Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN PENGGUNAAN E-LEARNING

Halo v-people! Selamat bergabung di Vinilon Group. Sebagai langkah pertama sebagai
v-people, Anda perlu mengikuti serangkaian online course sebelum hari pertama Anda
masuk. Ada 3 online course yang perlu anda ikuti, yaitu: Profil Perusahaan, Kode Etik, dan
5R.

Prosedur pengerjaan course e-learning:

1. Selesaikan setiap course sebelum peserta masuk di hari pertama kerja dengan
urutan; Profil Perusahaan, Kode Etik, lalu 5R
2. Hari pertama kerja, peserta akan mereview bahasan ketiga course tersebut dengan
kerangka pembelajaran yang sudah disiapkan.
3. Peserta yang tidak lulus memenuhi standar nilai pembelajaran, maka akan diminta
untuk membuat tugas tambahan.

Sebelum memulai, Anda harus mempunyai akun terlebih dulu. Ikuti langkah-langkah berikut
untuk membuat akun vinilon learning.
Buat akun Vinilon Learning.
1. Buka browser, lalu masukkan link www.vinilonlearning.com
2. Setelah masuk ke halaman depan, klik login
3. Klik create new account
4. Lengkapi data - data yang diperlukan, kemudian klik tombol create my account
5. Klik continue untuk melanjutkan proses pendaftaran
6. Cek email yang telah Anda daftarkan secara berkala untuk mendapatkan email
account confirmation
7. Klik link yang ada pada isi email account confirmation
8. Klik continue
9. Akun Anda telah aktif

Setelah berhasil mendaftar, Anda harus melakukan verifikasi akun Anda ke admin e-learning
untuk dapat mengakses course. Ikuti langkah berikut untuk verifikasi akun:
1. Buka link www.vinilonlearning.com
2. Klik login
3. Masukkan username dan password
4. Klik tombol login
5. Setelah berhasil login, klik icon whatsapp yang ada pada bagian bawah website
6. Kirim pesan yang berisi: Username; Nama Lengkap; Departemen. (contoh:
Username: fatih.a; Nama Lengkap: Muhammad Fatih Abiyyu; Departemen:
Training)
7. Kemudian tunggu beberapa saat dan refresh web www.vinilonlearning.com
Anda dapat mengakses link berikut untuk melihat panduan pengerjaan course di
vinilonlearning.

Link Tutorial Moodle (video)


https://bit.ly/tutorialLMSMoodle

SCAN DISINI

Link Tutorial Moodle (pdf)


https://bit.ly/doctutorialLMSMoodle

SCAN DISINI

Contact Person:

0838-7018-6687 (Fatih – LnD at Head Office)


0856-9795-6215 (Risky – LnD at Pabrik Rvs & Vjs)

Anda mungkin juga menyukai