Anda di halaman 1dari 17

Memfasilitasi

Pembelajaran
Eksploratif
dalam Pelajaran
Matematika
WORKSHOP
Apa itu Pembelajaran Eksploratif?

• Today’s scope: Focusing on guided-discovery


Lingkup hari ini: Berfokus pada guided-discovery
• Direct instruction vs. Guided-discovery
• What type of math concepts are suitable for guided-discovery?
Jenis konsep matematika apa yang cocok untuk pembelajaran guided-discovery?
Challenges
Tantangan
• Have you conducted exploratory learning before?
Pernahkah Anda melakukan pembelajaran eksploratif sebelumnya?

• What were some challenges that you have had?


Apa saja tantangan yang pernah Anda alami?
Case Study 1
Case Study 2

T: • Everyone, get into your groups. 𝐵


𝐵
• For each group, draw one
triangle and label the vertices as
𝐴, 𝐵 and 𝐶. 𝐶
• Then, measure the length of each 𝐴 𝐶
side and the size of each angle. 𝐴
• Organise your values in a table.
T: Group 1, what is your angle 𝐴? T: sin 𝐴 sin 𝐵 sin 𝐶
Everyone, now calculate , and .
𝑎 𝑏 𝑐
Grp 1: (Mention the size of angle 𝐴.)
T: Group 1, what are your values for
sin 𝐴 sin 𝐵
,
T: OK. What about your angle 𝐵? sin 𝐶
𝑎 𝑏
and ?
𝑐
Grp 1: (Mention the size of angle 𝐵.)
Grp 1: (Mention the values.)

T: Group 2: what about your values?


T: Now let’s go on to Group B.


T: What do you all realise about the values?


Case Study 2

T: • Anak-anak, silahkan duduk dalam 𝐵


kelompok. 𝐵
• Untuk setiap kelompok, gambarlah satu
segitiga dan beri nama titik sudutnya 𝐶
sebagai 𝐴, 𝐵 dan 𝐶. 𝐴 𝐶
• Kemudian, ukur panjang setiap sisi dan
𝐴
besar setiap sudut.
• Catatlah nilai yang kamu dapatkan pada T: sin 𝐴 sin 𝐵
Sekarang coba hitung nilai dari , dan
sebuah tabel. 𝑎 𝑏
sin 𝐶
T: Kelompok 1, berapa besar sudut 𝐴? .
𝑐

Grp 1: (Menyebutkan besar sudut 𝐴.) T: Kelompok 1, berapa nilai dari


sin 𝐴 sin 𝐵
, dan
𝑎 𝑏
sin 𝐶
T: OK. Bagaimana dengan besar sudut 𝐵? ?
𝑐
Grp 1: (Menyebutkan besar sudut 𝐵.) Grp 1: (Menyebutkan nilai yang dimaksud.)
T: Kelompok 2, berapa nilai yang kalian

dapatkan?
T: Sekarang kita lanjutkan ke Kelompok 2.


T: Apa yang kalian temukan tentang nilai-nilai


tersebut?
Case Study 2 (Notes)
Conducting Exploratory Learning:
What a Teacher Needs
Pedagogical-Content Knowledge Deep understanding of mathematical concepts
and pedagogy so that one can predict possible
student misconceptions or challenges.

Observation Skills Monitoring student interactions, noting where they


struggle, and identifying learning opportunities.

Facilitation Guiding students without providing direct


answers. This requires flexibility, and the ability to
lead discussions and provide differentiation.

Effective questioning Asking a variety of questions that guide direction,


stimulate thinking and encourage deeper
understanding.
Melakukan Pembelajaran Eksploratif: Apa yang
Dibutuhkan Guru
Pengetahuan Konten Pedagogis Pemahaman mendalam mengenai konsep
matematika dan pedagogi sehingga guru dapat
memprediksi kemungkinan kesalahpahaman atau
tantangan yang dihadapi siswa.

Keterampilan Observasi Memantau interaksi siswa, mencatat kesulitan


mereka, dan mengidentifikasi kesempatan belajar.

Memfasilitasi Siswa Membimbing siswa tanpa memberikan jawaban


langsung. Ini membutuhkan fleksibilitas, dan
kemampuan untuk memimpin diskusi dan
memberikan perbedaan.

Pertanyaan yang efektif Mengajukan berbagai pertanyaan yang memandu


arah berpikir, merangsang pemikiran dan
mendorong pemahaman yang lebih dalam.
Different Question Types
Factual questions Leading questions
They guide students towards a particular realization without
These are straightforward inquiries that have a definitive
giving away the answer. e.g., “How can we use the angle
answer based on facts or direct observations. e.g. “What is
properties of triangle to find the value of 𝑥?"
the sum of the angles in a triangle?”

Prediction questions Verification questions


These questions prompt students to make educated Verification questions are inquiries that prompt students to
guesses and theorize based on available information. e.g. confirm, validate, or prove the predictions they've made.
“Based on the pattern you've observed in these numbers, e.g., “Is this prediction still true for other values? How can
what do you predict the next number in the sequence might we prove it?"
be?”

Extension questions
For students who already grasp the concepts and can be
challenged further. e.g., "How would this problem change
in a four-dimensional space?"
Jenis-jenis Pertanyaan Berbeda
Pertanyaan faktual Pertanyaan pembimbing
Ini adalah pertanyaan langsung yang memiliki jawaban Pertanyaan untuk membimbing siswa menuju pemahaman
pasti berdasarkan fakta atau pengamatan langsung. tertentu tanpa memberikan jawabannya. misalnya,
misalnya "Berapa jumlah sudut dalam segitiga?" "Bagaimana kita menggunakan sifat sudut segitiga untuk
mencari nilai 𝑥?"

Pertanyaan prediksi Pertanyaan verifikasi


Pertanyaan-pertanyaan ini mendorong siswa untuk Pertanyaan verifikasi adalah pertanyaan yang mendorong
membuat tebakan dan berteori berdasarkan informasi siswa untuk mengkonfirmasi, memvalidasi, atau
yang tersedia. misalnya “Berdasarkan pola yang telah Anda membuktikan prediksi yang telah mereka buat. misalnya,
amati dalam angka-angka ini, apa yang Anda perkirakan “Apakah prediksi ini masih berlaku untuk nilai lain?
untuk angka berikutnya dalam urutan itu?” Bagaimana kita bisa membuktikannya?"

Pertanyaan lanjutan (pengayaan)


Bagi siswa yang sudah menguasai konsep dan dapat
diberikan tantangan lebih lanjut. misalnya, "Bagaimana
masalah ini berubah dalam bangun empat dimensi?"
Pertanyaan Faktual
Pertanyaan langsung yang memiliki jawaban pasti
berdasarkan fakta atau pengamatan langsung.
Contoh pertanyaan
Guided-discovery untuk 𝒂𝒎 × 𝒂𝒏 = 𝒂𝒎+𝒏
Pertanyaan Pembimbing
Pertanyaan untuk membimbing siswa menuju pemahaman
tertentu tanpa memberikan jawabannya.

Pertanyaan Prediksi
Pertanyaan ini mendorong siswa untuk membuat tebakan
dan berteori berdasarkan informasi yang tersedia.

Pertanyaan Verifikasi
Pertanyaan yang mendorong siswa untuk mengkonfirmasi,
memvalidasi, atau membuktikan prediksi yang telah
mereka buat.

Pertanyaan Lanjutan
Pertanyaan bagi siswa yang sudah menguasai konsep dan
dapat ditantang lebih lanjut.
Pertanyaan Faktual
Pertanyaan langsung yang memiliki jawaban pasti
berdasarkan fakta atau pengamatan langsung.
Contoh pertanyaan

Pertanyaan Pembimbing
Menemukan rasio trigonometri dasar
Pertanyaan untuk membimbing siswa menuju pemahaman
tertentu tanpa memberikan jawabannya.

Pertanyaan Prediksi
Pertanyaan ini mendorong siswa untuk membuat tebakan
dan berteori berdasarkan informasi yang tersedia.

Pertanyaan Verifikasi
Pertanyaan yang mendorong siswa untuk mengkonfirmasi,
memvalidasi, atau membuktikan prediksi yang telah
mereka buat.

Pertanyaan Lanjutan
Pertanyaan bagi siswa yang sudah menguasai konsep dan
dapat ditantang lebih lanjut.
Pertanyaan Faktual
Pertanyaan langsung yang memiliki jawaban pasti
berdasarkan fakta atau pengamatan langsung.
Contoh pertanyaan

Pertanyaan Pembimbing
Menemukan titik balik grafik
Pertanyaan untuk membimbing siswa menuju pemahaman
kuadrat
tertentu tanpa memberikan jawabannya. 2
𝑦=𝑎 𝑥−ℎ +𝑘

Pertanyaan Prediksi
Pertanyaan ini mendorong siswa untuk membuat tebakan
dan berteori berdasarkan informasi yang tersedia.

Pertanyaan Verifikasi
Pertanyaan yang mendorong siswa untuk mengkonfirmasi,
memvalidasi, atau membuktikan prediksi yang telah
mereka buat.

Pertanyaan Lanjutan
Pertanyaan bagi siswa yang sudah menguasai konsep dan
dapat ditantang lebih lanjut.
Pertanyaan Faktual
Pertanyaan langsung yang memiliki jawaban pasti
berdasarkan fakta atau pengamatan langsung.
Contoh pertanyaan

Pertanyaan Pembimbing
Menemukan sifat logaritma
Pertanyaan untuk membimbing siswa menuju pemahaman log 𝑎 𝑝𝑛 = 𝑛 log 𝑎 𝑝
tertentu tanpa memberikan jawabannya.

Pertanyaan Prediksi
Pertanyaan ini mendorong siswa untuk membuat tebakan
dan berteori berdasarkan informasi yang tersedia.

Pertanyaan Verifikasi
Pertanyaan yang mendorong siswa untuk mengkonfirmasi,
memvalidasi, atau membuktikan prediksi yang telah
mereka buat.

Pertanyaan Lanjutan
Pertanyaan bagi siswa yang sudah menguasai konsep dan
dapat ditantang lebih lanjut.
Gagasan Praktis untuk Pembelajaran
Eksploratif
1. Think-Pair-Share / Think-Group-Share

2. Jigsaw learning

3. Whole-class facilitation
Thank you.

Any questions?

Anda mungkin juga menyukai