Anda di halaman 1dari 5

SKL 21_25, Ngenol 27 sept -2 Okt 2016

1. Perhatikan gambar bangun di bawah ini yang terdiri dari tabung dan 2
belahan bola. Luas belahan bola atas sama dengan belahan bola bawah
yakni 250 cm2 , dan tinggi tabung sama dengan diameter bola dan
tabung .Luas permukaan tabung adalah …
A. 325 cm2
B. 350 cm2
C. 375 cm2
D. 750 cm2

2. Perhatikan gambar yang dibentuk oleh kerucut dan belahan bola!


Volum bangun tersebut adalah.... (=3,14)
39 cm
A. 15.543 cm³
B. 15.675 cm³
C. 18.681 cm³
D. 18.836 cm³
30 cm
3. Perhatikan gambar berikut! Luas permukaan bangun ruang di
sampan gadalah ….
A. 4.752 cm2
B. 7.722 cm2
C. 23.156 cm2
D. 91.476 cm2

4. Luas benda berbentuk belahan bola padat 108 cm2. Volum benda tersebut adalah ....
A. 144 cm3 C. 288 cm3
B. 216 cm3 D. 324 cm3

5. Diketahui volume sebuah kerucut adalah 27 cm3. Jika ukuran jar-jari dan tinggi diperbesar duakali
,maka volume kerucut yang baru adalah ….
A. 216 cm3
B. 162 cm3
C. 108 cm3
D. 54 cm3

6. Luas benda berbentuk belahan bola padat adalah 243 cm2.Volum benda tersebut adalah ....
A. 364 cm3 C. 972 cm3
3
B. 486 cm D. 1 .093 cm3

7. Median dan modus data :


8 , 9 , 6 , 5 , 4 , 8 ,7 , 6 ,5 , 8 , 4 ,7 adalah ….
A. 6,0 dan 8,
B. 6,0 dan 7
C. 6,5 dan 8
D. 7,5 dan 8

1 PPMA MAT UN_SMP N 4PAKEM/Darto.SPd_kitamaubisa.blogspot.com/085385026393


SKL 21_25, Ngenol 27 sept -2 Okt 2016

8. Median dan modus dari data : 60 , 82 , 67, 63 , 60 ,77, 65 , 80, 68 , 60 adalah ….


A. 60 dan 65
B. 66 dan 60
C. 67 dan 60
D. 60 dan 67

9. Perhatikan tabel berikut!


Nilai 5 6 7 8 9 10

Frekwesi 3 5 9 6 p 3
Jika nilai rata-rata pada tabel tersebut adalah 7,4 maka banyaknya siswa yang mendapat nilai di atas
rata-rata adalah….
A. 4
B. 13
C. 16
D. 22
10. Perhatikan tabel di bawah ini
Nilai 5 6 7 8 9
Frekuensi 2 4 x 6 3
Tabel di atas menunjukkan data nilai ulangan matematika dari sekelompok siswa. Jika nilai rata-rata
dari data tersebut adalah 7,2 maka banyak siswa yang mendapat nilai di bawah nilai rata-rata adalah
....
A. 11 C. 9
B. 10 D. 6

11. Perhatikan tabel berikut !


Nilai 5 6 7 8 9
frekuensi 4 6 4 p 3

Jika mean data di atas 7,0 maka jumlah siswa yang nilainya di atas nilai rata-rata adalah ....
A. 15 C. 10
B. 11 D. 6

12. Ada 25 murid perempuan dalam sebuah kelas. Tinggi rata-rata mereka adalah 130 cm. Bagaimana
cara menghitung tinggi rata-rata tersebut?
A. Jika ada seorang murid perempuan dengan tinggi 132 cm, maka pasti ada seorang murid
perempuan dengan tinggi 128 cm
B. Jika 23 orang murid dari murid perempuan tersebut tingginya masing-masing 130 cm dan satu
orang tinggi 133 cm, maka satu orang lagi tingginya 127 cm
C. Jika anda mengurutkan semua perempuan tersebut dari yang terpendek sampai ke yang tertinggi,
maka yang di tengah pasti mempunyai tinggi 130 cm
D. Setengah dari perempuan di kelas pasti di bawah 130 cm dan setengahnya lagi pasti di atas 130
cm

13. Diketahui sekelompok data : 40, 30, 35, 20, 40, 25, 45, 35, 40. Pernyataan yang benar adalah ....
A. Modus = 40, yaitu data yang ditengah-tengah
B. Modus = 35, yaitu data yang terletak ditengah setelah data diurutkan
C. Modus = 40, yaitu data yang memiliki frekuensi terbanyak
D. Modus = 45 atau 20, yaitu data yang terbesar atau data terkecil

2 PPMA MAT UN_SMP N 4PAKEM/Darto.SPd_kitamaubisa.blogspot.com/085385026393


SKL 21_25, Ngenol 27 sept -2 Okt 2016

14. Berat rata-rata 18 orang siswa perempuan kelas IXA adalah 48 kg sedangkan berat rata-rata 22 siswa
laki-laki adalah 56 kg. Berat rata-rata seluruh siswa kelas IXA adalah ….
A. 52,0 kg
B. 52,4 kg
C. 61,3 kg
D. 62,4 kg

15. Berat rata- rata 32 siswa kelas IXE adalah 44,5 kg Setelah 4 orang siswa baru yang beratnya
sama bergabung berat rata-ratanya menjadi 45 kg. Berat masing-masing siswa baru adalah ….
A. 45 kg
B. 46 kg
C. 48 kg
D. 49 kg

16. Rata-rata berat badan 6 orang pemain volly 65 kg. Setelah terjadi pergantian pemain berat rata-rata
menjadi 63,5 kg. Jika berat badan pemain yang keluar 64 kg, maka berat badan pemain yang baru
masuk adalah ….
A. 55,00 kg
B. 63,75 kg
C. 64,25 kg
D. 64,50 kg

17. Modus dari data 7, 8, 6, 5, 6, 5, 8, 7, 6, 9 adalah ....


A. 6
B. 6, 5
C. 6, 7
D. 7

18. Berat rata-rata dari 15 siswa adalah 52 kg dan berat rata-rata 25 orang lainya adalah 48 kg. Berat rata-
rata dari keseluruhan kedua kelompok tersebut adalah... .
A. 50,5 kg
B. 50 kg
C. 49,5 kg
D. 49 kg

19. Data penjualan buku dari toko MAREM pada lima hari minggu pertama bulan Januari.
Selisih buku yang terjual pada hari Selasa dan Jumat adalah….
A. 20 80
70
B. 30
60
C. 40 50
D. 80 40
30
20
10
0
Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at

3 PPMA MAT UN_SMP N 4PAKEM/Darto.SPd_kitamaubisa.blogspot.com/085385026393


SKL 21_25, Ngenol 27 sept -2 Okt 2016

20. Diagram di bawah ini menunjukkan data tentang kegemaran siswa berolah raga di sekolah. Banyak
siswa yang gemar sepak bola 65 orang , banyak siswa yang gemar bersepeda adalah ….
A. 60 orang
B. 55 orang
C. 45 orang Sepada

D. 25 orang Sepak bola

130⁰
60⁰ Basket
80⁰

Tenis

21. Perhatikan gambar ! Banyaknya siswa yang mendapat nilai di bawah nilai rata-rata adalah ….
A. 8
B. 15 Data Nilai Ualngan Matematika
kelas IX E
C. 19 12

Banyaknya anak
D. 22 11
10
8
8
6
5
4 3
2
2 1

4 5 6 7 8 9
Nilai

22. Perhatikan diagram batang berikut! Diagram di atas


menunjukkan banyak buku yang terjual di koperasi
sekolah dari bulan Januari sampai Mei. Jika banyak buku
yang terjual seluruhnya 520 buku, banyak buku yang
terjual pada bulan Januari adalah ....

A. 60 buku
B. 70 buku
C. 80 buku
D. 90 buku

23. Tiga buah coin di lempar secara bersamaan, peluang munculnya paling sedikit 1 gambar
A.
B.
C.
D.

24. Dua buah dadu dilempar secara bersamaan peluang munculnya mata dadu berjumlah 9 adalah
….
A.
B.

C.

D.

4 PPMA MAT UN_SMP N 4PAKEM/Darto.SPd_kitamaubisa.blogspot.com/085385026393


SKL 21_25, Ngenol 27 sept -2 Okt 2016

25. Dua buah dadu dilempar undi secara bersamaan. Peluang muncul mata dadu salah satunya prima
adalah ….
3 1 1 1
A. B. C. D.
4 2 4 5
26. Dua buah dadu dilemparkan secara bersamaan satu kali. Peluang munculnya jumlah mata dua dadu
kurang dari 6 adalah ….
1 5 1 5
A. B. C. D.
6 18 3 12

27. Dalam suatu kantong berisi 24 bola berwarna ungu, 48 bola berwarna hijau, dan 8 bola berwarna
merah. Satu kelereng diambil secara acak dari dalam kantong. Nilai kemungkinan terambil bola
berwarna ungu adalah ....
A. 0,14 B. 0,24
B. 0,30 D. 0,60

28. Di dalam kaleng terdapat 8 buah bola yang bernomor 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8. Jika diambil secara acak 2
bola sekaligus dari kaleng tersebut, peluang yang terambil kedua bola tersebut bernomor genap
adalah ….
1 3 1 2
A. 7 B. 14 C. 4 D. 7
29. Dalam percobaan melempar sebuah dadu , peluang muncul mata dadu faktor dari 6 adalah ...
1
A.
6
1
B.
2
1
C.
3
2
D.
3

30. Budi dan Tini berbelanja di toko yang sama dalam minggu yang sama selama 5 hari (Senin sampai
dengan Jumat). Mereka masing-masing mempunyai peluang yang sama untuk berbelanja di toko pada
5 hari tersebut. Peluang mereka berbelanja di toko itu pada hari yang berurutan adalah…
A.0,20
B. 0,25
C. 0,32
D. 0,50

5 PPMA MAT UN_SMP N 4PAKEM/Darto.SPd_kitamaubisa.blogspot.com/085385026393

Anda mungkin juga menyukai