Anda di halaman 1dari 4

KKG SDI ASSHAFA

EVALUASI HASIL BELAJAR MURID SEKOLAH DASAR


PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2022 - 2023

Mata Pelajaran: Seni Rupa NILAI


Nama : …………………………
Kelas : I (Satu)
Hari/Tanggal : ……… Waktu : 90 Menit

PETUNJUK :
1. Berdoa sebelum kamu mengerjakan soal !
2. Tulislah nama, kelas, mata pelajaran, pada lembar jawaban kalian !
3. Bacalah soal dengan teliti !
4. Periksalah kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan !

A. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, atau c pada pertanyaan di bawah ini!
1. Ada bermacam-macam bentuk bangunan seperti limas, kerucut, kotak, dan … .
a. segitiga
b. segi empat
c. silinder

2. Selain terdiri atas berbagai bentuk, bangunan atau gedung juga memiliki beberapa
macam … .
a. fungsi
b. tipe
c. gaya

3. Bentuk-bentuk benda di alam ciptaan Tuhan merupakan bentuk … .


a. alami
b. natural
c. asli

4. Semua rumah atau gedung yang telah kalian amati pada kegiatan sebelumnya dibangun
oleh … .
a. manusia
b. penduduk
c. masyarakat

5.
Gambar komposisi berikut ini banyak didominasi oleh jenis garis … .
a. lengkung
b. lurus
c. zig-zag

6.
Pada gambar payung terdapat garis lurus maupun … .
a. lengkung
b. jelas
c. samar-samar

7. Tekstur adalah unsur seni rupa yang menunjukkan kualitas pada permukaan suatu … .
a. barang
b. benda
c. dinding

8.
Tekstur bulu hewan seperti gambar berikut ini adalah … .
a. pendek
b. kasar
c. halus

9. Manusia merupakan makhluk ciptaan Tuhan yang paling … .


a. bagus
b. sempurna
c. indah

10. Setiap hari bercermin, seharusnya kalian sudah tidak asing lagi dengan bentuk … .
a. wajah
b. badan
c. penampilan
II. Jodohkan pernyataan di bawah ini dengan gambar yang tepat!

11. Lukisan wajah

12. Tekstur tajam pada buah durian

13. Komposisi garis lengkung

14. Denah kota

15. Pasar tradisional


III. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN
JAWABAN YANG BENAR DAN JELAS!

16. Gambarlah denah lokasi rumah kalian! Berilah keterangan yang lengkap
sehingga pembaca mudah memahaminya! Jawab:

17. Jenis garis apakah yang paling kamu sukai?

Kemudian gambarkan garis tersebut! Jawab:

18. Sebutkan 3 benda yang berstektur halus!. Jawab:

19. Gambar wajah anak di samping menunjukkan


ekspresi Jawab:

20. Gambarlah bentuk wajah dengan ekspresi bahagia! Jawab:

Anda mungkin juga menyukai