergen
4. Larutan Jeruk
5. Sabun Mandi
6. Soda
4. Lakukan Uji Asam dan Basa dengan menggunakan indikator Alami
Petunjuk :
 Sediakan bunga sepatu dan kunyit kemudian tumbuk sampai halus sehingga menghasilkan warna
yang ekstrak,
 Tuangkan sedikit hasil tumbukan kedalam piring atau gelas,
 Tambahkan larutan cuka pada bunga sepatu dan kunyit secara terpisah,
 Aduk dan amati perubahan warna yang terjadi,
 Catat hasil pengamatan pada tabel yang disediakan,
 Ulangi langkah kerja 2-5 dengan menggunakan air sabun, air shampoo, larutan teh, air jeruk dan
larutan garam.

Tabel Hasil Pengamatan


No Warna Larutan Setelah ditetesi Bahan Alam
Nama Larutan
. Bunga Sepatu Kunyit
1. Air Sabun
2. Air Shampo
3. Larutan Teh
4. Air Jeruk
5. Larutan Garam

5. Dari percobaan yang kalian lakukan tuliskan zat-zat apa saja yang bersifat asam dan zat apa
yang bersifat basa.

KESIMPULAN

Anda mungkin juga menyukai