Anda di halaman 1dari 3

Lampiran 7: Format Lembar Observasi - Pelaksanaan Pembelajaran untuk Supervisor

LEMBAR OBSERVASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(Khusus untuk Supervisor: Dosen Pembimbing dan Guru Pamong)

Mata Pelajaran/Topik IPS Terpadu / Potensi Bencana Alam


Kelas/sekolah VII. C/ SMPN 24 Padang
Nama Guru Model Wandi Afrio Putra, S.Pd
Capaian memahami potensi sumber daya alam serta kaitannya dengan mitigasi
Pembelajaran/ kebencanaan
Kompetensi
Dasar

Skor:
1 = tidak baik
2 = cukup baik
3 = baik
4 = sangat baik
Hal yang diobservasi Skor Hasil Observasi
(tuliskan apa yang terjadi dan
alasannya)

Apakah semua peserta didik benar-benar telah belajar 3 Tidak Semua, namun kebanyakan
tentang topik pembelajaran hari ini? Bagaimana proses sudah belajar terkait topic hari ini.
mereka belajar? Proses mereka belajar dengan
mengikuti setiap pelajaran yang
dipandu oleh guru model

Peserta didik mana yang tidak dapat mengikut kegiatan 2 Peserta didik yang tidak hadir
pembelajaran pada hari ini? dikelas karna dapat sanksi
hukuman dari sekolahdikarenakan
tidak mengikuti upacara sekolah,
peserta didik yang sakit dan izin,
dan peserta didik yang tidak fokus
dalam belajar, ia malah bergelut
saja dengan temannya.

Mengapa peserta didik tersebut tidak dapat belajar 4 karena setelah upacara mereka
dengan baik? Menurut Anda apa penyebabnya dan langsung disuruh belajar kekelas
bagaimana alternatif solusinya? dan tidak mendapatkan
kesempatan untuk istirahat sejenak.
Penyebabnya menurut saya karna
mereka haus dan lapar serta perlu
waktu istirahat sejanak. Solusinya
nya memnbuat kesepakatan
dikelas dan melanjutkan
pembelajaran dengan memberikan
kebebasan untuk peserta didik
makan dan minum di dalam kelas,
namun tetap harus mengikuti
proses pembelajaran.

Bagaimana usaha mahasiswa dalam mendorong peserta 4 Usaha yang dilakukan adalah
didik yang tidak aktif untuk belajar? Apakah usaha dengan melakukan pendekatan dan
tersebut berhasil memberikan penjelasan terkait
pembelajaran yang akan dilakukan.
Kemudian guru model membuat
kesepakan bersama siswa terkait
pencapaian tujuan belajar hari ini
secara bersama-sama. Dan usaha
tersebut berhasil

Apakah pembelajaran berjalan dengan efektif? (Semua 4 Berjalan dengan efektif,


kegiatan yang diberikan bermakna untuk peserta didik, berdasarkan karakter siswa
semua peserta didik terlibat aktif dan tidak ada yang idle) masing2

Bagaimana usaha mahasiswa membantu peserta didik 4 Dengan memberikan penjelasan


yang mengalami kesulitan dalam mencapai tujuan materi secara personal, penugasan
pembelajaran? dengan bersama-sama dengan
teman kelompok. Memberikan
kesempatan kepada teman yang
sudah paham materi dan penugasan
belajar untuk membantu
menjelaskan kepada teman-
temannya yang belum paham

Bagaimana usaha mahasiswa dalam memfasilitasi peserta 4 Dengan memberikan penugasan


didik yang lebih cepat dari rata-rata kelas dalam yang sama-sama dikerjakan oleh
mencapai tujuan pembelajaran? teman sekelasnya. Kemudian
memberikan arahan kepada siswa
untuk sama-sama membantu
temannya dalam menyelesaikan
pembelajaran guna mencapai
tujuan pembelajaran hari ini

Apakah mahasiswa melakukan modifikasi dari modul 4 YA, mahasiswa melakukan


ajar/RPP? Apakah modifikasi tersebut merupakan modifikasi Modul ajar sebagai
keputusan mahasiswa untuk merespons situasi kelas dan respon situasi yang terjadi dikelas
peserta didik?

Apakah media pembelajaran yang digunakan mahasiswa 3 Sesuai, dan peserta didik sangat
sesuai dengan perkembangan peserta didik dan materi? antusias menerima sumber dan
Bagaimana interaksi peserta didik dengan sumber media belajar yang diberikan guru
belajar/media? model tersebut

Bagaimana asesmen mengukur ketercapaian tujuan 3 Dengan melakukan pre test diawal
pembelajaran atau ketuntasan belajar peserta didik? sebagai assessment diagnosis, dan
melakukan assasment formatif di
akhir pembelajaran sebagai alat
untuk mengukur ketercapaian
siswa dalam mempelajari materi
hari ini

Bagaimana mahasiswa merefleksikan pembelajaran yang 4 Dengan mengajukan beberapa


dilakukan? pertanyaan secara lisan (Assasment
Sumatif) kepada siswa terkait
pembelajaran hari ini? Apakah
belajar hari ini menyenangkan?
Materi mana yang belum
dipahami? Adakah saran untuk
pembelajaran pertemuan
berikutnya?

Bagaimana keterlaksanaan pembelajaran?


Terlaksana dengan baik,

Saran-saran untuk mahasiswa:


Setiap zaman ada orangnya, dan setiap orang ada zamannya. Maka teruslah berproses menjadi guru
yang lebih professional pada bidangnya dan tetap rendah hati dengan sesama

Hari/tanggal Senin /16 Januari 2023


Nama observer Fikri Sandi Zaren, S. Pd/
Jabatan Mahasiswa PPG Prajab 1-IPS

Anda mungkin juga menyukai