Anda di halaman 1dari 2

Matematika

Kelas 5

1
1. Marvel memiliki 5 meter pita berwarna merah. Dua hari kemudian, kakaknya memberikan sepanjang
2
1
2 meter pita berwarna kuning. Keesokan harinya, ia menggunakan 1,5 meter untuk membuat kerajinan.
4
Sisa pita yang dimiliki Marvel sekarang adalah ... .
a. 6,00 meter
b. 8,25 meter
c. 6,25 meter
d. 8,00 meter
2. Di sebuah keluarga terdapat ayah, ibu dan 3 orang anak. Untuk makan satu minggu, mereka
menghabiskan 8,5 kg beras. Harga beras Rp.12.000,-/kg. Uang yang harus dikeluarkan keluarga tersebut
selama satu minggu untuk membeli beras adalah ... .
a. Rp. 120.000,-
b. Rp. 108.000,-
c. Rp. 106.000,-
d. Rp. 102.000,-
3. Pada suatu hari ketika libur sekolah, Axel dan keluarganya pergi ke sebuah pusat perbelanjaan di kota
Banyuwangi. Sesampainya disana Axel ingin membeli sepatu seharga Rp. 250.000,-. Karena mereka
datang pada akhir minggu, semua produk diskon besar-besaran. Sepatu yang Axel inginkan sedang
diskon sebesar 40%. Untuk membeli sepatu tersebut, Axel harus membayar sebesar ... .
a. Rp. 200.000,-
b. Rp. 180.000,-
c. Rp. 120.000,-
d. Rp. 150.000,-
4. Rachel membeli 10 m kain untuk membuat kerajinan taplak meja disekolah. Untuk membuat satu buah
5
taplak meja dibutuhkan kain sepanjang m. Taplak meja yang dapat dibuat oleh Rachel sebanyak ...
4
buah.
a. 5
b. 7
c. 8
d. 10
2
5. Pak Iwan memiliki persediaan minyak goreng sebanyak 10 liter untuk dijual. Jika ia memasukan
4
1
minyak tersebut kedalam botol berukuran 1 liter, banyak botol yang akan terisi minyak adalah ... .
2
a. 5
b. 6
c. 7
d. 8
6. Amel membeli 7,25 kg jeruk. Lalu, dia membeli lagi 6,5 kg. Namun, karena disimpan terlalu lama, di
antaranya kemudian busuk 1,75 kg. Jeruk yang masih bagus kemudian dibagi kepada 4 anak sama
banyak. Masing-masing anak akan mendapatkan ... buah.
a. 4
b. 3
c. 2
d. 1
1 2
7. Hasil dari 7,25 x : adalah ... .
2 5
12
a. 2
20
22
b. 2
20
19
c. 2
20
9
d. 2
20
8. Seorang ibu memiliki sepasang anak kembar yang bernama Ken dan Hans. Setiap sekolah, sang ibu
memberikan uang saku pada kedua anaknya dengan perbandingan 7 : 5. Jumlah uang mereka adalah Rp.
105.000,-. Uang saku Ken berjumlah ... .
a. Rp. 61.250,-
b. Rp. 62.300,-
c. Rp. 71.200,-
d. Rp. 82.600,-
9.

Anda mungkin juga menyukai