Anda di halaman 1dari 6

KEMENTERIAN KOORDINATOR BIDANG PEMBANGUNAN

MANUSIA DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA


DEPUTI BIDANG KOORDINASI PENINGKATAN KUALITAS
PENDIDIKAN DAN MODERASI BERAGAMA

NOTA DINAS
NOMOR: ND. 2557/D.VI/PB.01/10/2023

Yth. : Bapak Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Pendidikan dan


Moderasi Beragama
Dari : Plt. Sekretaris Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Pendidikan dan
Moderasi Beragama
Hal : Laporan Persiapan Kegiatan di Kabupaten Garut
Tanggal : 17 Oktober 2023

Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan Rapat Koordinasi Pembentukan


Tim Koordinasi Daerah Vokasi (TKDV) dan kegiatan bersama di Kabupaten Garut, dengan
ini melaporkan kepada Bapak Deputi hal-hal sebagai berikut:
1. Rapat Koordinasi dan kegiatan bersama di Kabupaten Garut rencana dilaksanakan
pada Hari Rabu s.d Jum’at, tanggal 25 – 27 Oktober 2023 dengan rencana kegiatan
terlampir;
2. Persiapan pendahuluan ke lokasi/tempat kegiatan dan jajaran Pemda Garut telah
dilakukan dengan menugaskan tim kegiatan substansi dari Asdep Dikvoti (Sdr. Dian
Novico dan Fira) dan tim pendukung kegiatan bersama dari Sesdep (Sdr. Hendri
Jupiter, Edy Wiyanto, dan Fariz Budiman);
3. Pertemuan pendahuluan ke Pemerintah Kabupaten Garut dilakukan dengan jajaran
Sekretariat DPRD Kabupten Garut, Asisten Daerah I Bidang Pemerintahan dan
Kesejahteraan Rakyat (Bambang Hafidz) dan Asisten Daerah III Bidang Administrasi
Umum (Budi Gangan Gumilar) yang menyambut baik dan mendukung sepenuhnya
terlaksananya Rapat Koordinasi Pembentukan Tim Koordinasi Daerah Vokasi
(TKDV) di Kabupaten Garut;
4. Untuk mematangkan kesiapan pelaksanaan kegiatan dimaksud, kami telah
melakukan pertemuan dengan Asdep Dikvoti dan tim agar kegiatan substansi dan
kegiatan kebersamaan dapat berjalan dengan lancar.
Demikian kami laporkan, sekiranya Bapak Deputi berkenan dan tidak terdapat
pertimbangan lain, kami akan segera menindaklanjuti dengan melakukan pertemuan
finalisasi teknis dengan para Asdep dengan melibatkan pihak pendukung kegiatan
kebersamaan ini. Atas perkenan dan arahan Bapak Deputi diucapkan terima kasih.

Plt. Sekretaris Deputi,

Thomas Ardian Siregar


RUNDOWN KEGIATAN DEPUTI VI
RAPAT KOORDINASI PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI DAERAH VOKASI (TKDV)
GARUT, 25-27 OKTOBER 2023
NO. WAKTU*) & KEGIATAN KETERANGAN GAMBAR RUANGAN
Rabu, 25 Oktober 2023
1 06.00 – 07.00 Peserta hadir di Kemenko PMK
Persiapan Kumpul di samping Indomaret

2 07.00 – 12.00 Bus:


Perjalanan 1. 1 unit Bus dengan kapasitas
Jakarta – Garut @50 orang
(agar efektif dalam
Lokasi di Samping Kopi perjalanan)
Nako / di Samping 2. Tersedia snack dan
Indomaret minuman di dalam bus
3. AC, Karaoke
Insert kamar, dilakukan 4. PO bisa mengeluarkan tiket
oleh pihak EO per orang (akan dikonfirmasi
oleh EO pada rekanan)
Anggaran untuk transport
terpisah

3. 12.00 – 14.00 Ruang VVIP:


Makan siang  Tempat Makan Siang VVIP
dan Check In  Ruang Transit untuk para
VVIP seperti Bapak Deputi,
Rapat didahului oleh Para Asdep/Sesdep, dan
Makan Siang terlebih Bupati, serta jajarannya
dahulu  Tersedia Snack di dalam
Ruangan
(berlokasi di Hotel
Santika Garut)

Restoran dekat BallRoom:


 Tempat Makan Siang selain
VVIP seperti para tamu,
panitia,
dan keluarga Deputi 6

4 14.00 – 18.00 BallRoom terdiri dari 3 bagian.


Rapat TKDV Kemenko PMK ambil yang
bagian paling kiri

Untuk Kegiatan Rapat


Koordinasi, menggunakan
model U-Shape, berjumlah 77
kursi
5 18.00 – 19.00 Makan malam khusus keluarga
Makan Malam Deputi 6 di Hotel,

Hanya untuk peserta internal


(55 orang) dari EO

6 19.00 - Penginapan:
ISTIRAHAT 1. Eselon I dan Eselon II single
(4 orang)
2. Makan siang D1 untuk 100
orang (peserta pusat dan
daerah)

Diusahakan Para Pejabat


mendapat View yang indah

. Kamis, 26 Oktober 2023

7 06.00 – 07.00 Senam di Lapangan

8 07.00 – 08.00 Sarapan


9 08.00 – 10.00 Team Building kembali
Outing di Hotel
EO membawa tim sendiri dari
Bandung

Fun games physical activities;


misal: archery, ATV, paintball,
etc (snack sore dr EO)

10 12.00 – 13.00 Makan siang dan snack dari EO


ISHOMA

11 14.00 – 16.00 Team Building (Indoor)


Fun Games Indoor Ada Permainan

12 16.00 – 19.00 Note: pimpinan mengharap ada


pemandian air panas

Kolam Renang dilengkapi air


panas yang sangat memuaskan
(pagi, sore, malam, kolam
renang selalu ada yang
menggunakan, terbukti
kenyamanannya)

Terdapat Ruang SPA


dilengkapi dengan berendam air
hangat
Manfaat Spa:
 Memberi efek relaksasi
 Mengurangi ketegangan otot
 Menjaga kesehatan jantung
 Membuat tidur lebih nyenyak
 Mencerahkan kulit
13 19.00 – 22.30 (Maksimal) Acara Ramah Tamah
Makan Malam BBQ and Live Music
& Acara Ramah Tamah
Tema: 90’s + tukar kado (lebih
kurang harga 50 rb)

Untuk menghindari kekosongan,


maka yang tampil disesuaikan
dengan grup Capacity Building

Jumat, 27 Oktober 2023

14 06.00 – 08.00 (Maksimal)


Sarapan

15 08.00 Check out


Persiapan kembali ke Menuju dan Standby di bus
Jakarta

16 08.00 – 10.00 Mampir ke Toko Oleh-oleh


Perjalanan kembali ke
Jakarta

11.30 Tiba di Masjid dan Restoran


11.40 – 12.30 Shalat Jumat

12.30 – 14.00 Makan siang (setelah jumatan)


(dari Masjid ke Restoran 100
m2)

14.00 – selesai Perjalanan kembali ke Jakarta

Anda mungkin juga menyukai