Anda di halaman 1dari 5

BIJAK

MENGGUNAKAN
MEDIA SOSIAL
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BK
KOMPONEN LAYANAN TAHAPAN PELAKSANAAN
Layanan Dasar 1. Tahap Awal / Pedahuluan
 Membuka dengan salam dan berdoa
BIDANG LAYANAN  Membina hubungan baik dengan peserta didik (menanyakan
Bidang Pribadi kabar, pelajaran sebelumnya, ice breaking)
 Menyampaikan tujuan layanan materi Bimbingan dan
FUNGSI :Pemahaman Konseling
CP : Mencapai Kemandirian Emosional  Menanayakan kesiapan kepada peserta didik
2. Tahap Inti
TUJUAN  Guru BK membagikan media yang berhubungan dengan materi
1. Peserta didik/konseli dapat layanan melalui WAG
memahami definisi Percaya Diri  Peserta didik mengamati media yang berhubungan dengan
(Pengenalan) materi layanan
2. Peserta didik/konseli dapat  Guru BK mengajak curah pendapat dan tanya jawab
mengidentifikasi cara meningkatkan  Guru BK mengajak siswa untuk melakukan permainan dengan
percaya diri(Akomodasi) quizizz
3. Peserta didik/konseli dapat 3. Tahap Penutup
mempraktekan hidup penuh percaya  Guru BK mengajak peserta didik membuat kesimpulan yang
diri (Tindakan) terkait dengan materi layanan
 Guru BK menyampaikan materi layanan yang akan datang
o Guru BK mengakhiri kegiatan dengan berdoa dan salam
SASARAN: Kelas VIII A-F
EVALUASI
MATERI 1. Evaluasi Proses
1. Definisi Media Sosial Guru BK atau konselor melakukan evaluasi dengan memperhatikan
2. Manfaat proses yang terjadi :
3. Jenis-jenis  Melakukan Refleksi hasil, setiap peserta didik menuliskan di kertas
4. Dampak Media Sosial yang sudah disiapkan.
 Sikap atau atusias peserta didik dalam mengikuti kegiatan
2. Evaluasi Hasil
 Merasakan suasana pertemuan : menyenangkan/kurang
menyenangkan/tidak menyenangkan.
 Topik yang dibahas : sangat penting/kurang penting/tidak penting
 Cara Guru Bimbingan dan Konseling atau konselor menyampaikan :
mudah dipahami/tidak mudah/sulit dipahami
 Kegiatan yang diikuti : menarik/kurang menarik/tidak menarik
untuk diikuti

Mengetahui, Adiwerna, Juli 2023


Kepala SMP N 1 Adiwerna Guru BK

Ciptadi, S.Pd.,M.Pd. Dian Muslimatun A, S.Pd.


NIP. 19691125 199802 1 002 NIP. 19910525 202012 2 004
MENGGUNAKAN MEDIA SOSIAL DEGAN BIJAK

Media sosial sudah lekat dengan kehidupan kaum milenial. Segala hal dibagikan di media sosial mulai dari
kegiatan rutin, pengalaman yang dilalui sampai hal yang bersifat personal. Kebanyakan orang ingin terlihat eksis dan
bahagia di media sosial. Oleh karena itu, kebanyakan postingan yang akan kita lihat merupakan postingan
bersifat happy dari kehidupan orang lain. Mereka biasanya jarang mengunggah sesuatu yang bersifat sedih.
Tapi tak jarang juga sosial media menjadi ajang curhat si pemiliknya sehingga seluruh dunia bahkan orang yang
tidak dikenal akan tahu perasaan atau masalah yang tengah dilaluinya saat itu. Padahal dalam menggunakan media sosial,
kita harus bijak dan bisa memilah apa yang boleh dan tidak boleh dibagikan kepada orang lain. Agar aman dan nyaman
bersosial media, yuk lakukan 7 tips menggunakan media sosial dengan bijak berikut ini :

1. TIDAK SHARE INFO PRIBADI


Berhati-hatilah dalam membagikan info pribadi. Sebaiknya kamu menahan diri untuk share informasi tersebut
seperti alamat rumah, nomer ponsel, kegiatan rutin kamu dan lain sebagainya yang sangat pribadi. Jangan sampai
informasi penting tersebut disalahgunakan oleh pihak yang tidak bertanggungjawab melalu media sosial.

2. JAGA INNER CIRCLE


Periksa lagi siapa follower atau temanmu di media sosial. Sebaiknya jangan menerima permintaan pertemanan
dari orang yang tidak begitu kamu kenal. Lebih baik jaga inner circle-mu dengan teman-teman dan kerabat yang kamu
kenal dengan baik.

3. JAGA ETIKA
Dalam bersosialisasi tentunya kita harus selalu memperhatikan etika, termasuk bersosialisasi melalui media
sosial.
Citra diri akan dikaitkan dengan apa yang kamu bagikan dan apa yang kamu tulis. Jadi tetap jaga etikamu sebaik
mungkin.

4. NO SARA NO HOAX
Pastikan konten yang kamu bagikan di media sosial tidak mengandung unsur SARA dan HOAX. SARA adalah
pandangan dan atau tindakan yang di lakukan berdasarkan sentimen atas identitas spesifik yang meliputi suku, agama, ras
dan antar golongan. Sementara HOAX adalah pemberitaan palsu yang tidak benar tetapi dibuat seolah-olah benar

5. CANTUMKAN SUMBER KONTEN


Jangan lupa untuk selalu mencantumkan sumber atas konten yang kamu bagikan apabila itu merupakan hasil
karya orang lain. Kamu bisa dituduh plagiat atau mencuri konten orang lain jika posting gambar atau quote tanpa
menyebutkan sumber aslinya.

6. SARANA PENGEMBANGAN DIRI


Jadikan media sosial sebagai sarana bagi kamu untuk mengembangkan diri. Kamu dapat membagikan hasil
karyamu, ilmu maupun pandanganmu terhadap suatu hal. Kamu juga bisa menimba ilmu melalui sosial media dengan
mengikuti kelas online maupun follow akun yang membawa dampak positif bagi pengembangan dirimu.
7. BANGUN JARINGAN
Manfaatkan sosial media untuk membangun jaringan. Baik itu dalam hal pekerjaan, bisnis maupun persahabatan.
Bila kamu ingin merintis suatu usaha, gunakan sosial media untuk memperbesar bisnismu. Salah satunya dengan cara
membangun jaringan dengan follower-mu.

Sumber : https://www.popmama.com/life/health/atika-dian/tips-menggunakan-media-sosial-dengan-bijak/7

Lembar Refleksi Kegiatan Proses Bimbingan Klasikal


Petunjuk :
Bacalah pernyataan di bawah ini dan berilah tanda centang (√) pada kolom skor sesuai
dengan apa yang terjadi dalam kegiatan bimbingan klasikal yang dilakukan!

SKOR
No PERNYATAAN
1 2 3 4
1 Materi yang disampaikan dalam bimbingan klasikal
dibutuhkan peserta didik

2 Peserta didik terlibat aktif dalam kegiatan layanan

3 Peserta didik tertarik dengan media yang digunakan

4 Peserta didik senang mengikuti kegiatan bimbingan klasikal


yang dilakukan

5 Kegiatan bimbingan klasikal memberikan manfaat


bagi peserta didik

6 Alokasi waktu dalam pelaksanaan bimbingan klasikal


mencukupi.
CATATAN
....................................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................................
................................................

Keterangan :
4 = Sangat Baik
3 = Baik
2 = Cukup
1 = Kurang

Adiwerna, ………………
Guru BK

………………………….

LEMBAR EVALUASI HASIL LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL


SKOR
No PERNYATAAN
1 2 3 4
1 Saya memahami dengan baik tujuan yang
diharapkan dari materi yang disampaikan

2 Saya memperoleh banyak pengetahuan dan


Informasi dari materi yang disampaikan
3 Saya menyadari pentingnya bersikap sesuai
dengan materi yang disampaikan.

4 Saya meyakini diri akan lebih baik,apabila


bersikap sesuai dengan materi yang disampaikan.
5 Saya dapat mengembangkan perilaku yang lebih
positif setelah mendapatkan materi
yang disampaikan.

6 Saya dapat mengubah perilaku sehingga


kehidupan saya menjadi lebih teratur dan
bermakna
Total Skor =…

Keterangan:
4 = Sangat Setuju
3 = Setuju
2 = Cukup Setuju
1 = Kurang Setuju

Adiwerna, …………..
Penerima Layanan (Siswa)

…………………

Anda mungkin juga menyukai