Anda di halaman 1dari 2

KONSELING SANITASI

Dinas No. Dokumen : KS.00/ Puskesmas


Kesehatan /01/PKM-BP Bukoposo
Mesuji /MSJ/2023
SOP
No. Revisi :2
Tanggal Terbit : 09 Januari 2023
Halaman :2
Ditetapkan Kepala
dr. Harizal Hasni
Puskesmas
NIP.198108072010011016
Bukoposo
A. Pengertian Klinik Sanitasi adalah upaya atau kegiatan yang
mengintegrasikan pelayanan kesehatanan promotif, preventif,
dan kuratif yang difokuskan pada penduduk yang beresiko tinggi
untuk mengatasi masalah penyakit berbasis lingkungan dan
masalah kesehatan lingkungan pemukiman yang dilaksanakan
oleh petugas puskesmas bersama masyarakat yang dapat
dilaksanakan secara pasif dan aktif di dalam dan luar gedung
puskesmas.

B. Tujuan  Tujuan Umum


a. Tercapainya mutu lingkungan hidup yang dapat menjamin
kesehatan masyarakat, dan pembangunan institusi yang
bagus, bersih, dan tersedianya fasilitas klinik sanitasi.

 Tujuan Khusus
a. Mampu melakukan pencegahan terhadap berbagai penyakit
akibat lingkungan
b. Dapat memberikan saran yang tepat kepada pasien sesuai
dengan masalah yang dihadapinya.

C. Kebijakan SK Kepala Puskesmas nomor: KS.00/027.1/PKM-BP/MSJ/2023


Tentang Jenis-Jenis Pelayanan Yang Ada Di Puskesmas
Bukoposo.
D.Referensi PerMenKes Nomor 13 Tahun 2015 Tentang Penyelenggaraan
Pelayanan Kesehatan Lingkungan Di Puskesmas

E. Alat dan 1. Buku dan alat tulis


Bahan 2. Kuisoner konseling sanitasi
3. Media informasi ( HP, Laptop)

F. Prosedur 1. Petugas menerima pasien rujukan dari BP dengan indikasi


penyakit tersebut berhubungan dengan lingkungan
2. Petugas mempelajari rekamedik pasien
3. Petugas melakukan penyuluhan sesuai dengan penyakit klien
4. Petugas merencanakan kunjungan rumah bila ditemukan
kondisi yang mengarah penyebaran penyakit lingkungan
5. Pencatatn dan pelaporan
6. Dokumentasi
G. Bagan Alir Petugas menerima pasien Petugas mempelajari
rujukan dari BP dengan rekam medis pasien
indikasi penyakit tersebut

Petugas melakukan penyuluhan sesuai dengan


penyakit klien

Petugas merencanakan kunjungan rumah bila


ditemukan kondisi yang mengarah penyebaran
penyakit lingkungan

Dukomentasi Pencatatan dan pelaporan

H.Hal-hal yang komunikasi dengan pasien harus proaktif


perlu
diperhatikan

I. Unit Terkait 1. BP umum


2. Ruang konsultasi

J. Dokumen 1. Laporan kegiatan


Terkait 2. Check list quisoner konseling sanitasi

K. Riwayat No Halaman Yang diubah Perubahan


Diberlakukan
Historis tgl
1 No. Dokumen KS.00/ 09 Januari
800/ /01/PKM- 2023
/SOP/PKM BP/MSJ/202
-BP/ /2016 3

2 Referensi PerMenKes 10 Januari


Nomor 13 2023
Tahun 2015
Tentang
Penyelenggara
an Pelayanan
Kesehatan
Lingkungan
Di Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai