Anda di halaman 1dari 3

Penilaian Akhir Semester TP 2021/2022

Nama : Mata Pelajaran : TEMA 9


Kelas : V Semester : II (Genap)
Berilah tanda (x) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling benar!

Amatilah iklan berikut untuk menjawab soal nomor 1-2!

1. Jenis iklan tersebut adalah iklan....


a. Undangan b. penawaran c. Permintaan d. layanan masyarakat
2. Tujuan pembuatan iklan tersebut yang benar adalah.....
a. menarik minat masyarakat untuk membeli produk yang ditawarkan
b. memberikan pelayanan kepada masyarakat untuk konsultasi gratis
c. meminta masyarakat untuk memaksa anaknya membeli produk dalam iklan
d. hanya untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat bahwa ada ujian sekolah
3. Perhatikan informasi berikut!
Pada tanggal 20 Mei 1908, didirikanlah sebuah organisasi pemuda bernama Budi Utomo di Jakarta

Kata tanya yang tepat untuk informasi di atas adalah…


a. Siapa b. Kapan c. Mengapa d. Bagaimana
4. Tepatnya tanggal 6 dan 9 Agustus 1945, pasukan sekutu berhasil menghancurkan dua kota besar di
Jepang, yaitu Hiroshima dan Nagasaki.
Informasi yang dicetak tebal pada kalimat di atas merupakan jawaban dari kata tanya….
a. Siapa b . Mengapa c. Kapan d. Bagaimana
5. Berikut yang termasuk unsur dalam sebuah iklan elektronik dalam media radio adalah…
a. Disampaikan dengan gambar c. disampaikan dalam bentuk audio
b. Menggunakan video animasi d. menuliskan nama produk dengan menarik
6. Berikut yang termasuk sebagai unsur yang harus terdapat dalam surat tidak resmi adalah….
a. Lampiran b. nomor surat c. Kop surat d. nama pengirim
7. Perhatikan tabel berikut!
No. Nama Zat
1. Karbon
2. Karbon Dioksida
3. Asam Cuka
4. Emas Murni
5. Air Cuka
6. Oksigen
Kelompok unsur dan senyawa secara berurutan adalah…
a. Unsur : 1, 2, 3 c. Unsur : 1, 4, 6
Senyawa : 4, 5, 6 Senyawa : 2, 3, 5
b. Unsur : 1, 3, 5 d. Unsur : 1, 4, 5
Senyawa : 4, 5, 6 Senyawa : 2, 3, 6
8. Telur ayam yang disinari dengan cahaya lampu bertujuan untuk mendapatkan panas. Peristiwa ini
termasuk perpindahan kalor secara....
a. Konduksi b. Isolasi c. Konveksi d. Radiasi
9. Emas 24 karat (emas murni) dikelompokkan ke dalam…..
a. Zat tunggal kelompok unsur c. campuran homogen
b. Zat tunggal kelompok senyawa d. campuran heterogeny
10. Alkohol 70% dalam wadah yang dibiarkan terbuka lama-kelamaan akan habis. Peristiwa tersbeut
menunjukkan proses….
a. Mencair b. membeku c. Menguap d. mendeposisi
11. Minyak goreng menempati botol sesuai dengan bentuknya. Hal tersebut menunjukkan bahwa
minyak goreng adalah materi karena….
a. Menempati ruang c. berwarna bening
b. Digunakan untuk masak d. berubah volume sewaktu-waktu
12. Berikut yang bukan merupakan ciri-ciri benda gas adalah….
a. Menekan ke segala arah c. mengikuti bentuk wadah
b. Jarak antarpartikel yang sangat jauh d. memiliki bentuk dan volume tetap
13. Letak suatu wilayah berdasarkan garis bujur dan garis lintang pada peta disebut letak….
a. Geografis c. astrologis
b. Astronomis d. khatulistiwa
14. Garis khayal yang membentang secara vertical di atas permukaan bumi disebut…
a. Geografis c. astrologis
b. Astronomis d. khatulistiwa
15. Pak Edi memanfaatkan empang di sebelah rumahnya untuk pembudidayaan udang. Kegiatan
ekonomi yang dilakukan oleh pak Edi adalah…
a. Pertanian c. pertambangan
b. Perikanan d. perindustrian
16. Perhatikan gambar berikut!

Berjualan sayur dengan gerobag sayur dengan cara berkeliling, termasuk usaha ekonomi…
a. Pertanian c. pertambangan
b. Perikanan d. perindustrian
17. Pak Rahmat mempunyai peternakan ulat sutera. Ulat sutera dibudidayakan untuk diambil
benangnya. Pak Rahmat menjual benang sutera kepada pemilik industri pakaian. Berdasarkan
kegiatan ekonominya, pak Rahmat disebut sebagai….
a. Produsen c. konsumen
b. Distributor d. kolektor
18. Jenis usaha jasa mengutamakan….
a. Keahlian c. fasilitas
b. Modal d. tempat
19. Semboyan Bhineka Tunggal Ika mengajarkan kita untuk ….
a. Memandang perbedaan sebagai hal yang tidak dapat disatukan
b. Menghormati setiap perbedaan yang ada pada bangsa ini
c. Berusaha mengajak orang lain agar mengikuti kegemaran yang sama dengan kita
d. Mengkritik setiap perbedaan yang ada di masyarakat
20. Sesuatu yang harus dilakukan seseorang disebut….
a. Hak c. kewajiban
b. Tanggungjawab d. perintah
21. Tidak menggunakan pupuk secara berlebihan bagi petani merupakan contoh sikap….
a. Boros dan merusak lingkungan c. hemat dan menjaga lingkungan
b. Boros dan menjaga lingkungan d. hemat dan merusak lingkungan
22. Sikap yang harus dikembangkan dalam masyarakat yang beragam seperti Indonesia adalah…..
a. Memandang budaya sendiri lebih baik dari budaya lain
b. Berteman dengan teman yang memiliki suku yang sama saja
c. Saling menghargai perbedaan dalam keberagaman
d. Menolak menonton pagelaran budaya dari suku lain
23. Perilaku budaya dan aturan aturan yang diterapkan dalam suatu masyarakat secata turun -menurun
disebut….
a. Kebiasaan c. hukum adat
b. Adat istiadat d. aturan khas daerah
24. Menerima piala karena juara lomba adalah contoh …..
a. Kewajiban c. tanggungjawab
b. Akibat d. hak
25. Berikut yang merupakan karya seni rupa dua dimensi adalah……
a. Ukiran kayu c. kain batik
b. Gerabah d. relief candi
26. Kunyit merupakan bahan alam yang biasa digunakan untuk pembuatan pewarna berwarna ….
a. Hijau c. kuning
b. Ungu d. merah
27. Pola lantai huruf V termasuk pola lantai …..
a. Horizontal c. diagonal
b. Vertical d. melengkung
28. Fungsi pola lantai dalam tarian adalah….
a. Mengetahui ciri khas dari sebuah daerah
b. Menentukan jenis properti tari yang digunakan
c. Membuat posisi dalam ruang gerak sebuah tarian
d. Menentukan jenis tarian yang akan dipentaskan
29. Nada-nada yang disusun secara berjenjang disebut….
a. Tangga nada c. notasi
b. Irama d. harmoni
30. Letak suatu wilayah berdasarkan garis bujur dan garis lintang pada peta disebut letak....
Geografis
Astronomis
Astrologi
Khatulistiwa
31. Motif karya seni rupa daerah bersifat....
Turun-temurun
Jiplakan
Kebebasan
Khayalan
32. Air kelapa dikelompokkan ke dalam....
Zat tunggal kelompok unsur
Zat tunggal kelom senyawa
Campuran homogen
Campuran hexogen
33. Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia PPKI mengesahkan pancasila sebagai dasar negara pada...
17 Agustus 1945
16 Agustus 1945
18 Agustus 1945
22 Agustus 1945
34. Berikut yang bukan iklan elektronik adalah….
Brosur
Radio
Blogspot
Televisi
35. Berikut lagu bertangga nada diatonic minor adalah….
a. Hari Merdeka c. Gugur Bunga
b. Indonesia Raya d. Maju tak Gentar

Anda mungkin juga menyukai