Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN AKHIR

Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan


Kabupaten Pinrang

BAB V
RENCANA AKSI PROGRAM
PENANGANAN PERMUKIMAN KUMUH
PERKOTAAN

Rencana Aksi Program Penanganan Permukiman Kumuh Perkotaan merupakan


bagian yang Dokumen Rencana Aksi Program Penanganan Permukiman Kumuh
Perkotaan (Memorandum Program) berupa Rencana Program dan Rencana Investasi
pada lingkup penanganan skala lingkungan, kawasan dan kota secara bersama oleh
seluruh stakeholders.
Rencana aksi pencegahan dan peningkatan kualitas permukiman kumuh
Kabupaten Pinrang merupakan tahap implementasi yang telah disepakati. Program‐
program yang ada di dalam memorandum program telah diidentifikasi dengan baik
menurut prioritasnya, dan juga telah memperhitungkan kemampuan pendanaan serta
hambatan yang ada. Memorandum Program merupakan suatu komitmen bersama
terhadap program‐program kegiatan dan anggaran antara Pemerintah Provinsi dan
Pemerintah Kabupaten dan para pemangku kepentingan lainnya yang berkaitan
dengan penanganan kawasan kumuh, untuk mempercepat implementasi penanganan
kawasan kumuh. Secara konsep, memorandum program merupakan saringan terakhir
identifikasi dari program‐program dan kegiatan yang telah mendapatkan komitmen
dari sumber pendanaan yang ada.

5.1. PROGRAM PENANGANAN KAWASAN PERMUKIMAN KUMUH TERKAIT


PENCEGAHAN DAN PENINGKATAN KUALITAS
Program penanganan kawasan permukiman kumuh merupakan program
penanganan kawasan permukiman kumuh untuk Kabupaten Pinrang yang dirinci
sesuai dengan permasalahan, kebutuhan penanganan kawasan yang lebih detail,
serta konsep penanganan kawasan permukiman kumuh prioritas. Program
penanganan kawasan permukiman kumuh prioritas meliputi aspek fisik dan aspek
non fisik, hal ini mengingat penanganan kawasan permukiman kumuh tidak hanya
dilakukan dengan pendekatan fisik, tapi juga dengan pendekatan non fisik. Adapun
program fisik yang diusulkan meliputi :

V- 1
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Tabel 5.1 Penanganan Fisik


N
Aspek Rekomendasi Penanganan Fisik
o
• Rehabilitasi bangunan gedung agar fungsi dan massa bangunan kembali sesuai kondisi saat
awal dibangun.
Terkait • Pembangunan Rumah Susun Milik ini dilakukan oleh Pihak Perumnas bekerjasama dengan
1 Bangunan & Pemda. Penguasaan tanah dilakukan dengan sistem ganti rugi, sedangkan sistem
Lingkungan penjualannya dilakukan dengan pemberian subsidi terhadap penduduk asli, dibandingkan
dengan harga jual terhadap penduduk pendatang
• Pembangunan Rumah Susun Sewa/ vertikal.

• Peningkatan Kualitas Jalan Lingkungan dan jalan kolektor sekunder&primer seperti:


penambahan lajur dan/atau pelebaran badan jalan dan/atau, pedestrian, menghubungkan
Terkait jaringan jalan yang pada lokasi yang sama namun belum tersambung.
2
jalan • Rehabilitasi jalan untuk mengembalikan kondisi kemantapan jalan saat awal dibangun,
seperti perbaikan struktur jalan.
• Penerangan Umum pada jalan permukiman

• Pembangunan drainase baru (tersier, sekunder atau primer) yang sesuai arahan rencana
tata ruang dan rencana induk sektor drainase.
• Peningkatan kapasitas/jumlah sarana dan prasarana drainase,seperti penambahan gorong-
gorong, penambahan pompa, penambahan kapasitas kolam tandon, dan lainnya yang sejenis.
Terkait • Peningkatan jangkauan pelayanan dari jaringan drainase, seperti pelebaran saluran atau
3
Drainase dan/atau menghubungkan jaringan drainase pada lokasi yang sama namun belum
tersambung.
• Rehabilitasi sarana dan prasarana drainase untuk mengembalikan kondisi sesuai dengan
persyaratan teknis saat awal dibangun/disediakan, seperti penggantian komponen gorong
gorong, perbaikan struktur drainase

• Penyediaan akses air minum


• pemenuhan kebutuhan air minum dengan pembangunan reservoar, tangki air
• Peningkatan jangkauan pelayanan dari unit penyediaan air minum, seperti penambahan/
Terkait perluasan jaringan unit distribusi dan unit pelayanan.
4 Penyediaan Air • Peningkatan kapasitas dari unit penyediaan air minum, seperti penambahan komponen pada
Minum unit-unit air baku dan unit produksi
• Rehabilitasi unit penyediaan air minum untuk mengembalikan kondisi sesuai dengan
persyaratan teknis saat awal dibangun/disediakan, seperti penggantian komponen pada
unit-unit air baku, unit produksi dan jaringan unit distribusi dan unit pelayanan.

• Pengadaan sarana prasaranan persampahan seperti bak sampah, container sampah,


motor/mobil/perahu sampah
• Pembangunan unit pengelolaan persampahan pada lokasi baru yang sesuai arahan rencana
tata ruang dan rencana induk sektor pengelolaan persampahan ( Pembangunan TPST/ TPS3R)
Terkait
• Peningkatan jangkauan pelayanan dari sistem pengangkutan sampah Peningkatan
5 Pengelolaan
kapasitas dari unit pengelolaan persampahan, seperti penambahan komponen pewadahan,
Persampahan
pengumpulan, dan pengolahan
• Rehabilitasi unit pengelolaan persampahan untuk mengembalikan kondisi sesuai dengan
persyaratan teknis saat awal dibangun, seperti penggantian sarana dan prasarana pemilahan,
pengumpulan, pengangkutan, dan pengolahan.

V- 2
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

• Pembangunan unit pengelolaan air limbah pada lokasi baru yang sesuai arahan rencana tata
ruang dan rencana induk sektor pengelolaan air limbah.
• Peningkatan kapasitas dari unit pengelolaan air limbah, seperti penambahan komponen
pada SPAL-S
Terkait
• Peningkatan jangkauan pelayanan dari sistem pemipaan pada SPAL-T.
6 Pengelolaan
• Rehabilitasi unit pengelolaan air limbah untuk mengembalikan kondisi sesuai dengan
air Limbah
persyaratan teknis saat awal dibangun/disediakan, seperti penggantian komponen pada SPAL-
T seperti komponen perpipaan, penggantian komponen pada SPAL-S seperti tangki septik,
cubluk, biofiter dan komponen sejenis
• Pembangunan sumur resapan/kolam resapan dari air limbah

• Pembangunan unit proteksi kebakaran


• Peningkatan jangkauan pelayanan sarana proteksi kebakaran seperti lingkup pelayanan dari
alat (APAR, Hidrant) dan kendaraan pemadam kebakaran (motor, mobil damkar) dan
Terkait ketersediaan sumber air
7 Proteksi • Peningkatan kapasitas dari unit proteksi kebakaran, seperti penambahan komponen
Kebakaran sarana dan prasarana proteksi kebakaran
• Rehabilitasi unit proteksi kebakaran untuk mengembalikan kondisi sesuai dengan
persyaratan teknis saat awal dibangun, seperti penggantian sarana dan prasarana proteksi
kebakaran.

Adapun Program penanganan kawasan permukiman kumuh prioritas meliputi aspek


non fisik Kabupaten Pinrang yang telah disepakati dapat dilihat pada tabel berikut:

Tabel 5.2 Penanganan Non Fisik


N
Aspek Rekomendasi Penanganan Non Fisik
o
• Penetapan Regulasi Terkait Bangunan dan Lingkungan
• Penertiban IMB
Terkait • Pembinaan Pemeliharaan dan Perbaikan Bangunan dan Lingkungan
1 Bangunan & • Sosialisai & edukasi mengenai aturan dan ketentuan teknis pembangunan kawasan
Lingkungan permukiman perkotaan
• Meningkatkan sistem regulasi terhadap kesesuain perijinan, kesesuaian tata ruang, SPM,
aturan dan standar teknis.

• Penetapan Regulasi Terkait Drainase Lingkungan


Terkait
2 • Pembinaan Penyediaan Resapan Kavling
Drainase
• Pembinaan Pemeliharaan dan Perbaikan Drainase

• Penetapan Regulasi Terkait SPAM


• Pembinaan Penyediaan Air Minum Berbasis
Terkait
Masyarakat
3 Penyediaan Air
• Pembinaan Standar Air Minum yang Sehat
Minum
• Pembinaan Mengurangi Eksploitasi Air Tanah
• Pembinaan Menggunakan Air Minum Terpusat

• Penetapan Regulasi Terkait SPAL


• pembinaan masyarakat agar melakukan pengelolaan limbah padat rumah tangga agar
Terkait terhindar dari Bau dan pencemaran air tanah.
3
Air Limbah • Pembinaan Standar Air Minum yang Sehat
• Pembinaan Mengurangi Eksploitasi Air Tanah
• Pembinaan Menggunakan Air Minum Terpusat

V- 3
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

• Penetapan Regulasi Terkait Persampahan


• Pembinaan Program 3R Kampanye dan percontohan tata cara memilah sampah B3 dari
sampah rumah tangga di setiap RT/RW/kelurahan.
• Peningkatan Pola Hidup Bersih
• Pembinaan Pengelolaan Persampahan Berbasis Masyarakat
• Pemasangan spanduk dan pembuatan brosur tentang kepedulian membuang dan mengolah
Terkait
sampah
4 Pengelolaan
• Pembuatan lembaga yangmengelola sampah
Persampahan
• Kampanye dan gerakan pemisahan sampah basah dan kering dari sumbernya di setiap
RT/RW/ kelurahan.
• Pengadaan percontohan pembuatan kompos, baik secara individual/ komunal dan
pengadaan percontohan manfaat kompos untuk tanaman herbal, boga dan tanaman hias di
setiap RT/RW/ kelurahan
• Lomba kebersihan lingkungan di tiap RT/ RW/ kelurahan.

• Peningkatan Potensi Ekonomi Lokal


• Program Bina Usaha dalam rangka Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat
• Bantuan Modal Usaha
Terkait Potensi
5 • Menyediakan lapangan kerja khususnya masyarakat MBR dikawasan kumuh
Ekonomi Lokal
• Penguatan kapasitas pengembangan usaha mikro
• Mendorong pemerintah bekerja sama dengan perbankan untuk membantu memberikan
pinjaman yang tanpa agunan

• Sosialisasi pada Lokasi Permukiman Squatters


Terkait Status
6 • Pembinaan Sertifikasi Kepemilikan Lahan
Lahan
• Pemberian Izin Pemanfaatan pada Tanah Aset Pemerintah/Pemda

• Sosialisasi Program dan Rencana Aksi Penanganan Lokasi


Terkait • Pembinaan Partisipasi Masyarakat dalam Penanganan
7 Partisipasi • Pembinaan Keswadayaan Masyarakat
Penanganan • Memberikan penyadaran kritis melalui penyuluhan dan pelatihan tentang Pola Hidup bersih
dan sehat dan partisipasi penanganan kumuh

Terkait • Pembinaan Program Pemukiman Sementara dan


8 Pemukiman Pemukiman Kembali
Kembali • Pembinaan Mengenai Pola Hidup Vertikal

Terkait
• Pembinaan tanggap bencana
Proteksi bencana
9 • Pelatihan penggunaan alat proteksi kebakaran
kebakaran dan
• Penyuluhan standar teknis pemasangan sambungan listrik oleh PLN
bencana lainnya

• Fasilitasi Pembentukan Lembaga Swadaya Masyarakat


• Pembinaan Upaya Pemeliharaan dan Perbaikan
• Memfungsikan operasional dan pemeliharaan terhadap sarana dan prasarana yang sudah
ada
• Program Penghargaan dan Kompensasi
• Kampanye penyadaran (web, TV, radio, poster)
Terkait • Membuat spanduk aturan bersama yang dipasang dibeberapa titik kawasan permukiman
10
Pengelolaan • Memasang aturan bersama dan himbauan tentang waspada bahaya kebakaran
• Menggalakkan gerakan bersih yang terjadwal dan berkelanjutan, disetiap titik kawasan
permukiman.
• Melakukan gerakan dakwah atau jum’at ibadah.
• Pencegahan & Penertiban Kawasan Bantaran sungai
• Penerapan sanksi yang jelas solusinya
• Penyediaan ruang publik hijau untuk semua

V- 4
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

5.2. SKENARIO PENTAHAPAN PENANGANAN KAWASAN KUMUH PERMUKIMAN


KUMUH
Setelah dirumuskan kebutuhan program untuk kegiatan pencegahan dan peningkatan
kualitas, selanjutnya mendetailkan setiap kebutuhan program ke dalam matriks pentahapan
yang dirinci kedalam program tahunan (2017 – 2021). Matriks pentahapan dapat dilihat pada
tabel berikut (lihat tabel 5.3 dan 5.4)

V- 5
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Tabel 5.3 Matrik Program / Kegiatan Pencegahan Permukiman Kumuh untuk 5 tahun

Target di Tahun
Program Kegiatan Penanggung Jawab
I II III IV V
Terkait • Penetapan Regulasi Terkait Bangunan dan Lingkungan Dinas PU
Bangunan & • Penertiban IMB
Lingkungan • Pembinaan Pemeliharaan dan Perbaikan Bangunan dan Lingkungan
• Sosialisai & edukasi mengenai aturan dan ketentuan teknis pembangunan
kawasan permukiman perkotaan
• Meningkatkan sistem regulasi terhadap kesesuain perijinan, kesesuaian tata
ruang, SPM, aturan dan standar teknis.

Terkait • Penetapan Regulasi Terkait Drainase Lingkungan Dinas PU, Dinas


Drainase • Pembinaan Penyediaan Resapan Kavling Kesehatan
• Pembinaan Pemeliharaan dan Perbaikan Drainase

Terkait • Penetapan Regulasi Terkait SPAM Bappeda, Dinas PU,


Penyediaan Air • Pembinaan Penyediaan Air Minum Berbasis Masyarakat PDAM
Minum • Pembinaan Standar Air Minum yang Sehat
• Pembinaan Mengurangi Eksploitasi Air Tanah
• Pembinaan Menggunakan Air Minum Terpusat
Terkait • Penetapan Regulasi Terkait SPAL Bappeda, Dinas PU,
Air Limbah • Pembinaan masyarakat agar melakukan pengelolaan limbah padat rumah Dinas Kesehatan
tangga agar terhindar dari Bau dan pencemaran air tanah.

Terkait • Penetapan Regulasi Terkait Persampahan Dinas Lingkungan Hidup,


Pengelolaan • Pembinaan Program 3R Kampanye dan percontohan tata cara memilah Dinas PU, Dinas sosial,
Persampahan sampah B3 dari sampah rumah tangga di setiap RT/RW/kelurahan. Badan KB dan

V- 6
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

• Peningkatan Pola Hidup Bersih Pemberdayaan


• Pembinaan Pengelolaan Persampahan Berbasis Masyarakat Perempuan
• Pemasangan spanduk dan pembuatan brosur tentang kepedulian membuang
dan mengolah sampah
• Pembuatan lembaga yangmengelola sampah
• Kampanye dan gerakan pemisahan sampah basah dan kering dari sumbernya
di setiap RT/RW/ kelurahan.
• Pengadaan percontohan pembuatan kompos, baik secara individual/ komunal
dan pengadaan percontohan manfaat kompos untuk tanaman herbal, boga dan
tanaman hias di setiap RT/RW/ kelurahan
• Lomba kebersihan lingkungan di tiap RT/ RW/ kelurahan.
Terkait Potensi • Peningkatan Potensi Ekonomi Lokal Bappeda, Badan KB dan
Ekonomi Lokal • Program Bina Usaha dalam rangka Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pemberdayaan
• Bantuan Modal Usaha Perempuan, dinas
• Menyediakan lapangan kerja khususnya masyarakat MBR dikawasan kumuh pendidikan,Dinas
• Penguatan kapasitas pengembangan usaha mikro Perindustrian dan
• Mendorong pemerintah bekerja sama dengan perbankan untuk membantu perdagangan
memberikan pinjaman yang tanpa agunan
Terkait Status • Sosialisasi pada Lokasi Permukiman Squatters Dinas PU, Badan
Lahan • Pembinaan Sertifikasi Kepemilikan Lahan Pertanahan Nasional
• Pemberian Izin Pemanfaatan pada Tanah Aset Pemerintah/Pemda
Terkait • Sosialisasi Program dan Rencana Aksi Penanganan Lokasi Bappeda, Dinas PU,
Partisipasi • Pembinaan Partisipasi Masyarakat dalam Penanganan Badan KB dan
Penanganan • Pembinaan Keswadayaan Masyarakat Pemberdayaan
• Memberikan penyadaran kritis melalui penyuluhan dan pelatihan tentang Pola Perempuan,
Hidup bersih dan sehat dan partisipasi penanganan kumuh Kependudukan, dinas
kesehatan, dinas
pendidikan, dinas
lingkungan hidup
Terkait • Pembinaan Program Pemukiman Sementara dan Pemukiman Kembali Dinas PU, Bappeda
Pemukiman • Pembinaan Mengenai Pola Hidup Vertikal
Kembali
Terkait • Fasilitasi Pembentukan Lembaga Swadaya Masyarakat Dinas PU, Kominfo
Pengelolaan • Pembinaan Upaya Pemeliharaan dan Perbaikan Kependudukan, dinas
• Memfungsikan operasional dan pemeliharaan terhadap sarana dan prasarana kesehatan, dinas Damkar,
yang sudah ada dinas lingkungan hidup,
• Program Penghargaan dan Kompensasi Dinas sosial, Dinas

V- 7
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

• Kampanye penyadaran (web, TV, radio, poster) pendidikan, satpol


• Membuat spanduk aturan bersama yang dipasang dibeberapa titik kawasan PP,Bappeda
permukiman
• Memasang aturan bersama dan himbauan tentang waspada bahaya
kebakaran
• Menggalakkan gerakan bersih yang terjadwal dan berkelanjutan, disetiap titik
kawasan permukiman.
• Melakukan gerakan dakwah atau jum’at ibadah.
• Pencegahan & Penertiban Kawasan Bantaran
• Penerapan sanksi yang jelas solusinya
• Penyediaan ruang publik hijau untuk semua

Tabel 5.4 Matrik Program / Kegiatan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh untuk 5 tahun
Target di Tahun
Program Kegiatan Penanggung Jawab
I II III IV V
Terkait • Rehabilitasi bangunan gedung agar fungsi dan massa bangunan kembali Dinas PU,
Bangunan & sesuai kondisi saat awal dibangun. Perkimta
Lingkungan
Pembangunan Rumah Susun Milik ini dilakukan oleh Pihak Perumnas Dinas PU
bekerjasama dengan Pemda. Penguasaan tanah dilakukan dengan sistem Perkimta
ganti rugi, sedangkan sistem penjualannya dilakukan dengan pemberian
subsidi terhadap penduduk asli, dibandingkan dengan harga jual terhadap
penduduk pendatang
Pembangunan Rumah Susun Sewa/ vertikal. Dinas PU
Perkimta

Terkait • Peningkatan Kualitas Jalan Lingkungan dan jalan kolektor sekunder&primer Dinas PU
jalan seperti: penambahan lajur dan/atau pelebaran badan jalan dan/atau, pedestrian,
menghubungkan jaringan jalan yang pada lokasi yang sama namun belum
tersambung.
• Rehabilitasi jalan untuk mengembalikan kondisi kemantapan jalan saat awal Dinas PU
dibangun, seperti perbaikan struktur jalan.
• Penerangan Umum pada jalan permukiman Dinas PU

V- 8
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

• Pembangunan drainase baru (tersier, sekunder atau primer) yang sesuai Dinas PU
arahan rencana tata ruang dan rencana induk sektor drainase. Perkimta
• Peningkatan kapasitas/jumlah sarana dan prasarana drainase,seperti Dinas PU
penambahan gorong-gorong, penambahan pompa, penambahan kapasitas Perkimta
kolam tandon, dan lainnya yang sejenis.
Terkait • Peningkatan jangkauan pelayanan dari jaringan drainase, seperti pelebaran Dinas PU
Drainase saluran atau Perkimta
dan/atau menghubungkan jaringan drainase pada lokasi yang sama namun
belum tersambung.
• Rehabilitasi sarana dan prasarana drainase untuk mengembalikan kondisi Dinas PU
sesuai dengan persyaratan teknis saat awal dibangun/disediakan, seperti Perkimta
penggantian komponen gorong gorong, perbaikan struktur drainase
• Penyediaan akses air minum Dinas PU, PDAM
• Pemenuhan kebutuhan air minum dengan pembangunan reservoar, tangki air Dinas PU, PDAM
• Peningkatan jangkauan pelayanan dari unit penyediaan air minum, seperti Dinas PU, PDAM
Terkait penambahan/perluasan jaringan unit distribusi dan unit pelayanan.
Penyediaan Air • Peningkatan kapasitas dari unit penyediaan air minum, seperti penambahan Dinas PU, PDAM
Minum komponen pada unit-unit air baku dan unit produksi
• Rehabilitasi unit penyediaan air minum untuk mengembalikan kondisi sesuai Dinas PU, PDAM
dengan persyaratan teknis saat awal dibangun/disediakan, seperti penggantian
komponen pada
unit-unit air baku, unit produksi dan jaringan unit distribusi dan unit pelayanan.
• Pengadaan sarana prasaranan persampahan seperti bak sampah, container Dinas Lingkungan Hidup
sampah, motor/mobil/perahu sampah
Terkait
• Pembangunan unit pengelolaan persampahan pada lokasi baru yang sesuai Dinas Lingkungan Hidup
Pengelolaan
arahan rencana tata ruang dan rencana induk sektor pengelolaan persampahan
Persampahan
( Pembangunan TPST/ TPS3R)

Terkait • Peningkatan jangkauan pelayanan dari sistem pengangkutan sampah Dinas Lingkungan Hidup
Pengelolaan Peningkatan
Persampahan kapasitas dari unit pengelolaan persampahan, seperti penambahan komponen
pewadahan,
pengumpulan, dan pengolahan
• Rehabilitasi unit pengelolaan persampahan untuk mengembalikan kondisi Dinas Lingkungan Hidup
sesuai dengan
persyaratan teknis saat awal dibangun, seperti penggantian sarana dan

V- 9
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

prasarana pemilahan, pengumpulan, pengangkutan, dan pengolahan.


• Pembangunan unit pengelolaan air limbah pada lokasi baru yang sesuai Dinas PU
arahan rencana tata ruang dan rencana induk sektor pengelolaan air limbah.
• Peningkatan kapasitas dari unit pengelolaan air limbah, seperti penambahan Dinas PU
komponen pada SPAL-S
Terkait • Peningkatan jangkauan pelayanan dari sistem pemipaan pada SPAL-T. Dinas PU
Pengelolaan
• Rehabilitasi unit pengelolaan air limbah untuk mengembalikan kondisi sesuai Dinas PU
air Limbah
dengan persyaratan teknis saat awal dibangun/disediakan, seperti penggantian
komponen pada SPAL-T seperti komponen perpipaan, penggantian komponen
pada SPAL-S seperti tangki septik, cubluk, biofiter dan komponen sejenis
• Pembangunan sumur resapan/kolam resapan dari air limbah Dinas PU
Terkait • Pembangunan unit proteksi kebakaran Dinas PU, Damkar
Proteksi Kebakaran
• Peningkatan jangkauan pelayanan sarana proteksi kebakaran seperti lingkup Dinas PU, Damkar
pelayanan dari alat (APAR, Hidrant) dan kendaraan pemadam kebakaran
(motor, mobil damkar) dan ketersediaan sumber air
• Peningkatan kapasitas dari unit proteksi kebakaran, seperti penambahan Dinas PU, Damkar
komponen sarana dan prasarana proteksi kebakaran
• Rehabilitasi unit proteksi kebakaran untuk mengembalikan kondisi sesuai Dinas PU, Damkar
dengan persyaratan teknis saat awal dibangun, seperti penggantian sarana dan
prasarana proteksi
kebakaran.

5.3. RENCANA INVESTASI


Rencana investasi merupakan rencana anggaran dan pembiayaan dari rencana implementasi program kegiatan penanganan permukiman kumuh
yang telah disusun melalui penyusunan matrik/ memorandum program yang selanjutnya disepakati dalam forum konsolidasi untuk mencegah

V- 10
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

terjadinya tumpang tindih / overlaping terhadap usulan program dan kegiatan, kerangka waktu pelaksanaan dan dana yang akan digunakan sebagai
investasi pelaksanaan kegiatan. Rencana investasi per kawasan dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 5.5 Memorandum program Kualitas Permukiman Kumuh Kawasan Paleteang


NAMA HARGA TAHUN PENANGANAN SUMBER
ASPEK KEKUMUHAN/JENIS TOTAL BIAYA
NO KAWAS LUAS (Ha) SATUAN VOLUME SATUAN PENDANA
KEGIATAN (Rp)
AN (Rp) 2017 2018 2019 2020 2021 AN

A SKALA KAWASAN

FISIK
KAWAS 56,6 Ha 4.670.000.00 1.170.000. 3.500.000.00
AN Bangunan Gedung
0 - 000 0 - -
PALETE
ANG 3.500.000.00 APBN/
Pembangunan Rumah vertikal Unit 1 3.500.000.000 3.500.000.000
0 KOTAKU
Peremajaan Bangunan dalam 345.000.00 345.000. APBD
Unit 46 7.500.000
Kawasan 0 000 Kab.Pinrang
825.000.00 825.000.
Bantuan Stimulan Bahan Bangunan Unit 55 15.000.000 - - APBN
0 000
3.443.512.00 605.720 550.312. 1.887.480.00 200.000 200.000
Jalan Lingkungan
0 .000 000 0 .000 .000
30.000.00 14.12 15.880 APBN/
Pek. Deucker Unit 5 6.000.000 - - -
0 0.000 .000 KOTAKU
50.000.00 50.00 APBD
Pek. Jembatan Unit 1 50.000.000
0 0.000 Kab.Pinrang
Peningkatan kualitas jalan 676.032.00 341.60 334.432. APBN/
M 966 700.000 - - -
lingkungan 0 0.000 000 KOTAKU
687.480.00 687.480.00 APBN/
Peningkatan kualitas jalan kolektor M 572,90 1.200.000 - -
0 0 KOTAKU
Penataan pedestrian bantaran APBN/
M 400,00 2.500.000 1.000.000.000 1.000.000.000 - -
sungai KOTAKU
1.000.000.00 200.00 200.000. 200.000.00 200.00 200.00 APBD
Penerangan Umum ls 1,00 1.000.000.000
0 0.000 000 0 0.000 0.000 Kab.Pinrang
77.000.00 50.000. 27.000.00
Air Minum
0 - 000 0 - -
1. 77.000.00 50.000 27.000.00
Pemasangan Pipa Instalasi PDAM KK 77 - - PDAM
000.000 0 .000 0
6.790.817.50 77.000 625.225. 6.088.592.50
Drainase
0 .000 000 0 - -
Pembangunan Drainase tersier M 1415 353.750.00 49.00 304.750. - - - APBN
250.000 0 0.000 000

V- 11
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Pembangunan Drainase sekunder


M 12442 5.598.751.500 5.598.751.500 - - APBN
(U-DITCH) 450.000
125.475.00 125.475.
Pemb./Rehab. Drainase M 717 APBN
175.000 0 000
524.841.00 195.000. 329.841.00 APBD
Normailisasi Saluran M 3499
150.000 0 000 0 Kab.Pinrang
28.000.00 28.00 APBD
Plat Penutup M 160
175.000 0 0.000 - Kab.Pinrang
20.0 160.000.00 160.000.00 APBN/
Pembangunan Sumur Resapan Unit 8
00.000 0 0 KOTAKU
30.0 30.000.00 30.000.00 APBN/
Kolam Tandon Unit 1
00.000 0 0 KOTAKU
407.500.00 7.500. 400.000.00
Air Limbah
0 - 000 0 - -
APBD /
2. 7.500.00 7.500
Pengadaan Jamban Keluarga Unit 3 Mandiri
500.000 0 .000
Kesehatan
400.0 400.000.00 400.000.00 APBN/
Pembangunan IPAL Unit 1
00.000 0 0 KOTAKU
4. 24.000.00 24.000.00 APBN/
Pengadaan Biofilter Unit 6
000.000 0 0 KOTAKU

494.500.00 13.200 95.000. 386.300.00


Persampahan
0 .000 000 0 - - -
1. 104.500.00 13.20 55.000 36.300.00
Pengadaan Bak Sampah Pribadi Unit 95 APBN
100.000 0 0.000 .000 0
40.0 40.000.00 40.000 APBD
Pengadaan Motor Sampah Unit 1
00.000 0 .000 Kab.Pinrang
50.0 50.000.00 50.000.00 APBN/
Pengadaan Perahu Sampah Unit 1
00.000 0 0 KOTAKU
200.0 200.000.00 200.000.00 APBN/
TPST Unit 1
00.000 0 0 KOTAKU
100.0 100.000.00 100.000.00 APBN/
Alat pencacah dan Pengomposan Unit 1
00.000 0 0 KOTAKU
146.000.00 96.000. 50.000.00
Pengamanan Kebakaran
0 - 000 0 - -
Penyediaan sarana proteksi 15.0 15.000.00 15.000 APBD
Unit 1 -
kebakaran / APAR 00.000 0 .000 - Kab.Pinrang

27.0 81.000.00 81.000 APBN/


Penyediaan Hydrant Kebakaran Unit 3 -
00.000 0 .000 - KOTAKU
50.0 50.000.00 50.000.00 APBN/
Motor pemadam kebakaran Unit 1 -
00.000 0 0 KOTAKU
Ruang Terbuka Hijau 100.000.00 100.000.
0 000
- - - -

V- 12
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

100.0 100.000.00 100.000.


Penataan dan pembangunan RTH Ls 1 - APBN
00.000 0 000
790.000.00 80.000 80.000. 145.000.00 255.000 230.000
NON FISIK
0 .000 000 0 .000 .000

Program Bina Usaha dalam rangka 10.0 120.000.00 60.0 60.0 APBD
klp 12
Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat 00.000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

10.0 120.000.00 60.0 60.0 APBD


Bantuan Modal Usaha klp 12
00.000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pembinaan Pengelolaan 10.0 50.000.00 20.000.00 20.0 10.0 APBD
Ls 5
Persampahan Berbasis Masyarakat 00.000 0 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10.0 50.000.00 10.00 10.000 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Sosialisasi PHBS Ls 5
00.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10.0 50.000.00 10.00 10.000 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Pelatihan pengelolaan persampahan Ls 5
00.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan pengelolaan limbah 10.0 50.000.00 10.00 10.000 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Ls 5
rumah tangga 00.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan pengembangan program 10.0 50.000.00 10.00 10.000 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Ls 5
penghijauan 00.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10.0 50.000.00 20.000.00 20.0 10.0 APBD
Pelatihan kewirausahaan Ls 5
00.000 0 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Sosialisasi teknis ketentuan izin 15.0 75.000.00 15.00 15.000 15.000.00 15.0 15.0 APBD
Ls 5
mendirikan bangunan 00.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Pembinaan Mengenai Pola Hidup 10.0 50.000.00 25.000.00 15.0 10.0 APBD
Ls 5
Vertikal 00.000 0 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5. 25.000.00 5.00 5.000 5.000.00 5.0 5.0 APBD


Pembinaan tanggap bencana Ls 5
000.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Pelatihan penggunaan alat proteksi 5. 25.000.00 5.00 5.000 5.000.00 5.0 5.0 APBD
Ls 5
kebakaran 000.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Penyuluhan standar teknis
5. 25.000.00 5.00 5.000 5.000.00 5.0 5.0 APBD
pemasangan sambungan listrik oleh Ls 5
000.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
PLN
Pembinaan Upaya Pemeliharaan 5. 25.000.00 5.00 5.000 5.000.00 5.0 5.0 APBD
Ls 5
dan Perbaikan infrastruktur 000.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5. 25.000.00 5.00 5.000 5.000.00 5.0 5.0 APBD


Membuat spanduk aturan bersama Ls 5
000.000 0 0.000 .000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

16.919.329.50 775.920 2.774.037. 12.484.372.50 455.000 430.000


Jumlah Total
0 .000 000 0 .000 .000

V- 13
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Tabel 5.6 Memorandum program Kualitas Permukiman Kumuh Kawasan Wattang Sawitto
NAMA HARGA TAHUN PENANGANAN SUMBER
LUAS ASPEK KEKUMUHAN/JENIS TOTAL BIAYA
NO KAWAS SATUAN VOLUME SATUAN PENDANA
(Ha) KEGIATAN (Rp)
AN (Rp) 2017 2018 2019 2020 2021 AN

B SKALA KAWASAN

FISIK
KAWAS 45,48 Ha 1.875.000.00 1.875.000.00
AN Bangunan Gedung
0 - - 0 - -
WATTA
NG Peremajaan Bangunan dalam 375.000.00 375.000.00 APBD
Unit 50 7.500.000
SAWITT Kawasan 0 0 Kab.Pinrang
O Bantuan Stimulan Bahan Bangunan Unit 100 15.000.000 1.500.000.000 1.500.000.000 - - APBN
9.104.700.00 3.903.200 400.000.0 4.401.500.00 200.000 200.000
Jalan Lingkungan
0 .000 00 0 .000 .000
108.000.00 108.00 APBN/
Pek. Deucker Unit 18 6.000.000 - -
0 0.000 KOTAKU
100.000.00 100.000.00 APBD
Pek. Jembatan Unit 1 100.000.000
0 0 Kab.Pinrang
Peningkatan kualitas jalan 600.000.00 200.000. 400.000.00 APBN/
M 600 1.000.000 - -
kolektor(aspal) 0 000 0 KOTAKU
3.595.20 APBN/
Peningkatan kualitas jalan (beton) M 2996,00 1.200.000 3.595.200.000 - -
0.000 KOTAKU
811.500.00 811.500.00 APBN/
Pembangunan Jalan m 1082 750.000
0 0 KOTAKU
APBN/
Talud M 340,00 6.000.000 2.040.000.000 2.040.000.000 - -
KOTAKU
850.000.00 850.000.00 APBN/
pedestrian M 340,00 2.500.000 - -
0 0 KOTAKU
1.000.000.0 200.00 200.000. 200.000.00 200.00 200.00 APBD
Penerangan Umum ls 1,00 1.000.000.000
00 0.000 000 0 0.000 0.000 Kab.Pinrang
900.000.00 900.000.00
Air Minum
0 - - 0 - -
750.000.00 750.000.00
Perpipaan m 1000 - - PDAM
750.000 0 0
150. 150.000.00 150.000.00
Reservoar/tangki air Unit 1 - - PDAM
000.000 0 0
2.367.574.50 1.596.300 771.274.50
Drainase
0 .000 - 0 - -
1.596.30 APBD
Pembangunan Drainase tersier M 3192,6 1.596.300.000
500.000 0.000 Kab.Pinrang
Pembangunan Drainase M 340 153.000.00 153.000.00 - - APBN
0 0
450.000

V- 14
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

498.274.50 498.274.50 APBD


Normailisasi Saluran M 3321,83
150.000 0 0 Kab.Pinrang
20. 120.000.00 120.000.00 APBN/
Pembangunan Sumur Resapan Unit 6
000.000 0 0 KOTAKU
890.500.00 890.500.00
Air Limbah
0 - - 0 - -
APBD /
2. 42.500.00 42.500.00
Pengadaan Jamban Keluarga Unit 17 Mandiri
500.000 0 0
Kesehatan
400. 800.000.00 800.000.00 APBN/
Pembangunan IPAL Unit 2
000.000 0 0 KOTAKU
4. 48.000.00 48.000.00 APBN/
Pengadaan Biofilter Unit 12
000.000 0 0 KOTAKU

955.000.00 955.000.00
Persampahan
0 - - 0 - - -
1. 275.000.00 275.000.00 APBD
Pengadaan Bak Sampah Pribadi Unit 250
100.000 0 0 Kab.Pinrang
40. 80.000.00 80.000.00 APBN/
Pengadaan Motor Sampah Unit 2
000.000 0 0 KOTAKU
200. 400.000.00 400.000.00 APBN/
TPST Unit 2
000.000 0 0 KOTAKU
100. 200.000.00 200.000.00 APBN/
Alat pencacah dan Pengomposan Unit 2
000.000 0 0 KOTAKU
222.000.00 222.000.00
Pengamanan Kebakaran
0 - - 0 - -
Penyediaan sarana proteksi 15. 60.000.00 60.000.00 APBD
Unit 4 -
kebakaran / APAR 000.000 0 0 Kab.Pinrang
27. 162.000.00 162.000.00 APBN/
Penyediaan Hydrant Kebakaran Unit 6 -
000.000 0 0 KOTAKU
796.000.00 186.000 510.000.00 100.000
Ruang Terbuka Hijau
0 .000 - 0 .000 -
100. 100.000.00 100.00 APBN/
Penataan dan pembangunan RTH Ls 1 -
000.000 0 0.000 KOTAKU

1. 510.000.00 510.000.00 APBN/


Jalur hijau sungai m 340 -
500.000 0 0 KOTAKU

1. 186.000.00 186.00 APBD


pot bunga unit 186
000.000 0 0.000 Kab.Pinrang
790.000.00 80.00 80.000. 120.000.00 265.000 245.000
NON FISIK
0 0.000 000 0 .000 .000

V- 15
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Program Bina Usaha dalam rangka 10. 120.000.00 60.0 60.0 APBD
klp 12
Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat 000.000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Bantuan Modal Pengelolaan Bank 10. 120.000.00 60.0 60.0 APBD


klp 12
Sampah 000.000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10. 50.000.00 25.0 25.0 APBD
Bantuan Modal Pengelolaan usaha klp 5
000.000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pembinaan Pengelolaan 10. 50.000.00 20.000.00 20.0 10.0 APBD
Ls 5
Persampahan Berbasis Masyarakat 000.000 0 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10. 50.000.00 10.0 10.000. 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Sosialisasi PHBS Ls 5
000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10. 50.000.00 10.0 10.000. 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Pelatihan pengelolaan persampahan Ls 5
000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan pengelolaan limbah 10. 50.000.00 10.0 10.000. 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Ls 5
rumah tangga 000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan pengembangan program 10. 50.000.00 10.0 10.000. 10.000.00 10.0 10.0 APBD
Ls 5
penghijauan 000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10. 50.000.00 20.000.00 20.0 10.0 APBD
Pelatihan kewirausahaan Ls 5
000.000 0 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Sosialisasi teknis ketentuan izin 15. 75.000.00 15.0 15.000. 15.000.00 15.0 15.0 APBD
Ls 5
mendirikan bangunan 000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5. 25.000.00 5.0 5.000. 5.000.00 5.0 5.0 APBD


Pembinaan tanggap bencana Ls 5
000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Pelatihan penggunaan alat proteksi 5. 25.000.00 5.0 5.000. 5.000.00 5.0 5.0 APBD
Ls 5
kebakaran 000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Penyuluhan standar teknis
5. 25.000.00 5.0 5.000. 5.000.00 5.0 5.0 APBD
pemasangan sambungan listrik oleh Ls 5
000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang
PLN
Pembinaan Upaya Pemeliharaan 5. 25.000.00 5.0 5.000. 5.000.00 5.0 5.0 APBD
Ls 5
dan Perbaikan infrastruktur 000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5. 25.000.00 5.0 5.000. 5.000.00 5.0 5.0 APBD


Membuat spanduk aturan bersama Ls 5
000.000 0 00.000 000 0 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5.765.500.0 465.000.0 445.000.0


Jumlah Total 17.900.774.500
00
480.000.000 10.645.274.500
00 00

V- 16
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Tabel 5.7 Memorandum program Kualitas Permukiman Kumuh Kawasan Sekkang Ruba
NAMA TAHUN PENANGANAN SUMBER
ASPEK KEKUMUHAN/JENIS HARGA
NO KAWAS LUAS (Ha) SATUAN VOLUME TOTAL BIAYA (Rp) PENDANA
KEGIATAN SATUAN (Rp)
AN 2017 2018 2019 2020 2021 AN

A SKALA KAWASAN

FISIK
KAWAS 18,19 Ha 975.000.0
AN Bangunan Gedung 975.000.000
- - 00 - -
SEKKAN
G RUBA Peremajaan Bangunan dalam 225.000. APBD
Unit 30 7.500.000 225.000.000
Kawasan 000 Kab.Pinrang
750.000.
Bantuan Stimulan Bahan Bangunan Unit 50 15.000.000 750.000.000 - - APBN
000
100.000 100.000 1.179.300.0 100.000 100.000
Jalan Lingkungan 1.579.300.000
.000 .000 00 .000 .000
30.000. APBN/
Pek. Deucker Unit 5 6.000.000 30.000.000 - -
000 KOTAKU
Peningkatan kualitas jalan 377.300. APBN/
M 539 700.000 377.300.000 - -
lingkungan 000 KOTAKU
672.000. APBN/
Peningkatan kualitas jalan kolektor M 560,00 1.200.000 672.000.000 - -
000 KOTAKU
100.00 100.00 100.000. 100.00 100.00 APBD
Penerangan Umum ls 1,00 500.000.000 500.000.000
0.000 0.000 000 0.000 0.000 Kab.Pinrang
50.00 27.000.
Air Minum 77.000.000
- 0.000 000 - -
1.000. 50.0 27.000.
Pemasangan Pipa Instalasi PDAM KK 77 77.000.000 - - PDAM
000 00.000 000
523.800.0
Drainase 523.800.000
- - 00 - -
250. 300.000.
Pembangunan Drainase tersier M 1200 300.000.000 - - APBN
000 000
175. 59.500.
Pemb./Rehab. Drainase M 340 59.500.000 APBN
000 000
150. 84.300. APBD
Normailisasi Saluran M 562 84.300.000
000 000 Kab.Pinrang
20.000. 80.000. APBN/
Pembangunan Sumur Resapan Unit 4 80.000.000
000 000 KOTAKU
Air Limbah 412.000.000 412.000.0
00
- - - -

V- 17
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

400.000. 400.000. APBN/


Pembangunan IPAL Unit 1 400.000.000
000 000 KOTAKU
4.000. 12.000. APBN/
Pengadaan Biofilter Unit 3 12.000.000
000 000 KOTAKU

162.000.0
Persampahan 162.000.000
- - 00 - - -
1.100. 22.000. APBD
Pengadaan Bak Sampah Pribadi Unit 20 22.000.000
000 000 Kab.Pinrang
40.000. 40.000. APBD
Pengadaan Motor Sampah Unit 1 40.000.000
000 000 Kab.Pinrang
100.000. 100.000. APBN/
Alat pencacah dan Pengomposan Unit 1 100.000.000
000 000 KOTAKU
42.000.
Pengamanan Kebakaran 42.000.000
- - 000 - -
Penyediaan sarana proteksi 15.000. 15.000. APBD
Unit 1 15.000.000 -
kebakaran / APAR 000 000 Kab.Pinrang
27.000. 27.000. APBN/
Penyediaan Hydrant Kebakaran Unit 1 27.000.000 -
000 000 KOTAKU
100.000.0
Ruang Terbuka Hijau 100.000.000
- - 00 - -
100.000. 100.000.
Penataan dan pembangunan RTH Ls 1 100.000.000 - APBN
000 000

100.000.0 180.000 180.000


NON FISIK 460.000.000
- - 00 .000 .000

Program Bina Usaha dalam rangka 10.000. 30.0 30.0 APBD


klp 6 60.000.000
Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang

10.000. 50.0 50.0 APBD


Bantuan Modal Usaha perikanan klp 10 100.000.000
000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pembinaan Pengelolaan 10.000. 10.000. 10.0 10.0 APBD
Ls 3 30.000.000
Persampahan Berbasis Masyarakat 000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10.000. 10.000. 10.0 10.0 APBD
Sosialisasi PHBS Ls 3 30.000.000
000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
10.000. 10.000. 10.0 10.0 APBD
Pelatihan pengelolaan persampahan Ls 3 30.000.000
000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan pengelolaan limbah 10.000. 10.000. 10.0 10.0 APBD
Ls 3 30.000.000
rumah tangga 000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan pengembangan program 10.000. 10.000. 10.0 10.0 APBD
Ls 3 30.000.000
penghijauan 000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Pelatihan kewirausahaan Ls 3 10.000. 30.000.000 10.000. 10.0 10.0 APBD
000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang

V- 18
LAPORAN AKHIR
Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan
Kabupaten Pinrang

Sosialisasi teknis ketentuan izin 15.000. 15.000. 15.0 15.0 APBD


Ls 3 45.000.000
mendirikan bangunan 000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5.000. 5.000. 5.0 5.0 APBD


Pembinaan tanggap bencana Ls 3 15.000.000
000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang

Pelatihan penggunaan alat proteksi 5.000. 5.000. 5.0 5.0 APBD


Ls 3 15.000.000
kebakaran 000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
Penyuluhan standar teknis
5.000. 5.000. 5.0 5.0 APBD
pemasangan sambungan listrik oleh Ls 3 15.000.000
000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang
PLN
Pembinaan Upaya Pemeliharaan 5.000. 5.000. 5.0 5.0 APBD
Ls 3 15.000.000
dan Perbaikan infrastruktur 000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang

5.000. 5.000. 5.0 5.0 APBD


Membuat spanduk aturan bersama Ls 3 15.000.000
000 000 00.000 00.000 Kab.Pinrang

100.000 150.000 3.521.100.0 280.000 280.000


Jumlah Total 4.331.100.000
.000 .000 00 .000 .000

V- 19

Anda mungkin juga menyukai