Anda di halaman 1dari 2
PEMUSNAHAN OBAT DAN BMHP Wo, Dokumen __: _303/S0P/1/2023 SOP oe Ns. Hermalina, 8.Ke is. P be id Inip. 19840329 200604 2 004 MANINJAU PENGERTIAN | Pemusnahan dan penarikan Sediaan Farmasi, dan Bahan Medis Habis Pakai yang tidak dapat digunakan harus dilaksanakan dengan cara yang sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan TUJUAN | Menjamin keselamatan pasien dari penggunaan obat yang tidak bermutu KEBIJAKAN | Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas No. 056 Tahun 2023 Tentang Pedoman Pelayanan Kefarmasian di UPTD Puskesmas Maninjau REFERENSI | Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas ALAT DAN | Obat Rusak dan Kadaluarsa BAHAN LANGKAH- | 1. Petugas farmasi membuat daftar Sediaan Farmasi dan LANGKAH Bahan Medis Habis Pakai yang akan dimusnahkan berupa nomor batch, bentuk sediaan , jumlah dan tanggal expire date 2. Petugas farmasi memisahkan yang kemasannya rusak dan yang telah kadaluarsa (masa aman berlaku obatnya telah lewat) dari Obat ddan bMHP yang lain pada tempat tersendiri. 3. Petugas farmasi mengemas dan memberi label kadaluarsa 4. Petugas membuat laporan ke Gudang Farmasi Dinas Kesehatan Kabupaten Agam. 5. 5.Petugas Farmasi membuat berita acara untuk pemusnahan 6. Petugas mengirim Obat dan BMHP yang kadaluarsa atau yang rusak ke Gudang Farmasi Dinas Kesehatan untuk dimusnahkan 7. Petugas menunggu jawaban untuk pemusnahan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Agam 8. Menyiapkan Berita Acara Pemusnahan 9, Mengoordinasikan jadwal, metode dan _ tempat pemusnahan kepada pihak terkait 10.Menyiapkan tempat pemusnahan 11.Melakukan pemusnahan disesuaikan dengan jenis dan bentuk sediaan serta peraturan yang berlaku DIAGRAM ear Membuat daftar obat rusak atau kadaluarsa Membuat Berita acara pemusnahan Melakukan pemusnahan disesuaikan dengan jenis dan bentuk sediaan serta peraturan yang berlaku Melakukan pemusnahan disesuaikan dengan jenis dan bentuk sediaan serta peraturan yang berlaku ‘UNIT TERKAIT | 1. IGD/RAWAT INAP; 2. KAMAR BERSALIN; 3. SELURUH RUANGAN PELAYANAN POLI KLINIK; 4, PUSTU/POLINDES. DOKUMEN | Berita acara pemusnahan TERKAIT REKAMAN Tanggal HISTORIS No | Yang diubah Isi Perubahan Mulai di PERUBAHAN berlakukan

Anda mungkin juga menyukai