Anda di halaman 1dari 13

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH DASAR NEGERI SELOTO TALIWANG
Jln. H A Saruji No. 01 Seloto Taliwang - KSB

SUMATIF TENGAH SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2023-2024

Mata Pelajaran : Numerasi


Hari / Tanggal :
Waktu : 07.30 – 09.00 Wita
Kelas / Semester : V (Lima)/I

1. Ayo kita cermati gambar di bawah ini.

Pasangkanlah angka-angka yang tepat di dalam setiap dan !

`
Menyusun Balok

Adik sedang bermain menyusun blok. Warna blok yang disusun adalah merah,
kuning, dan hijau. Susunan blok yang telah dibuat ditunjukkan pada gambar berikut.

2. Warna yang tepat untuk blok yang tidak diketahui adalah ….

Merah
Kuning
Hijau

Menata Barang di Meja Belajar


Kio menata barang-barangnya di meja belajar yang berada di kamarnya. Berikut
disajikan gambar meja belajar dan beberapa barang Kio.

3. Berdasarkan bentuk benda-benda yang ada di kamar Kio, pernyataan mana saja
yang benar?
Berilah tanda centang pada setiap jawaban yang benar!
Jawaban benar lebih dari satu.

Penghapus pensil berbentuk kubus.

Kardus di bawah meja belajar Kio berbentuk kubus.


Tempat pensil berbentuk balok.

4. Kio meletakkan beberapa barang di rak mejanya. Semua penggaris panjang dan
segitiga di rak 1. Jam di rak 2. Buku di rak 5. Tempat pensil di rak 6.
Tentukan Benar atau Salah untuk setiap pernyataan berikut!

Pernyataan Benar Salah


Rak penggaris berada di atas rak jam.
Rak buku berada di bawah rak tempat
pensil.

Mengantar Kue

Ibu meminta Ciko untuk mengantar kue.


Ciko akan mengantar kue ke rumah Vino, Ayu, dan Siska.
Rumah Vino berjarak 3 nomor ke kiri dari rumah Ciko.
Rumah Ayu berjarak 2 nomor ke arah kanan dari rumah Ciko.
Rumah Siska berjarak 1 nomor ke kiri dari rumah Ciko.
5. Rumah Ciko adalah rumah nomor 5.
Pasangkan nama dan nomor rumah yang tepat!

Nama Nomor Rumah


Vino 2
Ayu 3
Siska 4
6
7

1
6. Jarak antara rumah Ayu ke rumah Vino adalah nomor.

Hasil Panen

Ibu sedang panen hasil kebun. Ada berbagai jenis sayuran, umbi-umbian, dan
buah-buahan seperti pada gambar. Sebagian hasil panen tersebut akan diberikan
kepada tetangga.

7. Manakah kejadian yang tidak mungkin terjadi?

Ibu memberikan 2 jenis buah dan 1 umbi-umbian.


Ibu memberikan 5 jenis sayur dan 1 jenis buah.
Ibu memberikan 2 jenis buah dan 2 jenis sayuran.

Wahana di Taman Bermain

Ardan, Bagas, dan Cantika adalah 3 bersaudara.


Mereka pergi bersama ke Taman Bermain.
Mereka ingin naik berbagai wahana.
Namun beberapa wahana memiliki syarat.

Ardan berusia 19 tahun. Bagas berusia 10 tahun. Cantika berusia 8 tahun.


8. Bagi yang berusia di bawah 10 tahun harus ditemani keluarga.
Apa sajakah yang mungkin mereka lakukan?

Bagas naik wahana Kora-Kora sendirian.

Cantika naik wahana Alap-Alap bersama Ardan.


Bagas naik wahana Tornado sendirian.

VITAMIN A

Tahukan kamu?
Vitamin A sangat berguna bagi tubuh kita.
Vitamin A berguna untuk menjaga kesehatan mata.

9. Angka yang menempati tempat ratusan pada kandungan vitamin A dalam wortel
adalah ….

9
5
4

10. Vitamin A banyak terdapat pada sayur dan buah-buahan.


Berdasarkan informasi kandungan vitamin A tersebut,
tentukan benar atau salah untuk setiap pernyataan berikut!

Pernyataan Benar Salah


Kandungan vitamin A pada mangga lebih
rendah daripada wortel.
Kandungan vitamin A pada wortel lebih
tinggi daripada bayam.

11. Setengah gelas jus manga dan setengah gelas jus wortel dicampur di dalam satu
gelas besar.
Apakah vitamin A di dalam gelas besar itu lebih banyak dari setengah gelas jus
bayam? Mengapa?

Jawab : Masih Banyak Bayam, Alasananya Walaupun mangga dan wortel di tambah
hasilnya masih tinggi kadar vitamin A di bayam
Ibu Siti Penjual Milkshake

Ibu Siti adalah penjual milkshake.


Setiap hari dia menghabiskan banyak susu untuk membuat milkshake.
Banyak susu yang biasa digunakan ibu Siti sebagai berikut.

12. Ibu Siti mendapat pesanan minuman milkshake yang cukup banyak.
Rani akan membantunya menyiapkan bahan yang akan diolah.
Bantu Rani untuk memasangkan banyak karton susu dan cup sehingga memiliki ukuran isi
yang sama.

13. Ibu Siti kekurangan bahan susu untuk membuat pesanan.


Ibu Siti pergi ke toko untuk membelinya.
Tiba di toko, ternyata ada ukuran baru untuk susu.

Ibu Siti membeli susu dengan kemasan 1 galon dan 2 karton kecil.
Lalu ada pembeli lain yang membeli susu dengan kemasan 3 karton besar dan 2
karton kecil.

Siapakah yang membeli susu paling banyak, ibu Siti atau pembeli lain? Mengapa?

Jawab :
Katamino

Katamino adalah salah satu permainan asah otak


Permainan ini membantu pengembangan kemampuan spasial.
Permainan ini terbuat dari kayu.

Perhatikan bentuk dua susunan katamino berikut.

Susunan katamino A Susunan katamino B

14. Perhatikan gambar susunan katamino A!


Bentuk susunan katamino A akan diganti dengan susunan kubus.
Tentukan benar atau salah untuk setiap pernyataan berikut!

Pernyataan Benar Salah


Susunan katamino A dapat disusun dengan
menggunakan 10 kubus.
Susunan katamino A yang berwarna hijau dapat disusun
dengan menggunakan 6 kubus.

15. Susunan katamino B akan diganti dengan susunan balok dan kubus.
Ukuran balok sama dengan ukuran dua kubus seperti gambar berikut.

Berapa banyak balok maksimal yang dapat


digunakan untuk menyusun bentuk susunan
katamino B?

Jelaskan jawabanmu!

Jawab :
DONAT AMENA

Amena akan membawa kue donat untuk teman-temannya.


Teman-temannya adalah Dina, Rahmi, Andi dan Putra.
Ada empat macam toping donat yang dibawa Amena:

Berikut ini kue donat dibawa Amena.

16. Setiap anak makan satu donat.


Tentukan mungkin atau tidak mungkin kejadian berikut terjadi!
Klik kotak yang sesuai!

Kejadian Mungkin Tidak


Mungkin
Andi makan donat toping cokelat.
Rahmi makan donat toping pandan.

17. Amena dan teman-temannya habis memakan masing-masing satu donat.

Andi dan Putra makan donat toping gula.


Amena, Dila dan Rahmi makan donat toping stroberi.
Kemungkinan mana saja yang terjadi pada donat yang masih tersisa?
Jawaban benar lebih dari satu.

Donat toping cokelat sama banyak dengan donat toping gula.

Donat toping stroberi masih tersisa satu.


Donat toping meses lebih sedikit dari donat toping gula.
Membaca Peta

Posisi suatu tempat yang terdapat pada peta dapat diketahui dengan menghitung
kotak persegi.
Satu langkah adalah sejauh 1 kotak.
Dengan menggunakan arah langkah maju, belok kiri, dan belok kanan, kita dapat
mengetahui posisi suatu tempat

18. Joko berada di titik P menghadap ke arah rumah Tita.


Joko maju 3 langkah, kemudian belok kanan 6 langkah, dan belok kiri 4 langkah.
Di lokasi mana Joko berada sekarang ?

Perpustakaan
Kantor Pos
Rumah Ali
Taman
19. Suatu hari Bambang dan Anto sedang menuju ke sekolah.
Diketahui posisi dua orang itu sebagai berikut.

 Bambang berada di titik A menghadap ke arah Bank.


 Anto berada di titik X menghadap ke arah Sekolah.

Pilihlah benar atau salah terkait perjalanan berikut yang mereka harus lakukan untuk
sampai sekolah!

(Catatan: keduanya harus berhenti tepat di gerbang sekolah)

Pernyataan Benar Salah


Bambang maju 4 langkah, kemudian belok kiri 1 langkah.
Anto maju 12 langkah, kemudian belok kiri 2 langkah, dan
belok kanan 2 langkah.
20. Suatu hari, Andi sedang berdiri di depan masjid menghadap ke arah perpustakaan.
Kemudian dia melangkah ke kiri lalu belok kanan, dan kemudian berhenti sebelum
taman. Berikut ini mana saja yang mungkin sedang dituju Andi? Jawaban benar lebih
dari satu.
Rumah Tita

Danau
Rumah Ali
Hasil Pertanian Pak Anton

Pak Anton adalah seorang petani sukses yang memiliki banyak lahan pertanian.
Lahan pertanian milik Pak Anton ditanami padi, jagung, ubi kayu, dan kedelai.
Berikut tabel hasil pertanian Pak Anton.

21. Berdasarkan data tersebut, pernyataan mana saja yang benar?


Jawaban benar lebih dari satu.

Nilai tempat dari angka 5 pada data produksi padi adalah 10.000.

Angka yang menempati tempat ratusan dan puluhan dari data


produksi jagung adalah 5.
Angka yang menempati tempat ratusan pada data produksi padi
dan ubi kayu adalah 3.

22. Hasil panen kedelai akan dikemas dalam karung.


Satu karung dapat menampung 50 kg.
Banyak karung yang diperlukan adalah ….
(1 ton = 1.000kg

80
600
800
1500
Lampu Hias

Lampu adalah salah satu alat penerangan. Lampu ditemukan oleh Thomas Alva Edison
di Amerika. Awalnya, lampu memiliki bentuk seperti botol yang akan menyala apabila
terdapat aliran listrik. Seiring dengan perkembangan zaman kini lampu digunakan
sebagai hiasan. Lampu dibungkus kap pelindung berbagai bentuk seperti gambar.
23. Berdasarkan bentuknya, pasangkan bentuk-bentuk lampu hias yang sesuai dengan
ciri-cirinya!

Bentuk Lampu Ciri-Ciri


Lampu D Memiliki 3 sisi yang sama panjang.
Lampu E Mempunyai 3 bidang sisi yang disebut dengan
alas, tutup, dan selimut.
Lampu F
Memiliki 4 sisi dengan kedua sisinya sejajar
dan sama panjang.
Memiliki 6 bidang sisi berbentuk persegi.
Mempunyai 6 bidang sisi dengan 4 bidang sisi
berbentuk persegi panjang dan 2 bidang sisi
berbentuk berbentuk persegi serta sejajar.

24. Perhatikan lampu hias B!


Ada tiga jenis ukuran kap pelindung yang berbentuk persegi panjang untuk lampu
hias B.
Tiga jenis ukuran tersebut adalah lampu hias I, II, dan III.
Tentukan benar atau salah untuk pernyataan berikut ini tentang kap pelindung
bentuk persegi panjang yang menutup lampu-lampu tersebut. Klik pada
kolom benar atau salah!

Pernyataan Benar Salah


Selisih keliling kap pelindung lampu hias I dan III adalah 60
cm.
Jumlah keliling kap pelindung lampu hias I, II, dan III adalah
390 cm.

Susun Gelas

Toni, Bagas, dan Anton sedang bermain susun gelas. Setiap gelas yang digunakan diberi
angka. Permainan dimulai dari Toni menyusun gelas pada lapisan paling bawah.
Selanjutnya Bagas menyusun gelas pada lapisan di atasnya. Susunan gelas mengikuti
pola seperti gambar berikut ini.
25. Toni mengganti susunan gelas, tetapi pola yang digunakan sama seperti gambar.
Toni meletakkan empat gelas pada lapisan paling bawah seperti berikut.

Bagas akan menaruh gelas pada lapisan di atasnya.


Tentukan benar atau salah untuk setiap pernyataan berikut tentang apa yang harus
dilakukan Bagas!

Pernyataan Benar Salah


Bagas tidak meletakkan gelas bernomor 14.
Bagas meletakkan gelas bernomor 19 di posisi paling kiri.

Penumpang Bus

Suatu hari, sebuah bus Antar kota Antar povinsi (AKAP) memulai perjalanan
Perjalanan dimulai dari terminal Surabaya dengan tujuan akhir terminal Solo.
Bus tersebut harus melewati terminal Madiun.
Bus tersebut memiliki kapasitas 54 penumpang.
Tidak ada penumpang yang berdiri ketika berangkat dari terminal Surabaya.
Selama perjalanan hingga tujuan akhir, kondektur mencatat jumlah penumpang
sebagai berikut.

26. Berdasarkan informasi yang diberikan, tentukan benar atau salah setiap pernyataan
berikut!
Pernyataan Benar Salah
Penumpang yang turun di terminal Madiun lebih sedikit
daripada penumpang yang turun di terminal Solo.
Penumpang yang naik di terminal Madiun lebih banyak
daripada penumpang yang naik di terminal Surabaya.

27. Berdasarkan informasi di atas, manakah di antara pernyataan berikut yang benar?
Jawaban benar lebih dari satu.

Selama perjalanan, kursi kosong dari terminal Surabaya adalah yang paling
sedikit.
Setelah bus memulai perjalanan dari terminal Madiun, banyak kursi kosong
lebih sedikit daripada banyak kursi kosong dari terminal Surabaya.

Kursi kosong terbanyak adalah saat perjalanan bus dari terminal Madiun
menuju Solo.

28. Berikut diberikan tarif bus AKAP tersebut.


Surabaya – Madiun: Rp50.000,00
Surabaya – Solo: Rp75.000,00
Madiun – Solo: Rp35.000,00

Berdasarkan data tersebut, mana sajakah pernyataan berikut ini yang benar
berkaitan dengan penghasilan yang dicatat oleh kondektur?

Pendapatan yang diperoleh dari penumpang jurusan Madiun-Solo adalah


sebesar Rp315.000,00.
Pendapatan yang diperoleh dari penumpang jurusan Surabaya-Solo adalah
sebesar Rp300.000,00.
Pendapatan yang diperoleh dari penumpang jurusan Surabaya-Madiun
adalah sebesar Rp800.000,00.

Buah Naga

Buah naga adalah buah berbentuk bulat berwarna


merah dan segar.
Banyak sekali kandungan zat gizi dan nutrisi dalam buah
naga. Berikut ini beberapa kandungan gizi dan nutrisi
pada 170 gram buah naga.
Keterangan: = 5 gram dan = 1 gram

29. Dalam 170 gram buah mangga yang matang dapat terkandung 24 gram gula dan 3
gram serat.
Tentukan benar atau salah untuk setiap pernyataan berikut berkaitan dengan
kandungan gula dan serat buah naga dan mangga!

Pernyataan Benar Salah


Kandungan gula pada 170 gram buah mangga lebih
sedikit daripada 170 gram buah naga.
Kandungan serat pada 102 gram buah naga sama
dengan kandungan serat pada 170 gram buah mangga.

30. Diketahui bahwa rata-rata kebutuhan serat anak usia 9 tahun adalah 26 gram per
hari.
Apabila kebutuhan serat tersebut dipenuhi dengan memakan buah naga, berapa
gram paling sedikit buah naga yang perlu dimakan?

130 gram
850 gram
884 gram
1.020 gram

Anda mungkin juga menyukai