Anda di halaman 1dari 3

Skema Pengembangan Soal USBN

Kemdikbud BSNP

LPMP/P4TK Provinsi Kab/Kota

Satuan
KKG/MGMP/
Pendidikan
Forum Tutor
Deskripsi:
I. Kemdikbud:
1. Menetapkan Permendik tentang USBN
2. Menyusun soal dari Pusat 25%
3. Mengirimkan soal dari Pusat ke provinsi untuk SMA/SMK dan
kabupaten/kota untuk SD dan SMP

II. BSNP:
1. Menetapkan kisi-kisi USBN
2. Menetapkan POS USBN

III. Provinsi:
1. Menyiapkan MGMP jenjang SMA/SMK sebagai penyusun
indikator soal
2. Mendistribusikan blueprint ke MGMP jenjang SMA/SMK
3. Mendistribusikan soal dari pusat ke MGMP jenjang SMA/SMK

IV. Kabupaten/kota
1. Menyiapkan KKG dan MGMP sebagai penyusun indikator soal
2. Mendistribusikan blueprint ke ke KKG/MGMP jenjang SMP dan
SD
3. Mendsitribusikan soal dari pusat ke KKG/MGMP jenjang SMP dan
SD
4. Menggandakan soal SD di wilayahnya

V. LPMP/P4TK
1. LPMP membantu penyunan soal SD di wilayahnya
2. LPMP berkordinasi untuk pelatihan perakitan soal SD bersama
Kemdikbud
3. P4TK membantu penyusunan soal untuk SMK
VI. KKG/MGMP/Forum Tutor
1. Menjabarkan blueprint menjadi indikator soal
2. Menyusun soal 75-80% dari daerah
3. Menelaah dan merevisi soal yang disusun oleh guru
4. Merakit soal dari pusat dengan soal dari daerah

VII. Satuan Pendidikan


1. Menggandakan soal USBN di satuan pendidikan masing-masing
kecuali SD oleh Dinas Kabupaten/Kota
2. Menyusun jadwal pelaksanaan USBN di sekolahnya
3. Mengoreksi hasil pekerjaan peserta didik

Anda mungkin juga menyukai