Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM

SIE OLAHRAGA 2023/2024


Program Seksi Bidang Olahraga 2023/2024
NO Nama Kegiatan Waktu Tempat Tujuan & Peserta / Anggaran Keterangan
Keterangan Sasaran Dana
1. Class Meeting Classmeeting I Seluruh Menghibur siswa- Seluruh siswa ±Rp.100.000 Dana di pungut dari
- Basket 3×3 lapangan siswi dan juga anggota OSIS/MPK
- Futsal sekolah Kusuma mengembangkan Rp. 10.000/anggota
- Volley potensi yang
- Tarik tambang dimiliki masing-
- Catur masing siswa
- Estafet
- Sepak bola
- Badminton
2. 17 Agustus 16 Agustus 2024 Seluruh Memeriahkan 17 Seluruh siswa ±Rp.100.000
- Futsal sarung lapangan an dengan
- Lomba masukan sekolah Kusuma perlombaan-
pipet kebotol perlombaan
- Lomba makan tradisional
kerupuk
- Tarik tambang
- Estafet sarung
- Gantung centing
- Pacu karung
- Bakiak
3. Membantu Lapangan Mengambangkan Seluruh siswa Disesuaikan
melaksanakan sekolah potensi siswa pada
kegiatan/lomba bidang olahraga
olahraga sekolah
4. Class Meeting Classmeeting II Seluruh Menghibur siswa- Siswa kelas 10 ±Rp.100.000 Dana di pungut dari
- Basket 3×3 lapangan siswi dan juga dan 11 anggota OSIS/MPK
- Futsal sekolah Kusuma mengembangkan Rp. 10.000/anggota
- Volley potensi yang
- Tarik tambang dimiliki masing-
- Catur masing siswa
- Estafet
- Sepak bola
- Badminton

Pekanbaru, 16 Oktober 2023

Guru Pembina Ketua Sie.Olahraga

Ahmad Fikri Rizky Laurent

Anda mungkin juga menyukai