Anda di halaman 1dari 3

Bissmillahirahmanirahim

Assalamualaikum wr.wb
Alhamdullilah alhamdulliahiladzi Arsalan rosulahu bil huda wadiinil haq
Liyudzhirohu aladdini kullihi wakafa billahi syahida .
Ashadu alla ilaa hailauloh,wahdahu la syarikalah.
Wa ashadu ana muhammadan abduhu warosuluh laa nabiyya badah
Allahumma solli wasalim wa bariik ala sayyidina muhammadin, wa alaa aliih wasobihi ajmain
Qolallohu ta ala fil qur anil kariim
Audzu billahi minasyaitornirojiim
bissmilla hirahmanirrahim
Wama muhammadun illa rosulun,qod kholat ming qoblihir rusul.
Waqola aydon laqod kanaa lakum fii rosullilahi uswatun hasanah .
Limang kaana yarjulloha wal yaumul akhiroo wadzakarolloha katsiro.

*Yang terhormat Bp.pengawas wilayah binaan lima , Bp.H. Agus Woluyo


*Yang kami hormati Bpk. Kepala sekolah Bpk. Widiyanto SAG.MP.DB.
*Yang kami hormati ibu wakil kepala sekola ibu, Wiwik sarmiyati S.Pd
*Yang kami hormati dewan guru , serta staf tendik
*Yang kami banggakan teman teman

Puji Syukur marilah kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan
Limpahan Rahmat sehingga kita dapat hadir di SDN SUNTER JAYA 07 ini dalam keadaan
Sehat wal afiat…

Sholawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada junjungan kita Nabi besar
Muhammad SAW. Yang kita harapkan syafaatnya di akhirat nanti , amiin yarabbal alamiin

Berkenankanlah kami sebagai pembawa acara menyampaikan sepatah dua patah ,


Pertama tama kami ucapkan terima kasih atas hadirin hadirot yang telah hadir pada
Acara peringatan maulid Nabi Muhammad SAW …
Yang kedua menyampaikan susunan acara pada pagi hari ini …

*Saya akan membacakan susunan acara memperingati maulid Nabi pada hari ini ,Adapun
Susunan acaranya sebagai berikut
1.Pembukaan

2.Al- berjanji ( adzan dan kawan kawannya )

3.Bacaan Tahlil dan Tahmid ( Ustdz .Rifai )

- Puisi ( Ratna )

4.Sambutan kepala sekolah ( bpk. Widiyanto SAG. MP.DB )

-Maulana Ya Maulana ( Jihan dan Haura )

-Rahmatan Lil Alameen ( Fahira dan Amira )

5. Sambutan pengawas ( bpk.hj. agus woluyo )

-Thoirul ( Naysila dan Lulu )

- Waktu Sahar ( Aira dan Jihan )

6. Pembacaan Al- Quran ( Al diansyah )

7.Maudhotul hasanah ( Nur Nazwa Salsabila )

8. Dongeng ( ka adib )

9. Doa dan penutup ( bpk. Rahmadi )

* Marilah kita buka acara ini , dengan membaca suratul fatihah

Aladdiniya al fatihah...

*acara selanjutnya adalah , pembacaan al berjanji yang akan dipimpin oleh

Adzan dan kawan kawan , kepadanya kami persilahkan ...

-Demikianlah pembacaan maulid Al berjanji , semoga apa yang kita baca mendapatkan

Rahmat dari allah SWT …

*Acara selanjutnya yaitu , pembacaan tahlil dan tahmid yang akan dipimpin oleh

Ustdz. Rifai , kepadanya kami persilahkan…

-Demikianlah pembacaan tahlil dan tahmid , semoga apa yang kita baca mendapatkan

Barokah dan Rahmat dari Allah SWT

*Sebelum sambutan sambutan ,marilah kita dengarkan bacaan puisi yang akan

Dibacakan oleh Ratna dari kelas 6C…

-Terima kasih untuk pembacaan puisinya

*acara selanjutnya sambutan yang akan dipimpin oleh bpk . widiyanto SAG.MP,DB

Kepadanya kamin persilahkan…

-Terima kasih untuk kepala sekola atas sambutannya…


*Marilah kitadengarkan lantunan sholawat yang akan dilantunkan

Oleh Jihan dan Haura …

*Marilah kita dengarkan lantunan sholawat yang akan dilantunkan

Oleh Fahira dan Amira…

*acara selanjutnya yaitu , sambutan yang akan dipimpin oleh

Pengawas bpk. Hj . agus woluyo

-terima kasih bpk.hj. agus woluyo atas sambutannya …

*marilah kita dengarkan lantunan sholawat yangb akan dilantunkan

Oleh Naysila dan lulu …

*marilah kita dengarkan lantunan sholawat yang akan dilantunkan

Oleh jihan dan Elmira …

*acara selanjutnya yaitu lantunan ayat suci al quran yang akan dilantunkan

Aldiansyah Syaputra …

-demikianlah lantunan ayat suci al quran , semoga apa yang kita baca mendapat

Kan Rahmat dari Allah SWT…

*acara selanjutnya adalah ceramah yang akan dibawakan oleh Ustazah. Nazwa

* acara yang kita tunggu tunggu yaitu dongeng yang akan di bawakan oleh

Pendongeng kita yang luar biasa , kak adib…

*acara yang terakhir yaitu doa dan penutup yang akan dipimpin oleh

Bpk. Rahmadi , kepadanya kita persihlakan …

-terima kasih bapak rahmadi atas doa dan penutupnya…

*demikianlah acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW , kami sebagai

Pembawa acara apabila ada kekurangan dan kehilafan mohon maaf sebesar besarnya…

Anda mungkin juga menyukai