Anda di halaman 1dari 2

PERJANJIAN KERJASAMA

ANTARA
LEMBAGA PENDIDIKAN UPT SMPN 1 SRENGAT
KECAMATAN SRENGAT KABUPATEN BLITAR
Nomor: 660/282/409.10.675/2023
DENGAN
KOMANDAN SATKORYON BANSER
KECAMATAN SRENGAT KABUPATEN BLITAR
Nomor: ……………………………

Pada hari ini Senin tanggal 18 Juli tahun dua ribu dua puluh tiga, kami yang
bertanda tangan di bawah ini:

I Nama : SULISTIYONO, S.Pd., M.M


NIP : 196905151995121002
Pangkat : Pembina Tk 1 IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah

Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Lembaga Satuan Pendidikan
UPT SMPN 1 Srengat, yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA

II Nama : RIDWAN
Alamat : Kerjen Srengat Blitar
Jabatan : Komandan Satkoryon Banser Kec. Srengat

Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Komandan Satkoryon Banser
Kec. Srengat, yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk mengadakan kerjasama


dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan Sekolah Menengah Pertama
khususnya dari segi religiusitas dengan menyelenggarakan kegiatan keagamaan di
sekolah sebagaimana dituangkan dalam pasal-pasal berikut ini:

Pasal 1

PIHAK PERTAMA menyerahkan pelaksanaan program kegiatan keagamaan


untuk peserta didik UPT SMPN 1 Srengat khususnya yang beragama Islam
kepada PIHAK KEDUA
Pasal 2
TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN

(1) Program kegiatan keagamaan dilaksanakan di UPT SMPN 1 Srengat.


(2) Waktu pelaksanaan mengikuti jadwal dari UPT SMPN 1 Srengat.

Pasal 3
PENUTUP

Hal-hal lain yang belum tercantum dalam Perjanjian Kerjasama ini dapat diatur
lebih lanjut.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


Komandan Satkoryon Banser Kec. Srengat Kepala UPT SMPN 1 Srengat

RIDWAN SULISTIYONO, S.Pd., M.M


NIP. 196905151995121002

Anda mungkin juga menyukai