Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JEPON Jalan Jatirago Kilometer 1 Jepon ora Kode Pos 58261 Telepon (0296)5300125 Surat Elektronik smkntjepon@ yahoo.com Nomor 2 421.4/781 Lampiran —: 2 lembar Hal : Kerjasama MOU (Memorandum Of Understanding) Dengan Pasangan dunia industri Kepada Yth. Direktur / Direksi / Manager Kepala / Pimpinan / Ketua BENGKEL LAS ROKAH Di tempat Assalamualaikum Wr. Wb. Dalam rangka meningkatkan mutu Pendidikan SMK Negeri 1 JEPON yang meliputi kerja, sikap professional, etos kerja yang berbudaya kerja industri serta sesuai dengan kebutuhan lapangan kerja pada saat ini dan masa-masa yang akan datang, maka perlu dibuat surat perjanjian kerjasama (MOU) dengan institusi pasangan. Berikut kami sertakan surat (blanko) MOU dimaksud, seperti tertuang pada lampiran. Demikian surat ini kami buat, atas kesediaan dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih. ‘Wassalamualaikum Wr. Wb. ‘NIP. 19690207 199003 1 008 ee ee ee NASKAH PERJANJIAN KERJASAMA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SMK NEGERI 1 JEPON DENGAN DUNIA USAHA / DUNIA INDUSTRI Yang bertanda tangan di bawah ini : Kepala SMK Negeri 1 Jepon : DARYONO, S.Pd, M.T. Alamat Sekolah : JL Jatirogo, Km 01, Jepon, Kab, Blora Selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA (1) Dalam hal ini atas nama SMK Negeri 1 Jepon . Direktur / Direksi / Manager/ Pimpinan Nama Unit Kerja : BENGKEL LAS BAROKAH Alamat : DK. MLAAR,DS.TURIREJO, JEPON Nomor Telp Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA (II) Dalam hal ini atas nama Perusahaan / Instansi sebagai Institusi Pasangan SMK Negeri 1 Jepon Bahwa pada hari ini Selasa Tanggal 18 Oktober 2022. PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah sepakat untuk mengadakan perjanjian kerjasama dalam bidang praktik kerja lapangan dengan ketentuan — ketentuan sebagai berikut, Pasal I TUJUAN Kerjasama ini bertujuan untuk meningkatkan mutu lulusan khususnya sumber daya manusia SMKN 1 JEPON, melalui program praktik kerja lapangan Pasal IT PRINSIP KERJASAMA Kerjasama ini didasarkan atas saling membantu, mengisi, melengkapi dan saling menguntungkan bagi kedua pihak di bidang teknik Pasal IIL RUANG LINGKUP Ruang lingkup meliputi kegiatan yang berhubungan dengan praktik kerja lapangan antara lain: Sebagai tempat pelaksanaan praktik kerja lapangan . Kesanggupan dunia industri untuk menerima peserta didik praktik kerja lapangan di waktu yang mendatang. . Bersama dengan pihak sekolah melaksanakan proses pendidikan, pembimbing dan transfer ilmu selama praktik kerja lapangan Pasal IV MASA KERJASAMA Kerjasama ini berlaku sejak Naskah Perjanjian Kerjasama ini ditandatangani sampai dengan ‘Naskah perjanjian Kerjasama yang baru disepakati kedua belah pihak Pasal V LAIN-LAIN Naskah Perjanjian ini sewaktu-waktu dapat diperbaiki atau ditinjau kembali melalui proses musyawarah mufakat bersama Blora, 18 Oktober 2022 PIHAK KEDUA (11) PIHAK PERTAMA (1) Direktur/Kepala/Manager/Pimpinan BENGKEL LAS BAROKAH Kepala Sekolah

Anda mungkin juga menyukai