Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL KESEHATAN MASYARAKAT


Jalan H.R. Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9 Jakarta 12950
Telepon (021) 5201590 (Hunting)

Nomor : KJ.06.01/B.V./1002/2023 19 Oktober 2023


Sifat : BIASA
Lampiran : Dua Lembar
Hal : Permohonan Narasumber Dalam Rangka Serial Webinar
Hari Kesehatan Jiwa Sedunia (HKJS) Tahun 2023

Yth. (Terlampir Sesuai Lampiran 1)


Di Tempat

Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Jiwa Sedunia (HKJS) diperingati pada tanggal 10
Oktober setiap tahunnya yang mengusung tema global “Mental Health is a Universal Human Right”
dengan tema Nasional “Sehat Jiwa Hak Asasi Semua Orang”, dan subtema ”Sehat Jiwaku, Sehat
Negeriku”, Direktorat Kesehatan Jiwa akan menyelenggarakan kegiatan serial webinar HKJS tahun
2023. Bersama surat ini, kami mengundang Saudara untuk hadir pada kegiatan tersebut sebagai
Narasumber yang akan dilaksanakan pada:
Hari/tanggal : Senin, 23 Oktober 2023
Waktu : Pukul 08.00 WIB – Selesai
Tautan Zoom : https://link.kemkes.go.id/KeswamasHKJS2023
(Meeting ID: 833 4818 1876; Passcode: keswaceria)
Untuk keperluan administrasi, mohon perkenan untuk mengirimkan surat tugas, curriculum vitae
(CV), materi yang akan dipaparkan dan fotokopi atau foto keterangan identitas pada buku tabungan.
Sebagai narahubung kegiatan dapat menghubungi dr. Hasyati Dwi Kinasih (0812 9074 1115) atau dr.
Dina Milana Anwar (081382558817).
Sebagai informasi dapat kami sampaikan bahwa Kementerian Kesehatan tidak memungut biaya
apapun atas pelayanan yang diberikan dan untuk menjaga integritas maka diharapkan tidak
menyampaikan pemberian dalam bentuk apapun kepada pejabat/pegawai Kementerian Kesehatan.
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama Saudara kami ucapkan terima kasih.
Direktur Kesehatan Jiwa,

drg. R. Vensya Sitohang, M.Epid


Tembusan:
Sekretaris Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat
Lampiran 1 Undangan Narasumber
Nomor : KJ.06.01/B.V./1002/2023
Tanggal : 19 Oktober 2023

DAFTAR UNDANGAN

1. Direktur Instrumen HAM, KemenkumHAM


2. Prof. Dr. Budi Anna Keliat, S.Kp., M.App.Sc.
3. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur
4. Ketua Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia (KPSI)

Direktur Kesehatan Jiwa,

drg. R. Vensya Sitohang, M.Epid


Lampiran 2 Jadwal Kegiatan
Nomor : KJ.06.01/B.V./1002/2023
Tanggal : 19 Oktober 2023

JADWAL TENTATIF
Serial Webinar dalam rangka Hari Kesehatan Jiwa Sedunia Tahun 2023
Tema: Kesehatan Jiwa sebagai Hak Asasi Manusia

WAKTU (WIB) KEGIATAN PEMBICARA /PELAKSANA


08.00 - 08.30 Registrasi Peserta Panitia
08.30 – 08.35 Pembukaan MC
08.35 – 08.40 Menyanyikan Lagu Wajib Indonesia Raya Panitia
08.40 – 08.45 Pembacaan Doa Panitia
08.45 – 08.55 Laporan Ketua Panitia Ketua Panitia HKJS Tahun 2023
08.55 – 09.10 Sambutan Direktur Kesehatan Jiwa
09.10 – 09.25 Keynote Speech Direktur Jenderal Hak Asasi Manusia,
KemenkumHAM
09.25 – 09.45 Materi 1:
Pemenuhan Hak Asasi Manusia dalam Direktur Instrumen HAM,
Kesehatan Jiwa KemenkumHAM
09.45 – 10.05 Materi 2:
Pemenuhan hak di fasilitas pelayanan di Prof. Dr. Budi Anna Keliat, S.Kp.,
bidang kesehatan jiwa sesuai WHO quality M.App.Sc.
rights
10.05 – 10.25 Materi 3: Kepala Dinas Kesehatan Kab.
Best practice: Meningkatkan Kesadaran Jember
masyarakat dalam Pemenuhan Hak
Kesehatan Jiwa
10.25 – 10.45 Materi 4: Ketua Komunitas Peduli Skizofrenia
Best practice: Saya, Kamu, Kita Bisa Indonesia (KPSI)
Berdaya
10.45 – 11.45 Diskusi Moderator:
Perhimpunan Dokter Spesialis
Kedpkteran Jiwa Indonesia
(PDSKJI)
11.45 – 12.00 Penutupan MC

Direktur Kesehatan Jiwa,

drg. R. Vensya Sitohang, M.Epid

Anda mungkin juga menyukai