Anda di halaman 1dari 3

SOP PENANGULANAN TB DOTS

No. Dokumen :
No. Revisi :
SO
Tanggal :
P
Terbit
Halaman :

UPTD
Cycilia Walangara
Puskesmas
Nip.19800927 200804 2 022
Lendiwacu

1. Pengertian Meruapakan tata cara Penanggulangan TB DOTS di Puskesmas

2. Tujuan 1. Terciptanya regulasi pelayanan TB DOTS


2. Terwujudnya kelancaran pelayanan pelayanan TB DOTS
3. Terwujudnya pelayanan dan kejelasan distribusi obat

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Lendiwacu Nomor :


PKMLW/A.III.SK. / /2022 Tentang Program Penanggulangan TB
DOTS

4. Referensi 1. UU Nomor 36 Tahun 2009, Tentang Kesehata;


2. Peraturan Mentri Kesehatan nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Mentri Kesehatan nomor 67 tahun 2016 tentang
pengendalian Tuberkulosis;
4. Peraturan Mentri Kesehatan nomor 13 tahun 2013 tentang Pedoman
Manajemen Pengendalian TB Resisten Obat

5. Alat & Bahan 1. Formulir TB


2. Kartu Stock Obat
3. Register Poli,UGD,RRI,KIA, Laboratorium

6. Prosedur/ 1. Penerimaan Suspek TB


langkah- Pasien Suspek TB dikonsulkan dan dikirim ke Poli DOTS dan poli
langkah
lainnya
2. Pelayanan Pasien
a. Pada saat di Poli DOTS Pasien suspek TB di catat di TB 06
b. Pasien diberikan formulir TB 05 yang telah di isi untuk
pemeriksaan dahag/sputum.
c. Dilakukan pemeriksaan dahag SPS (Sewaktu Pagi Sewaktu) untuk
penegakan diagnosa atau Lakukan pemeiksaan TCM ( Tes Cepat
Molekuler) untuk penegakan diagnosa
d. Setelah didapatkan hasil pemeriksaan, dikonsultasikan kembali
kepada dokter pengirim
e. Dari hasil pemeriksaan Laboratorium, klinis dan penunjang lainnya
maka dokter menentukan diagnosa TB atau bukan.
f. Apabila pasien didiagnosa TB maka dokter membuat resep obat
paket (OAT) atau non OAT terapi regiment sama dengan OAT.
g. Penjelasan OAT, penunjukan PMO dan Pemantauan OAT
dilakukan oleh petugas Poli DOTS, untuk mempermuda
pemantauan OATmenggunakan TB 02.
h. Untuk pasien Rawat Inap, OAT diberikan langsung keruangan,
apabila pasien pulang maka pengobatan akan dilanjudkan oleh
petugas poli DOTS.

7. Bagan Alir
Pasien Datang

Pemeriksaan Klinis Suspek TB di Poli DOTS

Pemberian Formulir pemrmintaan pemriksasan Laboratorium

Pemeriksaan SPS atau TCM

Diagnosa TB melalui hasil laboratorium, klinis dan penunjang


lainnya oleh Dokter

Dokter membuat resep Pembuatan Resep OAT dan Non OAT


sesuai diagnosa oleh Dokter jika hasil positif tuberkulosis

Pembuatan Resep OAT dan Non OAT oleh Dokter jika


hasil positif tuberkulosis

Pasien Rawat Jalan Pasien Rawat Inap :

Obat diberikan kepada Obat diberikan ke ruangan


pasien di poli DOTS rawat inat dan akan
dipantau petugas poli DOTS
saat pasien pulang

3. Unit Terkait 1. Poli DOTS dan Poli lainnya


2. Laboratorium
3. Apotik
4. RRI
4. Dokumen 1. Format TB
Terkait 2. Register Poli
3. Resep Obat

Anda mungkin juga menyukai