Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PENYINGGAHAN
Alamat : Jl. Ki Hajar Dewantara RT.II No.27 Penyinggahan Kode Pos : 75763

Notulen Nama Pertemuan : Pembinaan jejaring dan jaringan


pertemuan puskesmas
Tanggal : 13 Maret 2023 Pukul :10:00 WITA
Susunan Acara 1. Inspeksi Pustu Minta
2. Diskusi
3. Melakukan pembinaan
Notulen -
sebelumnya
Penyampaian 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas melakukan inspeksi
Materi pada bangunan dan fasilitas serta petugas Pustu.
2. Belum tersedia listrik 24 jam di Pustu Minta
3. Kepala Pustu menyampaikan akan ada pemasangan Listrik
untuk masyarakat kampung minta dan ingin mendaftarkan
untuk pemasangan listrik di Pustu Minta.
4. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas mencatat apa yang
disampaikan kepala Pustu.

Kesimpulan 1. Pj. Jejaring dan jaringan mencatat dan menyampaikan


usulan dari kepala Pustu Minta kepada Kepala Puskesmas.

Pimpinan Pertemuan Notulen

Qustaniah ,A.Md.Kep Sri Vegita Mulyadi,A.Md.Kep


NIP.19790401 2003 12 20 10 NRTKK.. 440. 06. 164

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PENYINGGAHAN
Alamat : Jl. Ki Hajar Dewantara RT.II No.27 Penyinggahan Kode Pos : 75763

Notulen Nama Pertemuan : Pembinaan jejaring dan jaringan


pertemuan puskesmas
Tanggal : 13 Juni 2023 Pukul : 10:00 WITA
Susunan Acara 1. Inspeksi PKMK Bakung
2. Diskusi
3. Melakukan pembinaan
Notulen ‘-
sebelumnya
Penyampaian 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas melakukan inspeksi
Materi pada bangunan dan fasilitas serta PKMK Bakung.
2. Untuk pencatatan dan pelaporan kohort ibu hamil belum
menggunakan aplikasi E-Kohort, tidak tersedia media
edukasi seperti leafled dan lembar balik di PKMK Bakung
3. Kepala PKMK menyampaikan jaringan internet tidak bagus
di kampung Bakung
4. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas mencatat apa yang
disampaikan kepala PKMK Bakung

Kesimpulan 1. Petugas PKMK Bakung diharapkan tetap melakukan


pencatatan secara manual dan melaporkan kepada Pj.
Program Ibu di Puskesmas untuk dilakukan in put di
Puskesmas.
2. Melakukan koordinasi pada bagian promkes untuk media
KIE di PKMK Bakung.

Pimpinan Pertemuan Notulen

Qustaniah ,A.Md.Kep Mega Novianti,A.Md.Kep


NIP. 19790401 2003 12 20 10 NRTKK. 440 06 206

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PENYINGGAHAN
Alamat : Jl. Ki Hajar Dewantara RT.II No.27 Penyinggahan Kode Pos : 75763

Notulen Nama Pertemuan : Pembinaan jejaring dan jaringan


pertemuan puskesmas
Tanggal : 16 Maret 2022 Pukul : 10:00 WITA
Susunan Acara 1. Inspeksi PKMK Bakung
2. Diskusi
3. Melakukan pembinaan
Notulen -
sebelumnya
Penyampaian 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas melakukan inspeksi
Materi pada bangunan dan fasilitas serta PKMK Bakung.
2. Tidak tersedia informasi tentang jenis-jenis pelayanan dan
tarif pelayanan.
3. Kepala PKMK menyampaikan bahwa belum tersedia listrik
dan air bersih sehingga tidak bisa melakukan pertolongan
persalinan di PKMK.
4. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas mencatat apa yang
disampaikan kepala PKMK Bakung
Kesimpulan 1. PKMK Bakung membuat leafled atau papan informasi
tentang jenis-jenis pelayanan dan tarif pelayanan bagi
pasien umum
2. Untuk masalah listrik dan ketersediaan air bersih akan
dilakukan koordinasi dengan pihak pemerintahan kampung
Bakung

Pimpinan Pertemuan Notulen

Qustaniah ,A.Md.Kep Mega Novianti,A.Md.Kep


NIP.19790401 2003 12 20 10 NRTKK.. 440 06 026
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PENYINGGAHAN
Alamat : Jl. Ki Hajar Dewantara RT.II No.27 Penyinggahan Kode Pos : 75763

Notulen Nama Pertemuan : Pembinaan jejaring dan jaringan


pertemuan puskesmas
Tanggal : 16 Juni 2022 Pukul : 10:00 WITA
Susunan Acara 1. Inspeksi PKMK Bakung
2. Diskusi
3. Melakukan pembinaan
Notulen 1. Tidak tersedia informasi tentang jenis-jenis pelayanan dan
sebelumnya tarif pelayanan.
2. Kepala PKMK menyampaikan bahwa belum tersedia listrik
dan air bersih sehingga tidak bisa melakukan pertolongan
persalinan di PKMK.
Penyampaian 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas melakukan inspeksi
Materi pada bangunan dan fasilitas serta PKMK Bakung.
2. Tidak tersedia form rujukan, form perrmintaan pemeriksaan
laboratorium dan informconsent
3. STR petugas PKMK sudah mau berakhir.
4. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas mencatat apa saja
yang diperlukan PKMK Bakung

Kesimpulan 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas akan memberikan


contoh form untuk diperbanyak di PKMK Bakung
2. Petugas yang STRnya akan berakhir agar segera mengurus
untuk berkas usulan STR yang baru

Pimpinan Pertemuan Notulen

Qustaniah ,A.Md.Kep Mega Novianti,A.Md.Kep


NIP.19790401 2003 12 20 10 NRTKK.. 440 06 026
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PENYINGGAHAN
Alamat : Jl. Ki Hajar Dewantara RT.II No.27 Penyinggahan Kode Pos : 75763

Notulen Nama Pertemuan : Pembinaan jejaring dan jaringan


pertemuan puskesmas
Tanggal : 15 September 2022 Pukul : 10:00 WITA
Susunan Acara 1. Inspeksi PKMK Bakung
2. Diskusi
3. Melakukan pembinaan
Notulen 1. Tidak tersedia form rujukan, form perrmintaan pemeriksaan
sebelumnya laboratorium dan informconsent
2. STR petugas PKMK sudah mau berakhir.

Penyampaian 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas melakukan inspeksi


Materi pada bangunan dan fasilitas serta PKMK Bakung.
2. PKMK Bakung tidak memiliki tenaga Bidan karena bidan
sebelumnya sudah pindah..
3. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas mencatat apa saja
yang diperlukan PKMK Bakung

Kesimpulan 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas akan menyampaikan


permasalahan di PKMK Bakung kepada kepala Puskesmas.

Pimpinan Pertemuan Notulen

Qustaniah ,A.Md.Kep Mega Novianti,A.Md.Kep


NIP.19790401 2003 12 20 10 NRTKK.. 440 06 026
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS PENYINGGAHAN
Alamat : Jl. Ki Hajar Dewantara RT.II No.27 Penyinggahan Kode Pos : 75763

Notulen Nama Pertemuan : Pembinaan jejaring dan jaringan


pertemuan puskesmas
Tanggal : 13 Desember 2022 Pukul : 10:00 WITA
Susunan Acara 1. Inspeksi PKMK Bakung
2. Diskusi
3. Melakukan pembinaan
Notulen PKMK Bakung tidak memiliki tenaga Bidan karena bidan
sebelumnya sebelumnya sudah pindah.

Penyampaian 1. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas melakukan inspeksi


Materi pada bangunan dan fasilitas serta PKMK Bakung.
2. Di Kampung Bakung ada ibu hamil yang akan melahirkan 1
bulan lagi, tetapi di PKMK tidak ada air bersih yang
mengalir dan tidak ada listrik 24 jam, sehingga PKMK
belum bisa melayani persalinan di PKMK Bakung.
3. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas mencatat dan akan
melaporkan kepada Kepala Puskesmas.
Kesimpulan 4. Pj. Jejaring dan jaringan Puskesmas akan menyampaikan
permasalahan di PKMK Bakung kepada kepala Puskesmas.

Pimpinan Pertemuan Notulen

Qustaniah ,A.Md.Kep Mega Novianti,A.Md.Kep


NIP.19790401 2003 12 20 10 NRTKK.. 440 06 026

Anda mungkin juga menyukai