Anda di halaman 1dari 31

ADMINISTRASI GURU

TAHUN PELAJARAN 2023/2024


ISI:
1. Lembar Pengesahan
2. Kalender Pendidikan
3. Perhitungan Minggu Efektif
4. Program Tahunan
5. Program Semester
6. Alur Tujuan Pembelajaran
7. Modul Ajar
8. Analisis SKM (Skor Kompetensi Minimal)

Disusun oleh:

Nama Guru : Muhamad Saefullah, S.Kom


Kelas : XI TJKT Industri & Reguler
Mata Pelajaran : Adm Infrastruktur Jaringan

YAYASAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM ASSALAFIYAH

SMK AS-SALAFIYAH
Jl.Kisabalanang Bodesari Kec.Plumbon Kab.Cirebon Kode Pos 45155 Telp.(0231) 324 372
E-mail : smksalafiyahplumbon71@gmail.com
LEMBAR PENGESAHAN

Plumbon, 17 Juli 2023

Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Sufinah Mawaddah, S.Pd.I Muhamad Saefullah, S.Kom

Mengetahui,

Kepala SMK As-Salafiyah

Drs. H. Asep Kosta Jaya N., M.Si


RINCIAN MINGGU EFEKTIF
SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2023/2024

1. Jumlah Minggu dalam Satu Semester

Minggu
No Nama Bulan Jumlah Minggu Keterangan
Tidak Efektif Efektif
1 Juli 2023 2 1 1 -
2 Agustus 5 0 5 -
3 September 4 0 4 -
4 Oktober 4 1 3 -
5 November 5 0 5 -
6 Desember 4 3 1 -
Jumlah 24 5 19

2. Minggu Tidak Efektif

No Uraian Kegiatan Jumlah (Minggu) Keterangan


1 Pengenalan Lingkungan Sekolah 1 Juli, Minggu ke - 1
2 Penilaian Tengah Semester 1 1 Oktober, Minggu ke-1
3 Penialain Akhir Semester Ganjil 1 Desember, Minggu ke-1
4 Pengolahan dan Pembagian Rapor 1 Desember, Minggu ke-3
5 Libur Semester 1 TP 2023/2024 2 Desember, Minggu ke-3 dan 4
Jumlah 6

PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Banyaknya Minggu Semester Ganjil

Minggu Tidak
Jumlah Minggu Efektif Keterangan
No Bulan Efektif
Minggu
X XI XII X XI XII
1 Juli 2 1 1 1 1 1 1 MPLS, Kepramukaan
Penilaian Asesmen
2 Agustus 5 4 4 4 1 1 1
Nasional SMK
3 September 4 4 4 4 0 0 0
4 Oktober 4 3 3 3 1 1 1 PTS Ganjil
5 November 5 5 5 5 0 0 0
PAS Ganjil, Libur
6 Desember 4 1 1 1 3 3 3
Semester
Jumlah 24 18 18 18 6 6 6

• Banyaknya Minggu Efektif Kelas X = 18 Minggu


• Banyaknya Minggu Efektif Kelas XI = 18 Minggu
• Banyaknya Minggu Efektif Kelas XII = 18 Minggu
• Banyaknya jam pelajaran yang efektif Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Tingkat XI
= 18 Minggu X 2 Jam pelajaran = 36 Jam Pelajaran
RINCIAN MINGGU EFEKTIF
SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2023/2024

3. Jumlah Minggu dalam Satu Semester

Minggu
No Nama Bulan Jumlah Minggu Keterangan
Tidak Efektif Efektif
1 Januari 2024 5 0 5 -
2 Februari 5 0 5 -
3 Maret 4 2 2 -
4 April 4 2 2 -
5 Mei 5 0 5 -
6 Juni 4 4 0 -
Jumlah 27 8 19

4. Minggu Tidak Efektif

No Uraian Kegiatan Jumlah (Minggu) Keterangan


1 Penilaian Tengah Semester 2 1 Maret, Minggu ke - 1
2 Libur Permulaan Puasa 1 Maret, Minggu ke - 2
3 Idul Fitri 1445 H 2 April, Minggu ke 1 – 2
4 Penialain Akhir Tahun 1 Juni, Minggu ke - 1
5 Persiapan dan Pembagian Rapor 1 Juni, Minggu ke – 2
6 Libur Semester 2 TP 2023/2024 2 Juni, Minggu ke - 4
Jumlah 8
PROGRAM TAHUNAN (PROTA)
SMK AS-SALAFIYAH
Nama Sekolah : SMK AS-SALAFIYAH Kelas/Program : XI/ TKJ
Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan Tahun Pelajaran : 2023/2024

Alokasi
Semester Kompetensi Dasar Ket
Waktu

3.1 Mengevaluasi VLAN pada jaringan


36 x 25'
4.1 Mengkonfigurasi VLAN

3.2 Menganalisis permasalahan VLAN


36 x 25'
4.2. Melakukan perbaikan konfigurasi VLAN

3.3 Memahami proses routing


GANJIL 18 x 25'
4.3. Mengkaji jenis - jenis routing

3.4 Mengevaluasi routing statis


36 x 25'
4.4. Mengkonfigurasi routing statis

3.5 Menganalisis permasalahan routing statis


45 x 25'
4.5. Memperbaiki konfigurasi routing statis

3.6 Mengevaluasi routing dinamis


36 x 25'
4.6. Mengkonfigurasi routing dinamis

3.7. Mengevaluasi permasalahan routing dinamis


36 x 25'

4.7. Memperbaiki konfigurasi routing dinamis


GENAP
3.8 Mengevaluasi firewall jaringan
36 x 25'

4.8. Mengkonfigurasi firewall jaringan

3.9 Menganalisis permaslaahan firewall


18 x 25'

4.9. Memperbaiki konfigurasi firewall

Plumbon, Juli 2023


Kepala SMK As-Salafiyah Guru Mata Pelajaran

Drs. H. Asep Kosta Jaya, N.,M.Si Muhamad Saefullah, S.Kom


PROGRAM SEMESTER GANJIL

Nama Sekolah : SMK AS-SALAFIYAH Kelas/Program : XI/ TJKT


Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan Tahun Pelajaran : 2023 - 2024

Alokasi Juli Agust Sept Okt Nov Des


KOMPETENSI DASAR
Waktu 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

3.1 Mengevaluasi VLAN pada jaringan


36x 25'
4.1 Mengkonfigurasi VLAN

PENILAIAN TENGAH SEMESTER


3.2 Menganalisis permasalahan VLAN
36 x 25'
4.2. Melakukan perbaikan konfigurasi VLAN

LIBUR SEMESTER
3.3 Memahami proses routing
18 x 25'

PAS
4.3. Mengkaji jenis - jenis routing
3.4 Mengevaluasi routing statis
36 x 25'
4.4. Mengkonfigurasi routing statis
3.5 Menganalisis permasalahan routing statis
45 x 25'
4.5. Memperbaiki konfigurasi routing statis

Ulangan Harian

Plumbon, Juli 2023

Kepala SMK As-Salafiyah Guru Mata Pelajaran

Drs. H. Asep Kosta Jaya, N.,M.Si Muhamad Saefullah, S.Kom


PROGRAM SEMESTER GENAP

Nama Sekolah : SMK AS-SALAFIYAH Kelas/Program : XI/ TKJ


Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan Tahun Pelajaran : 2023/2024

Alokasi Januari Februari Maret April Mei Juni


KOMPETENSI DASAR
Waktu 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4

3.6 Mengevaluasi routing dinamis


18x 25'
4.6. Mengkonfigurasi routing dinamis
3.7. Mengevaluasi permasalahan routing dinamis
18x 25'
4.7. Memperbaiki konfigurasi routing dinamis
3.8 Mengevaluasi firewall jaringan
18x 25'
4.8. Mengkonfigurasi firewall jaringan

3.9 Menganalisis permaslaahan firewall


18 x 25'
4.9. Memperbaiki konfigurasi firewall

Ulangan Harian

Plumbon, Juli 2023

Kepala SMK As-Salafiyah Guru Mata Pelajaran

Drs. H. Asep Kosta Jaya, N.,M.Si Muhamad Saefullah, S.Kom


Alur Tujuan Pembelajaran
Konsentrasi Keahlian Teknik Jaringan Komputer dan
Telekomunikasi

Bidang Keahlian : Teknologi Informasi

Program Keahlian : Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi


Mata Pelajaran : Teknik Komputer dan Jaringan

Fase : F

Nama Penyusun : Muhamad Saefullah, S.Kom

Instansi : SMK As-Salafiyah Plumbon


Perencanaan Jaringan Instalasi VoIP

1.1 Memahami kebutuhan teknis pengguna dan peralatan jaringan 2.3 Menerapkan instalasi dan konfigurasi layanan Voice over IP (VoIP)
dengan teknologi yang sesuai
1.2 Memahami perancangan topologi jaringan
1.3 Memahami perancangan pengalamatan jaringan Instalasi Kabel Fiber Optic
Pemasangan Perangkat Jaringan 2.4 Menerapkan instalasi jaringan fiber optik
2.5 Memahami perbaikan jaringan fiber optik
4.1 Menerapkan pemasangan perangkat jaringan ke dalam sistem jaringan
4.2 Menerapkan penggantian perangkat jaringan sesuai dengan kebutuhan
Manajemen Bandwidth dan Load Balancing
Instalasi Jaringan Kabel dan Nirkabel 4.10 Memahami konfigurasi dan pengujian manajemen bandwidth
4.11 Memahami konfigurasi dan pengujian load balancing
2.1 Menerapkan instalasi jaringan kabel dan nirkabel
2.2 Menerapkan perawatan dan perbaikan jaringan kabel dan nirkabel
Instalasi dan Kofigurasi Server Hosting
Manajemen Jaringan
5.2 Menerapkan instalasi, konfigurasi dan pengujian layanan server
4.3 Menerapkan konfigurasi dan pengujian VLAN (Control Panel Hosting, Share Hosting Server, Dedicated Hosting
4.4 Menerapkan konfigurasi routing
Server, Virtual Private Server, VPN server, sistem kontrol dan
4.5 Memahami permasalahan dan perbaikan konfigurasi routing statis dan
routing dinamis monitoring)

4.6 Menerapkan konfigurasi NAT Keamanan Jaringan


4.7 Memahami permasalahan internet gateway dan perbaikan konfigurasi
NAT 3.1 Memahami kemungkinan potensi ancaman dan serangan terhadap
4.8 Menerapkan konfigurasi proxy server keamanan jaringan
4.9 Memahami permasalahan dan perbaikan konfigurasi proxy server 3.2 Memahami sistem keamanan jaringan yang diperlukan
3.3 Memahami langkah-langkah penguatan host (Host Hardening)
Administrasi Server 3.4 Memahami cara membangun Server DMZ
3.5 Memahami pengujian keamanan jaringan, host dan server
5.1 Menerapkan instalasi, konfigurasi dan pengujian layanan server 3.6 Memahami fungsi dan cara kerja server autentikasi
(remote, 3.7 Memahami sistem pendeteksi dan penahan ancaman serangan yang masuk
ke jaringan (Snort)
Keterangan : 3.8 Memahami tata cara pengamanan komunikasi data menggunakan teknik
kriptografi
• Tahapan merupakan kumpulan lingkup materi
• Urutan dapat diubah dengan urutan berbeda berdasar kondisi sekolah masing-
masing
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
FASE F

ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN


Administrasi Pada akhir fase F, peserta didik 4.1 Menerapkan pemasangan perangkat Pemasangan Perangkat Jaringan
Infrastruktur mampu memasang perangkat jaringan ke dalam sistem jaringan 4.1 Menerapkan pemasangan perangkat jaringan ke
Jaringan jaringan ke dalam sistem jaringan, 4.2 Menerapkan penggantian perangkat dalam sistem jaringan
mengganti perangkat jaringan sesuai jaringan sesuai dengan kebutuhan 4.2 Menerapkan penggantian perangkat jaringan
dengan kebutuhan, menjelaskan 4.3 Menerapkan konfigurasi dan pengujian sesuai dengan kebutuhan
konsep VLAN, mengkonfigurasi dan VLAN Manajemen Jaringan
menguji VLAN, memahami proses 4.4 Menerapkan konfigurasi routing 4.3 Menerapkan konfigurasi dan pengujian VLAN
routing dan jenis-jenis routing, 4.5 Memahami permasalahan dan perbaikan 4.4 Menerapkan konfigurasi routing
mengkonfigurasi, menganalisis konfigurasi routing statis dan routing 4.5 Memahami permasalahan dan perbaikan
permasalahan dan memperbaiki Dinamis konfigurasi routing statis dan routing dinamis
konfigurasi routing statis dan routing 4.6 Menerapkan konfigurasi NAT 4.6 Menerapkan konfigurasi NAT
dinamis, mengkonfigurasi NAT, 4.7 Memahami permasalahan internet 4.7 Memahami permasalahan internet gateway dan
menganalisis permasalahan internet gateway dan perbaikan konfigurasi perbaikan konfigurasi NAT
gateway dan memperbaiki NAT 4.8 Menerapkan konfigurasi proxy server
konfigurasi NAT, mengkonfigurasi, 4.8 Menerapkan konfigurasi proxy server 4.9 Memahami permasalahan dan perbaikan
menganalisis permasalahan dan 4.9 Memahami permasalahan dan konfigurasi proxy server
memperbaiki konfigurasi proxy Manajemen Bandwidth dan Load Balancing
perbaikan konfigurasi proxy server
server, manajemen bandwidth dan
4.10 Memahami konfigurasi dan pengujian 4.10 Memahami konfigurasi dan pengujian
load balancing
manajemen bandwidth manajemen bandwidth
4.11 Memahami konfigurasi dan pengujian 4.11 Memahami konfigurasi dan pengujian load
load balancing balancing
MODUL AJAR

A. Identitas Modul
Institusi
: SMK As-Salafiyah Plumbon
Prog. Keahlian : Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi
Kons. Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Elemen : Pemasangan dan Konfigurasi Perangkat Jaringan
: Pada akhir fase F, peserta didik mampu memasang
perangkat
jaringan ke dalam system jaringan sesuai dengan
kebutuhan,
menjelaskan konsep VLAN, mengkonfigurasi dan menguji
VLAN, memahami proses routing dan jenis-jenis routing,
Capaian mengkonfigurasi, menganalisis permasalahan dan
Pembelajaran memperbaiki konfigurasi routing statis dan routing dinamis,
mengkonfigurasi NAT, menganalisis permasalahan internet
gateway dan memperbaiki konfigurasi NAT,
mengkonfigurasi,
menganalisis permasalahan dan memperbaiki proxy
server,
manajemen bandwidth dan load balancing
Konteks Materi : Dynamic Routing menggunakan protokol OSPF
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XI TJKT / Ganjil
Alokasi Waktu : 5 JP x 25 Menit
Penyusun : Muhamad Saefullah, S.Kom

B. Kompetensi Awal
❖ Peserta didik mampu memahami konsep Dynamic Routing
❖ Peserta didik mampu memahami konsep Dynamic Routing menggunakan
Protocol RIP

C. Profil Pelajar Pancasila


Karakter Profil Pelajar Pancasila
➢ Kreatif
➢ Bernalar Kritis
➢ Mandiri
D. Materi Pembelajaran
➢ Konsep Dynamic Routing menggunakan protokol OSPF
➢ POS instalasi, konfigurasi, dan pengujian konfigurasi Dynamic Routing
menggunakan protokol OSPF
E. Sarana, Prasarana dan Media
Sarana PC AIO
Prasarana Laboratorium Administrasi Infrastruktur Jaringan
Media/Bahan LCD Projector, Internet, perangkat lunak simulasi jaringan Cisco
Packet Tracer, Google Class Room, Kahoot, Google
Formulir, Canva, Youtube, LKPD
F. Target Peserta Didik
Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami
materi ajar
G. Pendekatan, Moda, dan Model
Pendekatan saintifik
Moda Tatap Muka (luring)
Model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) dengan menerapkan pendekatan

Saintifik, TPACK, HOTS, 4 C’S, Budaya Kerja

H. Metode Pembelajaran
Metode Diskusi Metode
Tanya Jawab Metode
Praktik Metode Presentasi
Penerapan
Pendekatan
Alokasi
Komponen Inti Saintifik, TPACK,
Waktu
HOTS, 4 C’S
& Budaya Kerja
I. Tujuan Pembelajaran
1. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar,
peserta didik mampu menjelaskan konsep
Dynamic Routing menggunakan protokol
OSPF dan mengerjakan soal terkait di LP
Pengetahuan minimal nilai nilai sama dengan
KKTP
2. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar,
peserta didik mampu menganalisis
implementasi konsep Dynamic Routing
menggunakan protokol OSPF dan mengerjakan
soal terkait di LP Pengetahuan minimal nilai
sama dengan KKTP
3. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar,
peserta didik mampu merancang topologi
jaringan Dynamic Routing menggunakan
protokol OSPF dan mengerjakan soal terkait di
LP Pengetahuan minimal nilai sama dengan
KKTP
4. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar,
peserta didik mampu menyusun daftar
kebutuhan peralatan dan bahan untuk
membangun topologi jaringan Dynamic
Routing menggunakan protokol OSPF dan
mengerjakan soal terkait di LP Pengetahuan
minimal nilai sama dengan KKTP
5. Melalui praktik, di laboratorium AIJ peserta
didik mampu memasang kabel dan perangkat
jaringan Dynamic Routing menggunakan
protokol OSPF dan mengerjakan LP Unjuk
Kerja minimal nilai dinyatakan nilai sama
dengan KKTP
6. Melalui praktik, di laboratorium AIJ peserta
didik mampu mengkonfigurasi perangkat
komputer dan perangkat jaringan Dynamic
Routing menggunakan protokol OSPF dengan
teliti dan mengerjakan LP Unjuk Kerja minimal
nilai nilai sama dengan KKTP
7. Melalui praktik, di laboratorium AIJ Peserta
didik mampu menguji konfigurasi perangkat
komputer dan perangkat jaringan Dynamic
Routing menggunakan protokol OSPF dengan
cermat dan mengerjakan LP Unjuk Kerja
minimal nilai nilai sama dengan KKTP

J. Pemahaman bermakna
Peserta didik mampu mengimplementasikan konsep
Dynamic Routing menggunakan protokol OSPF
ketika bekerja
K. Pertanyaan Pemantik
1. Apakah ada perbedaan antara Dynamic
Routing RIP dengan Dynamic Routing OSPF?
2. Jika berada di DUDI, silakan analisa
bagaimana implementasi konsep Dynamic
Routing menggunakan protokol OSPF?

L. Kegiatan Pembelajaran
Pendahuluan
1. Guru menyapa peserta didik dan mengucapkan
salam
2. Guru dan Peserta didik berdoa yang dipimpin
satu orang dari peserta didik Religius 15 menit
3. Guru melakukan presensi kehadiran,
memeriksa kerapian seragam dan kebersihan
laboratorium
4. Guru memastikan kesiapan fisik dan mental
peserta didik sebelum memulai pelajaran
5. Guru menjelaskan Tujuan Pembelajaran dan TPACK
45 menit
memberi motivasi dengan menceritakan job
description profesi junior network
administrator dalam konteks materi
Apersepsi TPACK
6. Guru melaksanakan asesmen awal diagnostik
kognitif dengan mengisi isian Kahoot
(https://kahoot.it/) untuk menguji kompetensi
awal
7. Guru menindaklanjuti dengan penguatan materi
di kompetensi awal jika hasil asesmen
diganostik kognitif terdapat siswa yang belum
memahami materi prasyarat pada materi routing
dinamis menggunakan protocol OSPF
8. Guru menayangkan vidio dari platform Youtube
yang berisi penjelasan konsep dan POS
instalasi, konfigurasi dan pengujian konfigurasi
Dynamic Routing
(https://www.youtube.com/watch?v=oaNt8Jdp
vlM) menggunakan protocol OSPF Mengamati
9. Peserta didik mengamati tayangan vidio
tersebut Menanya,
10. Guru dan peserta didik berdiskusi dan tanya Komunikasi,
jawab terkait pemahaman konsep dan POS Berpikir Kritis 2 Jam 15
pemasangan, konfigurasi, dan pengujian Menit
konfigurasi materi Dynamic Routing
menggunakan protocol OSPF Mandiri
11. Peserta didik mencoba latihan konfigurasi
routing dinamis menggunakan protocol OSPF
12. Guru membagikan LKPD dan menyampaikan
kepada peserta didik untuk mengerjakan LP
Pengetahuan
13. Guru membentuk kelompok belajar yang terdiri
dari 5 orang peserta didik
Kegiatan Inti
Fase ke 1
14. Menentukan pertanyaan mendasar (start with
the essential question) terkait permasalahan
proyek
Guru menayangkan topologi unjuk kerja LP
Keterampilan / topologi proyek Komuikasi, Kreatif
Peserta didik menanyakan kembali terkait
proyek yang akan dikerjakan jika belum
jelas
Fase ke 2
15. Mendesain perencanaan proyek
Peserta didik mempersiapkan peralatan dan Kolaborasi, HOTS
bahan yang dibutuhkan pada saat
pelaksanaan proyek instalasi jaringan
Dynamic Routing menggunakan protokol
OSPF sesuai dengan topologi yang
diberikan
Peserta didik juga menerapkan K3LH dan
budaya kerja pada saat pengerjaan proyek Budaya Kerja
Fase ke 3
16. Menyusun jadwal (create e schedule)
pengerjaan proyek
Guru dan Peserta didik menyepakati jadwal
pelaksanaan pengerjaan proyek
Jadwal yang sudah di susun harus di pahami
bersama-sama dengan
tim/kelompok
Fase ke 4
17. Memonitoring peserta didik dan kemajuan
proyek (monitor the students and progres of the
project)
Selama proses pengerjaan proyek peserta
didik diperbolehkan mencari referensi Mengumpulkan
tambahan dari internet informasi
Seetelah informasi didapatkan dan di olah
Peserta didik mulai mengerjakan proyek, Mengasosiasi,
mulai dari memasang kabel dari perangkat Mandiri, HOTS,
komputer ke perangkat jaringan sesuai TPACK,
dengan topologi pada aplikasi cisco packet
tracer
Peserta didik mengkonfigurasi perangkat
komputer dan perangkat jaringan pada HOTS
aplikasi cisco packet tracer
Peserta didik mem-backup konfigurasi
perangkat jaringan pada aplikasi notepad HOTS
Selama kegiatan pengerjaan proyek Guru
memonitoring kemajuan pengerjaan proyek
Fase ke 5
18. Peserta didik menguji hasil (access the
outcome) pengerjaan proyek
Peserta didik menguji konfigurasi perangkat
komputer dan perangkat perangkat jaringan Berpikiri Kritis
Apabila pengujian belum berhasil, peserta
didik kembali memeriksa konfigurasi pada
perangkat komputer dan perangkat jaringan HOTS
Peserta didik menyiapkan laporan hasil
pengerjaan proyek untuk di presentasikan
Peserta didik mempresentasikan hasil
pengujian
Fase ke 6 Mengomunikasikan
19. Peserta didik mengevaluasi pengalaman
(evaluate the experience) dalam pengerjaan
proyek
Selama pengerjaan proyek peserta didik
mengevaluasi pengalaman untuk kemudian
menjadi catatan dan bahan evaluasi ke 30 menit
depannya
Guru memberikan kesempatan remedial
kepada peserta didik yang belum berhasil
dalam pengerjaan proyek dan yang
mendapat nilai belum kompeten
Peserta didik yang dinyatakan cukup
kompeten juga diberikan kesempatan untuk
memperbaiki nilai
Penutup
20. Peserta didik merefleksi kegiatan pembelajaran
secara mandiri dengan mengisi isian refleksi
pada platform Google Form
(https://forms.gle/3KLhcA17jdkRQN64A)
21. Guru dan peserta didik mengakhiri kegiatan
pembelajaran dengan menyimpulkan, Religius
mengevaluasi dan merefleksi proses kegiatan
pembelajaran
22. Guru menindaklanjuti hasil evaluasi dan
refleksi proses kegiatan pembelajaran
23. Guru menjelaskan konteks materi yang akan
dipelajari pada pertemuan selanjutnya
24. Guru dan peserta didik menutup kegiatan
pembelajaran dengan berdoa

Lampiran
25. Lampiran LKPD
26. Lampiran bahan bacaan guru dan peserta didik
1) Sutrisno. 2016. SMK/MAK Kelas XI Administrasi Infrastruktur Jaringan 2013 Revisi
2017 C3. Jakarta: Bumi Aksara
2) Patwiyanto, S.Kom., Sri Wahyuni S.Kom., Sumari Agus Prasetyo, S.Kom. 2018.
Administrasi Infrastruktur Jaringan Kompetensi Keahlian: Teknik Komputer dan
Jaringan SMK/MAK Kelas XI. Jogjakarta: Andi Offset
3) Andi Novianto. 2017. Administrasi Infrastruktur Jaringan untuk Kelas XI.
Jakarta: Erlangga
27. Lampiran glosarium
28. Lampiran daftar pustaka
https://blog.unnes.ac.id/atikaisma/2016/02/25/routing-dan-protokol-routing/.
Diakses pada tanggal 01 Nopember 2022, pukul 20.08 WIB
https://idmetafora.com/news/read/1717/Mengenal-Pengertian-OSPF-Cara-Kerja-
Dan-Karakteristik-dari-OSPF.html. Diakses pada tanggal 01 Nopember 200, Pukul
20.36 WIB
https://www.dewaweb.com/blog/perbedaan-routing-statis-dan-dinamis/. Diakses
pada tanggal 01 Nopember 2022, pukul 21.08 WIB
A. Topologi dan Konfigurasi Routing Dinamis Menggunakan Protokol OSPF

RouterA(config)#router ospf 1

RouterA(config-router)#network 192.168.10.0 255.255.255.0 area 1

RouterA(config-router)#network 192.168.1.0 255.255.255.0 area 1

RouterA(config-router)#network 192.168.2.0 255.255.255.0 area 1 RouterA(config-


router)#log-adjacency

RouterA(config-router)#end

RouterB(config)#router ospf 1

RouterB(config-router)#network 192.168.20.0 255.255.255.0 area 1

RouterB(config-router)#network 192.168.1.0 255.255.255.0 area 1

RouterB(config-router)#network 192.168.4.0 255.255.255.0 area 1 RouterB(config-


router)#log-adjacency
RouterB(config-router)#end

RouterC(config)#router ospf 1

RouterC(config-router)#network 192.168.30.0 255.255.255.0 area 1

RouterC(config-router)#network 192.168.2.0 255.255.255.0 area 1

RouterC(config-router)#network 192.168.3.0 255.255.255.0 area 1


RouterC(config-router)#log-adjacency
RouterC(config-router)#end

RouterD(config)#router ospf 1

RouterD(config-router)#network 192.168.40.0 255.255.255.0 area 1

RouterD(config-router)#network 192.168.3.0 255.255.255.0 area 1

RouterD(config-router)#network 192.168.4.0 255.255.255.0 area 1 RouterD(config-


router)#log-adjacency
RouterD(config-router)#end
Lembar Kerja Peserta Didik

(LKPD)
Lembar Penilai Pengetahuan

Kisi-kisi Soal
Tujuan Pembelajaran Materi Indikator No Soal
Peserta didik dapat
menjelaskan konsep
Dynamic Routing 1
menggunakan protokol
OSPF
Peserta didik dapat
mengimplementasi konsep
Dynamic Routing 2
menggunakan protokol
OSPF
Peserta didik dapat
merancang topologi
Dynamic Routing 3
menggunakan protokol
Konsep OSPF
Menjelaskan konsep Dynamic
Peserta didik dapat
Dynamic Routing Routing
menyusun kebutuhan
menggunakan protokol menggunakan
peralatan dan bahan
OSPF protokol 4
Dynamic Routing
OSPF
menggunakan protokol
OSPF
Peserta didik dapat
menginstalasi Dynamic
5
Routing menggunakan
protokol OSPF
Peserta didik dapat
mengkonfigurasi Dynamic
6
Routing menggunakan
protokol OSPF
Peserta didik dapat menguji
Dynamic Routing
7
menggunakan protokol
OSPF
Rubrik Penilaian

Jenis
Rubrik Penilaian Skor
Soal
Soal nomor 1
• Jawaban benar dan ada pengembangan (skor 10)
Uraian 10
• Jawaban benar tidak ada pengembangan (skor 3)
• Jawaban salah (0)
Soal nomor 2
• Jawaban benar dan ada pengembangan (skor 10)
Uraian 10
• Jawaban benar tidak ada pengembangan (skor 3)
• Jawaban salah (0)
Soal nomor 3
• Jawaban benar dan ada pengembangan (skor 10)
Uraian 10
• Jawaban benar tidak ada pengembangan (skor 3)
• Jawaban salah (0)
Soal nomor 4
• Jawaban benar dan ada pengembangan (skor 10)
Uraian 10
• Jawaban benar tidak ada pengembangan (skor 3)
• Jawaban salah (0)
Soal nomor 5
• Jawaban benar (20) Uraian 20
• Jawaban salah (0)
Soal nomor 6
• Jawaban benar (20) Uraian 20
• Jawaban salah (0)
Soal nomor 7
• Jawaban benar (20) Uraian 20
• Jawaban salah (0)
Maksimal Skor 100

Nilai Pengetahuan = Akumulasi Skor


Instrumen Penilaian Pengetahuan

Nama Peserta Didik : …….………………………………….………………………….


Kelas : …….………………………………….………………………….
Tanggal : …….………………………………….………………………….

Tugas Individu
Kerjakan tugas berikut untuk menguji pemahaman konsep Dynamic Routing menggunakan
protokol OSPF

1. Jelaskan apa yang peserta didik pahami tentang Dynamic Routing menggunakan
protokol OSPF?
Jawaban :
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………

2. Silakan analisa implementasi konsep Dynamic Routing menggunakan protokol OSPF?


Jawaban :
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………

3. Dalam sebuah logical topology jaringan terdapat 3 buah router dan jaringan LAN yang
harus dihubungkan. Jaringan LAN tersebut memiliki perbedaan segmen, sehingga harus
menggunakan perangkat jaringan Router yang mendukung protocol OSPF supaya
jaringan LAN tersebut bisa mengirim packet data satu sama lain. Silakan ananda rancang
topologinya sesuai dengan kondisi jaringan LAN tersebut?
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
4. Dari topologi soal nomor tiga , silakan ananda buat table kebutuhan peralatan dan bahan
yang diperlukan untuk membangun jaringan LAN tersebut?
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………

5. Masih merujuk soal nomor tiga, silakan ananda instalasi jaringan LAN-nya dalam
bentuk topologi?
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………

6. Masih merujuk soal nomor tiga, silakan ananda buat script konfigurasi router?
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………

7. Masih merujuk soal nomor tiga, silakan ananda tulis script pengujian konfigurasinya?
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………
………………………………….………………………………….………………………

NILAI PARAF
Instrumen Penilaian Aspek Keterampilan

Nama Kelompok : …….………………………………….………………………….

Nama Peserta Didik: …….………………………………….………………………….

Kelas : …….………………………………….………………………….

Tanggal : …….………………………………….………………………….

Kompeten
Ya
Belum Cukup Baik Sanga t
No Komponen/Sub Komponen Catatan
Baik

0 1 2 3

1 2 3 4 5 6 7

I Persiapan
Menyiapkan peralatan dan bahan
1.1

Menerapkan K3LH dan


1.2
Budaya Kerja

Skor Komponen

Skor Maksimum 6

II Proses
Kompeten
Ya
Belum Cukup Baik Sanga t
No Komponen/Sub Komponen Catatan
Baik

0 1 2 3

1 2 3 4 5 6 7
Menghubungkan end device dan
2.1 network device menggunakan media
kabel

Mengkonfigurasi IP Address pada


2.2
end device

Mengkonfigurasi Dynamic
2.3
Routing pada network device

Skor Komponen

Skor Maksimum 9

III Hasil
Menguji konfigurasi
3.1
perangkat komputer

Menguji konfigurasi
3.2
perangkat jaringan

Skor Komponen

Skor Maksimum 6

IV Sikap Kerja
Kompeten
Ya
Belum Cukup Baik Sanga t
No Komponen/Sub Komponen Catatan
Baik

0 1 2 3

1 2 3 4 5 6 7
Teliti

Rapi

Cekatan

Terampil

Skor Komponen

Skor Maksimum 12

V Waktu
Waktu Penyelesaian

Skor Komponen

Skor Maksimum 3

Keterangan :

• Capaian kompetensi peserta uji per Sub Komponen dituliskan dalam bentuk ceklis (√) atau skor 0, 1, 2, atau 3
• Peserta uji dapat diberi kesempatan untuk mengulang
Perhitungan Nilai Praktik (NP):

Persentase Bobot Komponen Penilaian Nilai Praktik(NP)

Persiapan Proses Hasil Sikap Waktu ∑ NK


Kerja
Skor Perolehan

Skor Maksimal 6 9 6 12 3

Bobot 5% 40 % 30 % 10 % 15 %

NK

Keterangan:

• Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian


• Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian
• Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besar persentase dari setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik
kompetensi keahlian. Total bobot untuk komponen penilaian adalah 100.
• NK = Nilai Komponen merupakan skor perolehan dibagi dengan skor maksimal dan dikalikan dengan bobot.

• NP = Nilai Praktik merupakan penjumlahan dari NK


Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, sikap kerja, hasil, dan waktu) disesuaikan dengan karakter program keahlian
Lembar Kerja Peserta Didik

(LKPD)
Lembar Penilaian P5
Rubrik Penilaian dan Instrumen Penilaian

Nama Peserta Kreatif Berpikir Kritis Mandiri Nilai Akhir (Modus)


No Didik/
Kelompok 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

4.

Keterangan:

BP = jika empat indikator terlihat.


B = jika tiga indikator terlihat.
MB = jika dua indikator terlihat
BB = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap:

Kreatif
1. Memiliki rasa ingin tahu tinggi
2. Berwawasan masa depan dan penuh imajinasi
3. Mampu memproduksi gagasan-gagasan baru
4. Memampu menemukan masalah dan memecahkan masalah
Berpikir Kritis
1. Menanyakan dan menjawab pertanyaan
2. Mencari cara-cara yang dapat dipakai untuk mengatasi masalah-masalah
3. Berusaha mendapatkan informasi sebanyak mungkin dari sumber lain
4. Berpikir terbuka, yaitu berbicara secara kongkret
Mandiri
1. Percaya diri
2. Mampu bekerja sendiri maupun kelompok
3. Menguasai keahlian dan keterampilan sesuai dengan pekerjaan
4. Menghargai waktu dan tanggung jawab
Kategori nilai P5:

Berkembang Pesat : apabila memperoleh nilai akhir 4


Berkembang : apabila memperoleh nilai akhir 3
Mulai Berkembang : apabila memperoleh nilai akhir 2
Belum Berkembang : apabila memperoleh nilai akhir 1
Lembar Kerja Peserta Didik

(LKPD)

Nama Kelompok : Kelompok

Nama Peserta Didik : 1.


2.
3.
4.
5.

Kelas : XI TJKT

Screenshot Konfigurasi dan Pengujian


No Script Konfigurasi dan Pengujian

Kendala : Semua berjalan lancar tanpa ada konfigurasi yang invalid


Evaluasi : Mendalami lagi topologi real
Dikerjakan pada tanggal :
Dikumpulkan pada tanggal :

Anda mungkin juga menyukai