Anda di halaman 1dari 2

SOSIALISASI PMBA

(Pemberian Makan Bayi dan Anak)


No. Dokumen : 467 / SOP / 2018
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 02 Januari 2018
Halaman :2
UPT.
PUSKESMAS SUSANTI, S.Si.T., M.Kes
SINGKAWANG NIP. 197112171991012004
UTARA II
1. Pengertian PMBA adalah pemberian makan bayi dan anak yang berawal ketika ASI saja tidak
lagi cukup untuk memenuhi kebutuhan bayi dan oleh karena itu, cairan dan makanan
lain diperlukan, seiring dengan ASI.

2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan Sosialisasi PMBA

3. Kebijakan SK Kepala UPT. Puskesmas Singkawang Utara II Nomor 800/ 028 / PKM –UTARA II
TAHUN 2018 tentang Rencana Kegiatan Program

4. Referensi a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2012 Tentang Pemberian


ASI Eksklusif
b. Permenkes No 23 Tahun 2014 Tentang Upaya Perbaikan Gizi
c. Buku Pedoman Pemberian Makanan Tambahan Bayi dan Anak,tahun 2017

5. Prosedur a. Alat dan Bahan


1. Laptop
2. Infokus
b. Langkah-langkah
1. Persiapan
a) Petugas melakukan koordinasi lintas program/ lintas sektor
b) Petugas menentukan tempat dan waktu pelaksanaan kegiatan
c) Petugas membuat undangan
d) Petugas mendistribusikan undangan ke sasaran
e) Petugas membuat materi yang akan disampaikan
2. Pelaksanaan
a) Petugas membuka kegiatan
b) Petugas menyampaikan materi
c) Petugas membuka sesi diskusi atau tanya jawab
d) Petugas menutup kegiatan
e) Petugas membuat laporan kegiatan
f) Petugas mendokumentasikan hasil kegiatan

6. Hal-hal Kesesuaian jadwal dengan pelaksanaan kegiatan


yang perlu
diperhatikan
7. Unit terkait a. Bidan Pj.Wilayah
b. Kader Posyandu
c. PKK

8. Dokumen a. Kerangka Acuan Kegiatan


terkait b. Undangan
c. Daftar hadir
9. Rekaman
historis
perubahan No
Yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai