Anda di halaman 1dari 3

Nama: Riya Safitri

Nim:19.23.008
Soal:Kewarganegaraan

1.Hak dimana seseorang dapat menentukan memilih dan mendapatkan pendidikan merupakan bagian dari?
a.Hak asasi dan kebudayaan
b.Hak warganegara
c.Hak asasi manusia
d.Hak dan kewajiban
e.Hak untuk warganegara
Jawabanya : a.Hak asasi dan kebudayaan
Alasannya: Saya menjawab A karena Karena sesuai dengan Pasal 28C Pergantian UUD 1945 memastikan
kalau: Tiap orang berhak meningkatkan diri lewat pemenuhan kebutuhan dasarnya, berhak menemukan
pembelajaran serta mendapatkan arti dari ilmu pengetahuan serta teknologi, seni serta budaya, demi menaikkan
mutu hidupnya untuk kesejahteraan umat manusia.

2.Apa yang harus kita lakukan untuk mencapai keseimbangan antara hak dan kewajiban?
a.Hukum dan pendidikan
b.kewajiban warganegara
c.Kita haruslah bisa membedakan mana hak dan mana kewajiban dan mengetahui posisi diri kita sendiri
d.Hak seseorang
e.Hak asasi dan kebudayaan
Jawabanya : c.Kita haruslah bisa membedakan mana hak dan mana kewajiban dan mengetahui posisi diri kita
sendiri
Alasannya: Saya menjawab C karena Hak adalah segala sesuatu yang harus didapatkan oleh setiap orang yang
telah ada sejak lahir bahkan sebelum lahir. Sementara kewajiban adalah sesuatu yang wajib dilaksanakan
seseorang. Orang yang menjalankan kewajibannya berhak mendapatkan haknya.

3.Siapakah pihak yang memiliki hak untuk memperoleh perlakuan yang sama dihadapan hukum?
a.penduduk
b.setiap orang
c.Warganegara
d.Gubernur
e.Presiden
Jawabanya : b.setiap orang
Alasannya: Saya menjawab B karena Semua warga negara sama kedudukannya didalam hukum.

4.Hak untuk mendapatkan perlakuan yang adil didalam hukum pasal berapa?
a.Pasal 27C ayat 1
b.Pasal 28C ayat 1
c.Pasal 27B ayat 1
d.Pasal 28D ayat 1
e.Pasal 29 ayat 1
Jawabanya : d.Pasal 28D ayat 1
Alasannya: Saya menjawab D karena Sesuai Pasal 28D (1) UUD NKRI Tahun 1945 menegaskan bahwa,
“Setiap orang berhak atas pengakuan, jaminan, dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama
dihadapan hukum”.

5.Mengapa perlindungan hukum tidak akan terwujud apabila tidak disertai dengan penegakan hukum?
a.Karena keduanya berkaitan dan tidak dapat dilepaskan
b.karena tidak disertai dengan kejujuran
c.karena kurangnya interaksi
d.karena tidak adanya komunikasi
e. Karena keduanya tidak berkaitan
Jawabanya : a.Karena keduanya berkaitan dan tidak dapat dilepaskan
Alasannya: Saya menjawab A karena Dengan adanya hukum, maka kehidupan manusia akan berjalan tertib,
seimbang, dan damai.

6.Apa yang terjadi apabila hak dan kewajiban warganegara tidak mampu terpenuhi?
a.Akan terjadi pertengkaran
b.Akan terjadi permasalahan
c.Bisa menimbulkan masalah atau konflik baik secara individu maupun sosial
d.Bisa terjadi perselisihan
e.Terjadinya suatu perdebatan
Jawabanya : c.Bisa menimbulkan masalah atau konflik baik secara individu maupun sosial
Alasannya: Saya menjawab C karena hak dan kewajiban warga negara harus terpenuhi untuk menciptakan
keadilan dalam masyarakat.

7.Kapan hak dan kewajiban seseorang akan hilang?


a.Orang yang sakit
b.Jika ia telah meninggal dunia
c.Orang yang gila
d.Orang yang lemah
e.Orang yang masuk penjara
Jawabanya : b.Jika ia telah meninggal dunia
Alasannya: Saya menjawab B karena Tidak ada suatu hukuman apapun dapat menyebabkan suatu kematian
perdata,maupun kewajiban-kewajiban hanya akan berakhir jika ia telah meninggal dunia.

8.Mengapa kita harus bertanggung jawab dalam melaksanakan hak-hak yang kita punya?
a.Untuk mencapai kesetaraan dan keadilan dalam masyarakat
b.Untuk mencapai kemerdekaan
c.Untuk mencapai kemenangan dalam berperang
d.Menjadi keadilan dalam bermasyarakat
e.untuk menggapai cita-cita
Jawabanya : a.Untuk mencapai kesetaraan dan keadilan dalam masyarakat
Alasannya: Saya menjawab A karena Memang sudah menjadi kodrat, bahwa setiap orang pasti memiliki hak
dan kewajiban yang harus ia terima dalam menjalani kehidupan sosial.
9.Mengapa perlindungan dan penegakan hukum sangat penting untuk dilakukan?
a.Karena untuk pedoman hidup
b.Menjaga kesejahteraan masyarakat
c.Karena dua pilar utama dalam menjaga keadilan dan ketertiban dalam suatu negara
d.Untuk kemajuan negara Indonesia
e.karena untuk mencapai tujuan
Jawabanya : c.Karena dua pilar utama dalam menjaga keadilan dan ketertiban dalam suatu negara
Alasannya: Saya menjawab C karena perlindungan dan penegakan hukum yaitu untuk memastikan subjek
hukum memperoleh setiap haknya, apabila terdapat pelanggaran akan hak-hak tersebut.

10."Setiap orang berhak mengembangkan diri melalui pemenuhan kebutuhan dasarnya,berhak mendapatkan
pendidikan,dan memperoleh manfaat dari IPTEK,seni,dan budaya demi meningkatkan kualitas hidupnya dan
demi kesejahteraan umat manusia."pengertian diatas bunyi dari pasal....
a.Pasal 28C ayat 1
b.Pasal 27A ayat 1
c.Pasal 26C ayat 1
d.Pasal 28A ayat 1
e.Pasal 27C ayat 1
Jawabanya : a.Pasal 28C ayat 1
Alasannya: Saya menjawab A karena Setiap orang berhak mengembangkan dirinya dan berhak mendapatkan
pendidikan umum, untuk meningkatkan kualitas hidupnya untuk semua orang.

Anda mungkin juga menyukai