Anda di halaman 1dari 8

PGMI EXPO #4

HMPS PGMI STAI YOGYAKARTA


Tahun 2024
DASAR PEMIKIRAN
PGMI EXPO merupakan sebuah wadah aspirasi peserta didik dalam
menuangkan prestasi yang dimilikinya. HMPS PGMI periode 2023
mengadakan kegiatan PGMI EXPO #4 sebagai wadah untuk menyalurkan
minat dan bakat siswa baik dalam bidang keagamaan maupun seni, serta
sebagai media untuk menunjukan bakat dan potensi yang dimiliki
mahasiswa PGMI baik dalam individu maupun kelompok. Selain itu,
kegiatan ini juga bisa dijadikan sebagai wadah untuk meningkatkan
eksistensi kampus STAI Yogyakarta khususnya pada program studi
Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.

PGMI EXPO #4 terdapat 6 cabang perlombaan yang akan diikuti oleh


siswa/siswi Madrasah Ibtidaiyah Se-Kabupaten Gunungkidul.
TEMA KEGIATAN

"Mewujudkan Generasi Emas


Melalui Kreativitas Tanpa Batas "

TUJUAN KEGIATAN

1. Memberikan wadah kepada siswa Madrasah Ibtidaiyah untuk


mengeksplor potensi yang dimilikinya.
2. Menggugah dan membangkitkan potensi diri siswa agar mampu
berpikir positif, kreatif dan inovatif.
3. Meningkatkan eksistensi HMPS PGMI STAI Yogyakarta.
BENTUK LOMBA

1. Baca Puisi
2. Kaligrafi
3. Macapat
4. MHQ
5. Pidato Bahasa Indonesia
6. Tari Kreasi
WAKTU KEGIATAN
Perlombaan akan dilaksanakan pada:

Hari / Tanggal : Sabtu, 20 Januari 2024


Waktu : 07.30 WIB - Selesai
Tempat : Kampus STAI Yogyakarta
SUSUNAN KEPANITIAAN
Pelindung Penanggung jawab
Diyah Mintasih, S. Pd. I., M. Pd Daluti Delimanugari, M. Pd. I

Ketua Sekretaris Bendahara


Noviati Hernika Desi Pratiwi Vera Nurma Lia
Nanda Nur Fani Evita Wulandari

Divisi PDD Divisi Acara Divisi Konsumsi


Dwi Ariyani Putri Kurnia Rahmadani Hety Anggita Sari
Alfiatuz Zahro Oktaviani Nurhidayah Dwi Darwanti
Siti Beby A. S. Dyah Wulan Estiningrum Sinta Laraswindi N.

Divisi Humas Divisi Perkap


Solehudin Ircham Ibrahim
Miftah Firdaus Fakhri Abrori
RAB EXPO #4
Nama Item Jumlah Satuan Total

Kesekretariatan Rp. 2.500.000


Trophy 6 Set Rp. 500.000 Rp. 3.000.000
Konsumsi Juri 18 Orang Rp. 150.000 Rp. 2.700.000
Konsumsi Panitia 50 Orang Rp. 50.000 Rp. 2.500.000
Uang Transport Juri 18 Orang Rp. 300.000 Rp. 5.400.000
Cinderamata 70 Rp. 100.000 Rp. 7.000.000
Sound Sistem Rp. 5.000.000
Pubdekdok Rp. 5.000.000
ATT Rp. 1.000.000
Total Anggaran Rp. 34.100.000,-
THANK YOU
FOR WATCHING THIS PRESENTATION

Anda mungkin juga menyukai