Anda di halaman 1dari 9

KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE (TOR)

RINCIAN OUTPUT KEBUTUHAN DASAR DAN LAYANAN


KESEHATAN T.A. 2021
LAPAS/RUTAN/LPKA

DIREKTORAT JENDERAL PEMASYARAKATAN


KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA RI
TAHUN 2020
KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE (TOR)
RINCIAN OUTPUT KEBUTUHAN DASAR DAN LAYANAN KESEHATAN T.A. 2021

Kementerian Negara/Lembaga : Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia Ri


Unit Eselon I/II : Direktorat Jenderal Pemasyarakatan/ Kantor Wilayah
Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Selatan
Program : 013.BF Program Penegakan dan Pelayanan Hukum
Sasaran Program : Terwujudnya Penyelenggaraan Pemasyarakatan yang
Berkualitas
Indikator Kinerja Program Indeks Parameter Derajat Kesehatan Narapidana, Anak, dan
Tahanan
Kegiatan : 5252 Penyelenggaraan Pemasyarakatan di wilayah
Sasaran Kegiatan : SK 14 Meningkatnya Pelayanan Perawatan
Narapidana/Tahanan/Anak, Pengendalian Penyakit Menular
dan Peningkatan Kualitas Hidup Narapidana Peserta
Rehabilitasi Narkokita di wilayah
Indikator kinerja kegiatan (IKK) : 1. Persentase pemenuhan layanan makanan bagi Tahanan
/Narapidana/Anak sesuai dengan standar
2. Persentase Tahanan /Narapidana/Anak mendapatkan
layanan kesehatan (preventif) secara berkualitas
3. Persentase Tahanan dan Narapidana perempuan (ibu
hamil dan menyusui) mendapat akses layanan kesehatan
maternal
4. Persentase Tahanan/Narapidana/Anak yang mengalami
gangguan mental dapat tertangani
5. Persentase tahanan/narapidana lansia yang mendapatkan
layanan kesehatan sesuai standar
6. Persentase tahanan/narapidana/anak berkebutuhan
khusus (Disabilitas) yang mendapatkan layanan kesehatan
sesuai standar
Klasifikasi Rincian Output : 5252.BDC Fasilitasi dan Pembinaan Masyarakat
Indikator KRO : 1. Persentase pemenuhan layanan makanan bagi Tahanan
/Narapidana/Anak sesuai dengan standar
2. Persentase Tahanan /Narapidana/Anak mendapatkan
layanan kesehatan (preventif) secara berkualitas
3. Persentase Tahanan dan Narapidana perempuan (ibu
hamil dan menyusui) mendapat akses layanan kesehatan
maternal
4. Persentase Tahanan/Narapidana/Anak yang mengalami
gangguan mental dapat tertangani
5. Persentase tahanan/narapidana lansia yang mendapatkan
layanan kesehatan sesuai standar
6. Persentase tahanan/narapidana/anak berkebutuhan
khusus (Disabilitas) yang mendapatkan layanan kesehatan
sesuai standar
7. Persentase Narapidana/Tahanan yang mendapatkan
pelayanan kebutuhan dasar dan Kesehatan Lingkungan
sesuai standar
8. Persentase Narapidana/Tahanan yang mendapatkan
pelayanan perawatan kesehatan dasar, lanjutan dan
penyuluhan kesehatan sesuai standar
9. Persentase Narapidana/Tahanan yang mendapatkan
pelayanan perawatan kesehatan khusus dan rehabilitasi
sesuai standar
Rincian Output : 5252.BDC.004 Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan
Volume RO : 106

Satuan RO : Orang

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang – Undang Nomor 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan;
b. Undang – Undang Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa
Pemerintah;
c. Peraturan Pemerintah RI Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pembinaan dan
Pembimbingan Warga Binaan Pemasyarakatan (Lembaran Negara Nomor 68,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 3845);
d. Peraturan Pemerintah RI Nomor 32 Tahun 1999 tentang syarat dan tata cara
pelaksanaan Hak Warga Binaan Pemasyarakatan;
e. Peraturan Menteri Hukum dan Ham RI Nomor 29 Tahun 2015 Tentang Organisasi
dan Tata Kerja Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia;

2. Gambaran Umum
Tahanan dan Warga Binaan Pemasyarakatan (NARAPIDANA DAN ANDIK PAS)
adalah juga anggota masyarakat yang berhak untuk mendapatkan pelayanan kesehatan
dalam mencapai derajat kesehatan yang optimal baik fisik, mental maupun sosial.
Pelayanan kesehatan di Lapas/Rutan bertujuan untuk menjaga derajat kesehatan dan
meningkatkan kualitas hidup Tahanan dan NARAPIDANA DAN ANDIK PAS sehingga
dapat menurunkan jumlah kesakitan dan kematian yang merupakan salah satu tolok ukur
keberhasilan pembangunan di bidang kesehatan baik secara nasional maupun
internasional.
Rangkaian kegiatan yang telah dan akan dilakukan ini merupakan upaya dalam
penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan yang baik, terstandar, menyeluruh dan
berkesinambungan.
Dalam rangka melaksanakan Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan tersebut
maka UPT Pemasyarakatan menyelenggarakan beberapa aktivitas sebagai berikut :
 5252.BDC.004 Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan,
Kebutuhan adalah salah satu aspek psikologis yang menggerakkan mahluk hidup dalam
aktivitas-aktivitasnya dan menjadi dasar (alasan) berusaha. Pada dasarnya, manusia
bekerja mempunyai tujuan tertentu, yaitu memenuhi kebutuhan. Kebutuhan tidak terlepas
dari kehidupan sehari-hari
o 005 Dukungan Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Unit
A. Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan, yaitu
Rangkaian kegiatan dalam upaya memelihara dan merawat kesehatan WBP
dengan pemberian makan dengan menu yang sudah di tentukan.
o 051 Kebutuhan Dasar
A. Kebutuhan Sandang, yaitu Sandang adalah pakaian yang diperlukan oleh
manusia sebagai mahluk berbudaya. Pada awalnya manusia memanfaatkan
pakaian dari kulit kayu dan hewan yang tersedia di alam. Kemudian manusia
mengembangkan teknologi pemintal kapas menjadi benang untuk ditenun
menjadi bahan pakaian. Pakaian berfungsi sebagai pelindung dari panas
dan dingin. Lama kelamaan fungsi pakaian berubah, yakni untuk memberi
kenyamanan sesuai dengan jenis-jenis kebutuhan seperti pakaian kerja,
pakaian rumah, untuk tidur (Seprei, Perlak, Selimut) dan sebagainya.
Kebutuhan Manusia adalah suatu rasa yang timbul secara alami dalam diri
manusia untuk memenuhi segala sesuatu yang diperlukan dalam kehidupan.
Oleh karena itu, pemenuhan sandang merupakan salah satu hak
NARAPIDANA DAN ANDIK PAS dan tahanan yang harus dipenuhi oleh
penyelenggara Lapas/Rutan yang tercantum dalam pasal 14 Undang-
undang nomor 12 tahun 1995 tentang Pemasyarakatan.
B. Pemenuhan Sarana Makan Minum, Pasal 14 UU No. 12 Tahun 1995
tentang Pemasyarakatan mengamanatkan bahwa narapidana berhak
memperoleh hak- hak yang termuat dalam undang- undang tersebut
termasuk hak dalam memperoleh pelayanan makanan yang layak. Hal
tersebut harus dilakukan karena perlakuan kepada warga binaan
pemasyarakatan harus tetap berpegang pada konsep dasar atau nilai dasar
yang terkandung dalam Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia, yang
mengisyaratkan bahwa walupun mereka sebagai insan yang dinyatakan
bersalah/ tersesat dan sedang menjalani pembinaan di Lapas/Rutan mereka
tetap sebagaian anggota masyarakat dan sebagai manusia memiliki hak
yang sama dengan warga masyarakat lainnya yang berada di luar
lapas/rutan, termasuk hak dalam mendapatkan pelayanan makanan.
Setelah bahan makanan mengalami proses pemasakan, selanjutnya bahan
makanan tersebut disalurkan untuk disampaikan kepada Narapidana Andik
Pas dan Tahanan. Sistem penyaluran yang digunakan sangat
mempengaruhi makanan yang disajikan, tergantung pada jenis dan jumlah
tenaga, perlengkapan dan peralatan yang ada.Pemenuhan
C. Perlengkapan Mandi, Kegiatan Kegiatan ini berupa Pemenuhan
perlengkapan mandi Tahanan dan narapidana dan andik pas (Sabun,sikat
gigi,pasta gigi,shampoo,handuk).
D. Perlengkapan Khusus Kelompok Rentan, yaitu Pengadaan Perangkat Medis
Khusus untuk kelompok rentan untuk Kebutuhan Operasional Perawat dan
Dokter sehingga Tersedianya alat alat pendukung kerja dalam
melaksanakan operasional kantor.Extra Fooding, yaitu Kegiatan penyediaan
makanan tambahan bagi WBP berkebutuhan khusus dan pemberian
makanan tambahan
E. Pemulasaran, yaitu Pemulasaraan (perawatan, merawat) jenazah adalah
perawatan jenazah yang meliputi kegiatan memandikan, mengkafani,
menyembahyangi, dan pemakaman jenazah.
o 052 Layanan Kesehatan
A. Perawatan Kesehatan Tahanan/Narapidana/Anak, yaitu Kegiatan
perawatan kesehatan Napi/Tahanan di Luar LP/Rutan dalam rangka
optimalisasi penanganan gangguan kesehatan yang sulit ditangani di dalam
LP/Rutan. Pelaksana kegiatan ini adalah Medis dan Paramedis IGD yang
Melaksanakan giat Rujukan Terhadap Tahanan/Napi di Rumah sakit
sehingga terlaksana Optimalisasi penanganan gangguan kesehatan
terhadap Napi/Tahanan yang tidak dapat di tangani di dalam Rutan/Lapas.
B. Perlengkapan Medis Poliklinik, yaitu Pengadaan perangkat Medis dalam
rangka mendukung pelaksanaan tugas kesehatan di Polikilinik. Pelaksana
kegiatan ini adalah Tim Kesling dalam rangka Terpenuhinya Perlengkapan
medis dalam rangka mendukung operasional kantor. Disamping pengadaan
perangkat medis kegiatan ini juga meliputi pengadaan Obat - obatan yang
dibutuhkan dalam rangka penyelenggaraan kegiatan Perawatan dan
pengobatan Pasien (NARAPIDANA DAN ANDIK PAS). Tersedianya obat -
obatan bagi Napi/Tahanan ini dalam rangka Kebutuhan Operasional Medis
Poliklinik.
C. Penanganan dan Pencegahan Covid-19, Kegiatan pemenuhan
perlengkapan penanganan Covid-19
B. Penerima Manfaat
1. Warga Binaan Pemasyarakatan sebagai subjek sekaligus objek pelaksanaan Sistem
Pemasyarakatan;
2. Petugas Pemasyarakatan sebagai pelaksana Fungsi Pemasyarakatan.

C. Strategi Pencapaian keluaran


1. Metode Pelaksanaan (Swakelola)
5252.BDC.004Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan
005.Dukungan Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Unit
A. Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan, yaitu Rangkaian
kegiatan dalam upaya memelihara dan merawat kesehatan WBP dengan
pemberian makan dengan menu yang sudah di tentukan. Dilakukan secara
kontraktual.
051Kebutuhan Dasar
A. Kebutuhan Sandang, yaitu Kegiatan pemenuhan pakaian bagi WBP. Dilakukan
secara swakelola
B. Pemenuhan Sarana Makan Minum, yaitu Kegiatan pemenuhan Sarana Makan
Minum bagi WBP. Dilakukan secara swakelola
C. Pemenuhan Perlengkapan Mandi, Kegiatan pemenuhan perlengkapan mandi
bagi WBP. Dilakukan secara swakelola
D. Perlengkapan Khusus Kelompok Rentan, yaitu Kegiatan pemenuhan
perlengkapan khusus bagi kelompok rentan pada Lapas. Dilakukan secara
swakelola.
E. Extra Fooding, yaitu Kegiatan penyediaan makanan tambahan bagi WBP
berkebutuhan khusus dan pemberian makanan tambahan. Dilakukan secara
swakelola.
F. Pemulasaran, yaitu Kegiatan penanganan bagi jenazah napi yang meninggal
dunia. Dilakukan secara swakelola
52 Layanan Kesehatan
A. Perawatan Kesehatan Tahanan/Narapidana/Anak, yaitu Kegiatan pemenuhan
layanan kesehatan dasar, lanjutan dan khusus bagi Tahanan/Narapidana/Anak.
Dilakukan secara swakelola
B. Perlengkapan Medis Poliklinik, yaitu Kegiatan pemenuhan perlengkapan medis
poliklinik (habis pakai). Dilakukan secara swakelola
G. Penanganan dan Pencegahan Covid-19, Kegiatan pemenuhan perlengkapan
penanganan Covid-19. Dilakukan secara swakelola

2. Tahapan dan Waktu Pelaksanaan


5252.BDC.004Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan
005.Dukungan Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Unit
A. Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan, yaitu Rangkaian
kegiatan dalam upaya memelihara dan merawat kesehatan WBP dengan
pemberian makan dengan menu yang sudah di tentukan.
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
051Kebutuhan Dasar
A. Kebutuhan Sandang, yaitu Kegiatan pemenuhan pakaian bagi WBP
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
B. Pemenuhan Sarana Makan Minum, yaitu Kegiatan pemenuhan Sarana Makan
Minum bagi WBP.
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
C. Pemenuhan Perlengkapan Mandi, Kegiatan pemenuhan perlengkapan mandi
bagi WBP
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
D. Perlengkapan Khusus Kelompok Rentan, yaitu Kegiatan pemenuhan
perlengkapan khusus bagi kelompok rentan pada Lapas.
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
E. Extra Fooding, yaitu Kegiatan penyediaan makanan tambahan bagi WBP
berkebutuhan khusus dan pemberian makanan tambahan.
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data tahanan/napi yang menderita sakit,jumlah napi/tahanan
pada bulan ramadhan,
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
F. Pemulasaran, yaitu Kegiatan penanganan bagi jenazah napi yang meninggal
dunia.
Tahapan :
• Koordinasi dengan pihak keluarga dan instansi terkait
• Tahapan persiapan
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat penyusunan laporan
052 Layanan Kesehatan
A. Perawatan Kesehatan Tahanan/Narapidana/Anak, yaitu Kegiatan pemenuhan
layanan kesehatan dasar, lanjutan dan khusus bagi Tahanan/Narapidana/Anak.
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
B. Perlengkapan Medis Poliklinik, yaitu Kegiatan pemenuhan perlengkapan medis
poliklinik (habis pakai)
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
C. Penanganan dan Pencegahan Covid-19, Kegiatan pemenuhan perlengkapan
penanganan Covid-19
Tahapan :
• Pengumpulan Data kebutuhan tahanan, narapidana dan andik pas
• Pengolahan Data
• Rapat kordinasi
• Pelaksanaan kegiatan
• Rapat evaluasi penyusunan laporan
1) Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

Kode Komponen/ Sub Komponen Bulan


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
5252.BDC Kebutuhan Dasar dan Layanan
.004 Kesehatan

005 Dukungan Penyelenggaraan Tugas dan


Fungsi Unit √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

A Pengadaan Bahan Makanan Warga
Binaan Pemasyarakatan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

051 Kebutuhan Dasar
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

A Kebutuhan Sandang
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

B Pemenuhan Sarana Makan Minum
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

C Pemenuhan Perlengkapan Mandi
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

D Perlengkapan Khusus Kelompok
Rentan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

E Extra Fooding
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

F Pemulasaran
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

052 Layanan Kesehatan
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

A Perawatan Kesehatan
Tahanan/Narapidana/Anak √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

B Perlengkapan Medis Poliklinik
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

C Penanganan dan Pencegahan Covid-19
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

C. Kurun waktu Pencapaian Keluaran


Pelaksanaan Kegiatan pada Rincian Output Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan
dilaksanakan dalam kurun waktu 12 bulan selama tahun anggaran 2021
D. Biaya Yang Diperlukan
Untuk mendukung capaian Rincian Output Kebutuhan Dasar dan Layanan Kesehatan
T.A.2021 pada UPT Pemasyarakatan di Wilayah dibutuhkan biaya sebesar Rp
1.376.249.000(Satu Milyar Tiga Ratus Tujuh Puluh Enam Juta Dua Ratus Empat Puluh
Sembilan Ribu rupiah). (RAB Terlampir)

Surulangun Rawas, 27 Agustus 2020


Kepala Lembaga Pemasyarakatan,
Kelas III Sarolangun Rawas

Indra Yudha
NIP.19810506 200012 1 002

Anda mungkin juga menyukai