Anda di halaman 1dari 6

SOAL REMEDIAL

KELAS IV - SD N 2 BANGUNREJO
Tahun Pelajaran 2022 / 2023

Nama : .................................................................. Tanggal.........................................

Absen : ..................................................................

Jawablah soal di bawah ini dengan tepat dan benar!

1. Bagian tanaman yang banyak mengandung klorofil adalah ….

2. Peristiwa jatuhnya serbuk sari di kepala putik disebut …

3. Perkembangbiakan pada bawang merah dengan cara vegetatif alami menggunakan ….

4. Pohon pisang adalah tumbuhan yang berkembang biak dengan cara …

5. Tumbuhan cocor bebek berkembang biak dengan cara ….

6. Bagian bunga yang berfungsi menarik serangga adalah …

7. Tumbuhan sebagai sumber makanan pada hewan sehingga disebut …

8. Tumbuhan padi, jagung, tebu dan rumput mempunyai jenis akar …

9. Bagian tumbuhan yang berfungsi menyerap air dan mineral dari dalam tanah adalah ….

10. Bagian dari pohon papaya yang dimanfaatkan untuk sayur adalah ....
Kunci Jawaban Soal Ulangan Unit 1

1. daun
2. penyerbukan
3. umbi
4. tunas
5. tunas adventif
6. mahkota
7. produsen
8. serabut
9. akar
10. daun
ULANGAN HARIAN IPAS UNIT 2
KELAS IV - SD N TURUSGEDE
Tahun Pelajaran 2022 / 2023

Nama : .................................................................. Tanggal..........................................

Absen : ..................................................................

Jawablah soal di bawah ini dengan tepat dan benar!

1. Air yang dimasukkan kedalam botol, akan berbentuk seperti ….

2. Air mengalir dari tempat tinggi ke tempat yang ….

3. Batu, buku, penggaris termauk benda ….

4. Bentuk dan besarnya tetap adalah sifat benda ….

5. Perubahan wujud dari benda cair menjadi padat disebut ….

6. Perubahan benda cair menjadi gas disebut ….

7. Minyak, oli, dan kecap termasuk benda ….

8. Perubahan benda padat menjadi gas disebut …

9. Pada pakaian yang basah, kemudian dijemur hingga kering adalah contoh peristiwa ….

10. Perubahan wujud dari benda gas menjadi cair dusebut …


Kunci Jawaban Soal Ulangan Unit 2

1. botol
2. rendah
3. padat
4. padat
5. membeku
6. menguap
7. cair
8. menyublim
9. menguap
10. mengembun
ULANGAN HARIAN IPAS UNIT 3
KELAS IV - SD N TURUSGEDE
Tahun Pelajaran 2022 / 2023

Nama : .................................................................. Tangga..........................................

Absen : ..................................................................

Jawablah soal di bawah ini dengan tepat dan benar!

1. Gaya yang ditimbulkan oleh tarikan bumi disebut gaya ….


2. Besar kecilnya gaya dapat diukur dengan alat yang dinamakan ….
3. Gaya yang digunakan penjual bakso untuk mendorong gerobak adalah ….
4. Seorang anak membuat vas bunga dari tanah liat. Hal ini menunjukkan bahwa gaya …
5. Memperlicin permukaan benda merupakan cara untuk ….
6. Magnet mempunyai dua kutub yaitu ….
7. Jika kutub yang sejenis didekatkan maka akan ….
8. Dalam peserta tarik tambang, peserta melakukan gaya …
9. Sebuah mobil berjalan dengan kecepatan tertentu, kemudian direm. Hal ini karena adanya …
10. Apabila dua kutub magnet yang berbeda didekatkan maka akan …
Kunci Jawaban Soal Ulangan Unit 1

1. gravitasi
2. dinamometer
3. gaya otot
4. mengubah bentuk benda
5. memperkecil gaya gesek
6. kutub utara dan kutub selatan
7. tolak menolak
8. tarik-menarik
9. gaya gesek
10. tarik-menarik

Anda mungkin juga menyukai