Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BARAT

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KUTA PADANG LAYUNG
Jalan Suak Timah – Kuala Bhee Km. 12 Kec. Bubon

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KUTA PADANG LAYUNG


KECAMATAN BUBON KABUPATEN ACEH BARAT

NOMOR : /BA/PKM/SK/2023

TENTANG

PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA UPTD PUSKESMAS KUTA PADANG


LAYUNG KECAMATAN BUBON

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA UPTD PUSKESMAS KUTA PADANG LAYUNG KECAMATAN BUBON


KABUPATEN ACEH BARAT

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka peningkatan kinerja Kesehatan perlu ada


tolak ukur upaya perbaikan mutu dan kinerja di UPTD Puskesmas
Kuta Padang Layung Kecamatan Bubon;

b. Bahwa sehubungan dengan pernyataan butir a diatas, maka


dipandang perlu untuk menetapkan indikator mutu dan kinerja di
UPTD Puskesmas Kuta Padang Layung Kecamatan;

c. Bahwa sehubungan dengan pernyataan pada butir a dan b


tersebut diatas, perlu menetapkan Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Kuta Padang Layung tentang penetapan indikator
mutu dan kinerja di UPTD Puskesmas Kuta Padang Layung
Kecamatan;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;

2. Undang-undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun


2015 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KUTA PADANG LAYUNG


KECAMATAN BUBON TENTANG PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN
KINERJA DI UPTD PUSKESMAS KUTA PADANG LAYUNG
KECAMATAN BUBON.

KESATU : Menetapkan indikator mutu dan kinerja di UPTD Puskesmas Kuta


Padang Layung Kecamatan Bubon.

KEDUA : Penetapan indikator mutu dan kinerja UPTD Puskesmas Kuta Padang
Layung Kecamatan Bubon sebagaimana tercantum dalam lampiran
keputusan ini.
KETIGA : Dengan keluarnya surat keputusan ini, maka Keputusan Kepala
UPTD Puskesmas Kuta Padang Layung Nomor Tahun tentang
Penyusunan Indikator Mutu dan Kinerja UPTD Puskesmas Kuta
Padang Layung Kecamatan Bubon dinyatakan tidak berlaku lagi.

Ditetapkan : Bubon
Pada tanggal : 03 Januari 2023

Kepala UPTD Puskesmas Kuta Padang Layung


Kecamatan Bubon

Irwan Putra
NIP. 198207172005041001
Lampiran : Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kuta Padang
Layung Kecamatan Bubon Kabupaten Aceh Barat

Nomor : / BA / PKM/ 2023


Tanggal : Januari 2023

INDIKATOR MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS TAHUN 2018


PUSKESMAS KECAMATAN BUBON

UKP

NO UNIT INDIKATOR MUTU KLINIS TARGET


PASIEN OBSERVASI <2
1 R. TINDAKAN JAM 100%
GDP PASIEN DM
2 PTM KONTROL<130 100%
PENILAIAN STATUS
3 LANSIA DEMENTIA 100%
WAKTU TUNGGU
LAYANAN OBAT RACIK 15
4 FARMASI MENIT 100%
WAKTU TUNGGU
GUDANG LAYANAN OBAT NON
7 OBAT RACIK 15 MENIT 100%
KOMPLIKASI
PENAMBALAN LIGHT
CURING SETELAH 2
8 BPG MINGGU 0%
WAKTU TUNGGU
PEMERIKSAAN DL ATAU
9 LAB GDS <90 MENIT 100%
RASIONALITAS TERAPI
COMMON COLD TANPA
10 POLI UMUM ANTIBIOTIK 100%
PEMBINAAN JEMAAH HAJI
11 HAJI RESTI 100%
REMAJA RESTI
12 PKPR DILAKUKAN KONSELING 100%
13 UBM KONSULTASI MEROKOK 100%

PASIEN KONTROL IUD


14 KB TEPAT WAKTU 100%
15 KI PEMERIKSAN HB, HIV,
URIEN, GDS PADA K1 100%
KUNJUNGAN ULANG 2
16 MTBS HARI PASIEN PNEUMONIA 100%
KETEPATAN
17 KESLING PENGAMBILAN LIMBAH 100%
TOILET BERSIH TIDAK
18 KEBERSIHAN BAU 100%
19 KEAMANAN LAPORAN KEHILANGAN 0%
Waktu tunggu loket <10
20 LOKET menit 100%
ANAMNESE PASIEN,
21 SKRINING MENGISI BUKU REKAM
MEDIK, VITAL SIGN 100%
RESPON TIME KEJADIAN
22 GADARBEN BENCANA 15 MENIT 100%

23 UGD PEMERIKSAAN FISIK, 100%


MENENTUKAN DIAGNOSA
OLEH DOKTER,
PEMBERIAN THERAPHY,
RUJUKAN , RAWAT INAP,
AMBULAN 24 Jam
24 Rawat Inap PENGKAJIAN
KEPERAWATAN,
PERENCANAA
KEPERAWATAN, 100 %
EVALUASI
KEPERAWATAN, CATATAN
ASUHAN KEPERAWATAN
25 Ruang MELAKUKAN PENGKAJIAN 100 %
Bersalin AWAL PADA IBU
BERSALIN, MENGENALI
TANDA BAHAYA PADA IBU
BERSALIN, MELAKUKAN
TINDAKAN PERTOLONGAN
PERSALINAN NORMAL,
MELAKUKAN
PERTOLONGAN AWAL
PADA BAYI BARU
LAHIR.MELAKUKAN
RUJUKAN IBU BERSALIN
DAN BAYI BARU LAHIR.

UKM

NO Program Indikator Kinerja Program TARGET

Presentasi bayi <6 bulan mendapat ASI


1 Program Gizi 80%
eksklusif
partisipasi masyarakat dalam posyandu D/S 85%
Infeksi Kesehatan lingkungan di tempat-
tempat Umum, Fasyankes dan pengelola 50%
2 Program Kesling pangan.
Pengawasan Sumber Air Bersih 50%
Presentase cakupan UCI 100%
Bias Campak pada murid Kelas 1 SD 98%
3 Program Imunisasi Bias DT&Td pada murid kelas 1,2,3 SD 98%
Prensentase Cakupan IDL 80 %
Konseling Imunisasi pada Orang Tua balita 100 %
Terlaksananya posbindu setiap bulan 18
4 Program PTM
disetiap pos dengan kegiatan 5 Meja posbindu
Capaian K1 100%
Capaian K4 96%
Pelayanan Komplikasi Bumil 89%
Pertolongan Persalinan oleh Nakes 99%
Kunjungan Nifas 97%
5 Program KI
KN1 100%
KN4 97%
pelayanan Komplikasi Neonatus 100%
Kunjungan Bayi 97%
Kunjungan Balita 92%

6 Program KB Kunjungan KB Aktif dari Jumlah sasaran 77%


PUS
Pemasangan MKJP 100%
Program
Karyawan yang dilakukan test kebugaran
7 Kesehatan dan 100%
dalam satu tahun
Olah raga
Cakupan kasus DBD yang dilakukan Fogging
100%
< 48 jam
8 Program P2B2
Survei Faktor Malaria, dan pemberian obat
100%
pencengahan masal Cacing Filariasis
Program Cakupan Kasus DBD yang dilakukan PE < 100%
9
Surveilans 24 jam
Pelacakan kontak penyakit berpontensi atau
wabah penyakit berpontensi KLB/ Wabah
dan penyakit infeksi dan imerjensi, pd3i,
zoonosis, hewan brbisa bercun NTDS dan
penyakit menular.
18
10 Program Lansia Jumlah Posyandu Lansia posyandu
lansia
Skrining HIV pada ibu hamil dan calon
11 Program HIV 0%
pengantin
Penjaringan Kesehatan Peserta Didik Kelas 1
100%
SD/MI
Penjaringan Kesehatan Peserta Didik Kelas 1
Program 45%
12 SMP/MTs
USEKREM (UKS) Penjaringan Kesehatan Peserta Didik Kelas
45%
10 SMA
Penjaringan Kesehatan Sekolah SMA 100%
Penjaringan Kasus Jiwa 14%
13 Program Keswa
Home Visit/TLPDO 100%
Case Detection Rate (CDR) ≥80%
14 Program TB Investigasi Kontak TBC, Pelacakan kasus
100%
mangkir TBC .
15 Program Kematian Laporan Kematian selesai dalam ≤ 24 jam 100%
16 Program Promkes Keluarga Siaga Aktif 90%
Home Visite TB 85%
Program Bumil Dirujuk 100%
17
Perkesmas Diare Diatasi 100%
Balita BGM mendapat perawatan 100%
Penemuan penderita pneumonia balita 5,5%
18 Program ISPA 100%
dari jumlah penduduk 3Ybalita
Penemuan penderita diare balita 10% dari
100%
Program Diare / jumlah penduduk balita dan
20
ISP penemuan penderita diare semua umur 10%
100%
dari jumlah penduduk.
21 Program Hepatitis Skrining hepatitis pada ibu hamil
23 Program MTBS balita sakit dilakukan skrining MTBS 90%

ADMEN

NO UNIT INDIKATOR MUTU TARGET


1 Kepegawaian Pengurusan berkas pegawai kurang dari 2 100 %
minggu

2 Pengadaan Jadwal pelaksanaan penyedia tepat waktu 100%

3 Keuangan Pemberian jasa medis dan insentif dan 100%


tunjangan kinerja pegawai tepat waktu

Penyerapan Anggaran 80%

4 Pemeliharaan / Respond time 2x 24 jam 90%


Perlengkapan

6 TU Semua surat masuk terdisposisi 100%

Ditetapkan : Bubon
Pada Tanggal : Januari 2023

Kepala UPTD Puskesmas Kuta Padang layung


Kecamatan Bubon

Irwan Putra
NIP. 198207172005041001

Anda mungkin juga menyukai